Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN TANGERANG

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS MAUK
Jl. R Mahmud No.2 Kelurahan Mauk Timur Kecamatan Mauk
Kabupaten Tangerang Kode Pos 15530 TELP. (021) 59330159

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MAUK


NOMOR : 440/89/PKM-MK/2023
TENTANG

PEMBENTUKAN TIM PENGELOLAAN SISTEM UTILITAS DI UPTD


PUSKESMAS MAUK
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA UPTD PUSKESMAS MAUK

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka menjamin terpeliharanya


sistem utilitas Puskesmas Mauk yang meliputi
Sistem Listrik, Sistem Air, Sistem Gas dan
sistem pendukung lainnya seperti Generator
(Genset), Perpipaan air untuk meminimalkan
resiko kegagalan pengoperasian;
b. Bahwa untuk memenuhi kepentingan
sebagaimana dimaksud pada huruf a perlu
ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala
Puskesmas.
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36
tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75
tahun 2014 tentang kesehatan masyarakat
3. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 27
Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MAUK


TENTANG TIM PENGELOLAAN SISTEM UTILITAS
UPTD PUSKESMAS MAUK
Kesatu : Menetapkan nama-nama Tim Pengelolaan Sistem
Utilitas yang tercantum dalam lampiran sebagai
berikut.
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya
dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan
dalam penetapannya, maka akan diadakan
pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Kabupaten Tangerang


Pada tanggal : 13 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS MAUK

Taufit Wirawan
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS MAUK
NOMOR : 440/89/PKM-MK/2023
TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENGELOLAAN
SISTEM UTILITAS UPTD PUSKESMAS MAUK

PEMBENTUKAN TIM PENGELOLAAN SISTEM UTILITAS

A. Susunan Tim Pengelolaan Utilitas adalah :


Ketua : Badriah Susilawati
Anggota : 1. Gojali
2. Sri Mulyati

B. Uraian Tugas
1. Melaksanakan pemeliharaan sistem utilitas secara berkala.
2. Menjamin ketersediaan listrik dan air di Puskesmas selama 24
jam.
3. Menindaklanjuti perbaikan terhadap gangguan dan atau
kerusakan sistem utilitas.
4. Membuat laporan kegiatan program.

Ditetapkan : di Kabupaten Tangerang


Pada tanggal : 13 Januari 2023
KEPALA UPTD PUSKESMAS MAUK

Taufit Wirawan

Anda mungkin juga menyukai