Anda di halaman 1dari 88

Katalog: 9101009.

64

P R O V I N S I K A L I M A N T A N T I M U R

2023
Volume 5, 2023
.id
o
.g
ps
.b
m
lti
ka
//
s:
tp
ht
ht
tp
s:
//k
al
tim
.b
ps.
go
. id
Katalog: 9101009.64

P R O V I N S I K A L I M A N T A N T I M U R

.id
p
2023
s.
go
.b
tim

Volume 5, 2023
al
//k
s:
tp
ht
ANALISIS ISU TERKINI
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR 2023
Volume 5, 2023

Katalog : 9101009.64
Nomor Publikasi : 64000.22.42

Ukuran Buku : 17,6 cm x 25,0 cm

id
Jumlah Halaman : xii + 71 halaman

.
go
Penyusun Naskah: p s.
Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur
.b
tim

Penyunting:
al

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur


//k
s:

Desain Kover:
tp

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur


ht

Diterbitkan oleh:
©Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur

Dicetak oleh:
CV. Suvi Sejahtera

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan,


dan/atau menggandakan sebagian atau seluruh isi buku ini untuk
tujuan komersil tanpa izin tertulis dari Badan Pusat Statistik
Provinsi Kalimantan Timur

ii
TIM PENYUSUN
ANALISIS ISU TERKINI
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR 2023
Volume 5, 2023

Pengarah:
Dr. Yusniar Juliana, S.ST., MIDEC

id
Penanggung Jawab:

.
go
Ika Ayuningtyas, S.ST., M.Si
p
Penyunting:
s.
.b

Nurul Istiqomah, S.ST., M.Si


tim
al

Penulis dan Pengolah Data:


//k

Ika Ayuningtyas, S.ST., M.Si


s:

Nurul Istiqomah, S.ST., M.Si


tp

Dr. Arifatus Solikhah, S.ST., M.Si


ht

Nindia Indri Dirmayanti, S.ST


Muhammad Suryanata, S.Si

Desain/Layout:
Nindia Indri Dirmayanti, S.ST

Desain Cover:
Muhammad Abdul Majid, S.ST

iii
iv
ht
tp
s:
//k
al
tim
.b
ps.
go
. id
Kata Pengantar

Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023 merupakan


publikasi rutin tahunan Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur.
Publikasi ini menyajikan beberapa tema pilihan yang menjadi isu menarik
dalam wilayah Kalimantan Timur selama tahun 2023.
Tema pertama terkait Kalimantan Timur dalam Masa
Pembangunan IKN Nusantara. Tema ini menarik untuk dibahas berkaitan
dengan dampak dari masifnya pembangunan IKN terhadap Provinsi
Kalimantan Timur. Tema kedua membahas mengenai Dinamika Pasar

id
Ekspor Batu bara Kalimantan Timur: Tantangan dan Peluang dalam Era

.
go
Perubahan Global. Dengan kontribusi komponen ekspor luar negeri pada
PDRB Kalimantan Timur yang cukup tinggi, terutama batu bara, maka
s.
menarik untuk melihat tantangan dan peluang apa saja yang berpengaruh
p
.b
terhadap ekspor Batu bara Kalimantan Timur.
tim

Tema ketiga tentang Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap


Status Gizi Balita di Kalimantan Timur. Pemilihan tema ini dilakukan untuk
al

melihat pengaruh dari berbagai kondisi sosial ekonomi terhadap status gizi
//k

anak di Kalimantan Timur selama beberapa dekade terakhir. Tema


s:

keempat berjudul Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi


tp

Kematian Balita Di Kalimantan Timur. Pemilihan tema ini dilakukan untuk


ht

melihat faktor apa saja yang berpengaruh terhadap angka kematian balita
di Kalimantan Timur.
Kami mengharapkan kritik dan saran dari berbagai pihak, sebagai
bahan masukan bagi perbaikan dan penyempurnaan publikasi ini pada
tahun-tahun mendatang. Semoga publikasi ini dapat memberikan
informasi yang bermanfaat bagi para pengguna dan pihak lain yang
berkepentingan.

Samarinda, Desember 2023


Kepala Badan Pusat Statistik
Provinsi Kalimantan Timur

Dr. Yusniar Juliana, S.ST, MIDEC

v
vi
ht
tp
s:
//k
al
tim
.b
ps.
go
. id
Daftar Isi
Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023
Volume 5, 2023

Halaman

Kata Pengantar ..................................................................................................... v

Daftar Isi .............................................................................................................. vii

Daftar Tabel ......................................................................................................... ix

id
Daftar Gambar ..................................................................................................... xi

.
go
Kalimantan Timur Dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara .................. 3

s.
1.1 Kalimantan Timur menjadi lokasi IKN Nusantara ............................... 3
p
.b
1.2 Dampak Pembangunan IKN mulai dirasakan ...................................... 7
tim

1.3 Kalimantan Timur harus mampu menangkap peluang adanya IKN


al

................................................................................................................... 14
//k

Daftar Pustaka ................................................................................................ 15


s:

Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur: Tantangan dan


tp

Peluang dalam Era Perubahan Global ............................................................ 19


ht

2.1 Tren dan Prospek Permintaan Batu Bara Global: Faktor-Faktor


Terkini ....................................................................................................... 19

2.2 Dalam Bayang Tantangan: Analisis Terhadap Hambatan dan


Rintangan dalam Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur ................... 23

2.3 Diversifikasi Ekonomi : Menyongsong Era Baru dalam Pasar


Ekspor Batu Bara Kaltim ....................................................................... 30

Daftar Pustaka ................................................................................................ 35

Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi Balita Di


Kalimantan Timur ............................................................................................... 39

3.1 Perkembangan Status Gizi Balita di Dunia dan Indonesia .............. 39

3.2 Perkembangan Status Gizi di Kalimantan Timur............................... 42

vii
3.3 Kondisi Sosial dan Ekonomi di Kalimantan Timur ............................ 43

3.4 Rekomendasi Upaya Peningkatan Gizi atau Kesehatan Balita di


Kalimantan Timur ................................................................................... 49

Daftar Pustaka ................................................................................................ 50

Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi Kematian Balita Di


Kalimantan Timur ............................................................................................... 55

4.1 Angka Kematian Balita Kalimantan Timur Di antara Wilayah Lain


................................................................................................................... 55

4.2 Disparitas dan Karakteristik Kematian Balita di Kalimantan Timur

id
................................................................................................................... 57

.
go
4.3 Analisis Determinan Sosio-Ekonomi Kematian Balita di Kalimantan
s.
Timur......................................................................................................... 60
p
.b
4.4 Analisis Inferensia Kematian Balita di Kalimantan Timur ................ 65
tim

4.5 Kesimpulan ............................................................................................... 68


al

Daftar Pustaka ................................................................................................ 69


//k
s:
tp
ht

viii
Daftar Tabel
Halaman

Tabel 3. 1 Persentase Rumah Tangga yang Memiliki Akses Terhadap


Layanan Sanitasi Layak Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi
Kalimantan Timur, 2018–2022 ................................................. 45
Tabel 3. 2 Persentase Rumah Tangga yang Memiliki Akses Terhadap
Layanan Sumber Air Minum Layak Menurut
Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Timur, 2018–2022
......................................................................................................... 46

. id
Tabel 3. 3 Persentase Rata-Rata Pengeluaran per Kapita Sebulan untuk

go
Makanan dan Bukan Makanan menurut Kabupaten/Kota di
s.
Provinsi Kalimantan Timur, Tahun 2022 ................................. 48
p
.b
Tabel 4. 1 Variabel-Variabel yang Digunakan dalam Penelitian .............. 61
tim

Tabel 4. 2 Nilai Odds Ratio dan Probabilita Bersyarat Masing-Masing


Atribut/ Variabel Bebas .............................................................. 66
al
//k
s:
tp
ht

ix
x
ht
tp
s:
//k
al
tim
.b
ps.
go
. id
Daftar Gambar
Halaman
Gambar 1. 1 Persentase Penduduk Indonesia menurut Pulau,
Hasil Sensus Penduduk 2020 .................................................... 5
Gambar 1. 2 Kontribusi PDRB Atas Dasar Harga Berlaku Menurut Pulau,
2022 ................................................................................................ 5
Gambar 1. 3 Laju Pertumbuhan PDRB Provinsi Kalimantan Timur
Triwulanan y-on-y (%), 2021–2023 .......................................... 7
Gambar 1. 4 Sumber Pertumbuhan PDRB Provinsi Kalimantan Timur,

id
2021–2023.................................................................................... 8

.
go
Gambar 1. 5 Empat Lapangan Usaha Pertumbuhan PDRB Tertinggi
s.
Provinsi Kalimantan Timur, Triwulan III-2023 (c-to-c) .......... 9
p
Gambar 1. 6 Pertumbuhan PDRB Lapangan Usaha Penyediaan
.b

Akomodasi dan Makan Minum Triwulanan y-on-y (%),


tim

2019–2022.................................................................................. 10
al

Gambar 1. 7 Kontribusi PDRB Kalimantan Timur (%), 2019–2023 ........ 11


//k

Gambar 1. 8 Laju Pertumbuhan PDRB Kabupaten/Kota se-Kalimantan


s:

Timur (%), 2021–2022 .............................................................. 12


tp

Gambar 1. 9 Perkembangan Tingkat Pengangguran Terbuka Kalimantan


ht

Timur Periode Agustus (%), 2010–2023 ............................... 13


Gambar 1. 10 Persentase Penyerapan Tenaga Kerja menurut Lapangan
Pekerjaan Provinsi Kalimantan Timur (%), 2019–2023 ...... 14
Gambar 2. 1 Perkembangan Volume Ekspor Batu Bara, Tahun 2018–
2022 (Juta Ton)........................................................................... 20
Gambar 2. 2 Perkembangan Volume Ekspor Batu bara Menurut Negara
Tujuan Tahun 2018–2022 (Juta Ton) .................................... 22
Gambar 2. 3 Perkembangan Harga Batu bara Global Tahun 2019–2023
($/mt)) ........................................................................................... 25
Gambar 2. 4 Perkembangan Suhu Udara China Tahun 2018–2022 (oC) 29
Gambar 2. 5 Distribusi Ekonomi dan Persentase Penduduk yang Bekerja
Menurut Lapangan Usaha Utama Provinsi Kalimantan
Timur Tahun 2022 ..................................................................... 31

xi
Halaman
Gambar 2. 6 Sepuluh Komoditas Pertanian Unggulan Provinsi
Kalimantan Timur Tahun 2023 (UTP) .................................... 32
Gambar 3. 1 Perkembangan Prevalensi Balita Stunting Indonesia,
2007–2022.................................................................................. 40
Gambar 3. 2 Prevalensi Balita Stunting Menurut Provinsi, SSGI 2022 ... 41
Gambar 3. 3 Prevalensi Balita Stunting Menurut Kabupaten/Kota se-
Kalimantan Timur, SSGI 2021–2022 ..................................... 43
Gambar 3. 4 Distribusi Persentase Wanita Berumur 15–49 Tahun yang
Pernah Kawin dan Melahirkan Hidup Menurut

id
Kabupaten/Kota dan Penolong Persalinan (Persen), 2022

.
go
....................................................................................................... 44
Gambar 3. 5 Persentase Penduduk Perempuan Berumur 15 Tahun ke p
Atas Menurut Kabupaten/Kota dan Ijazah/STTB Tertinggi
s.
.b

yang Dimiliki, 2022 .................................................................... 47


tim

Gambar 4. 1 Peta Klasifikasi Angka Kematian Balita (AKBa) Provinsi di


al

Indonesia, 2020 .......................................................................... 56


//k

Gambar 4. 2 Peta Klasifikasi Angka Kematian Balita (AKBa)


s:

Kabupaten/Kota di Kalimantan Timur, 2020 ....................... 57


tp

Gambar 4. 3 Peta Klasifikasi Angka Kematian Bayi (AKB)


ht

Kabupaten/Kota di Kalimantan Timur, 2020 ....................... 58


Gambar 4. 4 Persentase Penyebab Utama Kematian Balita di Kalimantan
Timur, 2022 ................................................................................. 59
Gambar 4. 5 Persentase Kematian Balita Menurut Jenis Kelamin di
Kalimantan Timur, 2022 ........................................................... 60
Gambar 4. 6 Persentase Rumah Tangga yang Mengalami Kasus Kejadian
Kematian Balita menurut Kepemilikan/Penguasaan Tanah
Non-Tempat Tinggal dan Pendidikan Kepala Rumah Tangga
(KRT), 2022.................................................................................. 63
Gambar 4. 7 Persentase Rumah Tangga yang Mengalami Kasus Kejadian
Kematian Balita menurut Jenis Kelamin, Status Perkawinan,
dan Status Pekerjaan Kepala Rumah Tangga (KRT), 2022. 63

xii
Tema 1
id.
go
s.
p
.b

KALIMANTAN TIMUR DALAM


tim

MASA PEMBANGUNAN
al
//k

IKN NUSANTARA
s:
tp
ht

1
. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

2 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Kalimantan Timur Dalam Masa Pembangunan
IKN Nusantara

1.1 Kalimantan Timur menjadi lokasi IKN Nusantara

Keberadaan ibu kota dalam suatu negara menjadi simbol identitas


bangsa. Ibu kota, berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI),
adalah kota tempat kedudukan pemerintahan suatu negara atau tempat
dihimpun unsur administratif eksekutif, legislatif, dan yudikatif. Suatu kota

id
yang telah menjadi ibukota berpotensi mengalami pertumbuhan yang

.
signifikan dan menyebabkan dampak demografis dan ekonomi bagi

go
masyarakat di kota tersebut. Namun demikian, dampak yang tidak
s.
diimbangi dengan pengelolaan yang baik dapat menimbulkan berbagai
p
permasalahan perkotaan, seperti kesenjangan ekonomi, sistem
.b

transportasi yang buruk, angka kemiskinan dan pengangguran meningkat.


tim

Selain itu, suatu ibu kota negara juga sering kali mengalami permasalahan
al

kondisi alam, seperti banjir atau gempa bumi. Untuk mengatasi berbagai
//k

permasalahan tersebut, salah satu solusi yang dapat dilakukan suatu


negara adalah dengan memindahkan ibu kota. Schatz (2003) berpendapat
s:

bahwa pemindahan ibu kota yang dirancang dan dilaksanakan dengan baik
tp

dapat memberikan peluang untuk mengatasi permasalahan perkotaan.


ht

Ada tiga alasan umum untuk memindahkan ibu kota, yaitu pertimbangan
sosial ekonomi, pertimbangan politik, dan pertimbangan geografis.
Sebagai contoh, pada tahun 1960, Brazil memindahkan ibu kota dari Rio
De Janeiro ke Brasilia dengan pertimbangan membangun
interkonektivitas antar wilayah dan memindahkan pusat gravitasi
ekonomi dan politik dari wilayah pesisir ke tengah wilayah Brazil. Negara
lain yang pernah memindahkan ibu kota yakni Belize. Pada tahun 1970,
Belize memindahkan ibu kota dari Belize City ke Belmopan, setelah pada
tahun 1961 terjadi badai Hattie yang melumpuhkan aktivitas
pemerintahan Belize bahkan menyebabkan kerusakan dan hilangnya
berbagai dokumen penting pemerintah.
Di Indonesia, secara de jure, Jakarta baru ditetapkan ditetapkan
sebagai Ibu Kota Negara Indonesia berdasarkan Penetapan Presiden No.
2 Tahun 1961 jo. Undang–Undang (UU) PNPS No. 2 Tahun 1961.

