Anda di halaman 1dari 3

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH MUHAMMADIYAH

PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH BUKIT KECIL PALEMBANG


SMA MUHAMMADIYAH 2 PALEMBANG
STATUS TERAKREDITASI A
Jl. K.H. Ahmad Dahlan No. 23 B Bukit Kecil Telp 0711-5556354 Bukit Kecil Palembang
e-mail: smamuhammadiyah2plg@yahoo.com websites: www. Smamuhammadiyah2plg.sch.id

‫ِبْس ِم ِهَّللا الَّرْح َمِن الَّر ِح يم‬


SURAT KEPUTUSAN
KEPALA SMA MUHAMMADIYAH 2 PALEMBANG
Nomor: 088/ KEP /IV.4/SMA.M.2/D/2023

TENTANG
PENETAPAN TIM PENILAIAN KOMPETENSI DAN KINERJA KEPALA SEKOLAH (PKKKS)
SMA MUHAMMADIYAH 2 PALEMBANG
TAHUN PELAJARAN : 2023 / 2024

Kepala SMA Muhammadiyah 2 Palembang, setelah:


Memperhatikan : Hasil rapat kepala sekolah dengan para wakil kepala sekolah dan Staf TU SMA
Muhammadiyah 2 Palembang
Menimbang : 1. Bahwa dalam rangka untuk penilaian kompetensi dan kinerja kepala sekolah (PKKKS) di
SMA Muhammadiyah 2 Palembang maka dipandang perlu membentuk TIM Penilaian
Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS) di SMA Muhammadiyah 2 Palembang
tahun pelajaran 2023/2024
2. Bahwa nama-nama yang tercantum dalam daftar lampiran Surat Keputusan ini telah
tersedia dan memenuhi persyaratan untuk diangkat sebagai TIM Penilaian Kompetensi dan
Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS) di SMA Muhammadiyah 2 Palembang Tahun Pelajaran
2023/2024
3. Bahwa behubung dengan butir (a) dan (b) perlu diterbitkan surat Keputusan Kepala
Sekolah SMA Muhammadiyah 2 Palembang
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia No.29 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Undang-Undang Republik Indonesia No.14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
sebagaimana telah beberapa kali diubah tekahir dengan peraturan pemerintah Nomor 13
Tahun 2015 tentang perubahan kedua atas peraturan pemerintah nomor 19 tahun 2005
tentang standar nasional pendidikan
4. Pemerintah No 13 Tahun 2007 tentang Standar Kepala Sekolah
5. Permendiknas No 16 tahun 2007 tentang standar kualitas akademik dan kompetensi Guru
MEMUTUSKAN
Pertama : Pembentukan TIM Penilaian Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS) seperti
tersebut dalam lampiran Keputusan ini
Kedua : Pembagian tugas TIM Penilaian Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS)
sebagaimana tersebut dalam lampiran Keputusan ini.
Ketiga : Masing-masing TIM Penilaian Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS) wajib
melaporkan pelaksanakan tugas secara tertulis dan berkala kepada kepala sekolah
Keempat : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan pada anggaran yang sesuai. Surat
Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan bahwa apabila ternyata terdapat
kekeliruan atau kekurangan dalam Keputusan ini akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Palembang
Pada Tanggal : 13 November 2023
Kepala Sekolah

Nining Pratiwi, S.Pd


NBM : 938 356
Lampiran : Keputusan Kepala SMA Muhammadiyah 2 Palembang
Nomor : 088 / KEP /IV.4/SMA.M.2/D/2023
Tanggal : 13 November 2023

SUSUNAN TIM PENILAIAN KOMPETENSI KINERJA KEPALA SEKOLAH (PKKKS)


SMA MUHAMMADIYAH 2 PALEMBANG
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

No Nama Jabatan Tugas

1 Nining Pratiwi, S.Pd Kepala Sekolah Penanggung Jawab


2 Devi Ardiantini, S.Pd Waka Kurikulum Ketua Pelaksana
3 Apriadi, M.Pd Waka Kesiswaan Kepribadian dan sosial
4 Riska Yusniawan, S.Pd Bendahara Sekolah Bendahara
5 Nyayu Nur Asia, A.Md Kepala TU Kewirausahaan
6 Dedi Ariansyah, S.Pd Operator Manajeman sumber daya
7 Rizka Setiani, M. Biomed Guru Biologi Pengembangan sekolah
8 Novia Nurhayati, S.Pd TU Kepemimpinan pembelajaran
9 Reza, A.Md TU Supervisi pembelajaran
10 Rubiyanti Pembantu Umum Konsumsi

Ditetapkan di : Palembang
Pada Tanggal : 13 November 2023
Kepala Sekolah

Nining Pratiwi, S.Pd


NBM : 938 356
Lampiran : Keputusan Kepala SMA Muhammadiyah 2 Palembang
Nomor : 088 / KEP /IV.4/SMA.M.2/D/2023
Tanggal : 13 November 2023

PEMBAGIAN TUGAS TIM PENILAIAN KOMPETENSI DAN KINERJA KEPALA SEKOLAH (PKKKS)
SMA MUHAMMADIYAH 2 PALEMBANG
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

A. KEPALA SEKOLAH
1. Mensosialisasikan Penilaian Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) kepada TIM PKKKS
2. Menetapkan TIM Penilaian Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS) dengan SK dan surat
pembagian tugas
3. Membuat time schedule Penilaian Kompetensi dan Kinerja Kepala Sekolah (PKKKS)
B. TIM PENILAIAN KOMPETENSI DAN KINERJA KEPALA SEKOLAH (PKKKS)
1. KETUA PKKKS
 Mengkoordinasikan TIM PKKKS di SMA Muhammadiyah 2 Palembang
 Melakukan pendampingan untuk mempelajari 6 dimensi /Aspek kompetensi Kepala Sekolah
2. TIM PKKKS 6 DIMENSI KOMPETENSI
 Masing-masing TIM PKKKS mengumpulkan dan menyiapkan bukti fisik yang dibutuhkan dalam
kegiatan PKKS
 TIM PKKKS menyiapkan responden (Guru, TU, dan siswa )
 TIM PKKKS menyiapkan ruang untuk pelaksanaan PKKKS
 TIM PKKKS memfasilitasi TIM Penilaian selama kegiatan PKKKS berlangsung
 TIM PKKKS kooperatif dengan TIM Penilaian selama kegaiatan PKKKS berlangsung

Ditetapkan di : Palembang
Pada Tanggal : 13 November 2023
Kepala Sekolah

Nining Pratiwi, S.Pd


NBM : 938 356

Anda mungkin juga menyukai