Anda di halaman 1dari 2

PENGAWASAN (MONITORING)

INDIKATOR MUTU

No. Dokumen No. Revisi Halaman


00 1/2
Ditetapkan
Tanggal Terbit Direktur RS. KARTINI
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

drg. Hj. Meutia Elda, MARS


Mekanisme kegiatan pemantauan dan penilaian terhadap
indikator mutu secara terencana dan sistematis, sehingga dapat di
Pengertian identifikasi peluang untuk peningkatan program berkelanjutan
serta menyediakan mekanisme tindakan perbaikan program yang
diambil. validasi data dan penggunaan data untuk perbaikan.
Sebagai acuan langkah untuk menjamin bahwa indikator mutu
Tujuan telah dilaksanakan sesuai dengan rencana dan upaya perbaikan
kegiatan yang akan datang.

UU No 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit


1. Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit KARTINI No :
tentang Kebijakan Penerapan Sasaran Keselamatan Pasien
Kebijakan Rumah Sakit Kartini
2. Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Kartini NO :
tentang Pedoman PMKP Rumah Sakit Kartini

Prosedur 1. Lakukan perencanaan dengan menyusun rencana kerja dan cara


pengawasan (monitoring) indikator mutu untuk peningkatan
mutu sesuai target yang ditetapkan setiap 3 bulan sekali.
2. Bandingkan antara capaian indikator mutu dengan nilai standar
yang telah ditetapkan.
3. Lakukan analisis secara sederhana apabila ditemukan indikator
yang tidak mencapai target yang ditetapkan. Lakukan analisa
secara mendalam (Analisa Akar Masalah) apabila data yang
didapatkan memiliki perbedaan yang signifikan dengan target
yang ditetapkan
4. Memberikan umpan balik terhadap hasil capaian.
5. Melaporkan hasil capaian indikator mutu ke direksi dan
PENGAWASAN (MONITORING)
INDIKATOR MUTU

No. Dokumen No. Revisi Halaman


00 2/2
pengurus yayasan.
6. Mensosialisasikan hasil feedback dari direksi dan pengurus
yayasan ke unit terkait

Unit Terkait Semua Unit Pelayanan

Anda mungkin juga menyukai