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 3


Undang-Undang yang masih berlaku saat ini, diatur melalui UU No. 29
Tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibu Kota
Jakarta sebagai Ibu Kota Negara Kesatuan Republik Indonesia. Saat ini,
Provinsi DKI Jakarta telah berkembang menjadi pusat perekonomian dan
kota metropolitan terbesar di Indonesia. Dengan luas hanya sebesar
661,23 km2 atau sekitar 0,03 persen dari luas wilayah Indonesia, saat ini
DKI Jakarta dihuni sekitar 10,68 juta penduduk (BPS Provinsi DKI Jakarta,
2023). Provinsi ini mengalami perkembangan yang sangat pesat sejak
ditetapkan sebagai ibu kota, demikian pula dengan permasalahannya.
Kajian yang dilakukan oleh Bappenas menyimpulkan bahwa performa
Provinsi DKI Jakarta sebagai ibu kota negara semakin menurun. Semakin

id
pesatnya pertambahan penduduk yang tidak terkendali, penurunan

.
kondisi dan fungsi lingkungan serta tingkat kenyamanan hidup semakin

go
menurun menunjukkan kurang optimalnya peran DKI Jakarta sebagai ibu
kota (Bappenas, 2021).
p s.
.b
Dengan berbagai permasalahan yang dihadapi DKI Jakarta yang
tim

semakin kompleks serta upaya pemerataan persebaran pertumbuhan


ekonomi di luar DKI Jakarta dan Pulau Jawa dengan wilayah lain di
al

Indonesia maka muncul wacana pemindahan ibu kota ke provinsi lain.


//k

Momentum pemindahan ibu kota akhirnya terjadi pada Sidang Tahunan


s:

MPR RI pada 16 Agustus 2019 melalui Pidato Kenegaraan Presiden RI dan


tp

disusul dengan Pengumuman Pemindahan Ibu Kota Negara oleh Presiden


ht

pada 26 Agustus 2019 di Istana Negara. Presiden Joko Widodo dalam


kesempatan tersebut menyatakan bahwa Ibu Kota Negara akan pindah ke
pulau Kalimantan. Urgensi pindahnya ibu kota negara didasarkan berbagai
pertimbangan, seperti persebaran penduduk, kontribusi ekonomi serta
pertimbangan geografis. Berdasarkan hasil Sensus Penduduk 2020,
sekitar 56 persen penduduk Indonesia terkonsentrasi di Pulau Jawa.

4 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


6,15%
16,63 juta jiwa 3,17%
21,67% Kalimantan 8,57 juta jiwa
Maluku &
58,56 juta jiwa 7,36% Papua
Sumatera 19,90 juta jiwa
Sulawesi
56,10%
151,59 juta jiwa 5,54%

id
Jawa 14,96 juta jiwa
Bali & Nusa Tenggara

.
go
Sumber: Badan Pusat Statistik, Sensus Penduduk 2020

Sensus Penduduk 2020


p s.
Gambar 1. 1 Persentase Penduduk Indonesia menurut Pulau, Hasil
.b
tim

Dengan penduduk yang terkonsentrasi di Pulau Jawa dan


Sumatera, pergerakan aktivitas ekonomi juga terpusat pada kedua pulau
al

tersebut. Hal ini mengakibatkan terjadinya ketimpangan ekonomi antara


//k

wilayah barat dan timur Indonesia. Pada tahun 2022, kontribusi ekonomi
s:

Pulau Jawa mencapai sekitar 56 persen dari total PDB Nasional dan Pulau
tp

Sumatra mencapai 22,04 persen. Sedangkan pulau lainnya hanya


ht

menyumbang kurang dari 10 persen dari total ekonomi Indonesia.


Bali & Nusa Tenggara
2,72%

Jawa Kalimantan
56,48% 9,23%

Sulawesi
7,03%
Maluku & Papua
2,50%
Sumatera
22,04%

Sumber: Badan Pusat Statistik, 2022


Gambar 1. 2 Kontribusi PDRB Atas Dasar Harga Berlaku Menurut
Pulau, 2022

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 5


Selain pertimbangan persebaran penduduk dan kontribusi
ekonomi, kondisi geografis DKI Jakarta juga menjadi pertimbangan
pemindahan IKN. Secara geografis, DKI Jakarta merupakan wilayah
dataran rendah yang berada di antara hulu sungai dan pesisir. Kondisi ini
menyebabkan provinsi ini sering mengalami banjir. Tidak tertampungnya
air pada saluran drainase, akibat intensitas hujan yang tinggi dengan durasi
yang lama, baik terjadi di ibu kota maupun terbawa aliran sungai ari daerah
hulu, menyebabkan banjir melanda sebagian besar wilayah ibu kota. Selain
karena hujan dan kiriman debit air dari wilayah hulu sungai, DKI Jakarta
juga sangat rentan terkena banjir akibat pasang air laut (Rob)
(pantaubanjir.jakarta.go.id/bencana-jakarta). Selain permasalahan terkait

id
banjir, wilayah DKI Jakarta juga terancam oleh aktivitas gunung berapi,

.
yakni Gunung Krakatau dan Gunung Gede serta potensi gempa bumi yang

go
berpotensi terjadi tsunami.
s.
Dengan memperhatikan berbagai kondisi yang terjadi, pemerintah
p
.b
Indonesia memutuskan memindahkan ibu kota IKN ke Provinsi
tim

Kalimantan Timur. Provinsi ini dipilih karena secara lokasi geografis,


wilayah ini berada di tengah Indonesia sehingga dapat merepresentasikan
al

keadilan. Tersedianya lahan cukup luas milik pemerintah dan BUMN,


//k

memiliki risiko minimal terhadap bencana alam, aksesibilitas lokasi cukup


s:

dekat dengan kota yang sudah berkembang menjadi salah satu


tp

pertimbangan dipilihnya Provinsi Kalimantan Timur sebagai lokasi IKN.


ht

Selain faktor lokasi, pemilihan IKN juga didasarkan pada struktur


kependudukan di provinsi ini yang heterogen serta memiliki budaya
terbuka bagi pendatang sehingga memiliki potensi konflik yang rendah.
Saat ini, payung hukum terkait Ibu Kota Negara yang baru dituangkan
dalam Undang-Undang No. 21 Tahun 2023 yang merupakan perubahan
dari UU No. 3 Tahun 2022. UU ini mengatur mengenai Ibu Kota yang
disebut Ibu Kota Nusantara (IKN Nusantara), kawasan IKN, serta
pelaksanaan pemerintahan yang dilaksanakan oleh Otorita IKN.
Secara administratif, wilayah IKN Nusantara berada pada dua
kabupanten yang berada di Provinsi Kalimantan Timur, yakni di
Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kabupaten Kutai Kartanegara.
Penetapan ini tentu memberikan berbagai dampak bagi kondisi sosial
ekonomi masyarakat Kalimantan Timur. Dalam RPJP Nasional Tahun
2025-2045, IKN ditetapkan sebagai superhub. Sebagai superhub, IKN
diharapkan dapat mengubah perekonomian Indonesia menjadi lebih

6 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


inklusif dengan IKN menjadi penggerak ekonomi bagi Kalimantan Timur
serta menjadi pemicu untuk memperkuat rantai nilai domestik di seluruh
Kawasan Timur Indonesia dan berdampak bagi seluruh Indonesia.

1.2 Dampak Pembangunan IKN mulai dirasakan

Dengan disahkan UU No. 3 Tahun 2022 pada bulan Februari oleh


Presiden Joko Widodo, maka pembangunan IKN secara resmi dimulai.
Sesuai Rencana Induk Pembangunan IKN, pemerintah merencanakan
pembangunan IKN secara bertahap, dimulai sejak tahun 2022 hingga
tahun 2045, tepat pada peringatan kemerdekaan Indonesia yang ke 100

id
tahun. Pembangunan IKN tahap pertama berlangsung pada tahun 2022

.
go
hingga 2024. Pada tahap ini, pembangunan IKN difokuskan pada
pembangunan infrastruktur dasar IKN, seperti jalan tol akses IKN tahap I,
p s.
penyelesaian proyek Bendungan Sepaku Semoi untuk mendukung
.b
kebutuhan air baku IKN, pembangunan rumah dinas, istana negara, kantor
tim

presiden, serta beberapa kantor pemerintahan yang berada di Kawasan


Inti Pusat Pemerintahan IKN.
al
//k

5,62 4,66 5,34 6,47 6,95 6,84 5,29


s:

3,33 2,40 3,62


tp

-3,10
ht

Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3
2021 2022 2023
Sebelum pembangunan IKN Tahap I Pembangunan IKN Tahap I

Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, 2022


Gambar 1. 3 Laju Pertumbuhan PDRB Provinsi Kalimantan Timur
Triwulanan y-on-y (%), 2021–2023

Dampak pembangunan tahap pertama bagi Kalimantan Timur


telah terlihat dari meningkatnya aktivitas ekonomi. Pertumbuhan ekonomi
wilayah ini terus mengalami pertumbuhan yang impresif terutama sejak
triwulan IV-2022. Pembangunan infrastruktur IKN yang dimulai sejak
akhir tahun 2022 berupa pembangunan hunian untuk pekerja IKN dan

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 7


pembangunan rumah dinas di lokasi KIPP IKN menyumbang pertumbuhan
ekonomi pada triwulan IV-2022 yang tumbuh mencapai 6,47 persen.
Pertumbuhan yang cukup tinggi pada triwulan-triwulan berikutnya juga
didukung oleh adanya pembangungan infrastruktur di IKN. Pembangunan
IKN beserta seluruh pendukungnya juga mendorong bergeraknya
berbagai sektor lainnya, seperti transportasi, hotel, restoran, listrik, serta
sektor lainnya.

6,34
0,88
0,37
4,48 0,41

id
0,79 1,43
0,34

.
go
2,55 0,40
0,36
0,60 1,34

s.
0,08
0,24 0,71
0,30
p
0,49
1,91
.b
1,64
1,08
tim

2021 2022 kumulatif sd Trw III-2023


al

Lainnya Transportasi dan Pergudangan


Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor Konstruksi
//k

Industri Pengolahan Pertambangan dan Penggalian


PDRB
s:

Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, 2022


tp

Gambar 1. 4 Sumber Pertumbuhan PDRB Provinsi Kalimantan Timur,


ht

2021–2023

Sepanjang periode Januari hingga September tahun 2023,


pertumbuhan ekonomi Kalimantan Timur tumbuh sangat baik yakni
mencapai 6,34 persen dengan lapangan usaha konstruksi yang
memberikan andil cukup besar yakni 1,43 persen. Sumbangan sektor ini
meningkat jika dibandingkan tahun sebelumnya, yakni sebesar 0,60
persen dari pertumbuhan ekonomi tahun 2022 yang mencapai 4,48
persen. Secara kumulatif hingga Triwulan III–2023, pertumbuhan PDRB
lapangan usaha konstruksi menempati pertumbuhan tertinggi kedua yakni
mencapai 18,49 persen, setelah lapangan usaha Pengadaan Listrik dan
Gas yang mencapai 18,77 persen. Selain itu, pertumbuhan PDRB tertinggi
juga terjadi pada lapangan usaha Transportasi dan Pergudangan yang
mencapai 12,24 persen. Ketiga lapangan usaha ini sangat berkaitan erat
dengan pembangunan IKN yang sedang dikerjakan di wilayah Kalimantan

8 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Timur. Peningkatan produksi listrik, selain untuk kebutuhan rumah tangga
dan industri, juga diperuntukkan bagi kebutuhan pembangunan konstruksi
di IKN. Dalam masa konstruksi tahap pertama, PLN menyediakan Stasiun
Pengisian Listrik Umum (SPLU) di Kawasan pembangunan IKN serta
adanya dua gardu induk mobile yang terdapat di sekitar titik nol IKN.
Selain itu, banyaknya kunjungan ke lokasi IKN oleh berbagai komponen
masyarakat, baik para pekerja, investor, para wisatawan juga memberikan
andil pada tingginya pertumbuhan lapangan usaha transportasi.
Pergerakan penumpang pesawat di Bandara Sultan Aji Muhammad
Sulaiman (SAMS) Balikpapan, sebagai bandara terdekat dengan lokasi IKN,
tercatat meningkat cukup signifikan.

. id
go
18,77% 18,49%
p s.12,24% 11,51%
.b
tim
al
//k
s:
tp

Pengadaan Listrik dan Gas Konstruksi Transportasi dan PergudanganJasa Keuangan & Asuransi
ht

Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, 2023


Gambar 1. 5 Empat Lapangan Usaha Pertumbuhan PDRB Tertinggi
Provinsi Kalimantan Timur, Triwulan III–2023 (c–to–c)

Selain lapangan usaha konstruksi, pembangunan IKN mendorong


pertumbuhan berbagai lapangan usaha lainnya, seperti Pengadaan Listrik
dan Gas serta Transportasi dan Pergudangan, termasuk juga sektor terkait
pariwisata, yakni Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum.
Meningkatnya kunjungan ke lokasi IKN juga berdampak pada kebutuhan
para pengunjung untuk mendapatkan tempat tinggal sementara.
Pertumbuhan PDRB lapangan usaha Penyediaan Akomodasi dan Makan
Minum terlihat terus meningkat, tercatat pertumbuhan sektor ini sejak
dibangun IKN selalu berada di atas 8 persen dan bahkan lebih tinggi
dibandingkan pada periode sebelum terjadi pandemi.

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 9


8,66 8,83 8,27 9,27
7,10 6,38 7,27
4,76

TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III

id
2019 2020 2021 2022 2023

.
go
Pemulihan pasca
Sebelum pandemi Masa pandemi Pembangunan IKN
pandemi
p s.
.b
Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, 2022
tim

Gambar 1. 6 Pertumbuhan PDRB Lapangan Usaha Penyediaan


Akomodasi dan Makan Minum Triwulanan y–on–y (%),
al

2019–2022
//k

Seperti diketahui bahwa PDRB Kalimantan Timur didominasi oleh


s:

sektor Pertambangan dan Penggalian. Kontribusi sektor ini pada tahun


tp

2022 mencapai 53,24 persen. Namun konstribusinya hingga triwulan III–


ht

2023 mengalami penurunan menjadi 42,83 persen. Penurunan kontribusi


sektor ini, selain karena penurunan harga komoditas energi internasional,
terutama batu bara juga didorong aktivitas ekonomi lain yang semakin
meningkat, seperti Industri Pengolahan, Pertanian, Konstruksi, serta
Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum. Peran lapangan usaha
konstruksi meningkat dari 8,98 persen di tahun 2019 menjadi 10,13
persen pada 2023. Dibandingkan tahun 2022, beberapa sektor terkait
pembangunan IKN juga meningkat kontribusinya, seperti sektor
Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum serta Transportasi dan
Pergudangan.

10 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


14,96% 16,62% 15,40% 13,01% 15,65%
3,69% 3,15%
0,82% Lainnya
1,03% 3,63% 3,33%
0,96% 4,13%
1,07% 7,70% 1,01%
8,98% 9,59% 8,95% 10,13%
Transportasi &
15,05%
17,87% 17,77% Pergudangan
19,02% 18,12%
Penyediaan Akomodasi
& Makan Minum
Konstruksi

45,11% 53,24%
45,52% 41,27% 42,83% Industri Pengolahan

id
Pertambangan

.
go
7,95% 8,80% 8,48% 7,04% 8,14%
Pertanian
2019 2020 2021 p s.
2022 kumulatif s/d
Triwulan III-2023
.b
Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, 2023
tim

Gambar 1. 7 Kontribusi PDRB Kalimantan Timur (%), 2019–2023


al
//k

Dampak aktivitas pembangunan IKN juga dapat terlihat dari


meningkatnya pertumbuhan ekonomi di kabupaten yang menjadi lokasi,
s:

yakni Kabupaten Kutai Kartanegara dan Penajam Paser Utara serta kota
tp

pendukung IKN, yakni Kota Balikpapan dan Kota Samarinda.


ht

Pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Penajam Paser Utara pada tahun


2022 mencapai 14,49 persen dan menjadi pertumbuhan tertinggi di
antara kabupaten/kota lain di provinsi ini. Tingginya pertumbuhan ini
merupakan sumbangan dari lapangan usaha konstruksi akibat
pembangunan IKN yang cukup masif. Lapangan usaha konstruksi di
Kabupaten Penajam Paser Utara pada tahun 2022 tumbuh sangat
signifikan hingga 89,92 persen. Demikian pula aktivitas ekonomi di Kota
Balikpapan yang menunjukkan peningkatan sebagai kota pendukung IKN.
Lapangan usaha Transportasi dan Pergudangan di Kota Balikpapan
tumbuh mencapai 15,91 persen serta lapangan usaha Penyediaan
Akomodasi dan Makan Minum mampu tumbuh hingga 9,56 persen.

