Anda di halaman 1dari 4

Jobs Safety Analysis Date : 01 Desember 2023

(JSA)

JOB/ACTIVITY NAME: JSA : JSA-CAP/XI/2023/0001


FIRE ALARM SYSTEM (FAS)

DEPARTMENT/GROUP NAME BLDG/AREA LOCATION(s): OTHER INFORMATION:


Project Department PT. Citra Aqila Proteksi

REQUIRED PERSONAL PROTECTIVE EQUIPMENT FOR ENTIRE JOB


safety glasses safety shoes chemical resistant gloves other __________________ other____________________
chemical goggles hard hat welding gloves
face shield harness lanyard leather gloves other ___________________ other____________________
welding goggles hearing protection

Basic Steps Potential Hazards Controls


1. Memeriksa dan Memakai APD Kecelakaan Fatal  Orang yang berpengalaman dan sudah pelatihan
Terbentur yang boleh melakukan pekerjaan ini.
Tertusuk  APD harus digunakan sesuai dengan SOP yang
Tergores berlaku.
Terkena bahan kimia
2. Mengambil Alat Kerja Tersandung  Memperhatikan area berjalan dari barang-
Alat rusak barang yang tercecer di lantai
 Pastikan penerangan ruangan cukup
 Pilih dan periksa kondisi alat kerja yang
dibutuhkan.
3. Install Jalur Kabel Kesetrum  Jauhkan benda mudah terbakar dari stop kontak
Kebakaran atau peralatan yang menggunakan aliran listrik
Ledakan yang tinggi.

11. JSA TPS 1 Limbah B3 Pusri Page 1 of 3


 Jauhkan kabel dari benda yang panas dan air
 Tata penggunaan kabel dengan baik dan aman
 Penggunaan soket listrik tidak sampai melebihi
kapasitas beban
 Hindari menggunakan atau bersentuhan dengan
kabel saat tangan dalam keadaan basah
 Lakukan pemeriksaan kabel, stop kontak, saklar
dan peralatan secara berkala.
4. Instalasi Panel Kontrol Fire Alarm Kesetrum  Pastikan kekuatan kabel atau ukuran kabel yang
Kebakaran terlalu kecil dan sesuai spesifikasi
Ledakan  Pastikan instalasi dan perakitan panel elektrikal
terpasang dengan posisi yang pas dan baik.
 Pastikan circuit breaker tidak mengalami
kelebihan beban
 Melakukan perawatan rutin pada panel
elektrical
 Pastikan tidak ada hubungan arus pendek listrik
5. Instalasi Detektor Asap dan Suhu Kesetrum  Jauhkan benda mudah terbakar dari stop kontak
Kebakaran atau peralatan yang menggunakan aliran listrik
Ledakan yang tinggi
 Jauhkan detektor asap dan suhu dari dari benda
yang panas dan air
 Tata penggunaan detektor asap dan suhu
dengan baik dan aman

Page 2 of 3
 Pastikan tidak ada hubungan arus pendek
listrik.
Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh : Diketahui Oleh:

Staff P2K3 Ketua P2K3 Direktur

Page 3 of 3
Job Safety Analysis
Nama Pekerja Agung Supriyadi No: 1
Nama Pekerjaan Instal jalur Pipa Steam Baru Supervisor Pekerja Putra Maulana
Tanggal Pekerjaan 01-12-2023 HSE Departement

Tahap Pekerjaan Bahaya Resiko Pengendalian Tanggung Jawab


Mendirikan Scaffolding
1. Persiapan bahan,rancangan, dan metode pendirian Scaffolding tumbang pekerja dengan kompetensi scaffolder dan Supervisor
scaffolding salah validasi metode dengan tim safety
2. Membawa frame sisi tajam; berat tergores, risiko ergonomis Menggunakan sarung tangan, mengangkat Supervisor dan pekerja
dengan benar
3. Mengangkat frame frame di posisi tepat di atas pekerja frame jatuh frame diangkat dengan tali dan simpul scaffolder dan pekerja
yang kuat; menggunakan helm
4. Menyusun frame sisi tajam; ketinggian tergores, jatuh menggunakan sarung tangan, frame dan scaffolder dan supervisor
clamp bebas karat; permit ketinggian dan
body harness
5. Mengencangkan baut clamp sisi tajam; ketinggian tergores jatuh menggunakan sarung tangan tim
6. Finishing struktur scaffolding tidak aman Scaffolding tumbang validasi dengan tim safety supervisor
Install pipa steam
1. Membawa pipa ke atas bahaya ketinggian jatuh pipa dibawa ke atas dengan tali dan simpul tim dan supervisor
yang kuat
2.Memotong pipa existing Flow steam terpapar pressure steam; panas pastikan jalur pipa telah mati dan supervisor dan pemberi kerja
terpasang LOTO
3. Pengelasan jalur baru kompetensi pengelas tidak sesuai; panas; salah dalam pengelasan; terpapar panas; Pastikan pengelas pernah dilatih untuk Supervisor dan welder
sinar UV; kerusakan mata mengelas, menggunakan kedok las,
menggunakan batas terpal
4. Pemasangan pressure indicator Flow steam terpapar pressure steam; panas pastikan jalur pipa telah mati dan supervisor dan pemberi kerja
terpasang LOTO

Anggota Tim: (Adnan)


(Vanda)
(Khairul)
Mengetahui
PT. Citra Aqila Proteksi

Project Manager
M. Farisz

Anda mungkin juga menyukai