Anda di halaman 1dari 11

FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)

S1 DATA SCIENCE

PROPOSAL KEGIATAN
FEEDS (FIRST MEET DATA SCIENCE)

PROGRAM STUDI S1 DATA SCIENCE


UNIVERSITAS TELKOM
BANDUNG
2021
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

REKAP PROPOSAL

KEGIATAN

DATA DESKRIPSI KEGIATAN

1. Nama Kegiatan FEEDS (First Meet Data Science)

2. Jadwal Kegiatan 9 Oktober 2021

3. Tempat Kegiatan Zoom Meeting

4. Total Anggaran Kegiatan Rp. 290.000,00

5. Bentuk Kegiatan Semi-formal

6. Sasaran Kegiatan Mahasiswa/I baru program studi S1 Data Science 2021

Telkom University
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

A. Latar Belakang
Pada tahun ajaran 2021, Telkom University melakukan penerimaan Mahasiswa/i
baru untuk program studi S1 Data Science. Namun hal ini bersamaan dengan
berlangsungnya kondisi pandemic COVID-19 sehingga menyebabkan Mahasiswa/i baru
S1 Data Science yang telah diterima tidak dapat melaksanakan kegiatan perkuliahan tatap
muka. Kondisi tersebut menyebabkan Mahasiswa baru program studi S1 Data Science
tidak mengenal lebih luas mengenai lingkungan kampus, kegiatan-kegiatan yang dapat
dilakukan dan ditemui di Telkom University khususnya pada program studi S1 Data
Science. Selain itu, masih banyak mahasiswa baru yang tidak mengenal teman
angkatannya satu sama lain. Sehingga membuat mahasiswa baru sulit dalam melakukan
kegiatan perkuliahan, khususnya dalam melakukan kegiatan belajar kelompok dengan
teman satu angkatan.
Berdasarkan kondisi tersebut, HIMAIF, HMIT, dan Formatur RPL berinisiatif
membuat kegiatan yang bertujuan agar mahasiswa baru saling mengenal satu sama lain.
Kegiatan ini bernama First Meet Data Science (FEEDS). FEEDS merupakan suatu
kegiatan yang bertujuan untuk saling mengenal satu sama lain dan mengetahui S1 Data
Science secara lebih mendalam. Kegiatan ini diharapkan bisa menjadi awal untuk
Mahasiswa/I baru S1 Data Science Angkatan 2021 untuk lebih berani dalam
menunjukkan dirinya sendiri dan mengenal jurusan S1 Data Science di Telkom
University.

B. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama “First Meet Data Science (FEEDS)”.

C. TUJUAN
Adapun tujuan dari kegiatan adalah sebagai berikut:
1. Menyambut mahasiswa baru S1 Data Science
2. Memperkenalkan Data Science kepada mahasiswa baru S1 Data Science 2021 agar
mendapat gambaran apa saja yang ada di Data Science.
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

3. Menjalin hubungan baik antara mahasiswa/I program studi S1 Informatika, S1


Teknologi Informasi, dan S1 Rekayasa Perangkat Lunak dengan S1 Data Science.

4. Meningkatkan jiwa persaudaraan mahasiswa/I baru prodi Data Science 2021.

D. WAKTU DAN PELAKSANAAN


Kegiatan akan dilaksanakan pada
hari, tanggal : Jumat, 9 Oktober 2021
waktu : 19.00 WIB
tempat : Zoom Meeting

E. SASARAN KEGIATAN
Sasaran dari kegiatan ini adalah Mahasiswa/I baru program studi S1 Data Science
Angkatan 2021 Telkom University.

F. BENTUK KEGIATAN
Kegiatan ini diselenggarakan dalam bentuk semi-formal sesuai dengan tujuan dari
kegiatan .

G. GAMBARAN UMUM KEGIATAN


FEEDS adalah sebuah acara perkenalan sekaligus penyambutan untuk S1 Data
Science angkatan 2021 dimana terdapat pengenalan mengenai prodi S1 Data Science
sehingga mahasiswa S1 Data Science angkatan 2021 dapat mengenal jurusannya secara
garis besar.
Adapun bentuk acara dalam materi ini adalah berbentuk Talkshow, dimana
pemateri akan berinteraksi secara langsung dengan para mahasiswa Data Science 2021.
Diharapkan mahasiswa dan mahasiswi baru S1 Data Science mendapatkan jawaban yang
memuaskan dari apa yang mereka tanyakan dalam lingkup Data Science ini. Juga dapat
mengetahui lab-lab, komunitas, dan kegiatan yang ada di S1 Data Science dan Fakultas
Informatika.
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

H. SUSUNAN KEPANITIAAN
Terlampir (dilampirkan di lampiran 1)

I. SUSUNAN ACARA
Terlampir (dilampirkan di lampiran 2)

J. RENCANA ANGGARAN DANA


Terlampir (dilampirkan di lampiran 3)

K. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan ini kami susun, kami berharap agar tujuan dari
kegiatan ini dapat tercapai dan terealisasi dengan baik. Oleh karena itu, kami mohon
kepada seluruh pihak yang bersangkutan untuk turut membantu dan mendukung kegiatan
ini agar dapat terlaksana dengan baik.
Mohon maaf apabila terdapat kekurangan dalam pembuatan proposal ini. Kritik
dan saran yang membangun sangat kami harapkan, sehingga dapat dijadikan sebagai
bahan evaluasi kegiatan kami di kemudian hari. Atas dukungan dan perhatian dari semua
pihak yang bersangkutan kami ucapkan terima kasih.
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

