Anda di halaman 1dari 2

WRITTEN TEST

Pengerjaan ditulis di buku folio:


1. Apa yang Anda ketahui mengenai perusahaan yang Anda apply saat ini?
a. Menurut Anda, apa yang membuat perusahaan ini berbeda dari perusahaan
lainnya, sehingga Anda memutuskan untuk apply di perusahaan kami?
b. Seberapa baik Anda mengenal perusahaan kami?
2. Apa saja kelebihan yang dimiliki oleh diri Anda?
3. Apa saja kelemahan yang dimiliki oleh diri Anda?
4. Mengapa Anda tertarik untuk bekerja di perusahaan kami?
5. Mengapa Anda tertarik dengan posisi ini?
6. Kontribusi apa yang dapat Anda berikan ketika Anda diterima diposisi ini?
7. Apa saja rencana yang Anda miliki dalam jangka waktu 1 tahun, 3 tahun, dan 5
tahun kedepan?
8. Bagaimana sikap Anda apabila pimpinan/atasan memberikan kritik mengenai
kinerja Anda?
9. Apa yang Anda lakukan ketika menghadapi masalah dalam pekerjaan?
10. Apakah Anda bersedia jika menerima tanggung jawab yang lebih besar?
11. Apakah Anda dapat bekerja di bawah tekanan (under pressure)?
12. Apa saja motivasi yang mendorong Anda untuk bekerja? Sebutkan paling tidak 10
motivasi, mulai dari motivasi major hingga minor.
13. Character dan personality apa saja yang Anda miliki, baik secara positive maupun
negative?

Catatan:
a. Tes-tes tersebut harap dikerjakan secara tertulis di buku folio.
b. Setelah tes selesai, kirimkan file-file tersebut ke email: melisa@kafekecilung.com
brillian@kafekecilung.com
yuliana@great.sch.id
c. Subjek email: TANGGAL TES_NAMA LENGKAP_POSISI YG DILAMAR
d. Setelah selesai, kirimkan bukti screenshot email terkirim ke nomor WA yang
menghubungi Anda untuk interview

TERIMA KASIH
SELAMAT MENGERJAKAN!

Anda mungkin juga menyukai