Anda di halaman 1dari 12

PEMERINTAH KABUPATEN KUPANG

UPTD KECAMATAN TAEBENU


SEKOLAH DASAR NEGERI TULUN
JALAN PELITA
KISI – KISI
PENILAIAN AKHIR SEMESTER I
KELAS/ SEMESTER : V / I
MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
TAHUN AJARAN : 2023 / 2024

JUMLAH IDENTIFIKASI
SOAL SOAL
KOMPETENSI DASAR

PILIHAN GANDA 30 soal


3.1 Menjelaskan bentuk pecahan, persen, dan decimal 5 soal 1 s/d 5
3.2 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan 8 soal 6 s/d 13
pengurangan dua pecahan dengan berpenyebut tidak
sama
3.3 Menjelaskan dan melakukan perkalian da 8 soal 14 s/d 21
pembagian pecahan dan decimal
3.4 Menjelaskan perbandingan dan besaran yang 6 soal 22 s/d 27
berbeda ( kecepatan sebagai perbandingan jarak
dengan waktu, debit, sebagai perbandingan volume dan
waktu
3.5 Menjelaskan skala melalui denah 3 soal 28 s/d 30

ESSAY 5 SOAL
3.1 Menjelaskan bentuk pecahan, persen dan decimal 1 soal 31
3.2 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan 1 soal 32
pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda
3.3 Menjelaskan dan melakukan perkalian dan 2 soal 33 s/d 34
pembagian pecahan dan decimal
3.4 Mmenjelaskan perbandingan dan besaran yang 1 soal 35
berbeda ( kecepatan sebagai perbandingan jarak dengan
waktu, debit, sebagai perbandingan volume dan waktu )
Mengetahui Penyusun
Kepala sekolah

Regina Dhiu. SP.d.SD Adrianus Ndu Ufi.SP.d.SD


Nip 196808132006042002 NIP. 197305052003121008
PEMERINTAH KABUPATEN KUPANG
SEKOLAH DASAR NEGERI TULUN
JALAN PELITA

KISI – KISI
PENILAIAN AKHIR SEMESTER I
KELAS : V/I
MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
TAHUN AJARAN : 2023 / 2024

KOMPETENSI DASAR JUMLAH IDENTIFIKASI


SOAL SOAL
PILIHAN GANDA 30 soal
3.1 Menjelaskan bentuk pecahan, persen, dan desimal 5 soal 1 s/d 5
3.2 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan 8 soal 6 s/d 13
pengurangan dua pecahan dengan berpenyebut tidak
sama
3.3 Menjelaskan dan melakukan perkalian da 8 soal 14 s/d 21
pembagian pecahan dan decimal
3.4 Menjelaskan perbandingan dan besaran yang 6 soal 22 s/d 27
berbeda ( kecepatan sebagai perbandingan jarak
dengan waktu, debit, sebagai perbandingan volume dan
waktu
3.5 Menjelaskan skala melalui denah 3 soal 28 s/d 30

ESSAY 5 SOAL
3.1 Menjelaskan bentuk pecahan, persen dan decimal 1 soal 31
3.2 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan 1 soal 32
pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda
3.3 Menjelaskan dan melakukan perkalian dan 2 soal 33 s/d 34
pembagian pecahan dan decimal
3.4 Mmenjelaskan perbandingan dan besaran yang 1 soal 35
berbeda ( kecepatan sebagai perbandingan jarak dengan
waktu, debit, sebagai perbandingan volume dan waktu )
Mengetahui Penyusun
Kepala sekolah
Adrianus Ndu Ufi, S.Pd.SD
Regina Dhiu,S.Pd.SD Nip : 19730505200312 1008
Nip : 19680813 2006 042002
PEMERINTAH KABUPATEN KUPANG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN TAEBENU
SD NEGERI TULUN
Jln.