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 11


14,49
2021 2022

6,58
4,56 4,94 4,48
3,71
2,68 2,78 2,55

-1,69

. id
Paser Kutai Barat Kutai Kutai Timur Berau Penajam Mahakam Balikpapan Samarinda Bontang Kalimantan

go
Kartanegara Paser Utara Ulu Timur

s.
Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, 2022
p
Gambar 1. 8 Laju Pertumbuhan PDRB Kabupaten/Kota se-Kalimantan
.b
Timur (%), 2021–2022
tim
al

Aktivitas pembangunan IKN menyebabkan peningkatan signifikan


//k

pada penyerapan tenaga kerja di Kalimantan Timur sehingga berdampak


s:

pada penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT). Penyerapan


tp

tenaga kerja, selain untuk proyek konstruksi IKN, juga terserap di berbagai
sektor, termasuk juga peningkatan penyerapan tenaga kerja untuk UMKM
ht

dan sektor informal. TPT Kalimantan Timur pada Agustus 2023 tercatat
sebesar 5,31 persen dan merupakan yang terendah selama dekade
terakhir. Penurunan TPT juga tergambar di Kabupaten Penajam Paser
Utara, lokasi utama pembangunan IKN tahap pertama, yakni sebesar 2,12
persen pada 2022 menjadi 2,07 pada tahun 2023. Demikian pula, TPT
pada Kota Balikpapan, kota terdekat lokasi IKN, mengalami penurunan
dari sebesar 6,90 persen pada tahun 2022 menjadi 6,09 persen di tahun
2023.

12 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


10,10 9,84
8,90
8,04 7,95
7,38 7,50
6,91 6,87 6,83
6,41
5,94 5,71
5,31

id
2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023

.
go
Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, Survei Angkatan Kerja Nasional
(Sakernas) 2010-2023 p s.
Gambar 1. 9 Perkembangan Tingkat Pengangguran Terbuka Kalimantan
.b

Timur Periode Agustus (%), 2010–2023


tim
al

Berdasarkan Sakernas Agustus 2023, tercatat sebanyak 1,85 juta


//k

orang penduduk bekerja di Kalimantan Timur, meningkat sekitar 100,37


s:

ribu orang dibandingkan Agustus 2022. Proyek pembangunan


tp

infrastruktur IKN yang tengah berlangsung menyebab banyak tenaga


ht

kerja terserap di sektor konstruksi. Tercatat persentase tenaga kerja di


sektor konstruksi mengalami peningkatan. Pada Agustus 2019, terdapat
5,96 persen penduduk usia kerja yang bekerja di sektor konstruksi dan
pada Agustus 2023, meningkat menjadi 6,42 persen. Selama periode
2022 hingga 2023, sektor konstruksi menyerap tenaga kerja sebesar
13,26 ribu orang.

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 13


Agustus 2019 Agustus 2022 Agustus 2023
20,53
20,06

20,00
19,74

19,21
18,76

8,55

8,34

8,02

7,66
7,60

7,52
7,47

7,28

6,73

6,42

6,14

6,09
6,03

5,97
5,96
Pertambangan
Perdagangan

Pengolahan
Akomodasi

Pergudangan
Pertanian

dan Makan

Konstruksi

Transportasi
Industri
Minum

. id
go
Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur, Survei Angkatan Kerja Nasional
(Sakernas) 2019-2023
p s.
.b

Gambar 1. 10 Persentase Penyerapan Tenaga Kerja menurut Lapangan


tim

Pekerjaan Provinsi Kalimantan Timur (%), 2019–2023


al
//k

1.3 Kalimantan Timur harus mampu menangkap peluang adanya


s:

IKN
tp
ht

Saat ini, Provinsi Kalimantan Timur sedang mengalami bonus


demografi, dimana penduduknya didomnasi oleh penduduk usia
produktif. Pemindahan IKN ini tentu akan menarik migrasi masuk yang
didominasi oleh penduduk usia produktif. Jumlah penduduk usia produktif
diperkirakan akan bertambah sehingga berpotensi memperpanjang bonus
demografi di Kalimantan Timur. Jumlah penduduk usia produktif yang
lebih besar dapat memberikan banyak keuntungan, seperti ketersediaan
tenaga kerja yang dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi juga
pendapatan masyarakat, sehingga kesejahteraan dapat meningkat.
Namun demikian, pemerintah juga perlu berupaya agar penduduk usia
produktif ini dapat terserap ke pasar kerja sehingga tidak menjadi beban
bagi Kalimantan Timur.
Pembangunan IKN Nusantara di Kalimantan Timur merupakan
proyek strategis nasional yang telah ditetapkan Pemerintah Indonesia.
Pembangunan ini diharapkan memberikan dampak positif baik bagi

14 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Kalimantan Timur maupun Indonesia. Pembangunan IKN bukan sekadar
memindahkan ibu kota dari Pulau Jawa ke Pulau Kalimantan, namun
memiliki tujuan yang lebih besar untuk menggapai cita-cita Indonesia
Emas 2045. IKN akan berperan sebagai pusat sekaligus magnet
pertumbuhan ekonomi Indonesia yang baru dan akan mampu memberikan
dampak beruntun bagi perekonomian di wilayah sekitar. IKN nantinya
juga akan menjadi model kota teladan yakni menjalin kolaborasi dengan
daerah sekitarnya untuk saling melengkapi sebagai pusat ekonomi baru.
IKN dirancang dengan menerapkan strategi tiga kota, yakni IKN bukanlah
kota yang berdiri sendiri, melainkan saling bergantung dan tumbuh
bersama dengan dua kota lain, yakni Samarinda dan Balikpapan.

id
Berdasarkan UU No. 21 Tahun 2023, IKN akan menjadi wilayah

.
administrasi tersendiri dan Kalimantan Timur menjadi salah satu wilayah

go
terdekat pendukung IKN. Kalimantan Timur harus mampu
s.
memaksimalkan multiplier effect dari keberadaan IKN. Momentum adanya
p
.b
IKN harus diupayakan sebesar-besarnya bagi kesejaahteraan masyarakat.
tim
al

Daftar Pustaka
//k
s:

Badan Pusat Statistik Provinsi DKI Jakarta. 2023. DKI Jakarta Dalam
tp

Angka. Jakarta: BPS


ht

Portal https://pantaubanjir.jakarta.go.id/bencana-jakarta. Diakses 18


Desember 2023.
Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur. 2023. Berita Resmi
Statistik Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Kalimantan Timur. Samarinda:
BPS
Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur. 2023. Berita Resmi
Statistik Keadaan Ketenagakerjaan Provinsi Kalimantan Timur.
Samarinda: BPS
Kementerian PPN/Bappenas. 2020. Naskah Akademik Rancangan Undang-
Undang Ibu Kota Negara. Jakarta: Bappenas
Kementerian PPN/Bappenas. 2021. Buku Saku Pemindahan Ibu Kota
Negara. Jakarta: Bappenas
Kementerian PPN/Bappenas. 2022. Rencana Induk IKN dalam Lampiran
UU IKN. Jakarta: Bappenas

Tema 1 Kalimantan Timur dalam Masa Pembangunan IKN Nusantara 15


Ishenda, D. K., & Guoqing, S. 2019. “Determinants in Relocation of Capital
Cities. Journal of Public Administration and Governance”. 9(4). 200–
220
Schatz, E. 2004. “What Capital Cities Say About State and nation Building.
Nationalism and Ethnic Politics”. 9. 111-140.

. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

16 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Tema 2
. id
go
p s.
.b

DINAMIKA PASAR EKSPOR


tim

BATU BARA KALIMANTAN TIMUR:


al
//k

TANTANGAN DAN PELUANG DALAM


s:

ERA PERUBAHAN GLOBAL


tp
ht

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 17


. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

18 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan
Timur: Tantangan dan Peluang dalam Era
Perubahan Global

Kalimantan Timur (Kaltim) sebagai salah satu provinsi di Indonesia


telah menjelma menjadi pusat penting dalam dunia ekonomi, terutama
berkat kontribusi besar dari sektor ekspor batu bara. Dinamika pasar
ekspor batu bara di Kaltim menjadi cermin dari perubahan global yang
terus berkembang, memunculkan tantangan sekaligus peluang bagi
perekonomian provinsi ini. Dalam era perubahan global yang cepat,

id
analisis mendalam terhadap dinamika pasar ekspor batu bara di Kaltim

.
go
tidak hanya relevan tetapi juga krusial dalam merencanakan langkah-
langkah ke depan. p s.
Pasar ekspor batu bara Kaltim menghadapi sejumlah tantangan, di
.b

antaranya fluktuasi harga yang signifikan di tingkat global. Sebagai sumber


tim

daya alam utama provinsi ini, batu bara memiliki peran sentral dalam
pendapatan ekspor dan kontribusi terhadap perekonomian daerah.
al

Namun, perubahan dalam tata kelola energi global, regulasi internasional


//k

terkait emisi karbon, dan dinamika geopolitik mempengaruhi secara


s:

langsung dinamika pasar tersebut. Di sisi lain, ada peluang besar untuk
tp

memanfaatkan potensi diversifikasi ekonomi, peningkatan nilai tambah,


ht

dan upaya berkelanjutan dalam menghadapi era transisi energi global.


Dalam konteks ini, pembahasan mendalam terkait dinamika pasar
ekspor batu bara Kaltim akan memberikan wawasan yang lebih jelas
tentang bagaimana provinsi ini merespons dan beradaptasi terhadap
perubahan global. Dengan memahami tantangan dan peluang yang ada,
Kaltim dapat mengambil langkah-langkah strategis untuk memperkuat
ketahanan ekonomi, mengurangi risiko, dan menggali potensi baru dalam
mendukung pertumbuhan yang berkelanjutan.

2.1 Tren dan Prospek Permintaan Batu Bara Global: Faktor-


Faktor Terkini
Pada tahun 2018 tercatat bahwa permintaan batu bara global
melandai. Beberapa pemerintah mengumumkan rencana untuk
menghentikan penggunaan batu bara, investasi global dalam pembangkit

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 19


listrik batu bara menyusut, dan investasi di tambang batu bara baru pun
stagnan. Pembekuan sumber daya keuangan untuk proyek batu bara
mungkin telah menandai awal penurunan struktural permintaan dan
pasokan batu bara. Namun, permintaan batu bara global kembali
mencapai rekor tertinggi pada tahun 2022. Pertanyaan kunci adalah kapan
penurunan struktural permintaan batu bara akan dimulai dan seberapa
tajam penurunannya.
Permintaan batu bara global mencapai rekor tertinggi pada tahun
2022, didorong oleh perimintaan China dan India. Meskipun demikian, ini
bukanlah kebangkitan batu bara yang berkelanjutan. Tahun 2023,
diperkirakan permintaan batu bara di Eropa sedang runtuh. Permintaan

id
batu bara AS terus mengalami penurunan struktural. Bahkan di China, di

.
mana izin pembangunan pembangkit listrik batu bara mengalami

go
peningkatan, permintaan batu bara dapat mengalami penurunan segera
s.
pada tahun 2024. Permintaan India kemungkinan akan terus tumbuh
p
.b
selama dekade ini.
tim

356,39 367,94
al

331,94 322,07
//k

286,94
252,43
s:

228,01 232,02 235,93


218,79
tp
ht

2018 2019 2020 2021 2022

Indonesia Kaltim
Sumber: BPS Provinsi Kaltim dan https://modi.esdm.go.id/produksi-batu bara

Gambar 2. 1 Perkembangan Volume Ekspor Batu Bara, Tahun 2018–


2022 (Juta Ton)

20 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Sebagai produsen batu bara, ekspor batu bara Indonesia dari tahun
2018 hingga 2022 mencerminkan variasi yang signifikan dalam tren
ekspor. Ekspor batu bara Indonesia secara keseluruhan menunjukkan
fluktuasi yang mencolok, mulai dari tingkat tinggi pada tahun 2018,
penurunan tajam pada tahun 2019, yaitu dari 356,39 Ribu Ton menjadi
286,94 Ribu Ton, kemudian angka ini kembali naik pada tahun 2020
menjadi 331,94 Ribu Ton. Tahun 2021 angka ini kembali turun hingga
322,07 Ribu Ton sebelum meningkat tajam pada di tahun 2022 hingga
367,94 Ribu Ton. Seperti disebutkan sebelumnya, penurunan pada 2019
terkait dengan penurunan permintaan global. Pemulihan pada 2020
dipengaruhi oleh pemulihan ekonomi global setelah penurunan tajam

id
sebelumnya. Penurunan pada 2021 dampak pandemi COVID-19 terhadap

.
permintaan energi global, sementara kenaikan signifikan pada 2022

go
mencerminkan pemulihan ekonomi yang lebih lanjut atau peningkatan
permintaan batu bara.
p s.
.b
Di sisi lain, ekspor batu bara Kaltim, salah satu produsen terbesar
tim

di Indonesia, menunjukkan kenaikan pada tahun 2019, diikuti oleh


penurunan pada tahun 2020 akbiant pandemi Covid–19. Permintaan batu
al

bara Kaltim kembali meningkat hingga 235,93 pada 2021 seiring dengan
//k

lonjakan permintaan dari China dan India yang memerlukan pasukan batu
s:

bara untuk energi listrik serta adanya krisis energi dunia terutama di
tp

Eropa. Namun pada tahun 2022, permintaan terhadap batu bara tersebut
ht

mulai menurun.
Berdasarkan wilayah tujuan ekspor batu bara Kaltim pada tahun
2022, Kawasan Asia masih merupakan pasar terbesar bagi komoditas
Kaltim yaitu mencapai 76,19 persen dari total ekspor batu bara. Angka
tersebut lebih rendah dibandingkan tahun sebelumnya yaitu sebesar
77,70 persen. Adapun lima negara yang menjadi tujuan importir batu bara
Kaltim terbesar adalah adalah China, India, Jepang Filipina, dan Malaysia.

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 21


id
.
go
Sumber: Badan Pusat Statistik Provinsi Kaltim

Tujuan Tahun 2018–2022 (Juta Ton)


s.
Gambar 2. 2 Perkembangan Volume Ekspor Batu bara Menurut Negara
p
.b
tim

Pada tahun 2022, secara volume ekspor Kaltim ke China, Filipina,


al

Malaysia, dan Pilipina mengalami penurunan kecuali ke India dan Jepang.


//k

Pada tahun 2021, ekpor batu bara kaltim ke China mencapai 95,49 juta
s:

ton. Angka ini menurun hampir 25 persen pada tahun 2022, yaitu pada
tp

kisaran 71,84 juta ton. Sementara itu ekspor batu bara kaltim ke Malaysia,
ht

dan Philipina masing-masing turun 14,44 persen dan 7,01 persen.


Sebaliknya ekspor batu bara ke India dan Jepang mengalami kenaikan
28,10 persen dan 14,62 persen.
Yang perlu mendapat perhatian, krisis energi global tidak
menghentikan perpindahan dari batu bara terutama karena investasi
bersih meningkat di mana-mana. Kesenjangan antara pertumbuhan
generasi listrik bersih dan pertumbuhan permintaan listrik telah
menyempit dalam beberapa tahun terakhir, menunjukkan bahwa
penurunan struktural dalam generasi batu bara global akan segera dimulai,
terutama dengan penurunan harga gas alam.
Perdagangan global mengalami pergeseran ke arah cekungan
Pasifik. Pada tahun 2022, keseimbangan pasar internasional dijamin oleh
peningkatan ekspor Indonesia, penurunan impor China, dan pengalihan
batu bara Rusia ke China, India, dan Turki, terutama. China kini

22 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


menyumbang hampir 30% dari perdagangan dunia dan memiliki kekuatan
yang signifikan di pasar internasional.

