Anda di halaman 1dari 8

Panduan MEET LMS

Siklus 1 - Pendalaman Materi (Hari 2)

1. Silahkan Masuk Melalui Laman portal GTK


https://gtk.belajar.kemdikbud.go.id/

Pastikan Masuk Akun PPG DalJab (Bukan Guru Penggerak)


2. Pilih Menu Kelas Diklat

3. Masuk LMS sesuai Kelas


4. Pilih Siklus 1

5. Pilih 1.1 Pendalaman Materi


6. Gulir/Geser ke Bawah
7. Pilih 1.1.1 Identifikasi Masalah

7. KLIK 1.1.1.c. Diskusi dan Penguatan-Identifikasi Masalah untuk


mengikuti google meet

Geser kebawah ada bagian Link Google Meet


Klink Tulisan Link (panah) untuk masuk ke Google Meet
Tulisan berwarna biru dapat diklik untuk membuka materi sesuai deskripsi
yang tertera

8. KLIK 1.1.1.d. Unggah Tagihan - Identifikasi masalah untuk


mengunggah/upload tugas

Geser kebawah hingga status pengajuan tugas


1. beri Komentar Pengumpulan (klik Komentar) dan (klik simpan komentar)
(komentar bisa berupa nama_asal sekolah_tugas LK.1.1 Identifikasi
masalah_tambahkan sedikit tentang tugas tersebut jangan terlalu panjang)
2. Lalu klik kotak kirimkan pengajuan (Tugas/Laporan)

Tampilan akan berubah seperti dibawah ini

Untuk Pilih
Berkas/Dokumen

Dokumen yang
diunggah/upload dalam
bentuk PDF bukan Word

Simpan jika sudah


terupload file tugas.pdf

1). Tugas LK.1.1 wajib disimpan dalam bentuk Pdf dikomputer bapak/ibu
2). Unggah/upload dengan mengklik gambar dokumen seperti diatas
3). Simpan perubahan jika file sudah terunggah/upload

BAGI YANG BELUM TAHU TEMPAT DOWNLOAD LEMBAR KERJA LK.1.1


silahkan ikuti panduan dibawah ini
Silahkan buka 1.1.1.a Pengantar-Identifikasi Masalah (materi Hari-1)
Kemudian pilih 1.1.a Bahan Bacaan dan Lembar Kerja

Nanti akan muncul tampilan seperti dibawah ini kemudian


pilih 1.2_Lembar Kerja

Nanti akan muncul tampilan seperti dibawah ini kemudian


Pilih/klik kategori yang sesuai dengan latar belakang Bapak Ibu (bila tidak
ada kategori yang sesuai dengan latar belakang Bapak/Ibu bisa pilih katagori
Umum)

Kemudian pilih LK 1.1 Identifikasi Masalah klik tombol titik tiga sebelah
kanan / klik kanan pada mouse kemudian pilih download

NOTE: HARAP APABILA ADA TUGAS DIHARI TERSEBUT DAPAT DISELESAIKAN


PADA HARI YANG SAMA

Anda mungkin juga menyukai