Anda di halaman 1dari 15

NPSN : 20310344

NISN :

MODUL AJAR
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN
BUDI PEKERTI

Fase B - Kelas 4
Semester 1

NAMA : FITRI JAYANTI, S.Pd.I


NIP : 19810227 201406 2 001

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KABUPATEN SUKOHARJO

SEKOLAH DASAR NEGERI SUGIHAN 03


KECAMATAN BENDOSARI
TAHUN 2022
Modul Ajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Penyusun : Fitri Jayanti, S.Pd.I Elemen: Al Quran dan Hadis Alur Pembelajaran : Fase B
Instansi : SDN Sugihan 03 Profil Pelajar Pancasila: Alokasi waktu : 9 JP
Kelas :4 • Berimtaq dan akhlak mulia Pelaksanaan :
• Bernalar kritis
• Berkebinekaan global
• Bergotong royong
Tujuan Pembelajaran
1.1 Peserta didik mampu membaca dan menghafal Q.S Al Hujurat ayat 13.
1.2 Peserta didik mampu membaca dan menghafal hadis tentang keragaman
1.3 Peserta didik mampu bersikap menghargai keragaman dan perbedaan sebagai sunatullah.

Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran:


1. Peserta didik dapat melafalkan Q.S Al Hujurat ayat 13 dan hadis tentang keragaman secara
berulang.
2. Peserta didik mendemonstrasikan hafalan Q.S Al Hujurat ayat 13 dan hadis tentang
keragaman.
3. Peserta didik dapat menjelaskan makna Q.S. Al Hujurat ayat 13 dan hadis tentang
keragaman.
4. Peserta didik dapat menerapkan sikap menghargai keragaman dan perbedaan sebagai
sunatullah.
Ketersediaan Materi
Materi untuk peserta didik : buku siswa, Al Quran
Model Pembelajaran
Pembelajaran tatap muka
Materi ajar
1. Membaca Q.S. Al Hujurat ayat 13
2. Menghafal Q.S Al Hujurat ayat 13
3. Hadis tentang Keragaman
Prasarana dan Sarana/Alat dan Bahan
 Powerpoint
• Lembar kerja peserta didik

Pelaksanaan Pembelajaran

Alokasi
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Waktu
Pembelajaran 3 x 3 JP
Pertemuan ke-1 3 x 35
menit
Kegiatan Pembukaan:
1. Guru membuka kelas dengan salam. 15
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa menit
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Guru menyapa dengan menanyakan kabar, semisal dengan kata “Apa kabar kalian hari ini?”
4. Guru Memeriksa kehadiran, kerapian, posisi, dan tempat duduk yang benar
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
6. Peserta didik melafalkan surat al fatihah dan surat – surat pendek pilihan.
7. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
8. Memusatkan konsentrasi anak dengan bertanya, sebagaimana di buku siswa
9. Menyampaikan materi pokok dan meminta peserta didik menyimak tujuan pembelajaran.

