Anda di halaman 1dari 6

KORPS PEGAWAI REPUBLIK INDONESIA

DEWAN PENGURUS KABUPATEN BANYUMAS


Sekretariat : Jl. Purwobhakti no. 47 Telp. 0281-637288
PURWOKERTO 53166

Purwokerto, 12 Januari 2024

Nomor : 236/01 Kepada


Lampiran : 2 (dua) lembar Yth. sebagaimana daftar alamat terlampir
Sifat : Segera di
Perihal : Apel Kesadaran Nasional Tempat
KORPRI Tahun 2024

Bersama ini kami sampaikan bahwa :


1. Mengingat dan Berdasarkan Lampiran Keputusan Presiden Nomor 24 Tahun 2010
tanggal 24 November 2010 tentang Anggaran Dasar Korps Pegawai Republik
Indonesi, pasal 12 bahwa keanggotaan KORPRI yaitu :
a. Pegawai Negeri Sipil Republik Indonesia;
b. Pegawai Badan Usaha Milik Negara dan Badan Usaha Milik Daerah, Badan
Hukum Milik Negara dan/atau Badan Hukum Pendidikan, Lembaga Penyiaran
Publik Pusat dan Lembaga Penyiaran Publik Daerah, Badan Layanan Umum
Pusat dan Badan Layanan Umum Daerah, Badan Otorita, dan Pengelola
Kawasan Ekonomi Khusus;
c. Aparatur Pemerintah Desa dan/atau nama lain dari desa di wilayah tersebut.
2. Memperhatikan bahwa dalam rangka meningkatkan Jiwa Korsa dan Disiplin
seluruh jajaran Pegawai Negeri Sipil/Pegawai BUMN, BUMD, LPPD/Aparatur
Pemerintah Desa di wilayah Kabupaten Banyumas disamping juga sebagai tindak
lanjut Keputusan MUNAS VII KORPRI Nomor Kep-06/Munas VII/XI/2009 tanggal
18 November 2009 tentang Program Nasional KORPRI, bahwa Apel Kesadaran
Nasional KORPRI dilaksanakan rutin setiap bulan tanggal 17.
Sehubungan dengan hal tersebut, bersama ini disampaikan kepada setiap
Rektor/Pimpinan/Kepala Perguruan Tinggi Negeri / Lembaga / Instansi vertikal /
Perangkat Daerah / BUMN / BUMD selaku Penasehat Unit KORPRI di masing-masing
Perguruan Tinggi Negeri / Lembaga / Instansi vertikal / Perangkat Daerah / BUMN /
BUMD se wilayah Kabupaten Banyumas agar melaksanakan Apel Kesadaran
Nasional KORPRI pada tanggal 17 setiap bulan di Tahun 2024 (Lampiran I). Adapun
Apel dimaksud dilaksanakan dengan ketentuan :
1. Seluruh peserta Apel memakai seragam KORPRI lengkap berpeci hitam;
2. Apel dilaksanakan dengan tetap menerapkan Protokol pencegahan penyebaran
COVID-19 yaitu memakai masker penutup mulut dan hidung dengan benar;
3. Apabila pada tanggal 17 bulan bersangkutan terdapat Upacara Peringatan Hari
Besar Nasional maka pelaksanaan Apel ditiadakan tetapi seluruh pegawai/
Aparatur Desa tetap memakai seragam KORPRI lengkap;
4. Apel ditiadakan apabila pada tanggal 17 bulan bersangkutan jatuh pada hari
Minggu/hari libur namun untuk hari senin/berikutnya pegawai/Aparatur Desa tetap
memakai pakaian dinas yang berlaku hari kerja tesebut bukan memakai seragam
KORPRI lengkap;

5. Diminta bantuannya ……………………

dit.doc D : KORPRI>Srt KORPRI’24 1


5. Diminta bantuannya kepada Kabag Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda
Kabupaten Banyumas agar menyediakan sambutan Bupati selaku Penasehat
KORPRI Kabupaten Banyumas pada Apel Kesadaran Nasional KORPRI yang
selanjutnya disampaikan kepada Sekretariat DP KORPRI Kabupaten Banyumas
untuk didistribusikan ke masing-masing unit KORPRI/Instansi/Lembaga/Perangkat
Daerah.
6. Informasi terkait penyelenggaraan Apel Kesadaran Nasional KORPRI Tahun 2024
dapat menghubungi Sekretariat DP KORPRI Kabupaten Banyumas Jl. Purwobhakti
no. 47 Telp. 0281-637288 atau contact person Sdr. DIDIT HERMAWAN, S.Sos di
nomor handphone 081-669-1739.
Demikian untuk menjadi periksa dan atas perhatian serta kerjasamanya
disampaikan terima kasih.

TEMBUSAN :
1. Pj. Bupati Banyumas selaku Penasehat DP KORPRI Kabupaten Banyumas;
2. Pj. Sekretaris Daerah Kabupaten Banyumas;
3. Ketua DP KORPRI Provinsi Jawa Tengah;
4. Kabag Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kabupaten Banyumas;
5. Arsip (Sekretaris DP KORPRI Kab. Banyumas).

dit.doc D : KORPRI>Srt KORPRI’24 2


LAMPIRAN I
SURAT KETUA DEWAN PENGURUS
KORPRI KABUPATEN BANYUMAS
NOMOR : 236/001
TANGGAL : 12 Januari 2024
PERIHAL : Apel Kesadaran Nasional
KORPRI Tahun 2024

JADWAL APEL KESADARAN NASIONAL KORPRI


KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2024

No Hari/Tanggal Waktu Kegiatan Keterangan


1. Rabu, 17-01-2024 Pkl. 07.15 Apel Kesadaran Nasional KORPRI masing-masing Instansi
Upacara Hari Jadi Kab.
Apel Kesadaran Nasional KORPRI
2. Sabtu, 17-02-2024 - Banyumas, Rabu 22-02-
ditiadakan
2024
Apel Kesadaran Nasional KORPRI
3. Minggu, 17-03-2024 Pkl. 07.15 Hari Libur
ditiadakan
4. Rabu, 17-04-2024 Pkl. 07.15 Apel Kesadaran Nasional KORPRI masing-masing Instansi
Apel Kesadaran Nasional KORPRI Upacara HARKITNAS,
5. Jumat, 17-05-2024 -
ditiadakan Sabtu, 20 Mei 2024
Upacara Hari Lahir
Apel Kesadaran Nasional KORPRI
6. Senin, 17-06-2024 - Pancasila Kamis, 1 Juni
ditiadakan
2024
7. Rabu, 17-07-2024 Pkl. 07.15 Apel Kesadaran Nasional KORPRI masing-masing Instansi
Apel Kesadaran Nasional KORPRI
8. Sabtu, 17-08-2024 - Upacara HUT RI
ditiadakan
9. Selasa, 17-09-2024 - Apel Kesadaran Nasional KORPRI masing-masing Instansi
Apel Kesadaran Nasional KORPRI Upacara HAPSAK,
10. Kamis, 17-10-2024 -
ditiadakan Minggu, 01-10-2024
Apel Kesadaran Nasional KORPRI Upacara Hari Pahlawan,
11. Minggu, 17-11-2024 -
ditiadakan Jumat, 10-11-2024
12. Selasa, 17-12-2024 - Apel Kesadaran Nasional KORPRI masing-masing Instansi

dit.doc D : KORPRI>Srt KORPRI’24 3


LAMPIRAN II
SURAT KETUA DEWAN PENGURUS
KORPRI KABUPATEN BANYUMAS
NOMOR : 236/001
TANGGAL : 12 Januari 2024
PERIHAL : Apel Kesadaran Nasional
KORPRI Tahun 2024

