Anda di halaman 1dari 9

PROGRAM KERJA

EKTRAKURIKULER SISWA PECINTA ALAM (SISPALA)

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

SMA NEGERI 1 PULAU PUNJUNG

OLEH
: PEMBINA SISPALA
PERIODE 2023/2024

DINAS PENDIDIKAN

PROVINSI SUMATERA BARAT

TAHUN 2023

i
LEMBAR PENGESAHAN
PROGRAM EKSTRAKURIKULER SISPALA

Nama Lengkap : Sony Desbobby, S.Pd


Nip : 19960603 202012 1 007
Pangkat,Golongan : Penata Pratama / IIIA
Jabatan : Guru BK
Unit Kerja : SMA Negeri I Pulau Punjung
Kabupaten/Kota : Dharmasraya
Provinsi : Sumatera Barat

Mengetahui Pulau Punjung, 11 Juli 2023


Pengawas Sekolah Guru BK

Nofsri Suriyana, S.Pd.,MM Sony Desbobby, S.Pd


NIP. 19691118 199702 2 001 NIP. 19960603 202012 1 007

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat kepada kita semua. Atas rahmat
nya program kerja ekstrakurikuler SISPALA SMA Negeri 1 Pulau Punjung dapat di selesaikan.
Program ini merupakan pedoman bagi pembina ekstrakurikuler SISPALA, sehingga pelaksanaan
kegiatan dapat berjalan dengan baik, tertib dan aman sesuai dengan aturan yang berlaku. Program
ini dapat pula berfungsi sebagai bahan informasi serta masukan bagi pihak-pihak yang
berkepentingan dalam rangka pemantauan terhadap kegiatan ekstrakurikuler PBB di SMA Ne geri
1 Pulau Punjung Program kerja ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu kami dengan
terbuka menerima kritik dan saran dari semua pihak agar dapat melakukan perbaikan dan untuk
sempurna nya program ini dimasa yang akan datang.

Pulau Punjung, 11 Juli 2023


Pembina Ekstrakurikuler SISPALA

Sony Desbobby S.Pd


NIP.199606032020121007

ii
DAFTAR ISI

Lembaran Pengesahan…………………………………………………………………… i

Kata Pengantar…………………………………………………………………………… ii

Pendahuluan……………………………………………………………………………… 1

Visi Misi…………………………………………………………………………………. 2

Program SISPALA……………………………………………………………………….. 3

Penutup…………………………………………………………………………………… 6

iii
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Upaya pelestarian lingkungan hidup adalah segala daya upaya manusia untuk
melestarikan alam dimanapun berada. Upaya ini dilakukan dengan tujuan untuk
menjamin kelangsungan hidup manusia itu sendiri. Sebagai amanah dari Tuhan Yang
Maha Esa Allah SWT. Pendidikan sebagai salah satu aspek terpenting dalam kehidupan
manusia,dimana dengan pendidikan maka pengetahuan dan aspek karakter manusia
terbentuk. Pendidikan pada dasarnya adalah proses pengenalan dan pemahaman,
penghayatan nilai nilai kehidupan . Dalam lingkungan sekolah khususnya disekolah
terdapat kegiatan – kegiatan yang tergabung dalam organisasi sekolah. Organisasi
sekolah ini didirikan sebagai wadah untuk berkomunikasi,berinteraksi,berpartisipasi dan
berprestasi dalam pembelajaran hidup dan bermasyarakat. Dalam lingkup SMA N 1
Pulau Punjung terdapat orgaisasi siswa yang berkaitan dengan lingkungan hidup
,Organisasi yang selama ini mempunyai kiprah nyata dalam upaya pelestarian lingkungan
alam di dalam lingkungan sekolah maupun luar sekolah. Yaitu Organisasi Siswa Pecinta
Alam yang bernama GREEN FOREST.
Untuk meningkatkan kegiatan dan administrasi management demi
berkembangnya unis Siswa Pecinta Alam “ GREEN FOREST ” dengan baik maka maka
dalam menjalankan tugasnya harus memiliki dasar / acuan. Untuk itu dibuatlah Program
Kerja.

B. TUJUAN PEMBUATAN PROGRAM KERJA


Sebagai dasar atau pedoman dalam menjalankan tugas di Unit kegiatan SISPALA
GREEN FOREST”, Sehingga berjalan dengan baik dan terarah.
C. LAMDASAN HUKUM
1. UU No 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. PP No 19 tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional No 22 Tahun 2006 tentang standart isi untuk
satuan pendidikan Dasar dan Menengah ,yang memuat pengembangan diri murid
dalam struktur kurikulum setiap satuan pendidikan difasilitasi dan /dibimbing oleh
konselor ,guru atau tenaga pendidikan.
4. Rapat Kegiatan Ekstrakurikuler SMA N 1 Pulau Punjung
5. Rapat Anggota Ekstrakurikuler Pecinta Alam GREEN FOREST