SOAL ULANGAN SEMESTER 1

Kelas : V/I

Hari / Tanggal :

Bidang Studi : MATEMATIKA

Tahun Ajaran : 20223/ 2024

I. Pilihlah a, b, c, atau d yang di anggap benar !


1
1. Bentuk decimal dari 5 adalah….
a. 0,2 c 0,4
b. 0,3 d.0,5
2. Bentuk pecahan dari 0, 10 adalah ….
2 4
a. 10 c. 10
3 1
b. 10 d. 10
2
3. Bentuk persen dari pecahan 5 adalah….
a. 20 % c. 40%
b. 30 % d. 50 %
4. Bentuk pecahan dari 2 % adalah….
1 7
a. 50 c. 50
2 3
b. 50 d. 50
3
5. Bentuk desimal dari 4 adalah….
a. 0,75 c. 0, 50
b. 1,75 d. 0, 25
5 2
6. 9 + 5 =….
43 39
a. 45 c. 45
41 42
b. 45 d. 45
7. 113 + 234 =….
a. 3112 c. 6112
b. 4 13 d. 513
3 2
8. 5 - 6 = ….
4 1
a. 15 c. 15
7 2
b. 15 d. 15
9. 223 - 116 = ….
a. 112 c. 4 12
b. 212 d. 312
10. 0,6 – 0,2 = ….
a. 0,3 c. 0,4
b. 0,5 d. 0,1
11. 2,42 – 0,25 – 0,36 = ….
a. 1,81 c. 1,84
b. 1,82 d. 1,83
12. Ibu Naila dan Pak Maikel membeli tepung terigu 632 kg.
Sebanyak 314 kg akan digunakan untuk membuat kue bolu. Sisa
tepung terigu yang di beli ibu Naila dan Pak Maikel adalah…. kg
a. 2512 c. 1512
b. 4 512 d. 3512
13. 0,7 + 0,6 + 0,4 = ….
a. 1,7 c. 4,7
b. 2,7 d. 3,7
3 1
14. 4
× 2 = ….
1 3
a. 8 c. 8
5 5
b. 8 d. 8
2
15. 1
14 ×
3
= ….
5 4
a. 6 c. 7
5 5
b. 7 d. 9
16. 23 × 27 = ….
1 1

a. 4 c. 7
b. 5 d.6
4 3
17. : = ….
6 5
a. 19
1
c. 319
b. 219 d. 4 19
6
18. Hasil pembagian dari 1810 : 8 adalah….
6
a. 225 c. 10
b. 214 d. 225
19. 2,6 × 1,2 = ….
a. 2,12 c. 4,12
b. 3,12 d. 5,12
20. 1 ,5 :5 = ….
a. 2 c. 5
b. 3 d. 4
21. Hasil perkalian dari 15 × 23 adalah….
1 1

a. 521
c. 632
b. 245 d, 354
22. Pak Gideon dan ibu Ibu Cika mempunyai 90 ekor ayam.
Perbandingan banyak ayam jantan da n betina adalah 1 : 4
banyaknya ayam jantan adalah….
a. 17 ekor c, 20 ekor
b. 18 ekor d. 19 ekor
23. Pak Putra dan Ibu Putri, membeli kain sepanjang 223 meter.
2
Mereka berdua membeli lagi 2 meter. Kain tersebut di gunakan untuk
menjahit baju 115 meter. Sisa kain mereka berdua adalah….
4 7
a. 15 c. 15
8 11
b. 15 d. 15
24. Pukul 14. 20 sama dengan pukul ….waktu siang
a. 02.20 c. 01.20
b. 03.20 d. 04.20
25. 15 jam sama dengan ….menit
a. 900 c. 700
b. 800 d. 600
26. Jarak antara Tulun ke Oesao adalah 120 km. Sebuah bus
menempuh jarak tersebut dengan kecepatan rata rata 60 km / jam .
pukul ….bus tersebut tiba di Oesao jika berangkat 07.00
a. 09.00 c. 08.00
b. 10.00 d. 11.00
27. Sebuah keran air dalam waktu 30 detik dapat mengalirkan air
sebanyak 2 liter. Banyaknya volume air yang mengalir selama selama
6 menit adalah….
a. 20 liter c. 32 liter
b. 22 liter d. 24 liter
28. Tinggi tiang bendera pada denah adalah 2cm dengan skala 1 :
250. Tinggi tiang bendera adalah ….meter
a. 5 meter c. 7 meter
b. 6 meter d. 4 meter
Untuk menjawab pertanyaan nomor 29 dan 30 perhatikan gambar
berikut.