2.2 Dalam Bayang Tantangan: Analisis Terhadap Hambatan dan


Rintangan dalam Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur

Dalam perjalanan ekspor batu bara Kaltim, tantangan dan


rintangan seringkali menjadi bayangan yang tak terhindarkan. Kalimantan
Timur, sebagai salah satu produsen batu bara terbesar di Indonesia,
dihadapkan pada dinamika yang kompleks dalam menghadapi perubahan
di panggung global salah satunya perubahan harga. Perubahan harga batu

id
bara tidak hanya mencerminkan dinamika pasar komoditas global, tetapi

.
juga menjadi indikator penting bagi daya saing dan ketahanan ekonomi

go
suatu wilayah. Meningkatnya interkoneksi perekonomian global, terutama
s.
dalam sektor energi, membuat Kaltim selaku produsen dan eksportir batu
p
bara ikut terlibat dalam dinamika yang lebih luas. Harga batu bara yang
.b

fluktuatif dapat menjadi pendorong pertumbuhan, tetapi sekaligus juga


tim

dapat menjadi sumber ketidakpastian ekonomi. Dalam konteks ini,


al

ketergantungan Kaltim pada sektor batu bara membuatnya sangat rentan


//k

terhadap perubahan harga yang tidak terduga.


s:

Kenaikan permintaan dapat menjadi pendorong yang signifikan


tp

bagi peningkatan harga suatu produk atau jasa dalam suatu pasar. Hukum
ht

permintaan menyatakan bahwa, dengan asumsi faktor-faktor lainnya


konstan, kenaikan dalam jumlah barang atau jasa yang diminta akan
mengakibatkan peningkatan harga. Fenomena ini terkait dengan dinamika
pasar di mana permintaan yang meningkat menciptakan tekanan naik
pada harga sebagai respon dari keterbatasan pasokan atau sumber daya
yang terbatas. Ketika permintaan suatu produk meningkat, perusahaan
cenderung menyesuaikan harga untuk mencapai keseimbangan antara
penawaran dan permintaan. Kenaikan permintaan menciptakan keadaan
di mana konsumen bersedia membayar harga yang lebih tinggi untuk
memperoleh barang atau jasa tersebut, karena persepsi nilai yang lebih
tinggi atau keinginan untuk memenuhi kebutuhan atau keinginan tertentu.
Sebaliknya permintaan yang menurun akan berdampak pada penurunan
harga.

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 23


Mengutip data pada world bank, harga batu bara pada pasar global
sangat dinamis. Pada 2019, harga batu bara mengalami penurunan stabil
yang berlanjut hingga pertengahan 2020. Penurunan ini dipengaruhi oleh
faktor global seperti perlambatan ekonomi, penurunan permintaa energi,
dan kebijakan lingkungan yang lebih ketat. Pada akhir 2020, terjadi
pemulihan harga batu bara yang sebagian besar dipicu oleh pemulihan
ekonomi global dan peningkatan permintaan energi. Kenaikan drastis
dimulai pada pertengahan 2021, mencapai puncak tertinggi pada Oktober
2021. Faktor pasokan yang terbatas dan tingginya permintaan mungkin
menjadi pendorong utama. Memasuki tahun 2022 harga batu bara
berfluktuasi mencerminkan ketidakpastian di pasar batu bara. Faktor

id
seperti kebijakan energi global dan kondisi ekonomi global memainkan

.
peran dalam mengarahkan fluktuasi tersebut. Pada pertengahan 2022,

go
harga menunjukkan tanda-tanda stabil, tetapi tren menurun dimulai pada
s.
awal 2023. Fluktuasi harga pada 2023 dipengaruhi oleh sejumlah faktor
p
.b
eksternal, termasuk kebijakan energi yang semakin berfokus pada sumber
tim

energi bersih. Tren menurun mungkin sejalan dengan upaya global untuk
mengurangi ketergantungan pada bahan bakar fosil. Hal ini menunjukkan
al

bahwa harga batu bara sangat dipengaruhi oleh dinamika kompleks di


//k

tingkat global. Faktor-faktor seperti kebijakan energi, perkembangan


s:

ekonomi, dan perubahan permintaan energi merupakan elemen kunci


tp

dalam membentuk tren harga batu bara. Sementara pemulihan ekonomi


ht

dapat mendorong kenaikan harga, kebijakan energi global yang berfokus


pada keberlanjutan dapat menyebabkan fluktuasi dan tren menurun.

24 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


500,00
450,00
400,00
350,00
300,00
250,00
200,00
150,00
100,00
50,00
0,00

id
1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11

.
2019 2020 2021 2022 2023

go
Sumber : https://www.worldbank.org/en/research/commodity-markets

s.
Gambar 2. 3 Perkembangan Harga Batu bara Global Tahun 2019–2023
p
($/mt))
.b
tim

Seperti dijelaskan sebelumnya, kebijakan energi yang semakin


berfokus pada sumber energi bersih berdampak pada penurunan
al

permintaan batu bara dan pada akhirnya mempengaruhi harga batu bara.
//k

Kebijakan penggunaan sumber energi bersih merupakan salah satu isi


s:

Perjanjian Paris, atau dikenal sebagai Kesepakatan Iklim Paris yang


tp

sidelenggarakan diadakan di Le Bourget, Paris, Prancis, pada tanggal 30


ht

November hingga 12 Desember 2015. Kesepakatan ini dihasilkan melalui


negosiasi yang melibatkan perwakilan dari 196 negara yang menjadi
anggota Konvensi Kerangka Kerja Perserikatan Bangsa-Bangsa tentang
Perubahan Iklim (UNFCCC). Setelah dua minggu perundingan intensif,
negara-negara tersebut mencapai kesepakatan historis untuk mengatasi
perubahan iklim global dan meminimalkan dampaknya. Kesepakatan ini
ditandatangani pada tanggal 22 April 2016, yang bertepatan dengan Hari
Bumi, di markas besar Perserikatan Bangsa-Bangsa, New York.
Kesepakatan ini mulai berlaku pada tanggal 4 November 2016 setelah
memenuhi persyaratan tertentu terkait jumlah partisipasi dan kontribusi
emisi dari negara-negara yang bergabung.

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 25


China selaku mitra dagang utama Kaltim telah mengambil beberapa
kebijakan sebagai wujud komitmen terhadap Perjanjian Paris, diantaranya:
• Target Pengurangan Emisi,
Pemerintah China berkomitmen untuk mencapai puncak emisi gas
rumah kaca pada tahun 2030 dan meningkatkan porsi energi terbarukan
dalam total konsumsi energi primer. China juga berjanji untuk
mengurangi intensitas karbon ekonominya (emisi per unit PDB) sekitar
60–65% dari tingkat tahun 2005.
• Peningkatan Kapasitas Energi Terbarukan,
Pemerintah China telah meningkatkan investasinya dalam energi
terbarukan, termasuk tenaga surya dan tenaga angin, seperti rencana

id
pembangunan panel surya terbesar dan pembangkit listrik tenaga angin

.
terbesar di dunia.

go
• Pembatasan Proyek Pembangunan Pembangkit Batu bara,
s.
Pemerintah China telah memberlakukan pembatasan baru terhadap
p
.b
pembangunan pembangkit listrik tenaga batu bara di beberapa wilayah,
tim

mengutamakan proyek-proyek yang lebih bersih dan efisien. Hal ini


bertujuan untuk mengurangi ketergantungan pada batu bara, yang
al

merupakan sumber emisi karbon utama


//k

• Program Elektrifikasi Transportasi,


s:

Untuk mengurangi emisi dari sektor transportasi, Pemerintah China


tp

telah meluncurkan program besar-besaran untuk mempromosikan


ht

kendaraan listrik. Inisiatif ini mencakup insentif bagi produsen dan


pembeli kendaraan listrik, serta pengembangan infrastruktur pengisian
listrik.
• Peningkatan Efisiensi Energi,
Pemerintah China fokus pada peningkatan efisiensi energi dalam
berbagai sektor ekonomi. Langkah-langkah ini termasuk standar baru
untuk efisiensi energi di industri, transportasi, dan sektor pembangunan.
• Pilot Skema Perdagangan Emisi Karbon
Pemerintah China sedang menguji skema perdagangan emisi karbon di
beberapa wilayah sebagai bagian dari upaya untuk mengurangi emisi
secara efisien. Skema ini dirancang untuk memberikan insentif kepada
perusahaan-perusahaan untuk mengurangi emisi karbon mereka.

26 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Sementara India sebagai mitra dagang terbesar setelah China
mengadopsi beberapa kebijakan, diantaranya :
• National Action Plan on Climate Change (NAPCC):
NAPCC adalah inisiatif pemerintah India yang dirancang untuk
mengatasi tantangan perubahan iklim. Rencana ini mencakup delapan
nasional misi, yang mencakup berbagai sektor termasuk energi
terbarukan, efisiensi energi, air, dan keberlanjutan pertanian.
• Target Energi Terbarukan
Pemerintah India memiliki target ambisius untuk kapasitas energi
terbarukan, termasuk pembangunan pembangkit listrik tenaga surya

id
dan tenaga angin. Program Surya Jyoti, Atal Jyoti Yojana, dan KUSUM

.
go
(Kisan Urja Suraksha evam Utthaan Mahabhiyan) adalah beberapa
p s.
inisiatif yang ditujukan untuk mempromosikan penggunaan tenaga
surya di sektor pertanian dan perkotaan. Selain tenaga surya,
.b

Pemerintah India juga mengembangkan kapasitas pembangkit listrik


tim

tenaga nuklir sebagai alternatif bersih untuk memenuhi kebutuhan


energi. Pemerintah India berencana untuk mencapai 40% kapasitas
al

energi terbarukan dalam total kapasitas energi instalasi pada tahun


//k

2030.
s:

• National Clean Air Programme (NCAP):


tp

NCAP adalah inisiatif untuk mengurangi polusi udara di kota-kota besar


ht

di India. Ini termasuk langkah-langkah untuk mengurangi emisi dari


sektor transportasi, pembangunan infrastruktur hijau, dan perubahan
dalam praktik pertanian.
• Program Smart Cities:
Program Smart Cities di India memiliki fokus pada pembangunan
perkotaan yang berkelanjutan dan ramah lingkungan. Ini melibatkan
peningkatan efisiensi energi di sektor perumahan dan transportasi, serta
peningkatan penggunaan energi terbarukan
Indonesia memiliki sejarah ketergantungan yang tinggi pada ekspor batu
bara sebagai sumber pendapatan. Pengendalian ekspor batu bara dapat
mengakibatkan penurunan volume ekspor batu bara dari Indonesia. Dan
penurunan volume ekspor akan mempengaruhi perekonomian nasional
secara keseluruhan, terutama jika harga batu bara sedang tinggi di pasar
internasional.

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 27


Regulasi dan kebijakan ekspor seperti perubahan aturan, kuota,
dan pajak ekspor memainkan peran krusial dalam mengatur dan
mengendalikan kegiatan ekspor batu bara memiliki dampak signifikan
pada industri ini. Aturan ekspor melibatkan ketentuan-ketentuan yang
mengatur prosedur dan persyaratan yang harus dipatuhi oleh perusahaan
tambang atau eksportir batu bara sebelum dapat mengekspor produk
mereka. Aturan ini mencakup aspek-aspek seperti standar kualitas batu
bara, prosedur pemberian izin ekspor, dan tata cara pendaftaran.
Pemberlakuan kuota ekspor oleh pemerintah bisa menjadi alat untuk
mengendalikan jumlah batu bara yang dapat diekspor dalam periode
waktu tertentu. Kuota ini dapat diterapkan untuk menjaga keseimbangan

id
antara kebutuhan dalam negeri dan ekspor, serta memastikan

.
keberlanjutan sumber daya batu bara. Pajak ekspor diterapkan untuk

go
memberikan kontribusi kepada penerimaan negara dan membatasi ekspor
s.
bahan mentah. Pemerintah dapat menyesuaikan tingkat pajak ekspor
p
.b
sebagai respons terhadap kondisi pasar global, tujuan ekspor, atau
tim

kebijakan perekonomian. Selain itu, pemerintah dapat menerapkan


larangan atau pembatasan ekspor tergantung pada kondisi pasar,
al

kebutuhan dalam negeri, atau pertimbangan kebijakan lainnya. Langkah


//k

ini diambil untuk mengamankan pasokan batu bara untuk kepentingan


s:

domestik atau untuk merespons isu-isu lingkungan atau sosial.


tp

Selain fluktuasi harga batu bara, regulasi internasional dan


ht

nasional, cuaca negara tujuan pun menjadi andil dalam dinamikan ekspor
batu bara kaltim. Cuaca ekstrim, yang melibatkan kondisi seperti
gelombang panas yang intens, hujan lebat, dan banjir, semakin sering
terjadi di China yang merupakan mitra dagang utama Kaltim. Fenomena
ini memiliki dampak signifikan tidak hanya pada kehidupan sehari-hari
masyarakat China tetapi juga pada sektor-sektor kunci seperti ekonomi,
lingkungan, dan kesehatan.

28 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


30

25

20

15

10

0
1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11 1 3 5 7 9 11
-5

id
2018 2019 2020 2021 2022
-10

.
go
Sumber: https://www.timeanddate.com/weather/china/beijing/historic?month=8&year=2023

s.
Gambar 2. 4 Perkembangan Suhu Udara China Tahun 2018–2022 (oC)
p
.b

Cuaca ekstrim berupa gelombang panas yang intens dapat


tim

memberikan tekanan besar pada sektor energi dan infrastruktur. Seiring


dengan meningkatnya suhu udara, kebutuhan akan pendingin udara dan
al

konsumsi listrik melonjak, menimbulkan beban tambahan pada pasokan


//k

energi. China, sebagai negara dengan populasi dan aktivitas industri yang
s:

besar, sangat tergantung pada pasokan energi yang stabil. Gelombang


tp

panas yang berkepanjangan dapat menyebabkan krisis energi, memaksa


ht

pemerintah untuk mengambil langkah-langkah darurat, seperti


pemadaman listrik terbatas, yang dapat memengaruhi produktivitas
industri. Selain itu, kebijakan peningkatan impor batu bara dapat menjadi
salah solusi permasalahan ini.
Dari uraian diatas dapat ditarik benang merah tantangan ekspor
batu bara Kaltim mencakup fluktuasi harga yang memengaruhi daya saing
dan ketahanan ekonomi wilayah ini. Selain itu fFaktor-faktor global seperti
kebijakan energi, kondisi ekonomi, dan perubahan permintaan energi
menjadi elemen kunci dalam membentuk tren harga batu bara.

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 29


2.3 Diversifikasi Ekonomi : Menyongsong Era Baru dalam Pasar
Ekspor Batu Bara Kaltim

Dalam menanggapi dinamika ekonomi global dan untuk


mengurangi ketergantungan yang berlebihan pada sektor ekspor batu
bara, diversifikasi ekonomi di Kaltim menjadi suatu keharusan yang
mendesak. Sebagai salah satu pilar utama ekonomi Indonesia, Kaltim telah
mengalami tantangan dan peluang yang unik dalam konteks perubahan
dinamika pasar internasional.
Ekspor batu bara, yang sebelumnya menjadi tulang punggung
perekonomian Kaltim, kini menghadapi fluktuasi harga yang signifikan di

id
pasar global. Selain itu, perubahan dalam tata kelola energi global, regulasi

.
internasional terkait emisi karbon, dan dinamika geopolitik semakin

go
memberikan dampak yang substansial. Oleh karena itu, langkah strategis
s.
yang perlu diambil adalah melalui diversifikasi ekonomi, di mana sektor-
p
sektor baru dapat diperkuat untuk menciptakan kemandirian ekonomi
.b

yang lebih berkelanjutan.


tim

Struktur ekonomi yang terbentuk dari nilai tambah yang


al

diciptakan oleh setiap lapangan usaha menggambarkan seberapa besar


//k

ketergantungan suatu daerah terhadap kemampuan berproduksi dari


s:

setiap lapangan usaha. Selama lima tahun terakhir (2018-2022) struktur


tp

perekonomian Kalimantan Timur didominasi oleh lima kategori lapangan


usaha, diantaranya: Pertambangan dan Penggalian; Industri Pengolahan;
ht

Konstruksi; Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan; dan Perdagangan Besar


dan Eceran, dan Reparasi Mobil dan Sepeda Motor. Pada tahun 2022
peranan terbesar dalam pembentukan PDRB Kalimantan Timur dihasilkan
oleh Lapangan Usaha Pertambangan dan Penggalian. Lapangan usaha
tersebut memberikan kontribusi sebesar 53,24 persen. Lapangan usaha
dengan peranan terbesar selanjutnya adalah Lapangan Usaha Industri
Pengolahan sebesar 15,05 persen; dan Lapangan Usaha Konstruksi
sebesar 7,70 persen. Peranan lapangan usaha terbesar selanjutnya yaitu
Lapangan Usaha Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan sebesar 7,04
persen; dan Lapangan Usaha Perdagangan Besar, Eceran, dan dan
Reparasi Mobil dan Sepeda Motor sebesar 5,16 persen. Sementara itu,
dua belas lapangan usaha lainnya masing-masing memiliki peranan kurang
dari 5 persen.