Kegiatan Inti: Pembelajaran 1


1. Guru menyiapkan pembelajaran tentang Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13. 75
2. Peserta didik diminta membaca Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13 beserta terjemahannya. menit
3. Guru memberikan pertanyaan atau memberikan kesempatan kepada peserta didik secara acak
dan bergiliran untuk membaca lafal Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13 dan terjemahannya.
4. Peserta didik diminta membaca berulang-ulang lafal Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13.
5. Guru membagi peserta didik dalam kelompok kecil, kemudian meminta saling menyimak
bacaan agar baik dan benar.
6. Peserta didik saling memberikan masukan tentang pelafalan Al Quran Surah Al Hujurat ayat
13.
7. Peserta didik membaca dan memahami makna keragaman dan perbedaan yang tercantum pada
Surah Al Hujurat ayat 13.
Kegiatan Penutup:
Penyimpulan: 10
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan dan memberikan penguatan menit
tentang Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13.
2. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.
Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi
Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
Bagian mana yang paling kamu sukai?
Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru 5 menit
Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari?
Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun yang
istimewa)
Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?
Pertemuan ke-2 3 x 35
menit
Kegiatan Pembukaan:
1. Guru membuka kelas dengan salam. 15
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa menit
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Guru menyapa dengan menanyakan kabar, semisal dengan kata “Apa kabar kalian hari ini?”
4. Guru Memeriksa kehadiran, kerapian, posisi, dan tempat duduk yang benar
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
6. Peserta didik melafalkan surat al fatihah dan surat – surat pendek pilihan.
7. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
8. Memusatkan konsentrasi anak dengan bertanya, sebagaimana di buku siswa
9. Menyampaikan materi pokok dan meminta peserta didik menyimak tujuan pembelajaran.
Kegiatan Inti: Pembelajaran 2
1. Guru menghubungkan materi sebelumnya yakni membaca Al Quran Surah Al Hujurat ayat 75
13. menit
2. Peserta didik diminta membaca berulang-ulang lafal Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13.
3. Guru membagi peserta didik dalam kelompok kecil, kemudian meminta saling menyimak
bacaan agar mudah dalam menghafal.
4. Peserta didik mendemonstrasikan hafalan Al Quran Surah Al Hujurat ayat 13.
5. Peserta didik saling memberikan masukan tentang pelafalan hafalan Al Quran Surah Al
Hujurat ayat 13.

Kegiatan Penutup:
Penyimpulan: 10
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan dan memberikan penguatan menit
tentang materi tanda-tanda usia baligh menurut ilmu biologi
2. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.
Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi
1. Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
2. Bagian mana yang paling kamu sukai?
3. Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru
1. Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari? 5 menit
2. Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun
yang istimewa)
3. Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?
Pertemuan ke-3 3 x 35
menit
Kegiatan Pembukaan:
1. Guru membuka kelas dengan salam. 15
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa menit
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Guru menyapa dengan menanyakan kabar, semisal dengan kata “Apa kabar kalian hari ini?”
4. Guru Memeriksa kehadiran, kerapian, posisi, dan tempat duduk yang benar
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
6. Peserta didik melafalkan surat al fatihah dan surat – surat pendek pilihan.
7. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
8. Memusatkan konsentrasi anak dengan bertanya, sebagaimana di buku siswa
9. Menyampaikan materi pokok dan meminta peserta didik menyimak tujuan pembelajaran.
Kegiatan Inti: Pembelajaran 3
1. Guru menghubungkan materi sebelumnya yakni menghafal dan memahami makna Surah Al 75
Hujurat ayat 13. menit
2. Peserta didik diminta membaca hadis tentang keragaman.
3. Peserta didik membaca berulang kali hadis tentang keragaman dan memahami maknanya.
4. Peserta didik diminta melafalkan berulang kali hadis tentang keragaman agar mudah
menghafal.
5. Peserta didik diberi kesempatan menjelaskan makna hadis tentang keragaman.
6. Peserta didik menyampaikan kesimpulan.
7. Peserta didik mendemonstrasikan sikap menerima keragaman dan perbedaan sebagai
sunatullah berdasarkan Al Quran Surah AL Hujurat ayat 13 dan hadis tentang keragaman.
Kegiatan Penutup:
Penyimpulan: 10
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan dan memberikan penguatan menit
tentang materi kewajiban setelah usia baligh
2. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.
Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi
1. Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
2. Bagian mana yang paling kamu sukai?
3. Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru
1. Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari? 5 menit
2. Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun
yang istimewa)
3. Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?

Sugihan, 9 Juni 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru PAI DAN BP

Dwi Sutrisniwati, S.Pd.SD. Fitri Jayanti, S.Pd.I


NIP. 19711006 200701 2 010 NIP. 19810227 201406 2 001

Modul Ajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Penyusun : Fitri Jayanti, S.Pd.I Elemen: Aqidah Alur Pembelajaran : Fase B
Instansi : SDN Sugihan 03 Profil Pelajar Pancasila: Alokasi waktu : 3 JP
Kelas :4 • Berimtaq dan akhlak mulia Pelaksanaan :
• Bernalar kritis
• Berkebinekaan global
• Bergotong royong

Tujuan Pembelajaran
2.1 Peserta didik mampu menjelaskan dan meyakini Asmaulhusna al-Malik, al-Aziz, al-Quddus,
as-Salam dan al-Mu’min
2.2 Peserta didik membuat karya berupa kaligrafi al-Malik, al-Aziz, al-Quddus, as-Salm dan al-
Mu’min
2.3 Peserta didik membiasakan sikap suka menahan diri, mandiri, cinta kebersihan, menjaga
lisan, dan hidup tertib.

Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran:


1. Peserta didik dapat menjelaskan dan meyakini Asmaulhusna al-Malik, al-Aziz, al-Quddus,
as-Salam dan al-Mu’min
2. Peserta didik dapat membuat karya berupa kaligrafi al-Malik, al-Aziz, al-Quddus, as-Salm
dan al-Mu’min
3. Peserta didik dapat membiasakan sikap suka menahan diri, mandiri, cinta kebersihan,
menjaga lisan, dan hidup tertib.

Ketersediaan Materi
Materi untuk peserta didik : buku siswa, contoh kaligrafi
Model Pembelajaran
Pembelajaran tatap muka
Materi ajar
1. Lima asmaulhusna dan artinya
2. Berakhlak dengan lima asmaulhusna
Prasarana dan Sarana/Alat dan Bahan
 Powerpoint
• Lembar kerja peserta didik

Urutan Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Waktu
Pembelajaran 1 3 JP
3 x 35
Kegiatan Pembukaan: 15
1. Guru membuka kelas dengan salam. menit
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Membaca surat-surat pendek
4. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
5. Peserta didik dengan bimbingan guru mengulas materi yang lalu.
6. Guru menyampaikan tujuan kegiatan pembelajaran.
Kegiatan Inti: 75
1. Peserta didik melafalkan bersama-sama Asmaul husna al-Malik, al-Aziz, al- menit
Quddus, as-Salam dan al-Mu’min
2. Peserta didik berulang-ulang melafalkan Asmaul husna al-Malik, al-Aziz, al-
Quddus, as-Salam dan al-Mu’min beserta artinya
3. Peserta didik mendemonstrasikan hafalan Asmaul husna al-Malik, al-Aziz, al-
Quddus, as-Salam dan al-Mu’min dan artinya
4. Peserta didik membuat karya berupa kaligrafi dari salah satu Asmaul Husna (al-
Malik, al-Aziz, al-Quddus, as-Salam dan al-Mu’min)
5. Peserta didik menerapkan sikap suka menahan diri, mandiri, cinta kebersihan,
menjaga lisan, dan hidup tertib.
Kegiatan Penutup: 15
Penyimpulan: menit
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan.
2. Guru dan peserta didik menyimpulkan tentang materi yang telah dipelajari,
3. Membaca asmaul husna
4. Berdoa
5. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.

Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi


Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
Bagian mana yang paling kamu sukai?
Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru 5 menit
Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari?
Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun
yang istimewa)
Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?

Sugihan, 9 Juni 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru PAI DAN BP

Dwi Sutrisniwati, S.Pd.SD. Fitri Jayanti, S.Pd.I


NIP. 19711006 200701 2 010 NIP. 19810227 201406 2 001
Modul Ajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Penyusun : Fitri Jayanti, S.Pd.I Elemen: Akhlak Alur Pembelajaran : Fase B


Instansi : SDN Sugihan 03 Profil Pelajar Pancasila: Alokasi waktu : 3 JP
Kelas :4 • Berimtaq dan akhlak mulia Pelaksanaan :
• Berkebinekaan global
• Bergotong royong

Tujuan Pembelajaran
3.1 Peserta didik mendeskripsikan keragaman sebagai sunnatullah agar saling mengenal
(lita’arafu).
3.2 Peserta didik menyebutkan ajaran kebaikan dari agama islam dan agama selain Islam.
3.3 Peserta didik bersikap saling menghormati dan menghargai pemeluk agama yang berbeda.

Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran:


1. Peserta didik dapat menyebutkan keberagaman sebagai sunnatullah
2. Peserta didik dapat mendemonstrasikan ajaran kebaikan dalam Islam
3. Peserta didik dapat melafalkan hadist tentang ajaran kebaikan dalam Islam
4. Peserta didik dapat menerapkan sikap menghargai dan menghormati orang yang berbeda
agama

Ketersediaan Materi
Materi untuk peserta didik : buku siswa, gambar
Model Pembelajaran
Pembelajaran tatap muka
Materi ajar
1. Keragaman sebagai sunnatullah
2. Ajaran kebaikan dalam Islam dan selain Islam
3. Saling menghormati dan menghargai orang yang berbeda agama
Prasarana dan Sarana/Alat dan Bahan
 Powerpoint
• Lembar kerja peserta didik

Urutan Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Waktu
Pembelajaran 1 3 JP
3 x 35
Kegiatan Pembukaan: 15
1. Guru membuka kelas dengan salam. menit
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Membaca surat-surat pendek
4. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
5. Peserta didik dengan bimbingan guru mengulas materi yang lalu.
6. Guru menyampaikan tujuan kegiatan pembelajaran.
Kegiatan Inti: 75
1. Peserta didik membaca materi keberagaman sebagai sunnatullah menit
2. Peserta didik menyebutkan keberagaman sebagai sunnatullah
3. Peserta didik mendemonstrasikan ajaran kebaikan dalam Islam
4. Peserta didik melafalkan hadist tentang ajaran kebaikan dalam Islam
5. Peserta didik menerapkan sikap menghargai dan menghormati orang yang berbeda
agama

Kegiatan Penutup: 15
Penyimpulan: menit
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan.
2. Guru dan peserta didik menyimpulkan tentang materi yang telah dipelajari,
3. Membaca asmaul husna
4. Berdoa
5. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.

Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi


Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
Bagian mana yang paling kamu sukai?
Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru 5 menit
Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari?
Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun
yang istimewa)
Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?

Sugihan, 9 Juni 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru PAI DAN BP

Dwi Sutrisniwati, S.Pd.SD. Fitri Jayanti, S.Pd.I


NIP. 19711006 200701 2 010 NIP. 19810227 201406 2 001
Modul Ajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Penyusun : Fitri Jayanti, S.Pd.I Elemen: Fiqih Alur Pembelajaran : Fase B


Instansi : SDN Sugihan 03 Profil Pelajar Pancasila: Alokasi waktu : 9 JP
Kelas :4 • Berimtaq dan akhlak mulia Pelaksanaan :
• Bernalar kritis
• Mandiri
Tujuan Pembelajaran
4.1 Peserta didik dapat menyebutkan tanda-tanda usia baligh atau kedewasaan menurut ilmu fiqih
dan ilmu biologi dengan benar.
4.2 Peserta didik dapat membuat paparan sederhana mengenai tanda-tanda usia baligh dalam
pandangan ilmu fikih dan ilmu biologi dengan benar.
4.3 Peserta didik yang telah baligh dapat membiasakan sikap bersyukur, taat beribadah, dan
bertanggung jawab.
Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran:
1. Peserta didik dapat menyebutkan tanda tanda usia baligh menurut ilmu fiqih
2. Peserta didik dapat menyebutkan tanda – tanda usia balig menurut ilmu biologi.
3. Peserta didik dapat membuat paparan mengenai tanda – tanda baligh menurut ilmu fiqih.
4. Peserta didik dapat membuat paparan mengenai tanda – tanda baligh menurut ilmu biologi.
Ketersediaan Materi
Materi untuk peserta didik : buku siswa, gambar
Model Pembelajaran
Pembelajaran tatap muka
Materi ajar
1. Tanda-tanda usia baligh menurut ilmu fiqih.
2. Tanda-tanda baligh menurut ilmu biologi.
3. Kewajiban setelah usia baligh.
Prasarana dan Sarana/Alat dan Bahan
1. Gambar
2. Lembar kerja peserta didik