1
BAB II
VISI DAN MISI, TUJUAN, DAN SASARAN
SISWA PECINTA ALAM “GREEN FOREST”

A. VISI dan MISI

1. VISI Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST”


Visi adalah wawasan yang menjadi sumber arahan bagi Sekolah, yaitu gambaran masa depan
yang diinginkan oleh sekolah, agar sekolah yang bersangkutan dapat menjamin kelangsungan
hidup dan perkembangannya. Visi Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST” adalah ”Lestarinya
Lingkungan Hidup Dilandasi Tanggung Jawab dan Efektvitas Pengelolaan Lingkungan”

2. MISI Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST”


Misi adalah tindakan untuk mewujudkan visi tersebut. Misi Siswa Pecinta Alam
“GREEN FOREST” :
• Menumbuhkan sikap profesionalisme dalam Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST”
dengan dilandasi Iman dan Taqwa.
• Membangun semangat berkompetensi dan mandiri dalam Siswa Pecinta Alam
“GREEN FOREST”
• Menumbuhkan sikap yang disiplin, tekun, inovatif dalam berkarya
• Mewujudkan pribadi yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang maha Esa untuk
melestarikan alam.

B. TUJUAN Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST”


Tujuan Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST” secara umum Membina dan Mengembangkan
Minat, Bakat, dan Penalaran yang Menunjang Kelestarian Alam

2
BAB III
PROGRAM KERJA TAHUN PELAJARAN 2023/2024
SISWA PECINTA ALAM “GREEN FOREST ”
Sebagi gambaran singkat mengenai program kerja yang dilaksanakan sesuai dengan waktu yang telah
ditetapkan adalah sebagai berikut:

A. PROGRAM KERJA INTERNAL


NO PROGRAM KERJA TUJUAN SASARAN WAKTU PELAKSANA BIAYA
1 Sosialisasi SISPALA Pengenalan Siswa baru PLS Anggota senior
GREEN FOREST Sispala
2 Penerimaan anggota Recruitment Siswa baru Juli Anggota senior
baru anggota baru
3 Pengenalan lambang Mengenalkan Anggota agustus Anggota senior
dan dasar-dasar cinta sispala green baru
alam forest
4 Diklatsar dan Pelatihan dan Anggota september Pembina
pelantikan anggota pendidikan baru
baru dasar-dasar
cinta alam
kepada
anggota baru
5 Navigasi darat dan Mengenalkan Anggota oktober Pembina
survival cara membaca baru
peta dan arah
serta bertahan
hidup di alam
liar
6 Hiking/out bond Melatih mental anggota november Pembina
anggota
7 Mountaineering Pengenalan anggota desember Pembina
(Pendakian gunung) kegiatan
8 Caving Mengenalkan Anggota Januari Pembina
(telusur goa) anak dengan
jenis-jenis goa
dan kehidupan
di goa
9 Rafting Mengenalkana Anggota Februari Pembina
(telusur sungai) nak susur
sungai

3
10 Climbing Melatih Anggota Maret Pembina
(panjat tebing) adrenalin

11 Susur hutan/lintas Pengenalan Anggota April Pembina


rimba kegiatan
12 Penghijauan Mengajak Anggota April Pembina
anak untuk
ikut
melestarikan
dan
pentingnya
hutan
13 Camping Pengenalan Anggota Mei Pembina
kegiatan
14 Pelantikan Pengurus Melanjutkan Anggota Juni Pembina
baru kepengurusan
dan kelancaran
proses
kegiatan
sispala

B. PROGRAM KERJA EKSTERNAL


NO PROGRAM KERJA TUJUAN SASARAN WAKTU PELAKSANA BIAYA
1 Mengikuti lomba Menambah Anggota Incidental Pembina
lintas wisata/alam keterampilan
yang diadakan pihak
terkait
2 Mengikuti jambore Menambah Anggota Incidental Pembina
pecinta alam keterampilan
3 Mengikuti kegiatan Menambah Anggota Incidental Pembina
kepencinta alaman keterampilan
yang diadakan pihak
terkait
4 Mengikuti gladian Menambah Anggota Incidental Pembina
nasional keterampilan

4
BAB IV
PENUTUP

Program kerja Siswa Pecinta Alam “GREEN FOREST” SMA N 1 Pulau Punjung Tahun
Pembelajaran 2023/2024 dibuat agar dalam proses kegiatan lebih terarah dan terorganisir sesuai waktu
yang telah ditentukan, sehingga tercapai tujuannya. Program kerja ini ada program kerja internal dan
program kerja eksternal seperti diuraiakan di atas, yang diharapkan d apat berjalan semua dengan
baik.Demikian program kerja Siswa Pencinta Alam “GREEN FOREST” Tahun Pembelajaran 2023/2024
yang kami buat sebagai acuan/ dasar dalam menjalankan tugasnya.

Pulau Punjung, 11 Juli 2023


Pembina

Sony Desbobby, S.Pd


NIP.199606032020121007

Anda mungkin juga menyukai