30 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


100%
7,47 Pertambangan dan Penggalian
90% 7,52
Industri Pengolahan
80% 6,03
Konstruksi
53,24
70% 20,00
Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan

60%
Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi
Mobil dan Sepeda Motor
50% 20,06 Transportasi dan Pergudangan

40% 15,05

id
Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan
Jaminan Sosial Wajib
30%

.
7,70

go
Jasa Keuangan dan Asuransi

20% 7,04

10%
5,16
p s. Jasa Pendidikan

Informasi dan Komunikasi


.b

0%
tim

Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum


Struktur Ekonomi Penyerapan Tenaga
Kerja
al
//k

Sumber : BPS Provinsi Kaltim


s:

Gambar 2. 5 Distribusi Ekonomi dan Persentase Penduduk yang Bekerja


tp

Menurut Lapangan Usaha Utama Provinsi Kalimantan


ht

Timur Tahun 2022

Proporsi penduduk yang terlibat dalam lapangan pekerjaan utama


sering digunakan sebagai indikator penting untuk menilai potensi ekonomi
suatu wilayah dalam menyerap tenaga kerja, sekaligus untuk memahami
struktur perekonomian daerah tersebut. Dari lima sektor usaha yang
menyumbang nilai tambah terbesar di Kalimantan Timur (Kaltim), sektor
Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi dan Perawatan Mobil, serta
Sepeda Motor, dan sektor Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan masing-
masing menyerap tenaga kerja sebanyak 20,06 persen dan 20,00 persen.
Hal ini menunjukkan bahwa dua sektor usaha tersebut tidak hanya
memberikan kontribusi signifikan terhadap nilai tambah ekonomi, tetapi
juga efektif dalam menyerap tenaga kerja.
Dengan demikian, intervensi atau upaya pengembangan pada
sektor-sektor usaha ini tidak hanya akan berdampak pada peningkatan

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 31


nilai tambah ekonomi, melainkan juga akan memberikan kontribusi positif
dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dengan memfokuskan
upaya pada peningkatan produktivitas dan efisiensi di sektor-sektor
tersebut, dapat diharapkan bahwa pertumbuhan ekonomi yang
berkelanjutan akan menciptakan peluang lebih besar bagi penyerapan
tenaga kerja dan peningkatan kesejahteraan masyarakat di Kalimantan
Timur.

. id
go
p s.
.b
tim
al
//k

Sumber : BPS Provinsi Kaltim


s:
tp

Gambar 2. 6 Sepuluh Komoditas Pertanian Unggulan Provinsi


ht

Kalimantan Timur Tahun 2023 (UTP)

Pertanyaan berikutnya, untuk lapangan usaha pertanian


komoditas apa yang paling tepat untuk dikembangkan di Kaltim? Salah
data Sensus Pertanian 2023 (ST2023) yang dirilis oleh Badan Pusat
Statistik adalah komoditas unggulan suatu wilayah termasuk Kaltim.
Penentuan komoditas unggulan ini berdasarkan jumlah usaha tani
perorang (UTP) yang mengusahakan komoditas tersebut. Hasil
pencacahan lengkap Sensus Pertanian 2023 Provinsi Kalimantan Timur
Tahap I menyebutkan bahwa kelapa sawit merupakan komoditas
unggulan di provinsi ini dengan jumlah UTP sebanyak 79.913 unit, disusul
komoditas karet sebanyak 24.566 unit dan ayam kampung biasa sebanyak
23.133 unit.

32 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Berikut adalah beberapa kebijakan strategis untuk pengembangan
3 komoditas pertanian unggulam Kaltim :
Kelapa Sawit
• Diversifikasi Produk
Mendorong diversifikasi produk kelapa sawit, seperti minyak kelapa
sawit yang lebih ramah lingkungan, serta pengembangan produk
turunan seperti biodiesel.
• Penerapan Praktik Berkelanjutan:
Memotivasi petani untuk menerapkan praktik pertanian berkelanjutan
guna mengurangi dampak lingkungan negatif, seperti deforestasi dan
degradasi tanah.

id
• Inovasi Teknologi:

.
Meningkatkan inovasi teknologi dalam produksi kelapa sawit, termasuk

go
pemantauan berbasis sensor, pengelolaan keberlanjutan, dan efisiensi
produksi.
p s.
.b
Karet
tim

• Pengolahan Nilai Tambah:


Mendorong pengolahan lebih lanjut karet untuk menciptakan produk
al

bernilai tambah, seperti karet olahan, barang-barang karet industri, dan


//k

produk karet inovatif.


s:

• Peningkatan Kualitas:
tp

Fokus pada peningkatan kualitas karet melalui pengembangan varietas


ht

yang unggul dan praktik pertanian yang baik.


• Pemasaran dan Ekspor:
Meningkatkan strategi pemasaran dan ekspor karet untuk memperluas
pasar internasional dan mendapatkan nilai tambah.
Ayam Kampung Biasa
• Program Peningkatan Produktivitas
Mengembangkan program pelatihan untuk petani ayam kampung biasa
agar dapat meningkatkan produktivitas dan kesehatan ternak.
• Pemasaran Produk Ayam
Mendukung pemasaran produk ayam kampung dengan membangun
merek dan jaringan distribusi yang efektif.
• Diversifikasi Produk
Merencanakan diversifikasi produk ayam, seperti produk olahan ayam
atau pakan ternak berbasis ayam, untuk meningkatkan nilai tambah.
• Sertifikasi Organik

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 33


Memperkenalkan program sertifikasi organik untuk ayam kampung
biasa guna memenuhi permintaan konsumen yang semakin peduli
dengan produk organik.
Selain peningkatan nilai tambah lapangan usaha pertanian melalui
pengembangan produk – produk unggulan, diversifikasi ekonomi Kaltim
dapat dilakukan melalui pengembangan pariwisata dan ekowisata. Kaltim
memiliki kekayaan alam yang luar biasa, termasuk taman nasional, hutan
tropis, dan keanekaragaman hayati. Pengembangan sektor pariwisata dan
ekowisata dapat menjadi pilihan strategis. Destinasi alam, suku asli, dan
kebudayaan tradisional dapat menjadi daya tarik untuk wisatawan lokal
dan internasional. Dengan infrastruktur yang memadai, pengembangan

id
resor, jalur hiking, dan program ekowisata dapat memberikan kontribusi

.
signifikan terhadap pendapatan daerah.

go
Pengembangan wisata akan berdampak pada sektor – sektor yang
s.
terkait, salah satunya industri kreatif. Industri kreatif merupakan bagian
p
.b
ekonomi yang didorong oleh kreasi, inovasi, dan ekspresi budaya. Industri
tim

kreatif mencakup berbagai subsektor seperti seni, desain, film, musik,


permainan video, penerbitan, dan lainnya. Pengembangan industri kreatif
al

dapat diawali dengan pembentukan pusat kreativitas sebagai ruang bagi


//k

individu dan perusahaan untuk berkumpul mengembangkan proyek


s:

bersama serta menyelenggarakan acara, lokakarya, dan pertemuan


tp

berkala untuk mempromosikan kolaborasi lintas sektor. Dengan kemajuan


ht

teknologi, sektor ini semakin menjadi kekuatan utama dalam


perekonomian global, mendorong inovasi, kewirausahaan, dan
pengembangan sumber daya manusia yang kreatif.
Dalam merangkai masa depan ekonomi Kaltim, langkah-langkah
strategis untuk diversifikasi ekonomi telah menjadi landasan utama.
Melalui pemahaman mendalam terhadap tantangan dan peluang yang
dihadapi dalam pasar ekspor batu bara, Kaltim telah memetakan
perubahan yang perlu diadopsi untuk memastikan ketahanan ekonomi
jangka panjang. Potensi diversifikasi ekonomi, peningkatan nilai tambah,
dan upaya berkelanjutan bukanlah sekadar konsep, melainkan solusi nyata
untuk memutus ketergantungan ekspor batu bara dan merespons
dinamika global.
Dengan mengidentifikasi sektor-sektor potensial untuk
dikembangkan, seperti perdagangan, pertanian, dan industri kreatif,
Kaltim dapat membuka peluang baru untuk pertumbuhan ekonomi yang

34 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


berkelanjutan. Peningkatan lapangan kerja, pengembangan sumber daya
manusia, dan penciptaan nilai tambah menjadi poin-poin penting dalam
perjalanan menuju diversifikasi ekonomi ini.
Pentingnya intervensi pemerintah yang bijaksana, dukungan
terhadap petani lokal, dan pembentukan infrastruktur pendukung tidak
hanya merangsang pertumbuhan ekonomi tetapi juga menciptakan
lingkungan bisnis yang kondusif. Mendorong sektor industri kreatif dan
teknologi membawa dampak positif dalam menciptakan lapangan kerja
baru dan memberikan nilai tambah ekonomi yang signifikan.
Dengan langkah-langkah konkret ini, Kaltim siap menyongsong era
baru dalam pasar ekspor, mengubah tantangan menjadi peluang, dan

id
membuka lembaran baru dalam sejarah perekonomian daerah. Melalui

.
kerjasama antara pemerintah, pelaku industri, dan masyarakat, Kaltim

go
berada di jalur yang tepat untuk menjadi contoh sukses diversifikasi
s.
ekonomi yang berkelanjutan, menyinari masa depan yang lebih cerah.
p
.b
tim

Daftar Pustaka
al

Adah-Kole Emmanuel Onjewu, Femi Olan, Richard Benon-Be-Isan Nyuur,


//k

Salima Paul, Ha Thanh Truc Nguyen. 2023. “The effect of government


s:

support on Bureaucracy, COVID-19 resilience and export intensity:


tp

Evidence from North Africa”. Journal of Business Research. Volume


ht

156: 2023. 113468. ISSN 0148-2963,


https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2022.113468.
Cornot-Gandolphe, S., 2023. “Global Coal Markets at a Climax. An Era of
Coal Decline is Finally about to Begin”, IFRI: Institut Français des
Relations Internationales. Études de l'Ifri, October 2023.
Nabiela, L. F. A. ., Nada, L. ., & Darmawan, D. 2023. “Abnormal Return
Analysis of Heatwave Announcement in China Has the Potential to
Increase Indonesia’s Coal Exports in Bumi and Adro Stocks”. Jurnal
Ekonomi Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah I. 3(1): 1–7.
https://doi.org/10.54076/juket.v3i1.263
Syed Asad Hussain, Faran Razi, Kasun Hewage, Rehan Sadiq, 2023. “The
perspective of energy poverty and 1st energy crisis of green transition”.
Energy. Volume 275: 2023. 127487, ISSN 0360-5442,
https://doi.org/10.1016/j.energy.2023.127487.

Tema 2 Dinamika Pasar Ekspor Batu Bara Kalimantan Timur 35


. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

36 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


id
Tema 3
.
go
p s.
.b
tim
al

PENGARUH KONDISI SOSIAL


//k
s:

EKONOMI TERHADAP
tp

STATUS GIZI BALITA


ht

DI KALIMANTAN TIMUR

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 37


Balita Di Kalimantan Timur
. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

38 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap
Status Gizi Balita Di Kalimantan Timur
3.1 Perkembangan Status Gizi Balita di Dunia dan Indonesia
Sebagai negara kepulauan yang kaya akan keberagaman budaya
dan sumber daya alam, Indonesia, menghadapi berbagai tantangan dalam
meningkatkan kesejahteraan masyarakatnya. Salah satu aspek
kesejahteraan yang menjadi fokus perhatian utama adalah status gizi
balita (bayi di bawah lima tahun). Hal ini dikarenakan, status gizi balita
menjadi elemen utama dalam membangun fondasi masa depan negara
yang sehat, unggul, dan berkualitas.

id
Melihat pentingnya hal tersebut, ulasan lebih dalam mengenai

.
go
status gizi balita di Indonesia menjadi penting agar dapat dijadikan sebagai
p s.
dasar dalam melakukan berbagai rancangan kebijakan yang tepat sasaran,
efektif, dan berkelanjutan. Dalam hal ini, indikator yang digunakan untuk
.b

mengukur perkembangan status gizi balita dan akan diulas lebih jauh
tim

adalah prevalensi stunting. Stunting merupakan salah satu permasalahan


gizi utama yang masih dihadapi oleh negara-negara berkembang di dunia,
al
//k

termasuk Indonesia. Stunting menjadi suatu permasalahan gizi karena


selain dapat menghambat tumbuh kembang anak dan rentan terhadap
s:

penyakit, namun juga dapat mempengaruhi perkembangan otak yang


tp

membuat kecerdasan anak tidak maksimal. Hal ini nantinya akan berisiko
ht

mengurangi produktivitas seseorang pada saat dewasa. Menurut World


Bank (2014), setiap tahunnya stunting dan masalah gizi lainnya
berkontribusi terhadap kehilangan setidaknya 2–3 persen dari Produk
Domestik Bruto (PDB).
Berdasarkan data World Health Organization (WHO), secara global
prevalensi stunting mencapai 22,3 persen pada tahun 2022. Angka ini
masih tergolong tinggi karena berada diantara 20 hingga kurang dari 30
persen. Jika melihat ke belakang, prevalensi stunting secara global terus
menunjukkan perbaikan. Namun meskipun mengalami perbaikan,
prevalensi stunting global tersebut belum mencapai target yang telah
ditetapkan. Hal ini menunjukkan bahwa permasalahan stunting masih
merupakan permasalahan yang cukup kompleks dan memerlukan upaya
cukup keras dan ekstra dari berbagai pihak untuk menurunkan angka
stunting tersebut.

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 39


Balita Di Kalimantan Timur
Pendataan terkait stunting di Indonesia sendiri dimulai sejak tahun
2007 melalui Riskesdas. Riskesdas tahun 2007 menunjukkan bahwa
prevalensi stunting di Indonesia berada pada kisaran 36,8 persen. Angka
ini kemudian mengalami penurunan pada tahun 2010 menjadi 35,6
persen. Pada tahun 2013, prevalensi stunting di Indonesia mengalami
peningkatan menjadi 37,2 persen dan merupakan yang tertinggi sejak
Riskesdas dilaksanakan. Setelahnya, kasus stunting mulai menjadi
perhatian khusus bagi pemerintah sehingga berbagai kebijakan telah
dilaksanakan untuk mengurangi atau menekan angka stunting di
Indonesia. Hal ini dapat ditunjukkan dengan cenderung mulai menurunnya
angka prevalensi stunting di Indonesia sejak 2016.

id
Sama halnya dengan kondisi secara global, prevalensi stunting di

.
Indonesia juga masih cukup tinggi dan belum mencapai target yang telah

go
ditetapkan. Berdasarkan data Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) pada
s.
tahun 2022, prevalensi stunting di Indonesia mencapai 21,6 persen. Angka
p
.b
prevalensi stunting ini mengalami penurunan jika dibandingkan hasil SSGI
tim

tahun sebelumnya yang mencapai 24,4 persen.


