Anda di halaman 1dari 3

KISI–KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAT)

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

MAPEL : FIKIH
KELAS : V (LIMA)
JUMLAH SOAL :
PILIHAN GANDA : 30 BUTIR
ISIAN : 10 BUTIR
URAIAN : 5 BUTIR
KURIKULUM : K – 13

Bentuk
Kompetensi No.
NO MAPEL KD Materi Indikator Soal Soal Skor
Dasar Soal
1. FIKIH 3.5 Memahami Ketentuan Siswa dapat memenentukan waktu kurban 1 PG 1
ketentuan kurban Siswa dapat menentukan batas akhir pelakasanaan kurban 2 PG 1
kurban Siswa dapat menentukan hukum nadzar kurban karena 3 PG 1
Siswa dapat menentukan hukum kurban bagi orang Islam yang
4 PG 1
mampu
Siswa dapat menentukan arti kata kurban 5 PG 1
Siswa dapat menentukan surah dan ayat dalil kurban 6 PG 1
Siswa dapat menentukan awal berkurban pada zaman nabi 7 PG 1
Siswa dapat menentukan arti kata tarwiyah 8 PG 1
Siswa dapat menentukan nama hari ketika Nabi Ibrahim hendak
9 PG 1
menyembelih putranya
Siswa dapat menentukan nama hari kesembilan bulan Dzulhijjah 10 PG 1
Siswa dapat menentukan hewan kurban 11 PG 1
Siswa dapat menentukan hewan kurban untuk 7 orang 12 PG 1
Siswa dapat menentukan hewan kurban peruntukan satu orang 31 Isian 1
siswa dapat menentukan Hari Raya Idul Adha 32 Isian 1
Siswa dapat menentukan alat penyembelih hewan kurban 33 Isian 1
Siswa dapat menulis surah Al Kautsar ayat 2 41 Uraian 3
Sebutkan 3 hikmah berkurban 42 Uraian 3
3.6 Memahami Ketentuan Siswa dapat menentukan arti haji 13 PG 1
ketentuan haji haji dan Siswa dapat menentukan surah dan ayat dalil wajib haji 14 PG 1
dan umroh umroh Siswa dapat menentukan hukum berhaji yang kedua 15 PG 1
Siswa dapat menentukan arti kata hajj 16 PG 1
Siswa dapat menentukan zaman awal mula perintah haji 17 PG 1
Siswa dapat menentukan urutan haji dalam rukun islam 18 PG 1
Siswa dapat menentukan hukum ibadah haji bagi umat islam yang
19 PG 1
mampu
Siswa dapat menentukan awal bulan pelaksanaan haji 20 PG 1
Siswa dapat menentukan ibadah haji yang dilaksanakan diluar
21 PG 1
bulan haji
Siswa dapat menentukan istilah lari-lari kecil dalam ibadah haji 22 PG 1
Siswa dapat menentukan hukum melaksanakan ibadah umroh 23 PG 1
Disajikan tabel siswa dapat menentukan urutan rukun umroh 24 PG 1
Disajikan tabel, siswa dapat menentukan urutan rukun haji 25 PG 1
Disajikan tabel, siswa dapat menentukan syarat wajib haji 26 PG 1
Siswa dapat menentukan hukum membaca talbiyah 34 Isian 1
Siswa dapat menentukan thawaf yang dilakukan ketika
35 Isian 1
meninggalkan Masjidil Haram
Siswa dapat menentukan warna pakaian jama`ah haji ketika
36 Isian 1
melaksanakan haji
Siswa dapat menyebutkan 5 syarat wajib haji 43 Uraian 5
3.7 Menerapkan Tata cara Siswa dapat menentukan istilah rida` 27 PG 1
tata cara haji haji Siswa dapat menentukan tempat pelaksanaan wukuf 28 PG 1
Siswa dapat menjelaskan arti thawaf 37 Isian 1
Siswa dapat menentukan tempat Wukuf 38 Isian 1
Siswa dapat menjelaskan waktu pelaksanaan ibadah haji 44 Uraian 3
3.8 Menerapkan Tata cara Siswa dapat menentukan lafal niat umroh 29 PG 1
tata cara umroh umroh Siswa dapat menentukan dalil perintah umroh 30 PG 1
Siswa dapat menjelaskan tahallul 39 Isian 1
Siswa dapat menjelaskan larangan selama melaksanakan Ihrom
40 Isian 1
Umroh
Siswa dapat menyebutkan 3 larangan selama melaksanakan umroh 45 Uraian 3

Anda mungkin juga menyukai