Pelaksanaan Pembelajaran

Alokasi
Urutan Kegiatan Pembelajaran
Waktu
Pembelajaran 3 x 3 JP
Pertemuan ke-1 3x35
menit
Kegiatan Pembukaan:
1. Guru membuka kelas dengan salam. 15
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa menit
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Guru menyapa dengan menanyakan kabar, semisal dengan kata “Apa kabar kalian hari ini?”
4. Guru Memeriksa kehadiran, kerapian, posisi, dan tempat duduk yang benar
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
6. Peserta didik melafalkan surat al fatihah dan surat – surat pendek pilihan.
7. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
8. Memusatkan konsentrasi anak dengan bertanya, sebagaimana di buku siswa
9. Menyampaikan materi pokok dan meminta peserta didik menyimak tujuan pembelajaran.
Kegiatan Inti: Pembelajaran 1
1. Guru menyiapkan pembelajaran tentang tanda -tanda usia baligh menurut ilmu fiqih 75
2. Peserta didik diminta membaca kisah tentang mimpi basah. menit
3. Guru memberikan pertanyaan atau memberikan kesempatan kepada peserta didik secara acak
dan bergiliran untuk menceritakan kisah yang telah dikuasainya.
4. Peserta didik diminta membaca materi tanda usia baligh yang ke-2 yaitu haid
5. Guru membagi peserta didik dalam kelompok kecil, kemudian memberikan pertanyaan atau
memberikan kesempatan untuk menceritakan kisah yang telah bacanya.
6. Peserta didik diminta mempelajari materi tanda ke 3 usia balig yakni berumur lima belas
tahun dalam hitungan kalender hijriyah.
7. Pada materi tata cara mandi wajib, guru dengan metode demonstrasi memeragakan tatacara
mandi sesuai urutan di Buku Siswa
8. Peserta didik mempraktikkan tata cara mandi wajib bagi yang berhadas besar.
9. Peserta didik membaca larangan-larangan bagi orang yang berhadas besar
10.Dengan metode artikulasi peserta didik diminta menyebutkan hal-hal yang dilarang bagi
orang yang berhadas besar.
Kegiatan Penutup:
Penyimpulan: 10
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan dan memberikan penguatan menit
tentang materi tanda-tanda usia baligh menurut ilmu fikih
2. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.
Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi
Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
Bagian mana yang paling kamu sukai?
Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru
Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari? 5 menit
Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun yang
istimewa)
Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?
Pertemuan ke-2
Kegiatan Pembukaan:
1. Guru membuka kelas dengan salam. 15
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa menit
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Guru menyapa dengan menanyakan kabar, semisal dengan kata “Apa kabar kalian hari ini?”
4. Guru Memeriksa kehadiran, kerapian, posisi, dan tempat duduk yang benar
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
6. Peserta didik melafalkan surat al fatihah dan surat – surat pendek pilihan.
7. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
8. Memusatkan konsentrasi anak dengan bertanya, sebagaimana di buku siswa
9. Menyampaikan materi pokok dan meminta peserta didik menyimak tujuan pembelajaran.
Kegiatan Inti: Pembelajaran 2
1. Guru menghubungkan materi sebelumnya yakni tanda-tanda balig dalam pandangan Ilmu 75
fikih dengan materi berikutnya yakni tanda-tanda balig menurut Ilmu biologi, kemudian menit
menyampaikan keterkaitan dua pandangan dari ilmu fikih dan biologi tentang tanda-tanda
balig.
2. Guru mengajukan pertanyaan sesuai dengan buku siswa yakni: Tahukan kalian tanda-tanda
