Anda di halaman 1dari 2

PEMISAHAN ALAT KESEHATAN

No.
:
Dokumen
No. Revisi :
SOP Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1-1
KLINIK
PRATAMA dr. Muhammad Fajri M
SALSABILA NIP. 19761113 200604 1 013
MEDIKA

1.Pengertian Suatu proses pemilahan dan pemisahan alat kesehatan baik sudah
selesai dipakai maupun yang belum selesai dipakai
2.Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melakukan langkah-langkah mencegah
terjadinya infeksi akibat peralatan yang tidak steril
3.Kebijakan SK Kepala Klinik Pratama Salsabila Medika Nomor ... TAHUN .... tentang
tentang Memisahkan Alat Yang Bersih dan Kotor, Yang Memerlukan
Sterilisasi dan Perawatan Lebih Lanjut
4.Referensi 4.1. Pedoman Pemeliharaan Alat Medis
4.2. Standar Puskesmas Provinsi Jawa Timur
4.3. Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Alat yang
dibutuhakn
6. Prosedur 5.1. Petugas mencuci tangan sesuai petunjuk
5.2. Petugas menggunakan sarung tangan disposable.
5.3. Petugas merendam alat kedalam larutan chlorine 0,5%
5.4. Petugas mencuci seluruh alat menggunakan sabun dan air
mengalir
5.5. Petugas mengeringkan alat yang sudah bersih menggunakan
lap kering dan bersih
5.6. Petugas memisahkan alat yang perlu disteril dan alat yang
hanya digunakan dalam keadaan bersih.
5.7. Petugas melakukan proses sterilisasi untuk alat yang perlu
disteril
5.8. Petugas melakukan desinfektan pada alat yang tidak
membutuhkan sterilisasi menggunakan alcohol 70%.
5.9. Petugas melakukan perawatan khusus untuk alat yang
membutuhkan perawatan khusus, seperti nebulizer, suction.
5.10. Petugas menyimpan seluruh alat kesehatan yang sudah steril
dan bersih di lemari instrument.
7. diagram alir

8. Unit terkait 7.1. Unit Pendaftaran

Anda mungkin juga menyukai