Anda di halaman 1dari 13

SISTEM INFORMASI MONITORING MANAJEMEN PENGOLAHAN DATA

ZAKAT DI BAZNAS BANJARMASIN

Chandra Irawan1,Hoiriyah2,Gita Ayu Syafarina3


1)Teknik Informatika, 55201,FTI Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin, NPM 19630288
2)Teknik Informatika, 55201, FTI Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin, NIDN. 1118068904
3)Teknik Informatika, 55201,FTI Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin, NIDN. 1118019101
Email:chandrairawan248@gmail.com/HP.085349703570

ABSTRAK
Badan amil zakat Banjarmasin merupakan motor penggerak utama dalam meningkatkan pengumpulan
dan penyalur zakat yang ada di Banjarmasin. Kegiatan yang harus dilakukan secara terus menerus
yaitu proses pengumpulan dana zakat, penyaluran dana zakat, pengawasan hingga monitoring zakat.
Karena kegiatan ini dilakukan secara terus menerus maka kegiatan ini harus dapat dipertanggung
jawabkan agar tidak menimbulkan permasalahan dalam menunjang kesuksesan manajemen zakat.
Untuk itu dibutuhkan suatu sistem yang mampu memberikan dan menyajikan informasi secara cepat,
tepat dan mudah diterima yaitu dengan menggunakan sistem informasi untuk mengelola zakat. Sistem
ini akan mengiringi kesuksesan manajemen zakat dalam merealisasikan tujuan zakat dan tujuan dari
pada lembaga itu sendiri. Karena pekerjaan dan kegiatan yang dilakukan akan lebih efisien dan
termanage dengan baik. Sistem ini di kembangkan menggunakan metode waterfall dan diuji dengan
menggunakan metode pendekatan black box testing untuk menghasilkan hasil yang sesuai.
Kata Kunci : Badan amil Zakat, Manajemen Zakat, Sistem Informasi, Waterfall

ABSTRACT
The Banjarmasin zakat amil agency is the main driving force in increasing the collection and
distribution of zakat in Banjarmasin. Activities that must be carried out continuously are the process
of collecting zakat funds, distributing zakat funds, supervising and monitoring zakat. Because this
activity is carried out continuously, this activity must be accountable so that it does not cause
problems in supporting the success of zakat management. For this reason, we need a system that is
able to provide and present information quickly, accurately and easily accepted, namely by using an
information system to manage zakat. This system will accompany the success of zakat management in
realizing zakat goals and objectives of the institution itself. Because the work and activities carried
out will be more efficient and well managed. This system was developed using the waterfall method
and tested using the black box testing approach to produce appropriate results.