29. Jika jarak rumah Lani ke rumah Ratna pada gambar di atas
adalah 5 cm dengan skala 1 : 100.000, jarak sesebenarnya adalah….
a. 5 km c. 5.000km
b. 500 m d. 500.000 m
30. Pada gambar di atas, rumah Ratna terletak di sebelah … rumah
Lani.
a. Utara c. Barat
b. Tmur d. Selatan

II. Kerjakan soal-soal berikut .


1
1. bentuk desimal dari 2 =….
2. 116+ 235 = ….
2
3. 3 × 114 = ….
4. 124 : 128 = ….
5. Nina dan Deval berada dalam sebuah bus. Bus tersebut melaju
dengan kecepatan tetap. Dalam 2 jam, bus tersebut sudah
menempuh jarak 144 km. kecepatan bus tersebut adalah… jam ?
Kunci jawaban
1, A 11. A 21. B 31. 0, 5
2, D 12. D 22. C 32. 323
30
5
3. C 13. A 23. C 33, 6
4. A 14. C 24. A 34. 115
5. A 15. A 25. A 35. 72 Jam
6. A 16. B 26. A
7. B 17. A 27. D.
8. A 18. D 28. A
9. A 19. B 29. D
10. C 20. C 30. C
KISI – KISI
PENILAIAN TENGAH SEMESTER II
KELAS : V / II
MATA PELAJARAN : PPKn
TAHUN AJARAN : 2022 / 2023
KOMPETENSI DASAR JUMLAH IDENTIFIKASI
SOAL SOAL

PILIHAN GANDA 20 soal

3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga 5 soal 1. s/d 5
Negaara dalam kehidupan sehari – hari

4 soal 6 s/d 9
3.3 Memahami hak dan kewajiban sebagai warga Negara

3.4 Memahami akibat yang timbul karena tidak ada tanggung jawab di 4 soal 10 s/ d 13
masyarakat

3,5. Memahami keberagaman social budaya Bangsa Indonesia 3 soal 14 s/d16

3.6. Memahami persatuan dan kesatuan-Indahnya hidup Berbhineka 2 soal 17 s/d 18

3.7 memahami dan menelaah keberagaman 2 soal 19 s/d 20


ISIAN 5 soal

3.2. Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab dalam kehidupan 2 soal 21 s/d 22
sehari hari

3.3. Memahami makna hak dan kewajiban sebagai warga Negara 1 soal 23

3.4. Memahami keberagaman social dan budaya Indonesia 1 soal 24

3,5. Memahami persatuan dan kesatuan, indahnya hidup berbhineka 1 soal 25

MENGETAHUI WALI KELAS V


KEPALA SEKOLA

REGINA DHIU,SP.d.SD ADRIANUS NDU UFI,SP.d.SD


NIP : 19680813200604 2002 NIP:19730505200312 1008
PEMERINTAH KABUPATEN KUPANG
UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN TAEBENU
SD NEGERI TULUN
JALAN PELITA
----------------------------------------------------------------------------------------------------------
ULANGAN TENGAH SEMESTER ( UTS )
KELAS / SEMESTER : V/ II
HARI/ TANGGAL :
BIDANG STUDI : PPKn
TAHUN AJARAN : 2022/ 2023
Pilihlah a, b, c, atau d yang di anggap benar !

1. BERIKUT INI YANG MERUPAKAN CONTOH HAK SEORANG SISWA ADALAH….


a. Merawat tanaman di sekolah c. mendapat pendidikan dari bapak- ibu guru
b. Menjaga kebersihan kelas d. membuang sampat pada tempatnya
2. Berikut ini yang merupakan pernyataan yang benar adalah….
a. Kita harus mendahulukan kewajiban daripada hak
b. Kita harus mendahulukan hak daripada kewajiban
c. Hak adalah segala sesuatu yang harus di kerjakan
d. Kewajibsn adalah segala sesuatu yang harus di terima
3. Sesorang yang melanggar aturan akan di beri….
a. Hadiah c. imbalan
b. Pujian d. hukuman
4. bn

Anda mungkin juga menyukai