Anda di halaman 1dari 8

KELOMPOK 4

JURNAL
PENJUALAN
ANGGOTA
KELOMPOK
ANDIENNA NAYLA PUTRI DJODI (03)
DIANA SARI (06)
MUHAMAD FARHAN (12)
MUHAMMAD REZA ANWAR (10)
RAISHA HUMAIRA HAMIDAH (22)
YULISA AMELIA PRAMESTI (36)
PENGERTIAN
Jurnal penjualan adalah bagian dari jurnal
khusus yang biasanya dicatat dalam transaksi
penjualan barang yang dilakukan secara kredit.
Transaksi yang dilakukan secara kredit inilah
yang menyebabkan terjadinya penambahan pada
akun piutang dagang dan akun penjualan.
SYARAT
PEMBAYARAN
a) Tunai/Kontan => secara langsung, cek atau bilyet giro.

b) n/30 => pembayaran dilakukan selambat-lambatnya 30 hari


setelah pembelian barang dan tanpa diskon penjualan.

c) 3/10, n/30 => penjualan akan dikenakan diskon 3% jika


pembayaran dilakukan dalam waktu tidak lebih dari 10 hari
setelah pembelian. Penjualan tidak akan ditagih jika terjadi
setelah 10 hari dari pembelian barang dan pembayaran barang
berlangsung selambat-lambatnya 30 hari setelah pembelian
barang.

d) n/7, EOM => pembayaran dilakukan paling lambat 7 hari setelah


akhir bulan.

e) n/EOM (End of Month) => pembayaran dilakukan pada akhir


bulan atau pada akhir periode pada bulan berjalan.
METODE PENCATATAN
CONTOH : METODE PERIODIK
Transaksi :

05 April : Dijual kepada Toko Matahari dagang dengan harga Rp700.000 syarat
pembayaran 2/10, n/30 Faktur No. 011.

08 April : Faktur No.012 dikirimkan kepada Toko Lily atas penjualan barang seharga
Rp1.000.000 syarat pembayaran 1/10,n/60.
CONTOH : METODE PERPETUAL
Hanya mencatat satu jenis transaksi, yaitu pembelian barang dagangan. Selain itu,
juga harus mencatat transaksi penjualan, retur pembelian, retur penjualan, dan
transaksi lainnya yang terjadi dalam bisnis.

Transaksi : Penjualan barang dagang ke Toko A


sebesar Rp. 15.000.000 secara kredit pada 12 April
2020
Tanggal Nama Akun Debit Kredit

Harga Pokok
15.000.000 -
Penjualan
12 April 2020
Persediaan
- 15.000.000
Barang
TERIMA KASIH
ADA PERTANYAAN?

Anda mungkin juga menyukai