Keywords: Zakat amil agency, Zakat Management, Information System, Waterfall


PENDAHULUAN laporan berlandaskan data tersebut.
Perkembangan teknologi saat ini Karena jumlah data yang besar,
sangat terkait dengan kemajuan teknologi pembuatan laporan memerlukan kerja
komputer yang semakin pesat. sama dari lebih dari satu petugas. Oleh
Permintaan akan teknologi komputer karena itu, petugas selalu mengalami
menjadi sangat tinggi, baik dari instansi kesulitan dalam menyusun laporan zakat
maupun perusahaan di berbagai sektor, setiap bulan dan tahunnya.
baik swasta maupun pemerintah. Hal ini Dari kegiatan yang sedang
terkait dengan efisiensi dan percepatan berlangsung saat ini, terdapat beberapa
pekerjaan yang dapat dicapai melalui kelemahan yang perlu diatasi. Pertama,
otomatisasi menggunakan sistem ada potensi manipulasi data oleh pihak
komputer. Sistem informasi, yang yang tidak bertanggung jawab,
merupakan gabungan dari teknologi memungkinkan petugas melakukan
informasi dan aktivitas manusia, kecurangan dalam pengumpulan dan
digunakan untuk mendukung operasi dan penyaluran dana zakat. Hal ini
manajemen. disebabkan oleh ketidaktersediaan tanda
Secara umum, istilah sistem bukti transaksi zakat dari muzaki maupun
informasi merujuk pada interaksi antara mustahiq, serta kurangnya pengawasan
orang, proses algoritmik, data, dan dari pihak terkait selama proses
teknologi. Orang dapat berinteraksi pengumpulan dan penyaluran dana zakat.
langsung dengan teknologi ini untuk Kelemahan kedua yaitu keterlambatan
mendukung berbagai proses manajemen. penyediaan laporan karena petugas harus
Pengamatan yang dilakukan oleh Baznas merekap data secara manual untuk
Kota Banjarmasin terkait kualitas menyusun laporan yang diperlukan.
pengelolaan zakat menunjukkan bahwa Dari kelemahan yang ada saat ini,
seluruh proses, mulai dari pengumpulan dapat timbul permasalahan di masa depan
dana zakat, penyaluran dana zakat, yang berpotensi merugikan kinerja badan
pengawasan, hingga pemantauan zakat, amil zakat. Efisiensi dan manajemen yang
masih dilakukan secara manual. kurang baik dalam pekerjaan dan
Semua data dicatat menggunakan kegiatan dapat menjadi hambatan untuk
Microsoft Office dan Excel, ditambah mencapai kesuksesan manajemen zakat
dengan tulisan tangan, dan data disimpan dalam mencapai tujuan zakat dan tujuan
dalam bentuk hardcopy. Setelah data lembaga itu sendiri. Oleh karena itu,
terkumpul, petugas zakat harus membuat diperlukan perubahan dalam sistem
pengolahan data guna meningkatkan yang telah dibuat sesuai dengan desain
efisiensi dan manajemen yang lebih baik. antarmuka sistem sebelumnya dan dapat
dijalankan. Pada bagian ini, akan
Sebuah solusi yang diperlukan membahas antarmuka input dan antarmuka
yaitu mengadopsi sistem pengolahan data output sistem.
yang terkomputerisasi dan terstruktur. A. Tampilan Antarmuka Sistem
Tampilan antarmuka
Sistem ini akan terintegrasi dan
masukan sistem merupakan tampilan
terhubung langsung ke database,
untuk menampilkan dan mengelola
memastikan bahwa pengolahan data
informasi pada sistem yang telah
menjadi lebih teratur dan menghasilkan
dibuat berlandaskan rancangan
laporan serta informasi yang relevan.
antarmuka masukan sistem.
Dengan demikian, diperlukan sistem yang
Tampilan antarmuka input sistem
dapat melakukan rekap data, pengolahan,
yang dibangun sebagai berikut :