anak laki-laki yang masuk masa puber?
3. Peserta didik mendapat kartu, yang tiap kartu berisi materi tanda-tanda balig bagi anak laki-
laki dan kartu lainnya berisi tanda-tanda balig bagi anak perempuan.
4. Untuk menguatkan penguasaan materi, setiap peserta didik mendapat satu kartu supaya
dipelajari kurang lebih 5 menit.
5. Semua peserta didik diminta berdiri dan mencari pasangannya untuk saling memberi
informasi. Setiap peserta didik harus menulis nama pasangannya pada kartu contoh.
6. Demikian selanjutnya sehingga tiap peserta bisa saling memberi dan menerima materi
masing-masing.
7. Untuk menilai keberhasilan, peserta didik diberi pertanyaan yang tak sesuai dengan
kartunya (kartu orang lain).
8. Peserta didik menyampaikan kesimpulan.
Kegiatan Penutup:
Penyimpulan: menit
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan dan memberikan penguatan
tentang materi tanda-tanda usia baligh menurut ilmu biologi
2. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.
Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi
1. Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
2. Bagian mana yang paling kamu sukai?
3. Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru
1. Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari? menit
2. Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun
yang istimewa)
3. Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?
Pertemuan ke-3
Kegiatan Pembukaan:
1. Guru membuka kelas dengan salam. menit
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap kuasa Tuhan Yang Maha
Esa dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Guru menyapa dengan menanyakan kabar, semisal dengan kata “Apa kabar kalian hari ini?”
4. Guru Memeriksa kehadiran, kerapian, posisi, dan tempat duduk yang benar
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya.
6. Peserta didik melafalkan surat al fatihah dan surat – surat pendek pilihan.
7. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
8. Memusatkan konsentrasi anak dengan bertanya, sebagaimana di buku siswa
9. Menyampaikan materi pokok dan meminta peserta didik menyimak tujuan pembelajaran.
Kegiatan Inti: Pembelajaran 3
1. Guru menghubungkan materi sebelumnya yakni tanda-tanda usia balig menurut Ilmu fikih Menit
dan Ilmu biologi dengan materi berikutnya yakni kewajiban setelah usia balig.
2. Peserta didik diperkenalkan dengan kewajiban anak yang balig dengan status mukalaf.
Kewajiban menjalankan perintah Allah Swt. dan menjauhi semua larangan-Nya.
3. Peserta didik diminta menyebutkan contoh kewajiban yang harus dilakukan anak setelah
memasuki usia balig
4. Peserta didik diberi kesempatan supaya menjelaskan kepada peserta didik yang lain,
misalnya melalui bagan/peta konsep.
5. Peserta didik menyampaikan kesimpulan.
Kegiatan Penutup:
Penyimpulan: menit
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan dan memberikan penguatan
tentang materi kewajiban setelah usia baligh
2. Guru mengajak berdoa untuk mengakhiri proses pembelajaran
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.
Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi
1. Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
2. Bagian mana yang paling kamu sukai?
3. Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru
1. Apakah semua anak memahami materi yang dipelajari? menit
2. Peserta didik mana yang perlu mendapatkan perhatian khusus? (baik yang kurang maupun
yang istimewa)
3. Hal apa yang menjadi catatan keberhasilan dari pembelajaran kali ini? Hal apa yang harus
diperbaiki dari pembelajaran kali ini?

