Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA PEMBUATAN SEDIAAN

Program Keahlian : Farmasi

Jenis sediaan : Pulveres

Waktu Mulai : Waktu selesai : Total waktu :

BUATLAH JURNAL DAN SEDIAAN DARI RESEP PADA LEMBAR SOAL

1. Kelengkapan Resep
Tidak ada alamat pasien

2. Keterangan ( resep standar, buku referensi, isi zat aktif, keterangan dosis, OTT, usul perbaikan dll. )
 Aminophilin ( ISO Vol. … hal.….) - Aminophilin & Coffein memiliki dosis searah
Tiap tablet mengandung aminophilin 200 mg
Farmakope edisi III Hal…
DM 1x = 500 mg; 1h = 1500 mg

 Coffein (Farmakope hal… )


DM 1x = 500 mg; 1h = 1500 mg
 Dexametason ( Fornas hal 93 )
Tiap tablet mengandung dexametason 500 µg

3. Monografi ( kelarutan )
 Coffein (Farmakope Indonesia Edisi III Hal 175)
Pemerian : Serbuk hablur berbentuk jarum mengkilat biasanya menggumpal putih tidak berbau rasa pahit
4. Daftar obat ( penggolongan )
a. Aminophilin = obat keras ( ISO vol 52 hal 358 ) Khasiat = asma bronkial
b. Coffein = obat keras ( Farmakope ed III hal 175 ) Khasiat = stimulan saraf pusat, kardiotonikum
c. Dexametason = obat keras ( ISO vol 52 hal …….. ) Khasiat = antiradang

Kesimpulan : berdasarkan daftar obat dia atas termasuk golongan obat keras yang berkhasiat sebagai obat asma

5. Perhitungan dosis
 Aminophilin
Dosis pakai 1x = 0,1 gram = 100 mg
Dosis pakai 1hari = 3 x 100 mg = 300 mg

11 100 mg
DM 1x = x 500 mg = 275 mg % DM 1x = x 100 % = 36,36 %
20 275 mg
11 300 mg
DM 1hari = x 1500 mg = 825 mg % DM 1hari = x 100 %=¿ 36,36 %
500 825 mg
 Coffein
Dosis pakai 1x = 0,1 gram = 100 mg
Dosis pakai 1hari = 3 x 100 mg = 300 mg

11 100 mg
DM 1x = x 500 mg=275 mg % DM 1x = x 100 %=36 , 36 %
20 275 mg
11 300 mg
DM 1hari = x 1500 mg=825 mg % DM 1hari = x 100 %=36 ,36 %
20 825 mg

– DM searah 1x = 72,72 % , 1 hri = 72,72%

6. Table Penimbangan Bahan


No Nama Bahan Jumlah ED
1 Aminophilin 200 mg 0,1 x 10 = 1 gram / 0,2 gram = 5 tablet
2 Coffein 0,1 x 10 = 1 gram
3 Dexametasone 0,5 mg 1
tablet x 10=5 tablet
2
7. Pembuatan / Prosedur
1. Menyetarakan timbangan

2. Menyiapkan alat dan bahan

3. Menimbang coffein dan mengambil tablet aminophilin dan dexamethason

4. Memasukkan dexametasone 5 tablet ke dalam mortir gerus hingga halus

5. Menambahkan aminophilin 5 tablet ke dalam mortir gerus hingga homogen

6. Menambahkan coffein ke dalam mortir gerus hingga homogen

7. Menimbang menjadi dua bagian sama banyak, masing-masing bagian untuk 5 bungkus

8. Mengemas, memberi etiket dan label

8. Beyond Use Date


6 bulan setelah peracikan ( tgl bulan tahun )

9. Penyerahan

Etiket : Putih

Nama Pasien : An Hafiz ( 11 tahun )

Signa : S. tdd. 1 pulv (signa terdedie 1 pulv) tandai sehari 3 X 1 bungkus

Label : Ni & ED

Anda mungkin juga menyukai