DAFTAR PENASEHAT UNIT KORPRI

1. Rektor UNSOED Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit UNSOED Purwokerto;


2. Rektor UIN SAIZU Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit UIN SAIZU Purwokerto;
3. KAJARI Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit Kejaksaan Negeri Banyumas;
4. KAJARI Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit Kejaksaan Negeri Purwokerto;
5. Ketua Pengadilan Negeri Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit PN Banyumas;
6. Ketua Pengadilan Negeri Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit PN Purwokerto;
7. Ketua Pengadilan Agama Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit PA Banyumas;
8. Ketua Pengadilan Agama Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit PA Purwokerto;
9. Kepala BI Perwakilan Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit BI Perwakilan Purwokerto;
10. Kepala Otoritas Jasa Keuangan Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit OJK Purwokerto;
11. SEKDA Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit Sekretariat Daerah Kab. Banyumas;
12. Sekretaris DPRD selaku Penasehat KORPRI Unit Sekretariat DPRD Kab. Banyumas;
13. Inspektur selaku Penasehat KORPRI Unit INSPEKTORAT Kab. Banyumas;
14. Kepala BKAD selaku Penasehat KORPRI Unit BKAD Kabupaten Banyumas;
15. Kepala BAPENDA selaku Penasehat KORPRI Unit BAPENDA Kab. Banyumas;
16. Kepala BKPSDM selaku Penasehat KORPRI Unit BKPSDM Kab. Banyumas;
17. Kepala BAKESBANGPOL selaku Penasehat KORPRI Unit BAKESBANGPOL Kab. Banyumas;
18. Kepala BAPPEDALITBANG selaku Penasehat KORPRI Unit BAPPEDALITBANG Kab. Bms;
19. Kepala BPBD selaku Penasehat KORPRI Unit BPBD Kabupaten Banyumas;
20. Kepala DINPERINDAG selaku Penasehat KORPRI Unit DINPERINDAG Kab. Banyumas;
21. Kepala DISNAKERKOP UKM selaku Penasehat KORPRI Unit DINAKERKOP UKM;
22. Kepala Dinas Pendidikan selaku Penasehat KORPRI Unit DINDIK Kab. Banyumas;
23. Kepala SATPOL PP selaku Penasehat KORPRI Unit SATPOL PP Kab. Banyumas;
24. Kepala DPMPTSP selaku Penasehat KORPRI Unit DPMPTSP Kab. Banyumas;
25. Kepala Dinas Perhubungan selaku Penasehat KORPRI Unit DINHUB Kab. Banyumas;
26. Kepala DINPERKIM selaku Penasehat KORPRI Unit DINPERKIM Kab. Banyumas;
27. Kepala Dinas ARPUSDA selaku Penasehat KORPRI Unit ARPUSDA Kab. Banyumas;
28. Kepala DINDUKCAPIL selaku Penasehat KORPRI Unit DINDUKCAPIL Kab. Banyumas;
29. Kepala DINKES selaku Penasehat KORPRI Unit DINKES Kab. Banyumas;
30. Kepala DINKOMINFO selaku Penasehat KORPRI Unit DINKOMINFO Kab. Banyumas;
31. Kepala DLH selaku Penasehat KORPRI Unit DLH Kab. Banyumas;
32. Kepala DPU selaku Penasehat KORPRI Unit DPU Kab. Banyumas;
33. Kepala DINPORABUDPAR selaku Penasehat KORPRI Unit DINPORABUDPAR Kab. Bms;
34. Kepala DPU selaku Penasehat KORPRI Unit DPU Kab. Banyumas;
35. Kepala DPPKBP3A selaku Penasehat KORPRI Unit DPPKBP3A Kab. Banyumas;
36. Kepala DINKANNAK selaku Penasehat KORPRI Unit DINKANNAK Kab. Banyumas;

37. Kepala DINPERTAN KP ……………………….

dit.doc D : KORPRI>Srt KORPRI’24 4


37. Kepala DINPERTAN KP selaku Penasehat KORPRI Unit DINPERTAN KP Kab. Bms;
38. Kepala DINSOSPERMASDES selaku Penasehat KORPRI Unit DINSOSPERMASDES Kab. Bms;
39. DIRUT RSUD Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit RSUD Banyumas;
40. DIRUT RSUD Ajibarang selaku Penasehat KORPRI Unit RSUD Ajibarang;
41. Ketua KPU Kabupaten Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit KPU Kab. Banyumas;
42. Ketua BAWASLU Kabupaten Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit BAWASLU;
43. Kepala BNN Kabupaten Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit BNN;
44. Kepala Kantor Agraria & Tata Ruang BPN Kab. Bms selaku Penasehat KORPRI Unit Kantor
Agraria & Tata Ruang BPN;
45. Kepala Kantor KEMENAG Kabupaten Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit Kantor
KEMENAG;
46. Kepala KPPN Purwokerto Kanwil DPJBN Prov Jateng selaku Penasehat KORPRI Unit KPPN
Kanwil DPJBN Provinsi Jateng;
47. Kepala LPP RRI Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit LPP RRI Purwokerto;
48. Kepala LAPAS Klas II A Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit LAPAS Klas II A;
49. Kepala LAPAS NARKOTIKA Klas II Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit LAPAS NAR-
KOTIKA;
50. Kepala BAPAS Klas II Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit BAPAS Klas II;
51. Kepala RUPBASAN Klas II Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit RUPBASAN Klas II;
52. Kepala RUTAN Klas II Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit RUTAN Klas II;
53. Kepala BPS Kabupaten Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit BPS;
54. Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Purwokerto selaku Penasehat
KORPRI Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai;
55. Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Purwokerto selaku Penasehat KORPRI Unit Kantor
Pelayanan Pajak Pratama Purwokerto;
56. Kepala Dinas Perhubungan Provinsi JATENG wilayah V selaku Penasehat KORPRI Unit
Dinas Perhubungan Provinsi Jateng wilayah V;
57. Kepala Dinas Pendidikan & Kebudayaan Cab. Prov.Jateng Wilayah X selaku Penasehat KOR-
PRI Unit Cabang Dinas Pendidikan & Kebudayaan Cab. Prov.Jateng Wilayah X;
58. Kepala BRSKP NAPZA "SATRIA" Kemensos selaku Penasehat KORPRI Unit BRSKP NAPZA
"SATRIA" Kemensos;
59. Kepala RSUD MARGONO SOEKARJO selaku Penasehat KORPRI Unit RSUD MARGONO;
60. Kepala UP3AD Banyumas selaku Penasehat KORPRI Unit UP3AD;
61. Kepala Cabang Dinas ESDM Provinsi Jawa Tengah Wil. Slamet Selatan selaku Penasehat
KORPRI Unit Cabang Dinas ESDM Provinsi Jawa Tengah Wil. Slamet Selatan;
62. Kepala BPPTU-HPT Baturraden selaku Penasehat KORPRI Unit BPPTU-HPT;
63. Kepala Balai PSDA Serayu Citanduy selaku Penasehat KORPRI Unit Balai PSDA ;
64. Ketua Jurusan KESLING POLTEKES Semarang selaku Penasehat KORPRI Unit Jurusan
Kesling POLTEKES;
65. Kepala PT TASPEN (Persero) Kantor Cabang selaku Penasehat KORPRI Unit PT. TASPEN;

66. DIRUT PERUMDAM ………………

dit.doc D : KORPRI>Srt KORPRI’24 5


66. DIRUT PERUMDAM TIRTA SATRIA selaku Penasehat KORPRI Unit PERUMDAM TIRTA
SATRIA Purwokerto;
67. DIRUT PT. BPR BKK Purwokerto (Perseroda) selaku Penasehat KORPRI Unit PT. BPR
PT. BPR BKK Purwokerto (Perseroda)
68. Manager PT. BKK JATENG (Perseroda) Cabang Banyumas selaku Penasehat KORPRI
Unit PT. BKK JATENG (Perseroda) Cabang Banyumas
69. Camat Ajibarang selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Ajibarang;
70. Camat Banyumas selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Banyumas;
71. Camat Baturraden selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Baturraden;
72. Camat Cilongok selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Cilongok;
73. Camat Gumelar selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Gumelar;
74. Camat Jatilawang selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Jatilawang;
75. Camat Kalibagor selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Kalibagor;
76. Camat Karanglewas selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Karanglewas;
77. Camat Kedungbanteng selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Kedungbanteng;
78. Camat Kebasen selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Kebasen;
79. Camat Kembaran selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Kembaran;
80. Camat Kemranjen selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Kemranjen;
81. Camat Lumbir selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Lumbir;
82. Camat Patikraja selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Patikraja;
83. Camat Pekuncen selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Pekuncen;
84. Camat Purwojati selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Purwojati;
85. Camat Purwokerto Barat selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Purwokerto Barat;
86. Camat Purwokerto Selatan selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Purwokerto Selatan;
87. Camat Purwokerto Timur selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Purwokerto Timur;
88. Camat Purwokerto Utara selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Purwokerto Utara;
89. Camat Rawalo selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Rawalo;
90. Camat Sokaraja selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Sokaraja;
91. Camat Somagede selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Somagede;
92. Camat Sumbang selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Sumbang;
93. Camat Sumpiuh selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Sumpiuh;
94. Camat Tambak selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Tambak;
95. Camat Wangon selaku Penasehat UNIT KORPRI Kecamatan Wangon;

dit.doc D : KORPRI>Srt KORPRI’24 6

Anda mungkin juga menyukai