penyimpanan, pengambilan kembali, dan
1. Tampilan Halaman Utama
penyaluran informasi secara efisien
Ketika User Membuka halaman
kepada pihak yang membutuhkannya.
website maka akan
menampilkan halaman utama
METODE PENELITIAN
yang terdiri dari profil,
Pada Pembuatan aplikasi ini penulis
kerjamasama pihak mesjid,
menggunakan metode waterfall melalui
donasi, infak, kontak dan
Tahapan-tahapan pembuatan sistem ini
Kalkutalor Zakat, dimana User
yaitu sebagai berikut :Requirement
dapat melihat Pihak Baznas
Analysis, System Design, Implementation,
Kota Banjarmasin Kerjasama
Integration & Testing,Operation &
dengan beberapa mesjid dan
Maintenance
user dapat melakukan donasi
Dalam Penelitian ini, menggunakan
serta infak melalui online, ketika
beberapa metode yang digunakan untuk
user tidak tau pembayaran zakat
mengumpulkan data, antara lain:
mal maka aplikasi ini
Observasi, Wawancara,Dokumentasi dan
menyediakan perhitungan
Studi Pustaka
kalkulator zakat mal yang dapat
digunakan user.
HASIL PENELITIAN
2. Tampilan Halaman Profil
Hasil tampilan program/aplikasi ini
Tampilan Halaman Profil
menjelaskan tampilan program/aplikasi
Menjelaskan mengenai apa itu masyarakat untuk melakukan
Baznas dan terdapat tombol Perhitungan Zakat Mal.
Donasi untuk User 8. Tampilan Halaman Data Login
Tampilan form login yaitu form
3. Tampilan Haaman Kerjasama yang dirancang untuk mengatur
Pihak Mesjid atau membatasi setiap pengguna
Tampilan Halaman Kerjasama untuk bisa masuk kedalam
Pihak Mesjid menampilkan sistem sesuai dengan hak akses
data-data mesjid yang yang diberikanTampilan
berkerjasama dengan Baznas Halaman Data Dashboard
Kota Banjarmasin Tampilan form dashboard yaitu
4. Tampilan Halaman Donasi form yang dirancang sebagai
Tampilan Halaman Donasi tampilan utama/ tampilan yang
menampilkan Form input untuk pertama kali muncul setelah
masyarakat untuk melakukan pengguna berhasil login kedalam
donasi ke Baznas Kota sistem yang berisi data-data
Banjarmasin Inputan.
5. Tampilan Halaman Data Infak 9. Tampilan Halaman Data Amil
Tampilan Halaman Infak Tampilan Halaman Data Amil
menampilkan Form input untuk yaitu Halaman yang
masyarakat untuk melakukan menampilkan data Data Amil
Infak ke Baznas Kota yang telah berhasil diinputkan
Banjarmasin ke database
6. Tampilan Halaman Data Kontak 10. Tampilan Halaman Data Mesjid
Tampilan Halaman Data Kontak Tampilan Halaman Data
menampilkan Form input untuk Mesjid yaitu Halaman yang
masyarakat untuk melakukan menampilkan data Data Mesjid
Kritik dan Saran ke Baznas Kota yang telah berhasil diinputkan
Banjarmasin ke database
7. Tampilan Halaman Data 11. Tampilan Halaman Data Zakat
Kalkulator Zakat Mal Tampilan Halaman Data Zakat
Tampilan Halaman Data yaitu Halaman yang
Kalkulator Zakat Mal menampilkan data Data Zakat
menampilkan Form input untuk yang telah berhasil diinputkan
ke database 17. Tampilan Halmaan Data Infak
12. Tampilan Halaman Data Tampilan Halaman Data Infak
Pembayar Zakat yaitu Halaman yang
Tampilan Halaman Data menampilkan data Data Infak
Pembayar Zakat yaitu Halaman yang telah berhasil diinputkan
yang menampilkan data Data ke database
Pembayar Zakat yang telah 18. Tampilan Halaman Data
berhasil diinputkan ke database Kategori
Tampilan Halaman Data
13. Tampilan Halaman Data Muzaki Kategori yaitu Halaman yang
Tampilan Halaman Data menampilkan data Data
Muzaki yaitu Halaman yang Kategori yang telah berhasil
menampilkan data Data Muzaki diinputkan ke database
yang telah berhasil diinutkan ke 19. Tampilan Halaman Penerima
database Bantuan
14. Tampilan Halaman Data Tampilan Halaman Data
Mustahiq Penerima Bantuan yaitu
Tampilan Halaman Data Halaman yang menampilkan
Mustahiq yaitu Halaman yang data Data Penerima Bantuan
menampilkan data Data yang telah berhasil diinputkan
Mustahiq yang telah berhasil ke database
diinputkan ke database 20. Tampilan Halaman Data
15. Tampilan Halaman Data Penyaluran
Penyalur Zakat Tampilan Halaman Data
Tampilan Halaman Data Penyaluran yaitu Halaman yang
Penyalur Zakat yaitu Halaman menampilkan data Data
yang menampilkan data Data Penyaluran yang telah berhasil
Penyalur Zakat yang telah diinputkan ke database
16. Tampilan Halaman Data Donasi 21. Tampilan Halaman Kritik dan
Tampilan Halaman Data Saran
Donasi yaitu Halaman yang Tampilan Halaman Data Kritik
menampilkan data Data Donasi dan Saran yaitu Halaman yang
yang telah berhasil diinputkan menampilkan data Data Kritik
ke database dan Saran yang telah berhasil
diinputkan ke database yaitu tampilan laporan yang
berisi Rekap Data Mustahiq,
B. Tampilan Antarmuka Keluaran Sistem Tampilan ini sebagai berikut
Antarmuka keluaran sistem 4. Laporan Donasi
Tampilan laporan Donasi yaitu
merupakan antarmuka yang
tampilan laporan yang berisi
digunakan untuk menampilkan data Rekap Data Donasi, Tampilan ini
yang telah diolah oleh aplikasi sebagai berikut
5. Laporan Infak
berupa informasi berupa laporan.
Tampilan laporan Infak yaitu
Antarmuka keluaran sistem yaitu tampilan laporan yang berisi
sebagai berikut : Rekap Data Infak, Tampilan ini
sebagai beriku
1. Laporan Pembayar Zakat
6. Laporan Penerima Bantuan
Tampilan laporan Pembayar
Tampilan laporan
Zakat yaitu tampilan
Penerima Bantuan yaitu
laporan yang berisi Rekap
tampilan laporan yang
Data Pembayar Zakat,
berisi Rekap Data
Tampilan ini sebagai
Penerima Bantuan,
Laporan Muzaki
Tampilan ini sebagai
Tampilan laporan Muzaki
berikut
yaitu tampilan laporan
7. Laporan Penyaluran Bantuan
yang berisi Rekap Data
Tampilan laporan
Muzaki, Tampilan ini
Penyaluran Bantuan yaitu
sebagai berikut
tampilan laporan yang
2. Laporan Penyalur Zakat
berisi Rekap Data
Tampilan laporan
Penyaluran Bantuan,
Penyalur Zakat yaitu
Tampilan ini sebagai berikut
tampilan laporan yang
8. Laporan Kritik dan Saran
berisi Rekap Data
Tampilan laporan Kritik dan
Penyalur Zakat, Tampilan
Saran yaitu tampilan
ini sebagai berikut
laporan yang berisi Rekap
3. Laporan Mustahiq
Data Kritik dan Saran,
Tampilan laporan Mustahiq
Tampilan ini sebagai berikut
9. Laporan Amil perangkat lunak. Tujuan dari
Tampilan laporan Amil yaitu pengujian ini yaitu untuk menjamin
tampilan laporan yang berisi bahwa perangkat lunak yang
Rekap Data Amil, Tampilan ini dibangun memiliki kualitas yang
sebagai berikut handal, yang mampu
mempresentasikan kajian pokok dari
C. Pengujian Sistem spesifikasi analisis, perancangan dan
Pengujian sistem merupakan pengkodean dari perangkat lunak itu
bagian yang tidak kalah pentingnya sendiri. Pengujian perangkat lunak
dalam siklus pembangunan ini menggunakan metode pengujian
perangkat lunak. Pengujian black box, yang berfokus pada
dilakukan untuk menjamin kualitas persyaratan fungsional perangkat
dan juga mengetahui kelemahan dari lunak yang dibuat.
Tabel 1 Pengujian Form Login