Riskesdas
al
//k

SSGI
36,8 37,2
35,6
s:

34 Target RPJMN
30,8 Pandemi COVID-19
tp

27,7
ht

24,4
21,6

14

2007 2010 2013 2016 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024
Sumber: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Laporan SSGI dan Riskesdas

Gambar 3. 1 Perkembangan Prevalensi Balita Stunting Indonesia,


2007–2022

Dalam 8 tahun terakhir sejak 2014, prevalensi stunting terus


menurun secara konsisten. Rata-rata penurunan prevalensi stunting di
Indonesia sejak tahun 2014 hingga 2022 adalah 1,79 persen. Penurunan
signifikan terjadi pada tahun 2019 yaitu sebesar 3,1 persen. Namun,

40 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


penurunan ini masih belum mencapai target RPJMN yang telah ditetapkan
oleh Pemerintah. Percepatan penurunan stunting pada Balita adalah
program prioritas Pemerintah sebagaimana yang termasuk dalam RPJMN
2020-2024. Target nasional pada stunting pada tahun 2024 adalah
prevalensi stunting Indonesia pada tahun 2024 menjadi 14 persen. Untuk
mencapai target RPJMN tersebut maka rata-rata penurunan prevalensi
stunting tiap tahunnya perlu mencapai 2,7 persen.

35,3 35,0 34,6


32,7
31,2
30,0
28,2 27,8 27,7
27,2 26,9

id
26,1 26,1
25,2 24,6
23,9 23,8
22,1 21,6

.
21,1 20,8 20,5

go
20,2 20,0 19,8
19,2 18,6 18,5
18,0
17,0 16,4
15,4 15,2 14,8
p s. 8,0
.b
tim

Riau
Yogyakarta

Lampung
Maluku Utara

DKI Jakarta
Sulawesi Barat

Jawa Tengah
Aceh

Banten

Jambi
Nusa Tenggara Timur

Nusa Tenggara Barat

Papua Barat
Sulawesi Tengah

Maluku

Sulawesi Utara
Sumatera Barat

Gorontalo

Indonesia

Jawa Barat

Bali
Kalimantan Barat

Sulawesi Selatan

Kalimantan Timur

Sumatera Utara

Bengkulu
Jawa Timur

Kepulauan Riau
Bangka Belitung
Sulawesi Tenggara

Kalimantan Tengah

Kalimantan Utara

Sumatera Selatan
Kalimantan Selatan
Papua

al
//k
s:
tp
ht

Catatan: Data untuk Provinsi Nusa Tenggara Timur didapatkan melalui perhitungan
prediksi menggunakan metode Small Area Estimation (SAE) oleh BPS
Sumber: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Laporan SSGI 2022

Gambar 3. 2 Prevalensi Balita Stunting Menurut Provinsi, SSGI 2022

Berdasarkan Data SSGI Tahun 2022 terdapat enam provinsi di


Indonesia yang mengalami kenaikan prevalensi balita stunting. Adapun
keenam provinsi tersebut antara lain Provinsi Sulawesi Barat, Papua, Nusa
Tenggara Barat, Papua Barat, Sumatera Barat dan Kalimantan Timur.
Provinsi dengan prevalensi balita stunting tertinggi pada tahun 2022
adalah Provinsi Nusa Tenggara Timur sesbesar 35,3 persen. Sedangkan,
provinsi dengan prevalensi balita stunting terendah adalah Provinsi Bali
dengan capaian sebesar 8 persen. Provinsi Bali merupakan satu-satunya
provinsi yang telah mencapai target RPJMN yang ditetapkan pemerintah

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 41


Balita Di Kalimantan Timur
yaitu 14 persen. Secara total, terdapat 16 provinsi yang memiliki nilai
prevalensi stunting lebih rendah dari capaian Nasional. Hal ini perlu terus
ditingkatkan agar percepatan penurunan prevalensi stunting dapat
tercapai.
Selain menjadi target WHO dan RPJMN, penurunan angka
stunting atau postur tubuh pendek juga menjadi salah satu output bidang
kesehatan dari Sustainable Development Goals (SDGs), yang merupakan
program kelanjutan dari Millennium Development Goals (MDGs)
(Kemenkes RI, 2015). Pembahasan terkait stunting merupakan bagian dari
tujuan nomor 2 SDGs yaitu Tanpa Kelaparan (Zero Hunger). Tujuan nomor
dua SDGs adalah tanpa kelaparan yaitu mengakhiri kelaparan, mencapai

id
ketahanan pangan, memperbaiki nutrisi, dan mempromosikan pertanian

.
go
yang berkelanjutan.
p s.
.b
3.2 Perkembangan Status Gizi di Kalimantan Timur
tim

Angka prevalensi stunting Provinsi Kalimantan Timur mengalami


peningkatan pada tahun 2022, dari 22,8 persen pada tahun 2021 (SSGI)
al

menjadi 23,9 persen pada tahun 2022 (SSGI). Angka ini lebih tinggi dari
//k

angka prevalensi stunting rata-rata nasional yang sebesar 21,6 persen.


s:

Kenaikan prevalensi stunting ini disebabkan terjadinya peningkatan


tp

prevalensi stunting pada beberapa kabupaten/kota di Kalimantan Timur


ht

antara lain Kabupaten Kutai Kartanegara, Kota Samarinda, Kabupaten


Paser, Kabupaten Kutai Barat, dan Kota Balikpapan.
Jika dilihat berdasarkan kabupaten/kota di Provinsi Kalimantan
Timur pada tahun 2022, Kabupaten Kutai Kartanegara memiliki prevalensi
anak stunting tertinggi, hingga 27,1 persen. Kemudian disusul Kota
Samarinda sebesar 25,3 persen, Kabupaten Paser 24,9 persen, Kabupaten
Kutai Timur 24,7 persen, Kabupaten Kutai Barat 23,1 persen, Kabupaten
Penajam Paser Utara 21,8 persen, Kabupaten Berau 21,6 persen, Kota
Bontang 21,0 persen, Kota Balikpapan 19,6 persen, dan yang paling
rendah adalah Kabupaten Mahakam Ulu sebesar 14,8 persen.

42 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


27,1
Kab. Kutai Kartanegara 26,4
25,3
Kota Samarinda 21,6
24,9
Kab. Paser 23,6
24,7
Kab. Kutai Timur 27,5
23,9
Kalimantan Timur 22,8

Kab. Kutai Barat 23,1 2022


15,8
21,8 2021
Kab. Penajam Paser Utara 27,3
21,6
Kab. Berau 25,7
21,0
Kota Bontang 26,3
19,6
Kota Balikpapan

id
17,6
14,8
Kab. Mahakam Ulu

.
20,3

go
0 5 10 15 20 25 30
p s.
Sumber: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, Laporan SSGI 2021 dan 2022
Gambar 3. 3 Prevalensi Balita Stunting Menurut Kabupaten/Kota se-
.b

Kalimantan Timur, SSGI 2021–2022


tim

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur telah menargetkan bahwa


al

pada tahun 2024, prevalensi stunting Kalimantan Timur turun menjadi 14


//k

persen. Untuk mencapai hal tersebut diperlukan koordinasi, kolaborasi,


s:

dan juga kerjasama berbagai pihak. Dalam hal ini, pemerintah Provinsi
tp

Kalimantan Timur telah menganggarkan sekitar Rp3,7 miliar dari APBD


ht

Tahun 2024 untuk berbagai upaya menangani stunting.

3.3 Kondisi Sosial dan Ekonomi di Kalimantan Timur


Kondisi sosial ekonomi memiliki pengaruh yang signifikan pada
prevalensi dan keberlanjutan masalah stunting di suatu masyarakat.
Ketidaksetaraan dan keberagaman kondisi sosial ekonomi menjadi salah
satu faktor meningkatnya kasus stunting. Masyarakat yang hidup dalam
kondisi sosial ekonomi rendah sering kali dihadapkan pada keterbatasan
kemampuan dalam memenuhi kebutuhan gizi dan kesehatan anak-anak
mereka. Keterbatasan finansial membuat akses terhadap makanan bergizi,
layanan kesehatan, dan fasilitas sanitasi yang memadai menjadi
terhambat.

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 43


Balita Di Kalimantan Timur
Salah satu indikator yang digunakan untuk melihat akses
masyarakat terhadap layanan kesehatan menurut kabupaten/kota adalah
persentase wanita usia subur (15-49 tahun) yang pernah kawin dan
melahirkan hidup dan dibantu oleh penolong persalinan (Gambar 3.4).
Kabupaten Kutai Barat adalah kabupaten dengan jumlah persentase
wanita usia subur melahirkan hidup dibantu oleh tenaga tradisional
terbanyak yaitu 5,28 persen, kemudian diikuti oleh Kabupaten Penajam
Paser Utara sebesar 4,40 persen, Kabupaten Kutai Timur sebesar 2,08
persen, dan Kabupaten Kutai Kartanegara sebesar 2,07 persen. Keempat
kabupaten tersebut juga merupakan kabupaten yang memiliki prevalensi
stunting cukup tinggi pada tahun 2022. Melahirkan dibantu oleh dukun

id
beranak atau bidan tradisional tanpa pendidikan dan pelatihan formal

.
dapat membawa risiko serius bagi kesehatan ibu dan bayi. Dukun beranak

go
mungkin tidak memberikan pemantauan prenatal yang memadai kepada
s.
ibu hamil. Pemantauan prenatal yang kurang dapat menyebabkan
p
.b
ketidakmampuan untuk mendeteksi dan mengatasi masalah kesehatan
tim

sejak dini. Keberlanjutan penggunaan layanan kesehatan oleh ibu dan


anak, terutama selama 1.000 hari pertama kehidupan anak, menjadi faktor
al

penting dalam pencegahan stunting.


//k

1,79 5,28 2,07 2,08 0 4,4 0 0 0 0,07 1,2


s:

1,19 0 0,58 0 6,98 0,95 1,79 0 0,78


tp

0,96 0
44,79
ht

53,93 44,74
55,51 58,8
65,94 60,08 72,28 71,83 65,78
69,42

53,47 55,14
46,07 43,54
33,68 39,22
31,08 25,65 25,51 29,82 23,6

Kab. Paser Kab. Kutai Kab. Kutai Kab. Kutai Kab. Berau Kab. Kab. Kota Kota Kota Kalimantan
Barat Kartanegara Timur Penajam Mahakam Balikpapan Samarinda Bontang Timur
Paser Utara Ulu

Dokter Bidan Tenaga kesehatan lainnya Dukun dan tenaga tradisional lainnya

Sumber: Badan Pusat Statistik, Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas)

Gambar 3. 4 Distribusi Persentase Wanita Berumur 15–49 Tahun yang


Pernah Kawin dan Melahirkan Hidup Menurut
Kabupaten/Kota dan Penolong Persalinan (Persen), 2022

44 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Selain akses terhadap layanan kesehatan, faktor lingkungan juga
memiliki pengaruh yang cukup penting dalam stunting. Ketersediaan
sanitasi layak dan air bersih merupakan indikator yang digunakan untuk
melihat pengaruh lingkungan dalam stunting. Sanitasi yang layak1
berkontribusi pada pertumbuhan anak yang sehat sehingga memainkan
peran penting dalam mencegah keterlambatan pertumbuhan dan
perkembangan pada anak.
Tabel 3. 1 Persentase Rumah Tangga yang Memiliki Akses Terhadap
Layanan Sanitasi Layak Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi
Kalimantan Timur, 2018–2022

id
Kabupaten/Kota 2018 2019 2020 2021 2022

.
go
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Kab. Paser 72,48 82,01 78,08 81,31 82,29
Kab. Kutai Barat 63,53
p
86,82 s. 85,95 87,81 88,14
.b
Kab. Kutai Kartanegara 63,80 87,33 88,91 84,22 88,97
tim

Kab. Kutai Timur 80,15 89,35 84,85 86,52 88,66


Kab. Berau 81,97 90,27 92,32 88,40 87,44
al

Kab. Penajam Paser Utara 67,40 87,87 85,91 84,53 86,77


//k

Kab. Mahakam Ulu 41,61 75,99 70,05 91,67 90,30


s:

Kota Balikpapan 86,00 94,85 90,89 93,25 89,86


tp

Kota Samarinda 92,89 89,22 93,20 97,17 97,51


ht

Kota Bontang 94,73 92,18 95,98 93,95 88,29


Kalimantan Timur 79,43 89,27 89,17 89,77 90,33
Sumber: Badan Pusat Statistik, Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas)

Hal ini dapat dilihat pada Kabupaten Paser yang merupakan salah
satu Kabupaten dengan angka prevalensi stunting cukup tinggi di
Kalimantan Timur pada tahun 2022. Berdasarkan data pada tahun 2022,
Kabupaten Paser adalah kabupaten dengan persentase rumah tangga
yang memiliki akses terhadap sanitasi layak paling rendah yaitu 82,29

1
Sejak tahun 2019, konsep yang digunakan mengacu pada metadata SDGs dimana
rumah tangga dikatakan memiliki akses terhadap layanan sanitasi layak apabila rumah
tangga memiliki fasilitas tempat Buang Air Besar (BAB) yang digunakan sendiri atau
bersama rumah tangga tertentu (terbatas) ataupun di MCK Komunal, menggunakan
jenis kloset leher angsa, dan tempat pembuangan akhir tinja di tangki septik atau IPAL
atau bisa juga di lubang tanah jika wilayah tempat tinggalnya di perdesaan.

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 45


Balita Di Kalimantan Timur
persen. Kabupaten lainnya yang juga memiliki persentase rumah tangga
dengan sanitasi layak rendah lainnya adalah Kabupaten Penajam Paser
Utara dan Kabupaten Berau dengan masing-masing persentase 86,77
persen dan 87,44 persen.
Ketersediaan air bersih baik secara kuantitas maupun kualitas
dapat menjadi indikator kesejahteraan masyarakat di suatu wilayah.
Kabupaten Mahakam Ulu merupakan kabupaten dengan persentase
rumah tangga yang memiliki akses terhadap layanan sumber air minum
layak terendah dan satu-satunya di Kalimantan Timur yang berada di
bawah 50 persen, yaitu hanya 45,53 persen. Sebagian besar masyarakat
di Kabupaten Mahakam Ulu menggunakan air sungai yang telah diolah

id
untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Kabupaten Paser dan Kabupaten

.
Kutai Timur adalah kabupaten dengan persentase terendah selanjutnya

go
yaitu 69,71 persen dan 78,00 persen. p s.
Tabel 3. 2 Persentase Rumah Tangga yang Memiliki Akses Terhadap
.b

Layanan Sumber Air Minum Layak Menurut Kabupaten/Kota


tim

di Provinsi Kalimantan Timur, 2018–2022


al

Kabupaten/Kota 2018 2019 2020 2021 2022


//k

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


s:

Kab. Paser 76,83 70,47 63,24 62,79 69,71


tp

Kab. Kutai Barat 69,09 67,99 70,82 67,08 82,33


ht

Kab. Kutai Kartanegara 69,70 70,42 84,50 76,80 82,11


Kab. Kutai Timur 71,51 79,81 68,72 78,97 78,00
Kab. Berau 76,75 78,03 83,37 87,34 82,88
Kab. Penajam Paser Utara 77,04 76,43 81,50 78,76 86,35
Kab. Mahakam Ulu 43,28 33,73 31,35 49,45 45,53
Kota Balikpapan 99,62 99,30 98,23 99,72 97,19
Kota Samarinda 92,08 92,78 93,84 96,53 94,31
Kota Bontang 96,32 98,42 99,45 99,85 99,86
Kalimantan Timur 82,91 83,54 85,51 85,80 87,14
Sumber: Badan Pusat Statistik, Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas)

Pendidikan perempuan juga memainkan peran penting pada


kesehatan anak, terutama risiko terjadinya stunting. Seorang perempuan
dengan pendidikan rendah mungkin memiliki pemahaman yang lebih

46 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


terbatas tentang pentingnya gizi dan perawatan anak-anak, sementara
perempuan dengan tingkat pendidikan yang lebih tinggi cenderung
memiliki pengetahuan yang lebih baik dan dapat mengambil keputusan
yang lebih baik terkait dengan kesehatan anak–anak mereka.

11,78 11,74 8,09 9,09 11,76 9,46 8,37 14,12 13,23


18,97 21,15
28,32 31,94 30,83 26,99 35,5
33,46 31,89 36,79
44,75 43,44 37,9
21,47 22,53 21,4
18,78 24,21 23,36 18,71
21,27
28,26 20,67 19,81 18,75

id
27,71 25,62 29,83 26,04 22,3 25,54
15,85 21,27

.
15,81 12,79

go
10,73 10,41 7,62 9,82 10,69 13,88 11,88 6,36 7,44
4,65 4,99
Kab. Paser Kab. Kutai Kab. Kutai Kab. Kutai Kab. Berau Kab. Kab. Kota Kota Kota Kalimantan
Barat Kartanegara Timur

DI/DII/Akademi/DIII/DIV/S1/S2/S3/Profesi
Penajam
Paser Utara
p s.
Mahakam
Ulu
Balikpapan Samarinda Bontang

SMA/MA/Paket C/SPM/PDF Ulya/SMLB/SMK/MAK


Timur
.b
SMP/MTs/Paket B/SPM/PDF Wustha/SMPLB SD/MI/Paket A/SPM/PDF Ula/SDLB
Tidak punya ijazah
tim

Sumber: Badan Pusat Statistik, Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas)


Gambar 3. 5 Persentase Penduduk Perempuan Berumur 15 Tahun ke
al

Atas Menurut Kabupaten/Kota dan Ijazah/STTB Tertinggi


//k

yang Dimiliki, 2022


s:
tp

Kabupaten Penajam Paser Utara (63,54 persen), Kabupaten Kutai


Timur (60,07 persen), kabupaten Kutai Kartanegara (59,98 persen), dan
ht

Kabupaten Paser (59,91 persen) adalah empat kabupaten dengan


persentase penduduk perempuan berumur 15 tahun ke atas dengan ijazah
tertinggi yang dimiliki berupa SMP/MTs/Paket B/SPM/PDF Ulfa/SDLB
ke bawah terbanyak di Kalimantan Timur. Keempat kabupaten tersebut
juga merupakan kabupaten dengan angka prevalensi stunting cukup tinggi
di Kalimantan Timur. Sehingga dapat dikatakan bahwa pendidikan
perempuan memiliki dampak atau kontribusi yang cukup besar pada risiko
terjadinya stunting.
Selain berbagai kondisi sosial, kondisi ekonomi suatu keluarga juga
memiliki pengaruh yang signifikan terhadap risiko stunting pada anak.
Stunting, yang merupakan hasil dari kekurangan gizi kronis dan lingkungan
yang tidak memadai, sering kali terkait erat dengan kondisi ekonomi yang
rendah. Keluarga dengan kondisi ekonomi yang terbatas mungkin memiliki
akses terbatas dalam menyediakan makanan bergizi secara konsisten.

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 47


Balita Di Kalimantan Timur
Anak-anak dalam keluarga yang mengalami kesulitan ekonomi mungkin
tidak mendapatkan asupan nutrisi yang cukup, yang dapat meningkatkan
risiko stunting.
Secara umum, kebutuhan seseorang terbagi menjadi dua jenis,
yaitu kebutuhan makanan dan bukan makanan. Pada keluarga dengan
kondisi ekonomi/pendapatan terbatas, kebutuhan makanan didahulukan,
sehingga pada kelompok masyarakat berpendapatan atau dengan
ekonomi rendah akan terlihat bahwa sebagian besar pendapatannya
digunakan untuk membeli makanan (BKP, 2010).
Tabel 3. 3 Persentase Rata–Rata Pengeluaran per Kapita Sebulan untuk
Makanan dan Bukan Makanan menurut Kabupaten/Kota di

id
Provinsi Kalimantan Timur, Tahun 2022

.
go
Rata-rata Pengeluaran per
Kabupaten/Kota
p s.
Kapita Sebulan (%)
Makanan
Bukan
.b
makanan
tim

(1) (2) (3)


Kab. Paser 51,73 48,27
al

Kab. Kutai Barat 49,15 50,85


//k

Kab. Kutai Kartanegara 48,92 51,08


s:

Kab. Kutai Timur 47,79 52,21


tp

Kab. Berau 44,10 55,90


ht

Kab. Penajam Paser Utara 50,86 49,14


Kab. Mahakam Ulu 55,66 44,34
Kota Balikpapan 43,27 56,73
Kota Samarinda 41,13 58,87
Kota Bontang 43,31 56,69
Kalimantan Timur 45,25 54,75
Sumber: BPS, Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) 2022

Terdapat tiga kabupaten yaitu Kabupaten Mahakam Ulu (55,66


persen), Kabupaten Paser (51,73 persen), dan Kabupaten Penajam Paser
Utara (50,86 persen) yang memiliki persentase rata-rata pengeluaran per
kapita sebulan untuk makanan lebih besar dibandingkan bukan makanan.
Jika dikaitkan dengan teori Engel (1857)2, dapat dikatakan kesejahteraan

2
Hukum Engel (1857) menyatakan bahwa apabila selera tidak berbeda maka persentase
pengeluaran untuk makanan akan menurun sejalan dengan peningkatan pendapatan.

48 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


ketiga kabupaten tersebut lebih rendah dibandingkan kabupaten/kota
lainnya.

3.4 Rekomendasi Upaya Peningkatan Gizi atau Kesehatan Balita


di Kalimantan Timur

Stunting muncul sebagai dampak dari ketidaksetaraan ekonomi


dan akses terhadap sumber daya. Upaya untuk mengatasi stunting tidak
hanya fokus pada perbaikan gizi dan layanan kesehatan, tetapi juga pada
perubahan dalam kondisi sosial ekonomi. Hal ini termasuk upaya untuk
mengurangi kesenjangan ekonomi, meningkatkan akses pendidikan, dan

id
memastikan bahwa setiap keluarga memiliki peluang yang setara untuk

.
memberikan dasar yang sehat bagi pertumbuhan anak-anak mereka.

go
Ketersediaan fasilitas kesehatan dan tenaga kesehatan dapat
s.
mempengaruhi pemanfaatan layanan kesehatan oleh ibu dan anak,
p
terutama perawatan prenatal, dan perawatan anak setelah kelahiran.
.b

Perawatan-perawatan tersebut bertujuan untuk mendeteksi dan


tim

menangani dini masalah kesehatan yang mungkin muncul selama


al

kehamilan hingga setelah melahirkan. Menyadari pentingnya hal tersebut,


//k

Pemerintah Pusat telah membangun Puskesmas di perbatasan, yaitu


s:

Puskesmas Long Apari di Kabupaten Mahakam Hulu dan Puskesmas


tp

Pulau Maratua di Kabupaten Berau. Harapannya tenaga kesehatan dapat


ht

memberikan pemahaman dan pengetahuan prenatal dan kesehatan anak


hingga level terkecil di masyarakat. Hal ini tentu memerlukan perhatian
dan dorongan khusus dari pemerintah daerah untuk menambah tenaga
kesehatan di wilayah yang memiliki kasus stunting cukup tinggi, serta
memberikan kemudahan akses fasilitas kesehatan kepada masyarakat
yang membutuhkan. Pemerintah Daerah juga dapat memberikan bantuan
makanan sehat dan vitamin secara rutin melalui kegiatan Posyandu di
wilayah setempat.
Penelitian yang dilakukan oleh Hasanah & Susanti (2018)
menemukan bahwa ketersediaan sanitasi yang layak mampu mengurangi
terjadinya stunting hingga 0,645 kali. Selain itu, sebagian besar balita yang
mengalami stunting tinggal di wilayah pedesaan yang mengalami kesulitan
dalam mengakses sumber air minum yang aman. Melihat temuan tersebut
maka perlu adanya upaya meningkatkan akses terhadap fasilitas sanitasi
yang layak dan air bersih untuk mencegah penyakit terkait air dan infeksi

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 49


Balita Di Kalimantan Timur
yang dpaat mempengaruhi pertumbuhan anak. Pemerintah Daerah dapat
melakukan koordinasi, kolaborasi dan sinergi dengan pihak swasta di
wilayah masing-masing untuk memaksimalkan manfaat dari Corporate
Social Responsibility (CSR).
Orang tua memiliki peran yang cukup besar terhadap tumbuh
kembang anak. Semakin tinggi tingkat pendidikan ayah dan ibu, maka
risiko anak terkena stunting akan menurun sebesar 3 hingga 5 persen
(Soekatri, Sandjaja dan Syauqy, 2020). Mengingat besarnya pengaruh
pendidikan orang tua maka perlu adanya integrasi terkait informasi gizi
dan kesehatan dalam program pendidikan wajib belajar dan penyuluhan di
sekolah agar seluruh siswa memahami pola hidup sehat.

id
Konsumsi bahan makanan yang tidak memadai, ditandai dengan

.
terbatasnya akses pembelian sumber vitamin, mineral dan protein,

go
menyebabkan terjadinya malnutrisi (Raharja et al., 2019). Upaya yang
s.
dapat dilakukan untuk meningkatkan daya beli masyarakat antara lain
p
.b
dengan mendorong pembangunan ekonomi lokal untuk menciptakan
tim

peluang pekerjaan dan meningkatkan pendapatan keluarga. Pemerintah


juga dapat memanfaatkan momen pembangunan IKN untuk menyerap
al

tenaga kerja lokal semaksimal mungkin.


//k
s:
tp

Daftar Pustaka
ht

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur. 2023. Provinsi


Kalimantan Timur Dalam Angka 2023. Samarinda: BPS
Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur. 2023. Statistik
Kesejahteraan Rakyat Provinsi Kalimantan Timur 2022. Samarinda:
BPS
Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Timur. 2023. Statistik
Pengeluaran Provinsi Kalimantan Timur 2022. Samarinda: BPS
Hasanah, I & Susanti, H. 2018. “Does water and sanitation effects on
children ’ s physical development ? Evidence from Indonesia Family life
Survey ( IFLS ) 2014”. 09007(74).
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2021. Buku Saku Hasil Studi
Status Gizi Indonesia (SSGI) Tingkat Nasional, Provinsi, dan
Kabupaten/Kota Tahun 2021. Jakarta: Kemenkes RI

50 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2023. Buku Saku Hasil Survei
Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022. Jakarta: Kemenkes RI
Portal https://www.antaranews.com/berita/3697299/bkkbn-prevalensi-
stunting-pada-enam-provinsi-naik-di-tahun-2022. Diakses 29
November 2023.
Portal https://health.kompas.com/read/23B21090000968/4-upaya-
untuk-mendukung-penurunan-prevalensi-stunting-di-indonesia.
Diakses 11 Desember 2023
Portal https://www.who.int/data/gho/data/indicators/indicator-
details/GHO/gho-jme-stunting-prevalence. Diakses 28 November
2023.

id
Portal https://yankes.kemkes.go.id/view_artikel/2657/mengenal-lebih-

.
jauh-tentang%20stunting#. Diakses 1 Desember 2023.

go
Raharja, U. M. P., Waryana, W., & Sitasari, A. 2019. “ Status ekonomi orang
s.
tua dan ketahanan pangan keluarga sebagai faktor risiko stunting
p
.b
pada balita di Desa Bejiharjo ”. Ilmu Gizi Indonesia, 03(01), 73–82.
tim

https://pdfs.semanticscholar.org/8599/396cc051d1a178100a1
ed89fdb1411611b4e.pdf
al

Soekatri, M. Y. E., Sandjaja, S. dan Syauqy, A. 202). “Stunting was associated


//k

with reported morbidity, parental education and socioeconomic


s:

status in 0.5–12-year-old Indonesian children,”. International Journal


tp

of Environmental Research and Public Health. 17(17). hal. 1–9. doi:


ht

10.3390/ijerph17176204.
World Health Organization. 2014. Global Nutritions Targets 2025 Stunting
Policy Brief.

Tema 3 Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Terhadap Status Gizi 51


Balita Di Kalimantan Timur
. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

52 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


id
Tema 4
.
go
p s.
.b
tim
al

GAMBARAN DAN ANALISIS


//k
s:

DETERMINAN SOSIO-EKONOMI
tp

KEMATIAN BALITA DI KALIMANTAN


ht

TIMUR

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 53


Kematian Balita di Kalimantan Timur
. id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

54 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-
Ekonomi Kematian Balita Di Kalimantan Timur
4.1 Angka Kematian Balita Kalimantan Timur Di antara Wilayah
Lain
Masa anak-anak adalah periode emas pertumbuhan dan
perkembangan. Di saat yang sama, masa ini juga rentan terhadap berbagai
penyakit dan penyebab kematian lainnya. Meskipun Angka Kematian
Balita (AKBa)3 secara global mengalami penurunan yang signifikan, tetapi
masih terdapat sekitar 5 juta anak meninggal pada 2021 di seluruh dunia
sebelum ulang tahun kelima mereka (UNICEF, 2023a). Lebih dari separuh

id
kematian tersebut terjadi pada anak usia 1–59 bulan, yakni sekitar 2,7 juta

.
go
anak. Sedangkan sisanya 2,3 juta anak mengalami kematian pada bulan
pertama kehidupan mereka.
s.
Anak-anak memiliki peluang bertahan hidup yang berbeda-beda,
p
.b
tergantung tempat mereka dilahirkan. Secara global di tingkat
tim

internasional, AKBa telah turun menjadi 38 kematian per 1.000 kelahiran


hidup pada tahun 2021 dari sebesar 39 kematian per kelahiran hidup pada
al

tahun 2020. Tetapi anak-anak yang lahir di Afrika Sub-Sahara mempunyai


//k

risiko kematian tertinggi di dunia dengan AKBa tahun 2021 sebesar 74


s:

kematian per 1.000 kelahiran hidup – 3 kali lebih tinggi dibandingkan


tp

risiko anak-anak di wilayah Asia Tenggara, 15 kali lebih tinggi


ht

dibandingkan wilayah Eropa dan Amerika Utara, dan 19 kali lebih tinggi
dibandingkan wilayah Australia dan Selandia Baru (UNICEF, 2023a).
Sedangkan di Indonesia, pada tahun 2020 tercatat satu dari lima
puluh anak (20 per 1.000 kelahiran hidup) mengalami kematian sebelum
ulang tahun kelima mereka (BPS, 2023a). Angka tersebut berada di bawah
rata-rata AKBa negara-negara Asia Tenggara yang diperkirakan sebesar
24 kematian per 1.000 kelahiran hidup pada tahun 2020 (UNICEF,
2023b). Peluang anak untuk mengalami kematian sebelum ulang tahun
kelima mereka juga cukup beragam antar provinsi. AKBa tertinggi berada
di Provinsi Papua sebesar 49 kematian per 1.000 kelahiran hidup dan
terendah berada di DKI Jakarta sebesar 12 kematian per 1.000 kelahiran

3
Angka Kematian Balita (AKBa) menggambarkan banyaknya kematian anak berusia 0-4
tahun per 1.000 kelahiran hidup pada satu tahun tertentu.

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 55


Kematian Balita di Kalimantan Timur
hidup. Gambar 4.1 menyajikan peta tematik provinsi-provinsi yang
memiliki AKBa di atas atau di bawah rata-rata nasional.