LAMPIRAN

Lampiran 1

SUSUNAN KEPANITIAAN

Organizing Committee

INTI
Ketua Kemas Muhammad Alfarabi 1301180236
Wakil Ketua Raja Simontua 1302194094
Sekretaris Agfira Liana Zulfa 1303180006
Bendahara Faisal Tri Surya 1301190431
DIVISI ACARA
Koordinator Kintari Nurul Utami 1301184464
Anggota Livia Naura Aqila 1301194089
I Putu Yogi Putra Prastiawan 1303184083
Salma Salsabila Firdauz 1301194143
DIVISI PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI
Koordinator Tandya Rizky Pratama 1301184058
Anggota Hilmy Shabir Putra R. 1301184261
Muhammad Ali Fikri 1301190157
DIVISI LOGISTIK
Koordinator Adrian Arman Fuadi 1303193048
Anggota Eliza Fatrisia 1303190039
Bunga Athirah Khairunnissa 1303190019
DIVISI HUMAS
Koordinator Yudistira Rashaad Nusantara 1302190028
Anggota Cintya Risquna Miendarki Ayuningtyas 1303184005
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

Lampiran 2

SUSUNAN ACARA

Waktu Durasi Kegiatan Keterangan

19.00 -
19.20 20’ Open Gate Peserta dipersilahkan join Zoom

19.20 -
19.25 5' Pembukaan MC membuka acara

19.25 - Sambutan Ketua


19.30 5' Pelaksana Ketua Pelaksana FEEDS 2021 memberikan sambutan

19.30 - Sambutan Ketua Formatur


19.35 5' RPL Ketua Formatur RPL memberikan sambutan

19.35 - Sambutan Ketua KPH


19.40 5' HMIT Ketua KPH HMIT memberikan sambutan

19.45 - Sambutan Ketua BPH


19.50 5' HIMA IF Ketua BPH HIMA IF memberikan sambutan

19.50 - Sambutan Kaprodi S1


19.55 5' Data Science Kaprodi S1 Data Science memberikan sambutan

20.00 - Sambutan
20.05 5' Kemahasiswaan FIF Kemahasiswaan FIF memberikan sambutan

20.05 -
20.10 5' Sambutan Dekan FIF Dekan FIF memberikan sambutan

20.10 - Video pengenalan laboratorium-laboratorium riset di


20.25 15' Pengenalan Lab FIF

20.25 - Talkshow dengan topik “Seputar Jurusan Data


20.45 30' Talkshow Science”

21.25 -
21.40 15' Tanya Jawab Tanya Jawab Seputar Jurusan Data Science

21.40 -
21.05 25' Games Peserta mengikuti Games
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

21.05 - Pengumuman, Foto bersama, MC menutup acara


21.10 5' Penutup dengan berterimakasih

Lampiran 3
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

RENCANA ANGGARAN DANA

No. Deskripsi Banyak Satuan Harga Satuan Jumlah Harga

DIVISI ACARA
Juara 1 Games
1 1 Orang Rp 50.000,00 Rp 40.000,00
(OVO/Gopay/Pulsa)
Juara 2 Games
2 1 Orang Rp 30.000,00 Rp 30.000,00
(OVO/Gopay/Pulsa)
Juara 3 Games
3 1 Orang Rp 20.000,00 Rp 20.000,00
(OVO/Gopay/Pulsa)
Juara 1 Gartic
4 1 Kelas Rp 100.000,00 Rp 100.000,00
(OVO/Gopay/Pulsa)
Juara 1 Tiktok
5 2 Orang Rp 50.000,00 Rp 50.000,00
(OVO/Gopay/Pulsa)

TOTAL PENGELUARAN Rp 290.000,00

JUMLAH TOTAL PENGELUARAN Rp 290.000,00

LEMBAR PENGESAHAN

PROPOSAL PROGRAM KERJA DIVISI KEMAHASISWAAN


FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

Dengan ini telah disahkan First Meet Data Science (FEEDS) pada
Bandung, September 2021
Hormat kami,

Koordinator Divisi KMS Ketua Pelaksana


BPH HIMA IF 2021

Tandya Rizky Pratama Kemas Muhammad Alfarabi


NIM 1301184058 NIM 1301180236

Mengetahui,
Ketua Umum Ketua Umum
Himpunan Mahasiswa Himpunan Mahasiswa
S1 Informatika 2021 S1 Teknologi Informasi 2021

Muhammad Rizqi Choirulfikri Adisatria Hidayat


NIM 1301184338 NIM 1303181072

Ketua Formatur
S1 Rekayasa Perangkat Lunak

Fathuddin Ashari Amir


NIM 1302194013

Menyetujui,
Kaur Kemahasiswaan Kepala Program Studi
Fakultas Informatika S1 Data Science
FIRST MEET DATA SCIENCE (FEEDS)
S1 DATA SCIENCE

Nurul Ikhsan, S.Si., M.Si., M.Sc., Ph.D. Dr. Warih Maharani, S.T., M.T.
NIP 14870044 NIP 01780020

Dekan Fakultas Informatika

Dr. Z. K. Abdurrahman Baizal, S.Si., M.Kom.


NIP 99750047

Anda mungkin juga menyukai