No Skenario Pengujian Hasil Yang diharapkan Kesimpulan


1. Mengosongkan Sistem akan menolak dan Valid
Username dan Kata memberitahukan tampilan
Sandi, Lalu Klik Button ”Harap Isi Username”
login
Hasil Pengujian :
Test Case :

2. Memasukan Username Sistem alan menolak dan Valid


dan kata sandi yang memberitahukan tampilan
salah, lalu klik button “Maaf Username dan
login Password Anda Salah”
Test Case : Hasil Pengujian :

3 Memasukan Username Sistem akan menerim akses


dan Kata Sandi Benar, login dan memberitahukan
Lalu Klik Button Login tampilan “Berhasil Login”
Test Case: Hasil Pengujian :

Tabel 2 Pengujian Form Mesjid

No Skenario Pengujian Hasil Yang diharapkan Kesimpulan


1. Mengosongkan Nama Mesjid, Sistem akan menolak dan Valid
Alamat Mesjid, RT dan RW, memberitahukan tampilan
Lalu Klik Button Simpan ”Harap Isi Nama Mesjid,
Alamat Mesjid, RT dan RW”
Test Case :
Hasil Pengujian :
2 Memasukan Nama Mesjid, Sistem akan menerima dan
Alamat Mesjid, RT dan RW memberitahukan tampilan
Benar, Lalu Klik Button “Berhasil Tambah Data”
Simpan
Test Case:
Hasil Pengujian :

Tabel 3 Pengujian Form Amil

No Skenario Pengujian Hasil Yang diharapkan Kesimpulan


1. Mengosongkan Sistem akan menolak dan Valid
Nama,Alamat,Username, memberitahukan tampilan
Mesjid,Password,level, ”Harap Isi Nama,
No HP Lalu Klik Button Alamat,Username,Mesjid,
Simpan Password,level,No HP”
Test Case : Hasil Pengujian :
2 Memasukan Sistem akan menerima dan
Nama,Alamat,Username, memberitahukan tampilan
Mesjid,Password,level, “Berhasil Tambah Data”
No HP Benar, Lalu Klik
Button Simpan
Hasil Pengujian :
Test Case:

Tabel 4 Pengujian Form Zakat

No Skenario Pengujian Hasil Yang diharapkan Kesimpulan


1. Mengosongkan Jenis Jakat Sistem akan menolak dan Valid
Lalu Klik Button memberitahukan tampilan
Simpan ”Harap Isi Jenis Jakat”
Test Case : Hasil Pengujian :

2 Memasukan Jenis Jakat, Lalu Sistem akan menerima dan


Klik Button Simpan memberitahukan tampilan
“Berhasil Tambah Data”
Test Case:

Hasil Pengujian :
Tabel 5 Pengujian Form Kategori

No Skenario Pengujian Hasil Yang diharapkan Kesimpulan


1. Mengosongkan Kategori Lalu Sistem akan menolak dan Valid
Klik Button memberitahukan tampilan
Simpan ”Harap Isi Kategori”
Test Case : Hasil Pengujian :

2 Memasukan Kategori, Lalu Sistem akan menerima dan


Klik Button Simpan memberitahukan tampilan
“Berhasil Tambah Data”

Test Case:
Hasil Pengujian :

Tabel 6 Pengujian Form Penyaluran Bantuan

N Skenario Pengujian Hasil Yang diharapkan Kesimpula


o n
1. Mengosongkan Tanggal Sistem akan menolak dan Valid
Penyerahan, Nama memberitahukan tampilan
Penerima, Penyaluran ”Harap Isi Tanggal
Uang, Nama Amil Lalu Penyerahan, Nama
Klik Button Penerima, Penyaluran
Simpan Uang,
Nama Amil”
Test Case : Hasil Pengujian :
2 Memasukan Tanggal Sistem akan menerima dan
Penyerahan, Nama memberitahukan tampilan
Penerima, Penyaluran Uang, “Berhasil Tambah Data”
Nama Amil Benar, Lalu Klik
Button Simpan
Hasil Pengujian :
Test Case:

dan dapat
PENUTUP menghindari
Dalam pembuatan skripsi Mengenai kesalahan pada
Sistem Informasi Monitoring Manajemen penginputan data Pengelolaan
Pengolahan Data Zakat Di Baznas Data Zakat
Banjarmasin Dapat diambil beberapa 4. Pembuatan rekap data lebih cepat
kesimpulan yaitu : dengan data yang telah ada
1. Pencarian data yang mudah
dengan pencarian yang cepat DAFTAR PUSTAKA
menggunakan search data Abdillah, R, Fadilah, M. (2019). Sistem
Informasi Pengelolaan Data Zakat
2. Penyimpanan data Pengelolaan
pada Badan Amil Zakat Nasional
Data Zakat di database lebih aman (BAZNAS) Kabupaten Tangerang.
Agustini, K. W. (2019). Sistem E-
dibanding penyimpanan biasa
Learning Do ’ a dan Iqro ’ dalam
yang dilakukan dulu. Peningkatan proses
Pembelajaranpada TK Amal Ikhlas.
3. Dapat mendata dengan baik
pp. 154 - 159.
Alamsyah. (2018). Belajar Membuat PENGERTIAN APAPUN:
Makalah dengan menggunakan http://www.pengertianku.net/2015/0
format Microsoft Word. 9/pengertian-uml-dan- jenis-
Banjarmasin: PT UNISKA. jenisnya-serta-contoh-
Annisa. (2019). buku belajar menulis diagramnya.htm
indah. Banjarmasin: PT UNIDKS. B, Parno, S. (2010). Langkah-langkah
A.-B. b. (2006). rekayasa perangkat Dalam pembuatan Data Flow
lunak. Yogyakarta: Graha ilmu . Diagram. Surabaya: Mediacom.
Bahiya. (2017, september 15). Model Retrieved from Parno.
waterfall Rekayasa Perangkat Prasetyo, D.A, Sari, M. (2020). Analisis
Lunak. Retrieved Desember dan Perancangan Sistem Informasi
15, 2018, from BAHIYA Pengelolaan Data Zakat pada Badan
BLOG: Amil Zakat Nasional (BAZNAS)
http://bahiya.blogger.mercubuana.ac.i Kabupaten Malang.
d/2017/09/15/model-waterfall- Pratama, A.D, Sofyan,H. (2018). Sistem
rekayasa-perangkat-lunak/ Informasi Pengelolaan Data Zakat
Cecep Muhamad Sidik Ramdani, A. N. pada Badan Amil Zakat Nasional
(2023, Januari). Penerapan Virtual (BAZNAS) Kota Bandung
Assistantpada Sistem Informasi Pressman, R. S. (2002). Rekayasa
Praktikum Mahasiswa Studi Kasus Perangkat Lunak Pendekatan
Laboratorium Jurusan Informatika Praktisi (Buku Satu). Yogyakarta.
Universitas Siliwangi. p. 3 Pressman, Roger S. (2002). Rekayasa
Diskopukmnaker. (2017, Juni 27). Dinas Perangkat Lunak Pendekatan
Koperasi Usaha Kecil Menengah Praktisi (Buku Satu). Yogyakarta.
Dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru. Sulhan, M. A., & Sevtiana, A. (2020).
Retrieved November 20, 2018, from Perancangan UI/UX Aplikasi My
Diskopukmnaker: CIC Layanan Informasi Akademik
http://diskopukmnaker.banjarbarukot Mahasiswa Menggunakan Aplikasi
a.go.id/ Figma. Jurnal DIGIT, 208-219.
Fadieli, C. (2012). Pengertian Xampp. Yudhanto, Y. Y. (2018). Panduan Pintar
(Mania CMS) Retrieved 2017, from Belajar phpMyAdmin Dasar.
Jawa Timur: Surakarta: Rumah Studio
http://www.maniacms.web.id/2012/0 Yusuf,A, Fadil, A. (2019). Analisis dan
1/pengertian-xampp.html Perancangan Sistem Informasi
Indrawati, D , Putri R. (2020) Sistem Pengelolaan Data Zakat pada Badan
Informasi Pengelolaan Data Zakat Amil Zakat Nasional (BAZNAS)
Berbasis Web pada Badan Amil Kota Makassar.
Zakat Nasional (BAZNAS) Kota
Semarang.
Kadir, A. (2009). Mempelajari Database
MySQL. Jogyakarta: Mediacom.
Muhyidin, M. A
M.Abdul Rouf. (2011). Analisis Faktor-
Faktor yang mempengaruhi minat
masyarakat membayar zakat dirumah
zakat cabang semarang
N, S. (2015, september 24). Pengertian
UML Dan Jenis-Jenisnya Serta
Contoh Diagramnya. Retrieved
desember 12, 2018, from

Anda mungkin juga menyukai