Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM STUDI

PEMANFAATAN SUMBERDAYA
PERIKANAN

FAKULTAS PERIKANAN DAN KELAUTAN


UNIVERSITAS KHAIRUN

Laman Registrasi : https://www.snpmb.bppp.kemendikbud.go.id


atau dapat diakses pada laman Unkhair : https://unkhair.ac.id
VISI
Menjadikan sarjana yang unggul dalam IPTEKS di bidang
pemanfaatan sumberdaya perikanan dalam pembangunan daerah
berbasis kepulauan di Indonesia
MISI
1. Meningkatkan sumberdaya manusia dosen dan staf melalui pengembangan
kompetensi dibidang ilmu dan teknologi pemanfaatan sumberdaya
perikanan.

2. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana pendukung dalam


penyelenggaraan pendidikan bidang ilmu dan teknologi pemanfaatan
sumberdaya perikanan.
Mengembangkan penelitian dan pengabdian pada masyarakat bagi dosen
3. dan mahasiswa dibidang ilmu dan teknologi pemanfaatan sumberdaya
perikanan.
BAHAN KAJIAN
Berdasarkan Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) dan body of
knowledge Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan
mengembangkan Bahan Kajian (BK) yang meliputi :
 Pengembangan Keperibadian
 Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap
 Manajemen Pelabuhan dan Kapal Perikanan
 Eksplorasi dan Sistem Informasi Perikanan Tangkap
Mata Kuliah Bidang Pengembangan Kepribadian
Kode MK Mata Kuliah Sks
No.
1. UKH60102 Pendidikan Agama 2 (2-0)
Mata Kuliah Bidang Manajemen Pelabuhan dan Kapal Perikanan
2. UKH60202 Pendidikan Pancasila 2 (2-0)
No. Kode MK Mata Kuliah Sks
3. UKH60302 Pendidikan Kewarganegaraan 2 (2-0)
1. PIK60313 Fisika Dasar 3 (2-1)
4. UKH60402 Bahasa Indonesia 2 (2-0)
5. UKH60502 Bahasa Inggris 2 (2-0)
2. PIK60223 Oseanografi Umum 3 (2-1)
6. PIK60842 Kewirausahaan 2 (2-0) 3. PSP60312 Dasar-Dasar Pengolahan Hasil Perikanan 2 (2-1)
7. PIK60833 Sosiologi Masyarakat Pesisir 2 (2-0) 4. PSP61113 Penanganan dan Pengolahan Hasil Tangkapan 3 (2-1)
8. PIK60733 Hukum & Kebijakan Pengelolaan SDILP 2 (2-0) 5. PSP60613 Navigasi 3 (2-1)
9. PIK60523 Pengantar Ilmu Komputer 2 (2-0) 6. PSP60713 Kepelautan 3 (2-1)
10. PIK60323 Widya Selam 3 (2-1) 7. PSP60813 Pelabuhan Perikanan 3 (2-1)
11. PIK60723 Pengantar Ekonomi Perikanan 2 (2-0) 8. PSP60623 Kapal Perikanan 3 (2-1)
12. PIK60623 Dasar-Dasar Manajemen 2 (2-0) 9. MSP4743 Tataniaga Hasil Perikanan 3 (2-1)
13. MSP60552 Penyuluhan dan Komunikasi Perikanan 2 (2-0) 10. PSP61423 Perencanaan Industri Penangkapan Ikan 3 (2-1)
14. PIK60961 Seminar I 1 (1-0) 11. PSP60823 Perencanaan dan Manajemen Pelabuhan Perikanan 3 (2-1)
15. PIK61274 PKL 4 (3-1) Jumlah sks wajib 23 sks
16 UKH60704 Kubermas 4 (3-1)
Jumlah sks pilihan 9 sks
17 PIK60376 Skripsi 6 (5-1)
Jumlah sks wajib 42 sks
Jumlah sks pilihan 0 sks

