Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN PERSALINAN NORMAL

No. Dokumen : 800/ /SOP/PKM.MK/2022


SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit:
Halaman :1/2

UPTD Puskesmas Jumaras, SKM


Muncak Kabau NIP.196905081990031005

1. Pengertian Suatu proses dimana seorang wanita melahirkan bayi yang diawali dengan
kontraksi uterus yang teratur dan memuncak pada saat pengeluaran bayi
sampai dengan pengeluaran plasenta dan selaputnya dimana proses
persalinan
ini akan berlangsung selama 12 sampai 14 jam.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam menerapkan langkah – langkah untuk penatalaksanaan
asuhan persalinan normal
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Muncak Kabau No;
tentang Jenis –Jenis Pelayanan Kesehatan di Puskesmas Muncak Kabau

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun


2019 tentang pusat kesehatan masyarakat
2. Permenkes Nomor 4 tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan
Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan.
3. Peraturan menteri kesehatan Nomor 21 tahun 2021 tentang pelayanan
kesehatan masa sebelum hamil, masa hamil, persalinan, dan masa
sesudah melahirkan
4. Keputusan menteri kesehatan RI Nomor HK.01.07/Menkes/1186/2022
tentangPanduan praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Kesehatan
Tingkat Pertama

1 /3
5.Alat dan Bahan 1. Persiapan Alat :
a. Partus set
b. Heating set
c. Kapas dan air DDT
d. Kasa steril
e. Depress
f. Penghisap lendir della
g. Obat : oxytocin dan spout
h. Doek / alas bokong
i. Handuk dan kain pembungkus bayi
j. Larutan clorin 0,5 % dalam waskom

2 /3
k. Air DDT dalam Waskom
l. Tempat sampah medis dan non medis
m. Tempat pakian kotor
n. Pakaian ibu dan Pembalut
o. Bengkok
p. Gelas Ukur dan tempat plasenta
q. Tensimeter dan stetoskop
r. Fetoskope
s. APD ( Celemek, sepatu boot, masker,topi / nurse cap, kacamata google)

6. Prosedur a. Persiapan Pasien


a. Identifikasi Klien
b. Jelaskan tujuan dan prosedur tindakan yang akan dilakukan
c. Inform consent
b. Petugas yang melaksanakan
Bidan
c. Langkah-langkah
a. Petugas menyiapkan alat dan diri
b. Menginformasikan tujuan tindakan kepada pasien
c. Petugas melakukan penapisan awal kala 1
d. Petugas melakukan Pencegahan infeksi dengan cuci tangan, APD dan
pemrosesan alat dan pengelolaan limba / sampah yang
terkontaminasi
e. Petugas melakukan observasi persalinandengan
menggunakan partograf
f. Petugas memberikan dukungan proses persalinan dimanagemen aktif
kala II
g. Petugas mengupayakan pencegahan robekanperinium dengan
memimpinpersalinan sesuai dorongan alamiah selama kontraksi
terutama saat melahirkan kepala, bahu, lengan dan tungkai
h. Petugas melakukan inisiasi menyusui dini bila bayi lahir segera
menagis spontan
i. Petugas melakukan manajemen aktif kala III
j. Petugas melakukan pemeriksaan laserasi jalan lahir dan
melkaukan penjahitan bila terjadi robekan perineum
k. Petugas memberikan asuhan 2 post partum ( Asuhan dan pemantauan
kala lV

3 /3
7.Diagram Alir
(bila perlu)

Pendaftaran

KIA/KB

 Anamnesa
 Informed consent
 Pemeriksaan fisik
Penyulit Rujuk
 Pemeriksaan dalam

 Partus (kala lll)


Partograf
 Nifas (Kala lV)

Farmasi

Pulang

8.hal-hal yang Rujuk pasien jika dalam pemeriksaan menemukan penyulit


perlu
diperhatikan
9. Unit terkait 1. Poli KIA
2. BP
3. UGD

10.Rekaman Historis
No Halaman Yang diubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

4 /3
5 /3

Anda mungkin juga menyukai