Anda di halaman 1dari 2

Soal 1

Dalam skripsi harus dilakukan berbagai pengujian validasi dan reliabilitas untuk mengukur alat
penelitian sebaagai prasyarat sebelum pengolahan data dilakukan. Selanjutnya dilakukan
pengolahan data berupa univariat data yang dilakukan dengan menguji data secara individual
sebelum data dibandingkan untuk proses selanjutnya. Uji univariat terdiri dari uji normalitas
sehingga data berdistribusi normal. Dan uji lainnya seperti uji deskriptif, uji multikolinieritas dan uji
autokorelasi.

Uji multivariat dilakukan untuk menjawab hipotesis dalam penelitian. Terdiri dari berbagai uji
diantara nya uji regresi yang digunakan dalam peramalan dalam suatu kondisi tertentu. Uji korelasi
digunakan untuk mengukur hubungan antara berbagai variabel. Uji determinasi menunjukkan
pengaruh antar variabel ke variabel lain.

Soal 2

Angka indeks pada produksi Jagung

AI (2015) = (6869)/(6460) x 100% = 106,33%

AI (2016) = (8246)/(6460) x 100% = 127,65%

AI (2017) = (9037)/(6460) x 100% = 139,89%

AI (2018) = (8711)/(6460) x 100% = 134,84%

AI (2019) = (10059)/(6460) x 100% = 155,71%

Grafik Angka Indeks

180

160

140

120

100

80

60

40

20

0
2015 2016 2017 2018 2019
Soal 3

Metode Least Square

Tahun Penjualan Indeks XY XX


2015 181 -5 -905 25
2016 229 -3 -687 9
2017 251 -1 -251 1
2018 276 1 276 1
2019 291 3 873 9
2020 316 5 1580 25
Total 1544 0 886 70

A = (1544)/(6) = 257,33

B = (886)/(70) = 12,66

Persamaan trend

Y = A + BX = 257,33 + 12,66X

Anda mungkin juga menyukai