Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS JEMBER
Jl. Kalimantan Kampus Bumi Tegalboto Kotak Pos 159
E (033 l) - 330224, 333147, 334261 Fax (033 1) - 339029 Jember (68121)
http //www. unej. ac. id
:

Nomor : 5008/tIN25lLLl2020 23 Maret2020


Perihal : Surat Pemberitahuan

Yth. :

1 Dekan Fakultas;
2. Direktur Pascasarjana;
3. Ketua LP3M
di lingkungan Universitas Jember

Dalam rangka memperlancar pelaksanaan kegiatan pembelajaran sesuai dengan Surat Edaran
Rektor Universitas Jember Nomor: 4687,{-fN25lLLl2020 tanggal 16 Maret 2020 tentang
Pencegahan COVID-19 dan memperhatikan pernyataan Gubernur Jawa Timur tanggal
22 Maret 2020 bahwa berdasarkan data di Propinsi Jawa Timur pada saat ini, seluruh kota atau
kabupaten masuk ke dalam kategori daerah terjangkit COVID-19.

Sehubungan dengan hal tersebut, maka kegiatan pembelajaran di Universitas Jember disesuaikan
dengan ketentuan sebagai berikut:

1. Perkuliahan menggunakan MMP dengan aktifitas padatautan/URL (link untuk bergabung ke


dalam Zoom, Google Classrom, SWpe atau yang sejenis lainnya)'

2. Jika MMP (eJearning) mengalami down/gangguan, perkuliahan dapat menggunakan media


apa saja yang memungkinkan terjadinya komunikasi interaktif, dan untuk kemudahan
penilaian, maka dosen mengkoordinasikan presensi group (WhatsApp Messenger, Telegram,
atau lainnya) untuk setiap mata kuliah yang diampu.

3. Group (WhatsApp Messenger, Telegram, atau lainnya) dikelola oleh mahasiswa (ketua atau
yang ditunjuk) untuk kepentiungan presensi dan atau info lainnya.

4. Setelah selesai interaksi kuliah daring, presensi mahasiswa dikirimkan kepada operator dan
atau pimpinan fakultas (Wakil Dekan I dan Wakil Dekan II).

5. Informasi dikelola oleh Wakil Dekan I untuk data pendukung penilaian.


6. Informasi dikelola oleh Wakil Dekan II untuk kepentingan presensi, kelebihan mengajar atau
lainnya.

7. Seluruh pelaksanaan ujian Tugas Akhir dilaksanakan secara daring dan dapat menggunakan
media Zoom, Google Classrom, Slrype atau yang sejenis lainnya'

Atas perhatian dan kerjasamanya, disampaikan terima kasih.

t
* : .t$
1r
e I,
I

+
E,
* rn
.D
, Ph.D.
NIP. 1 012198702r00r
Tembusan:
1. Rektor (sebagai laPoran);
2.KepalaUPT TIK
di lingkungan Universitas Jember.

Anda mungkin juga menyukai