Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN URINE 3 PARAMETER

No.
: 440/008.08/III/UKPP
Dokumen
No. Revisi : -
SOP
Tanggal
: 14-02-2023
Terbit
Halaman : 1/2
Yenni Kesuma, SKM.MM.Kes
UPT PUSKESMAS ANYAR NIP : 197408222002122003

1. Pengertian Pemeriksaan Protein Urine adalah suatu pemeriksaan urine untuk


mengetahui kadar protein di dalam urine
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk pemeriksaan protein
urine.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Anyar Nomor 470/005/III/UKPP/KEP
Tentang Jenis Pelayanan Laboratorium
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.43 tahun 2019
tentang Puskesmas;
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No.37 tahun 2012
tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Instruksi manual pemeriksaan urine 3 parameter.

5. Prosedur / 1. Alat dan Bahan


Langkah-Langkah 1) Urine
2) Stik Protein Urine
3) Pot Urine
4) Skala warna yang tertera pada botol urinalysis
2. Langkah-langkah
1) Petugas menggunakan alat pelindung diri (APD)
2) Petugas menerima lembar permintaan pemeriksaan
labratorium
3) Petugas mempersilahkan pasien masuk ke laboratorium
4) Petugas mencocokan identitas yang tertera pada lembar
permintaan laboratorium dengan menanyakan kepada pasien
5) Petugas memberitahu maksud dan tujuan tindakan yang akan
dilakukan dan memberitahu pasien untuk mengisi inform
consent.
6) Petugas menyiapkan alat dan bahan
7) Petugas laboratorium memberikan pot urine kepada pasien
8) Petugas laboratorium memberitahu pasien untuk
mengeluarkan urine ke dalam pot penampung urine
9) Petugas laboratorium menganalisa urine dengan cara
memasukan stik urine 3 parameter kedalam pot yang berisi
urine pasien
10) Petugas laboratorium membaca hasil dengan membandingkan
skala warna yang tertera pada botol urynalisis strip dengan stik
urine pasien
11) Petugas menulis hasil pada lembar hasil pemeriksaan
12) Petugas memberikan hasil pemeriksaan laboratorium kepada
pasien untuk diserahkan kembali kepada dokter perujuk.

6. Unit Terkait Ruang Poli Umum, UGD, R. Ranap.


7. Dokumen Terkait 1. Form Permintaan Pemeriksaan Laboratorium
2. Buku Register Lab

8. Rekaman Historis Tanggal Mulai


No Yang Diubah Isi Perubahan
Perubahan Diberlakukan
3/4

Anda mungkin juga menyukai