Anda di halaman 1dari 20

BYENDARA X MUSLIM SKILL ACADEMY

TUTORIAL
DESAIN
POSTER
JUALAN
RAMADHAN
Ebook ini berisi panduan tutorial
desain poster julan ramadhan

ENDAH RAHMA @BYENDARA


1
P R O D U K
R A M A D H A N

REKOMENDASI

ENDAH RAHMA @BYENDARA

-1-
PRODUK PALING
DICARI BULAN
RAMADHAN

Berdasarkan survei dari Shopback data di


dapatkan hasil produk-produk seperti fashion,
kecantikan, kebutuhan rumah tangga,
makanan merupakan produk yang paling
dicari selama bulan ramadhan.

Berikut saya berikan kumpulan rekomendasi


templatenya yang bisa dijadikan referensi ya.

-2-
REKOMENDASI
TEMPLATE
Mencari Template Canva
Buka canva
Kemudian masukkan kata kunci
dipencarian template
Nanti akan keluar rekomendasi template

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi


template terkait dengan canva untuk keperluan
untuk jualan produk dibulan ramadhan :

Kurma
Fashion
Takjil
Testimoni
Food Ramadhan
Promo Ramadhan
Menu
Giveaway
Mockup
Kupon dll

-3-
2
T U T O R I A L
D E S A I N

MENGGUNAKAN
PC/LAPTOP (WEBSITE)

ENDAH RAHMA @BYENDARA

-4-
TUTORIAL
DESAIN
Selanjutnya adalah tantangan untuk
membuat desain tapi sebelumnya saya
akan berikan tutorialnya dulu.

1. Tentukan Ukuran
Pertama silahkan buka aplikasi canva,
kemudian tentukan ukuran desain. Pilih
ukuran Instagram post ( 1080 x 1080 )

-5-
2. Tampilan Awal
Tampilan setelahnya akan seperti ini baik
aplikasi maupun website sama ya

Selanjutnya siapkan amunisi desain baik


elemen maupun foto.

3D Islamic
Latern

Bingkai Bentuk Brush

Islamic Border
Islamic
Patern

-6-
3. Siapkan Background
Setelah menyiapkan amunisi selanjutnya
menambahkan backgroud ke desain

Ubah warna
menjadi
#008037

4. Tambahkan Elemen
Selanjutnya tambahkan elemen islamic
pattern, shapes dan islamic border

-7-
5. Tambahkan Teks
Selanjutnya tambahkan teks pada desain
yang dibuat, dan hiasan 3d islamic lantern

3d
Islamic
Latern
Font Judul Adlery
Swash size 75
Warna putih
Font Isi
Quicksand
25 Font keterangan
montsserat classic size
18 dan Warna putih

6. Tambahkan Foto

Tambahkan
bingkai
lingkaran,
duplikat menjadi
3 dan masukkan
Tambahkan elemen kotak dan foto kurma
duplikat menjadi 3 ubah warna
menjadi kuning

-8-
7. Tambahkan Teks Harga
Selanjutnya tambahkan teks pada
keterangan dibawah foto kurma dan
berikan harga

Tambahkan teks
dan nama kurma

Tambahkan
elemen dan
masukkan
harga
produk

8. Desain Selesai

-9-
3
T U T O R I A L
D E S A I N

MENGGUNAKAN
APLIKASI HP

ENDAH RAHMA @BYENDARA

-10-
TUTORIAL
DESAIN
Selanjutnya tutorial desain jika
menggunakan aplikasi atau HP

1. Tentukan Ukuran
Pertama silahkan buka
aplikasi canva
Kemudian klik tanda (+)
Kemudian tentukan
ukuran desain.
Pilih ukuran Instagram
post ( 1080 x 1080 )

-11-
2. Tampilan Awal

Selanjutnya
tampilan
awalnya akan
seperti ini,
setelah memilih
ukuran desain

Klik (+) pilih


elemen dan
siapkan
amunisi desain

3D Islamic
Latern

Bingkai Bentuk Brush

Islamic Border
Islamic
Patern

-12-
3. Siapkan Background
Selanjutnya merubah
warna background
Klik area desain
Kemudian pilih warna
Ubah warna menjadi
#008037

4. Tambahkan Elemen
Selanjutnya
tambahkan elemen
islamic patern,
islamic border dan
shape

Letakkan seperti
contoh, untuk
islamic patern atur
saturasinya

-13-
5. Tambahkan Teks dan Elemen

Font Judul Adlery


Swash size 75
3d
Islamic Warna putih
Latern

Klik tanda (+)


Kemudian geser pilih Font keterangan
montsserat classic size
tambahkan teks
18 dan Warna putih

6. Tambahkan Bingkai dan Foto

Tambahkan
bingkai lingkaran,
duplikat menjadi 3
dan masukkan
Tambahkan elemen foto kurma
kotak dan duplikat
menjadi 3 ubah warna
menjadi kuning

-14-
7. Tambahkan Teks Harga

Selanjutnya tambahkan
teks pada keterangan
dibawah foto kurma
dan berikan harga

Tambahkan teks
dan nama kurma
Tambahkan
elemen dan
masukkan
harga
produk

8. Desain Selesai

-15-
4
T U T O R I A L
D E S A I N

CANVA TIPS

ENDAH RAHMA @BYENDARA

-16-
MENAMPILKAN
MARGIN DAN GAMBAR
KECIL DI APLIKASI
Margin adalah garis tepi dan gambar kecil
adalah preview dari desain-desain kita
Tips ini memudahkan kita untuk membuat
desain supaya lebih fleksibel

Buka Aplikasi Selanjutnya Selanjutnya Tampilan akan


Canva klik atur klik margin seperti ini
Klik titik tiga tampilan dan gambar
pojok kanan atas editor mungil
halaman

-17-
Challenge Desain
1. Ukuran Desain produk bebas bisa instagram
post atau instagram story
2. Jenis Desain quotes, daily reminder, konten
dakwah ( gambar + teks ),(elemen + teks )
3. Upload Instagram dan tag
@muslimskillacademy & @byendara
4. Dilarang menggunakan elemen gambar
makhluk bernyawa, boleh menggunakan tapi
elemen yang faceless (wajahnya tidak
lengkap misal tanpa mata, hidung)
5. Dilarang menggunakan foto wanita
6. Dilarang menambahkan teks / atribut yang
mengandung unsur sara
7. Dilarang menambahkan elemen atau gambar
yang dilarang oleh agama
8. Challenge #day1 silahkan diupload selama
proses kegiatan belajar berlangsung

Semangat Berkarya semoga Allah senantiasa


memudahkan.

-18-
Terimakasih banyak, semoga
bermanfaat ya. Jazakumullahu
khairan katsiran wa barakallahu
fiikum. Semangat berkarya,
luruskan niat, semoga Allah
ridho Allah berkahi dan Allah
berikan pahala atas apa yang
teman-teman kerjakan.

Endah Rahma @byendara

-19-

Anda mungkin juga menyukai