Sugihan, 9 Juni 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru PAI DAN BP

Dwi Sutrisniwati, S.Pd.SD. Fitri Jayanti, S.Pd.I


NIP. 19711006 200701 2 010 NIP. 19810227 201406 2 001

Modul Ajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Penyusun : Fitri Jayanti, S.Pd.I Elemen: Sejarah Peradaban Alur Pembelajaran : Fase B
Instansi : SDN Sugihan 03 Islam Alokasi waktu : 3 JP
Kelas :4 Profil Pelajar Pancasila: Pelaksanaan :
• Berimtaq dan akhlak mulia
• Bernalar kritis
• Mandiri
• Kreatif
Tujuan Pembelajaran
5.1 Peserta didik mampu menceritakan kisah peristiwa hijrah Nabi Muhammad saw. ke Madinah.
5.2 Peserta didik mampu menyimpulkan pelajaran di balik hijrah Nabi Muhammad saw. ke Madinah
5.3 Peserta didik mampu meneladani perjuangan Nabi Muhammad saw. dan para sahabat dengan
membiasakan sikap percaya diri, teguh pendirian, dan bertanggung jawab.

Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran:


1. Peserta didik dapat menceritakan kisah peristiwa hijrah Nabi Muhammad saw. ke Madinah.
2. Peserta didik dapat mampu menyimpulkan pelajaran di balik hijrah Nabi Muhammad saw. ke Madinah
3. Peserta didik dapat meneladani perjuangan Nabi Muhammad saw. dan para sahabat dengan
membiasakan sikap percaya diri, teguh pendirian, dan bertanggung jawab.

Ketersediaan Materi
Materi untuk peserta didik : buku siswa, dll

Model Pembelajaran
Pembelajaran tatap muka
Materi ajar
1. Kisah peristiwa Nabi Muhammad saw. membangun Kota Madinah
2. Masjid merupakan rumah atau bangunan tempat beribadah orang Islam
3. Masjid Nabawi merupakan masjid yang pertama kali dibangun Nabi Muhammad saw. ketika sampia
di Madinah
Prasarana dan Sarana/Alat dan Bahan
 Powerpoint
 Lembar kerja peserta didik

Pelaksanaan Pembelajaran

Urutan Kegiatan Pembelajaran Alokasi


Waktu
Pembelajaran 1 3 JP
2 x 35
Kegiatan Pembukaan: 10
1. Guru membuka kelas dengan salam. menit
2. Pembelajaran diawali dengan berdoa. Salah satu peserta didik memimpin pembacaan doa
dilanjutkan dengan penegasan oleh guru tentang pentingnya berdoa sebelum memulai suatu
kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan yang kuat terhadap Tuhan Yang Maha Esa
dalam memahami ilmu yang dipelajari.
3. Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Garuda Pancasila dengan penuh semangat.
4. Peserta didik melafalkan surat-surat pendek.
5. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang protokol kesehatan yang harus ditaati
selama pandemi.
6. Peserta didik dengan bimbingan guru mengulas materi yang lalu.
7. Guru menyampaikan tujuan kegiatan pembelajaran.
Kegiatan Inti: 50
1. Peserta didik mengamati gambar yang disajikan oleh guru berupa sekelompok orang sedang menit
membangun rumah.
2. Peserta didik menjawab pertanyaan dari guru
3. Guru memberikan penguatan bahwa sesama orang muslim itu bersaudara. perumpamaan
persaudaraan sesama mukmin seperti sebuh bangunan yang saling menguatkan.
4. Peserta didik menuliskan hal penting yang disampaikan oleh guru seputar kisah Nabi
Muhammad saw. membangun Kota Madinah.
5. Peserta didik membentuk kelompok kecil dan melakukan diskusi kelompok yang terdapat
dalam rubrik aktivitas kelompok
6. Setiap kelompok memaparkan hasil diskusi kelompok
7. Untuk penguatan pembelajaran, peserta didik menceritakan kembali kisah Nabi
Muhammad saw. membangun Kota Madinah dengan bahasanya sendiri.
Kegiatan Penutup: 10
Penyimpulan: menit
1. Guru mengulas kembali semua kegiatan yang sudah dilakukan.
2. Guru dan peserta didik menyimpulkan tentang materi yang telah dipelajari,
3. Guru menutup kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam.

Refleksi Peserta didik: Pertanyaan refleksi


Apakah kamu menyukai kegiatan pembelajaran hari ini?
Bagian mana yang paling kamu sukai?

Apa yang tidak kamu sukai selama kegiatan pembelajaran hari ini?
Penilaian Pencapaian Tujuan Pembelajaran
Penilaian Pengetahuan : Lembar tes tertulis (soal terlampir)
Refleksi Guru 5 menit
Apa yang bisa diperbaiki dari seluruh kegiatan ini?
Apabila bisa diulang, apa yang akan dilakukan untuk membuat pembelajaran lebih baik?
Bagaimana keterlibatan peserta didik?
Apa saja kesulitan yang dialami oleh peserta didik?

Sugihan, 9 Juni 2022


Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru PAI DAN BP

Dwi Sutrisniwati, S.Pd.SD. Fitri Jayanti, S.Pd.I


NIP. 19711006 200701 2 010 NIP. 19810227 201406 2 001

Anda mungkin juga menyukai