Mata Kuliah Bidang Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap Mata Kuliah Bidang Eksplorasi dan Sistem Info. Perikanan Tangkap
No. Kode MK Mata Kuliah Sks Kode MK Mata Kuliah Sks
No.
1. PIK60213 Biologi Umum 3 (2-1)
1. PIK60112 Pengantar Ilmu Perikanan dan Kelautan 2 (2-0)
2. PIK60413 Kimia Dasar 3 (2-1)
3. PIK60513 Matematika Dasar 3 (2-1) 2. PIK60123 Dasar-dasar Akuakultur 3 (2-1)
4. PIK60423 Dasar-Dasar Penangkapan Ikan 2 (2-0) 3. IKL4333 Meteorologi Laut 3 (2-1)
5. PSP60213 Metode Penangkapan Ikan 3 (2-1) 4. PIK60913 Ekologi Perairan 3 (2-1)
6. PIK60933 Iktiologi 3 (2-1) 5. PIK60333 Statistika 3 (2-1)
7. PSP60113 Bahan dan Alat Penangkapan Ikan 3 (2-1) 6. PSP61223 Oseanografi Perikanan 3 (2-1)
8. PSP60123 Daerah Penangkapan Ikan 3 (2-1) 7. PSP60513 Sistem dan Sistem Informasi Manajemen Perikanan 3 (2-1)
9. MSP60343 Biologi Perikanan 3 (2-1) 8. MSP4563 Ekonomi Sumberdaya Perikanan 3 (2-1)
10. PSP60523 Tingkah Laku Ikan 3 (2-1) 9. PIK61152 Metodologi Penelitian 2 (2-0)
11. PSP61323 Mikrobiologi Hasil Perikanan 3 (2-1) 10. PSP61123 Eksplorasi Penangkapan Ikan 3 (2-1)
12. PSP60423 Rancangan Percobaan 3 (2-1) 11. PSP60723 Manajemen Usaha Perikanan Tangkap 3 (2-1)
13. PSP60413 Teknologi Penangkapan Ikan 3 (2-1) 12. PSP61013 Pengolahan Data Perikanan Tangkap 3 (2-1)
14. PSP60223 Rancang Bangun Alat Penangkapan Ikan 3 (2-1) 13. PSP61623 Pengkajian Stok Perikanan 3 (2-1)
15. PSP60323 Manajemen Operasi Penangkapan Ikan 3 (2-1) 14. MSP4653 Pengelolaan Pesisir dan PPK 3 (2-1)
16. MSP4713 Teknik Riset Bawah Air 3 (2-1) 15. PSP61023 Kebijakan Perikanan Tangkap 3 (2-1)
17. IKL4553 Akustik Kelautan 3 (2-1) Jumlah sks wajib 31 sks
18. PSP61523 Alat Bantu Penangkapan Ikan 3 (2-1) Jumlah sks pilihan 15 sks
Jumlah sks wajib 41 sks
Beban SKS jenjang sarjana Program Studi Pemanfaatan
Sumberdaya Perikanan adalah 144 SKS, dengan Total SKS mata
kuliah wajib adalah 123 SKS sedangkan total mata kuliah pilihan
yang ditawarkan adalah 40 SKS.
Mahasiswa dinyatakan lulus apabila telah mengambil mata kuliah
pilihan minimal 9-12 SKS.
FASILITAS PERKULIAHAN
Fasilitas perkuliahan pada Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Khairun meliputi :
 Ruang Perkuliahan (full AC + LCD),
 Laboratorium Teknologi Penangkapan Ikan,
 Laboratorium Bahan dan Alat Penangkapan Ikan,
 Laboratorium Navigasi,
 Laboratorium Sistem & Sistem Info. Perikanan Tangkap,
 Laboratorium Komputer,
 Ruang Seminar,
 Ruang Perpustakaan,
 Ruang Himpunan Mahasiswa,
 Ruang Koordinator Prodi.
Selain itu, Perkuliahan juga dilakukan melalui kegiatan Praktek Lapang yang dilakukan pada
lokasi-lokasi sentra perikanan dan instansi pendukung lainnya, seperti di PPN, PPI, BMKG,
Balai Karantina Ikan, Industri Perikanan, dll.
TENAGA PENGAJAR
1. Dr. Faizal Rumagia, S.Pi, M.Si
2. Dr. Imran Taeran, S.Pi, M.Si
3. Dr. Ir. Martini Djamhur. M.Si
4. Dr. M. Janib Achmad, S.Pi, M.Si
5. Dr. Amirul Karman, S.Pi, M.Si
6. Dr. Darmiyati Muksin, S.Pi, M.Si
7. Dr. Mutmainnah, S.Pi, M.Si
8. Surahman, S.Pi, M.Si
9. Darmawaty, S.Pi, M.Si
10. Irwan Abdul Kadir, S.Pi, M.Si
11. Bahar Kaidati, SE, M.Si
12. Fikri Rizki Malik, S.Pi, M.Si
13. Andi Agus, S.Pi, MP
14. Tri Laela Wulandari, S.Pi, M.Si
15. Muh. Aksa Azis, S.Tr.Pi, M.Tr.Pi
16. Husnul K. Ramli, S.Tr.Pi, M.Tr.Pi
17. Eka Aprianti, S.Tr.Pi, M.Tr.Pi
BEASISWA DI UNIVERSITAS KHAIRUN
 Beasiswa KIP
 Beasiswa Prestasi
 Basiswa BNI
 dan beasiswa lainnya

JALUR MASUK UNIVERSITAS KHAIRUN


1. SNBP (Seleksi Nasional Berdasarkan
Prestasi)
2. Seleksi Nasional Berdasarkan Tes
Mandiri

Informasi lengkap terkait


Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan dapat diperoleh pada bagian :
Program Studi Pemnafaatan Sumberdaya Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas
Khairun, Jl. Jusuf Abdurrahman, Kampus Unkhair Gambesi, Ternate Selatan.
atau dapat melalui laman Unkhair :
https://unkhair.ac.id
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai