Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN ULANG SECARA BERKALA

TENTANG KEPATUHAN PENGAWASAN RUANG BEBAS ASAP ROKOK

Persentase Tingkat Kepatuhan


Pengawasan Ruangan Bebas Asap Rokok
Sejak Januari sd Juni 2022 Di RSUD Pendau
80 Tambu
71 % 71% 71% 71% 71% 71% 71% 71 % 71% 71%
70

60
50
43% 43% 43 % 43 %
43%
40
Series1
29 %29%
30

20

10

0
1234567891011121314151617

PERSENTASE TINGKAT KEPATUHAN RUANGAN KAWASAN BEBAS ROKOK


RSUD PENDAU TAMBU JULI SD DESEMBER 2022

80
71 % 71 % 71% 71% 71% 71% 71% 71% 71% 71% 71% 71% 71%
70

60
50
40 43% 43% 43%
30
29%
20

10

Series1
Dari tabel hasil perhitungan tingkat kepatuhan mengenai Kawasan Bebas Asap Rokok
dari 17 ruangan yang dijadikan sampel di lingkungan RSUD Pendau Tambu dengan nilai
rata rata berjumlah (67%) yang dinyatakan patuh. Adapun tingkat kepatuhan terhadap
larangan merokok sudah terlaksana dengan baik di 13 (tiga belas) terjadi peningkatan (9%)
dari nilai rata-rata enam bulan sebelumnya, adapun ruangan yang dikategorikan patuh
terhadap kawasan bebas asap rokok adalah yaitu ; Poli rawat jalan, IGD, ICU, VIP,OK,
Apotik Rawat Inap, VIP, Perawatan Anak, Interna,Perawatan Bedah, Isolasi, Rosela,
Loundry dan Gizi. Meskipun masih ada beberapa ruangan/kawasan yang masih rendah
kepatuhan area bebas asap rokok yaitu IPSRS, Bidang Penunjang, Perawatan Bedah, Pos
Security Belakang, dan Oksigen.

Rekomendasi Revisi :

Dari hasil analisis indikator penilaian terdapat penilaian yang semua ruangan dinilai
sama sejak monitoring semester pertama dan kedua, yaitu indikator penilaian nomor 3 dan 4.
Hal ini karena di RSUD Pendau Tambu belum ada penetapan keputusan petugas pengawas
area bebas asap rokok dan sarana pengaduan. Oleh karena hal tersebut kami dari k3 RSUD
Pendau Tambu merekomendasikan supaya surat keputusan (SK Direktur) diterbitkan terkait
siapa yang bertanggung jawab terhadap petugas pengawas area bebas asap rokok di RSUD
Pendau Tambu, dan besar harapan kami agar supaya security dapat bertanggung jawab penuh
dan terlibat langsung terhadap pengawasan area bebas asap rokok.
Mapane Tambu, 8 Agustus 2023
Ketua Pokja MFK

drg. Herdyan E. Aditya

Anda mungkin juga menyukai