Anda di halaman 1dari 2

1.

Dari skenario pembelajaran yang telah ditelaah, apakah


kebutuhan belajar murid yang berusaha dipenuhi oleh guru
tersebut? Bagaimana cara guru tersebut menentukan
kebutuhan belajar muridnya?
2. Strategi pembelajaran berdiferensiasi apa yang digunakan?
3. Bagaimana guru tersebut melakukan penilaian?
Pemikiran Pak Eko

Tidak terlihat adanya Diferensiasi konten

belum ada asesmen diagnostik

diferensiasianya dilakukan pada cara belajar dan produk

Pak Ropi

Kesiapan belajar murid

Guru memberikan tugas dan diberi kesempatan membaca materi di classroom

strategi diferensiasi, sudah terlihat,

konten terlihat, diferensiasi produk dari tugas, diferensiasi proses diberi kesempatan untuk berdiskusi

Penilaiannya formatif dan tugas dinilai penilaia yang disepakati oleh siswa

Bu Arie

ibu derana sudha melihat kesiapan belajar murid dan memperhatikan minat dan profil belajar murid

murid diberi kesempatan untuk memahami materi

Bu deriana sudah mengindentifikasi, melalui proses belajar mandiri, pemaparan materi, sudah ada
pertanyaan pemantik, menyediakan slot waktu untuk memberikan waktu khusus bagi murid yang belum
paham terhadap materi pelajarannya

guru sudah memetakan pembelajaran murid terlihat dari konten (sumber belajar) yang disiapkan

murid diberikan kebebasan untuk mengerjakan tugas, baik poster, publish situs web, audio (rekaman
suara) serta memberi kebebasan kepada murid untuk memilih lokasi pengamatan tugas.

identifikasi gaya belajar, guru memberikan sumber belajar yang beragam, video, artikel Koran,
Strategi, telah menggunakan konten beragam (diferensiasi konten) sesuai pemetaan kesiapan,minat dan
profil kesiapan murid belajar.

diferensiasi proses, guru telah memahmi materi, guru menyediakan pembelajaran individu atau
kelompok. Siswa diberi kesempatan memilih untuk belajar mandiri atau ada bimbingan dengan guru.

Murid diminta mengerjakan kuis terbuka, dan siswa lain memberikan umpan balik (Sebagai proses
pembelajaran untuk refleksi/formatif)

Menilai keaktifan murid, langsung setelah pembelajaran selesai.

Ibu derana menilai hasil tugas, berdasarkan rubric yang disepakati bersama (assessment sumatif)

guru memberikan pertanyaan pemandu atau tantangan yang bisa menggali pemahaman murid

guru membuat daftar tugas yang berisi, tugas individual murid.

memvariasikan lama waktu penyelesaian tugas, murid bekerja mandiri dan ada slot bimbingan khusus

pengelompokan yang fleksibel

jenis asesmen

assessment, sumatif: membuat pertanyaan

assessment for learning, penilaian teman sebaya

asessment of learning, bertanggungjawab terhadap tugas sendiri, dan refleksi sendiri

penilaian formatif untuk melihat bukti kemajuan siswa,

ibu saulina

ada tiga aspek yang dilakukan bu derana,

ada persiapan, terlihat minat, dan memperhatikan profil

sudah terlihat diferensiasi, konten, proses dan

ibu

Anda mungkin juga menyukai