. id
go
Sumber: Badan Pusat Statistik, 2020
p s.
.b

Gambar 4. 1 Peta Klasifikasi Angka Kematian Balita (AKBa) Provinsi di


tim

Indonesia, 2020
al
//k

Kalimantan Timur sebagai salah satu wilayah yang kaya sumber


s:

daya alam di Indonesia, memiliki AKBa sebesar 18 kematian per 1.000


tp

kelahiran hidup pada tahun `, berada di bawah rata-rata nasional. AKBa


ht

Kalimantan Timur tersebut merupakan yang terendah di Pulau


Kalimantan. Jika dibandingkan dengan provinsi lain secara nasional, AKBa
Kalimantan Timur juga tergolong rendah yang hanya berada di atas
delapan provinsi lainnya, yaitu Provinsi Banten, Jawa Barat, Jawa Timur,
Kepulauan Riau, Bali, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, dan DKI Jakarta. AKBa
Kalimantan Timur juga sudah berada di bawah dari target AKBa dalam
Sustainable Development Goals (SDGs) tahun 2030 yang sebesar 25
kematian anak per 1.000 kelahiran hidup (UNICEF, 2023a). Meskipun
telah berhasil mencapai target dalam SDGs dan berada di bawah rata-rata
nasional, Kalimantan Timur tetap harus mengintensifkan berbagai upaya
agar kematian balita dapat dicegah karena di Kalimantan Timur masih
terdapat satu dari lima puluh lima anak mengalami kematian sebelum
ulang tahun kelima mereka pada tahun 2020.

56 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


4.2 Disparitas dan Karakteristik Kematian Balita di Kalimantan
Timur
Secara global, anak-anak berpeluang hidup lebih lama di daerah
yang lebih maju dan sejahtera (UNICEF, 2023a). Begitu juga dengan di
Kalimantan Timur, anak-anak yang lahir di daerah lebih maju seperti Kota
Balikpapan, Kota Samarinda, Kota Bontang, dan Kabupaten Kutai Timur
berpeluang hidup lebih besar sampai pada ulang tahun kelima mereka
dibandingkan anak-anak yang tinggal di daerah lainnya. Berdasarkan hasil
Long Form SP2020, AKBa Kota Balikpapan sebesar 14,47 kematian per
1.000 kelahiran hidup, AKBa Kota Samarinda sebesar 15,63 kematian per

id
1.000 kelahiran hidup, AKBa Kota Bontang sebesar 17,14 kematian per

.
go
1.000 kelahiran hidup, dan AKBa Kabupaten Kutai Timur sebesar 17,35
kematian per 1.000 kelahiran hidup. Sedangkan tiga kabupaten di
s.
Kalimantan Timur yang memiliki AKBa tertinggi adalah Kabupaten Berau
p
.b
(21,15 kematian per 1.000 kelahiran hidup), Kabupaten Mahakam Hulu
tim

(21,12 kematian per 1.000 kelahiran hidup), dan Kabupaten Kutai Barat
(19,61 kematian per 1.000 kelahiran hidup). Peta tematik pada Gambar
al

4.2 menunjukkan adanya disparitas AKBa antara kabupaten/kota di


//k

Kalimantan Timur.yang paling rendah adalah Kabupaten Kutai Barat


s:

sebesar 15,8 persen.


tp
ht

Sumber: Badan Pusat Statistik, 2020


Gambar 4. 2 Peta Klasifikasi Angka Kematian Balita (AKBa)
Kabupaten/Kota di Kalimantan Timur, 2020

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 57


Kematian Balita di Kalimantan Timur
Secara nasional, kematian bayi (anak usia di bawah satu tahun)
mendominasi AKBa di Indonesia yang menyumbang sekitar 85 persen
kematian balita (BPS, 2023b). Begitu juga di Kalimantan Timur, kematian
bayi mendominasi kematian balita yang menyumbang sekitar 86 persen
kematian balita. Sebagaimana AKBa, Angka Kematian Bayi (AKB)4
Kalimantan Timur yang sekitar 16 kematian bayi per 1.000 kelahiran
hidup, juga lebih rendah dari AKB Indonesia yang sekitar 17 kematian bayi
per 1.000 kelahiran hidup (BPS, 2023c). Anak-anak yang lahir di wilayah
lebih maju seperti Kota Balikpapan, Kota Samarinda, Kota Bontang, dan
Kabupaten Kutai Timur juga berpeluang hidup lebih besar sampai pada
ulang tahun pertama mereka dibandingkan anak-anak yang tinggal di

id
daerah lainnya. Seperti halnya AKBa, tiga kabupaten di Kalimantan Timur

.
yang memiliki AKB tertinggi adalah Kabupaten Berau, Kabupaten

go
Mahakam Hulu, dan Kabupaten Kutai Barat. Peta tematik
s.
pengklasifikasian AKB kabupaten/kota di Kalimantan Timur pada tahun
p
.b
2020 disajikan pada Gambar 4.3.
tim
al
//k
s:
tp
ht

Sumber: Badan Pusat Statistik, 2020


Gambar 4. 3 Peta Klasifikasi Angka Kematian Bayi (AKB)
Kabupaten/Kota di Kalimantan Timur, 2020

4
Angka Kematian Bayi (AKB) menggambarkan banyaknya kematian bayi usia di bawah
satu tahun, per 1.000 kelahiran hidup pada satu tahun tertentu.

58 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Perbedaan angka kematian neonatal (usia kurang 1 bulan) dan
kematian 1–59 bulan disebabkan oleh faktor risiko yang berbeda pada
kedua kelompok umur tersebut. Kematian neonatal berhubungan dengan
penyebab kematian yang berhubungan dengan pelayanan antenatal dan
proses kelahiran, sedangkan kematian anak usia 1–59 bulan di daerah
yang berpendapatan rendah dan menengah umumnya dipengaruhi oleh
penyakit menular (UNICEF, 2023a). Perbedaan penyebab kematian
berdasarkan usia ini memerlukan serangkaian intervensi terpisah untuk
mengatasi kematian dan morbiditas pada kelompok usia tersebut.
Penyebab utama kematian anak di bawah usia 5 tahun yang dapat dicegah
secara umum mencakup kelahiran prematur dan komplikasi kelahiran

id
(seperti asfiksia/trauma saat lahir), infeksi saluran pernapasan akut, diare,

.
dan malaria (UNICEF, 2023a). Adapun penyakit tidak menular merupakan

go
penyebab utama kematian balita di Kalimantan Timur, yakni sekitar 72
s.
persen dari kematian balita dan penyakit menular menjadi penyebab 4
p
.b
persen kematian balita. Gambar 4.4 menyajikan informasi tentang
tim

penyebab utama kematian balita di Kalimantan Timur.


al
//k

23,47%
s:
tp
ht

Penyakit Tidak Menular


Penyakit Menular
4,40%
Lainnya

72,13%

Sumber: Badan Pusat Statistik, Hasil LF SP2022


Gambar 4. 4 Persentase Penyebab Utama Kematian Balita di
Kalimantan Timur, 2022

Rata-rata secara global di tingkat internasional, anak laki-laki


diperkirakan memiliki AKBa lebih tinggi dibandingkan anak perempuan
(UNICEF, 2023a). Perkiraan AKBa untuk anak perempuan pada tahun
2021 adalah 36 kematian per 1.000 kelahiran hidup dan untuk anak laki-

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 59


Kematian Balita di Kalimantan Timur
laki adalah 40 kematian per 1.000 kelahiran hidup. Di beberapa negara,
angka AKBa pada anak perempuan jauh lebih tinggi dibandingkan AKBa
pada anak laki-laki (UNICEF, 2023a). Adapun di Kalimantan Timur,
kematian balitanya lebih banyak yang berjenis kelamin laki-laki yakni
sekitar 60 persen dari total kematian balita seperti yang tersaji dalam
Gambar 4.5.

Perempuan
40%

id
Laki-laki

.
go
60%

p s.
.b
tim

Sumber: Badan Pusat Statistik, Hasil LF SP2022


Gambar 4. 5 Persentase Kematian Balita Menurut Jenis Kelamin di
al

Kalimantan Timur, 2022


//k
s:
tp

4.3 Analisis Determinan Sosio-Ekonomi Kematian Balita di


ht

Kalimantan Timur
Kemiskinan merupakan faktor penting yang memengaruhi
kematian balita dalam suatu rumahtangga (Kanmiki, et al., 2014) yang
mana kemiskinan tersebut dapat dilihat dari berbagai indikator. Secara
perhitungan resmi, kemiskinan di Indonesia menggunakan perhitungan
BPS yang mengadopsi metode perhitungan internasional. Untuk
mengukur kemiskinan, BPS menggunakan konsep kemampuan memenuhi
kebutuhan dasar (basic needs approach). Dengan pendekatan ini,
kemiskinan dipandang sebagai ketidakmampuan dari sisi ekonomi untuk
memenuhi kebutuhan dasar makanan dan bukan makanan yang diukur
dari sisi pengeluaran (BPS, 2023d).
Menurut Haughton & Khandker (2009), setidaknya ada dua jenis
karakteristik sosial ekonomi yang bisa menggambarkan kemiskinan dari
suatu rumah tangga. Pertama yaitu karakteristik yang melekat pada suatu

60 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


rumah tangga antara lain jumlah anggota rumah tangga, pendidikan
anggota rumah tangga, jenis pekerjaan, maupun aset yang dimiliki rumah
tangga baik yang berupa tanah, peralatan dan alat produksi, perumahan,
maupun perhiasan. Kedua yaitu karakteristik individu yang terkait dengan
jenis kelamin Kepala Rumah Tangga (KRT), umur KRT, dan pendidikan
KRT. Penelitian ini mengkaji dampak variabel yang menjadi indikator
kemiskinan dari suatu rumah tangga terhadap kematian balita di
Kalimantan Timur. Adapun variabel bebas (independent variable) yang
digunakan dalam penelitian ini yaitu aset tanah yang dimiliki, dan
karakteristik kepala rumah tangga yang terdiri dari pendidikan, jenis
kelamin, status perkawinan, dan status bekerja. Sedangkan yang menjadi

id
variabel terikat (dependent variable) dalam penelitian ini adalah adanya

.
kematian balita dalam rumah tangga. Rincian variabel yang digunakan

go
dalam model beserta informasi penjelasnya terdapat pada Tabel 4.1. Unit
s.
analisis dalam penelitian ini adalah rumah tangga yang memiliki atau
p
.b
pernah memiliki balita sebagai anggota rumahtangganya. Untuk lebih
tim

memudahkan dalam analisis selanjutnya, rumah tangga dengan


karakteristik tersebut disingkat dengan istilah rumah tangga saja.
al

Kelompok kasus dalam penelitian ini berupa seluruh rumah tangga yang
//k

terdapat kematian balita. Sedangkan kelompok kontrolnya berupa seluruh


s:

rumah tangga yang terdapat balita sebagai anggota rumahtangganya dan


tp

tidak terdapat kasus kematian balita.


ht

Tabel 4. 1 Variabel-Variabel yang Digunakan dalam Penelitian

Variabel Kategori Dummy


(1) (2) (3)
Variabel terikat
𝒀 Kematian balita 1. Ada 1
2. Tidak ada 0
Variabel bebas
𝑿𝟏 Kepemilikan/penguasaan 1. Memiliki/menguasai 1
tanah non-tempat tinggal 2. Tidak 0
memiliki/menguasai
𝑿𝟐 Pendidikan KRT 1. SLTP kebawah 0
2. SLTA keatas 1
𝑿𝟑 Jenis kelamin KRT 1. Laki-laki 1

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 61


Kematian Balita di Kalimantan Timur
Variabel Kategori Dummy
(1) (2) (3)
2. Perempuan 0
𝑿𝟒 Status perkawinan KRT 1. Kawin 1
2. Tidak kawin 0
𝑿𝟓 Status bekerja KRT 1. Pekerja formal 1
2. Pengangguran atau 0
pekerja informal

Metode analisis yang digunakan adalah deskriptif dan inferensia.


Analisis deskriptif dilakukan dengan mengeksplorasi data melalui grafik

id
masing-masing variabel penjelas. Sedangkan analisis inferensia dilakukan

.
go
dengan menggunakan metode Naive Bayes (Jebara, 2004; Mitchell, 2020)
dan model regresi logistik (Menard, 2002). Kebaikan dua model tersebut
s.
dievaluasi melalui akurasi prediksi terbesar dalam memprediksi adanya
p
.b
kejadian kematian balita dalam suatu rumah tangga. Dalam penelitian ini,
tim

sumber data yang digunakan berasal dari BPS, yaitu data Long Form
SP2020.
al

Berdasarkan hasil pengolahan data Long Form SP2020,


//k

menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara kepemilikan aset tanah


s:

dan karakteristik Kepala Rumah Tangga (KRT) dengan adanya kejadian


tp

kematian balita. Sebagian besar rumah tangga yang terdapat kematian


ht

balita didalamnya, tidak memiliki tanah atau menguasai tanah non-tempat


tinggal. Selain itu, sebagian besar dari KRT dari rumah tangga tersebut
juga berpendidikan rendah, berjenis kelamin perempuan, berstatus tidak
kawin, berstatus pengangguran atau bekerja sebagai pekerja informal. Hal
tersebut diperjelas oleh Gambar 4.6 dan Gambar 4.7.

62 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


id
Sumber: Badan Pusat Statistik, Hasil LF SP2022

.
go
Gambar 4. 6 Persentase Rumah Tangga yang Mengalami Kasus
Kejadian Kematian Balita menurut
s.
Kepemilikan/Penguasaan Tanah Non-Tempat Tinggal dan
p
.b
Pendidikan Kepala Rumah Tangga (KRT), 2022
tim
al
//k
s:
tp
ht

Sumber: Badan Pusat Statistik, Hasil LF SP2022


Gambar 4. 7 Persentase Rumah Tangga yang Mengalami Kasus
Kejadian Kematian Balita menurut Jenis Kelamin, Status
Perkawinan, dan Status Pekerjaan Kepala Rumah Tangga
(KRT), 2022

Secara umum, peluang kejadian kematian balita di Kalimantan


Timur lebih besar pada kelompok rumah tangga yang tidak memiliki atau
menguasai tanah non-tempat tinggal. Hasil Long Form SP2020

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 63


Kematian Balita di Kalimantan Timur
menunjukkan bahwa 3,36 rumah tangga dari 100 rumah tangga yang tidak
memiliki atau menguasai tanah non-tempat tinggal mengalami kejadian
kematian balita, sedangkan kejadian kematian balita pada kelompok
rumah tangga yang memiliki atau menguasai jenis aset tersebut hanya
dialami 2,67 dari 100 rumah tangga.
Kematian balita dalam suatu rumah tangga juga dipengaruhi
pendidikan KRT. Rumah tangga yang memiliki KRT berpendidikan minimal
SLTA rata-rata mengalami kejadian kematian balita lebih sedikit dibanding
dengan rumah tangga yang KRT-nya berpendidikan lebih rendah. Rumah
tangga yang memiliki KRT berpendidikan minimal SLTA mengalami
kejadian kematian balita sekitar 2,71 per 100 rumah tangga. Sedangkan

id
rumah tangga yang KRT-nya berpendidikan lebih rendah dari SLTA rata-

.
rata mengalami kematian balita sekitar 3,79 per 100 rumah tangga.

go
Begitu pula hubungan jenis kelamin KRT dengan kejadian
s.
kematian balita dalam suatu rumah tangga. Rumah tangga yang memiliki
p
.b
KRT berjenis kelamin perempuan rata-rata mengalami kejadian kematian
tim

balita lebih banyak dibanding dengan rumah tangga yang KRT-nya


berjenis kelamin laki-laki. Pada kelompok rumah tangga dengan KRT
al

berjenis kelamin perempuan, kejadian kematian balita dialami 13,70 dari


//k

100 rumah tangga. Angka ini besarnya hampir 6 kali lipat dari persentase
s:

kejadian kematian balita pada kelompok rumah tangga dengan KRT


tp

berjenis kelamin laki-laki.


ht

Berdasarkan gambar 4.7 menunjukkan bahwa status perkawinan


dan status pekerjaan dari KRT juga memengaruhi adanya kejadian
kematian balita dalam suatu rumah tangga. Secara umum, peluang
kejadian kematian balita lebih besar pada kelompok rumah tangga dengan
KRT berstatus tidak kawin dan bukan mesrupakan pekerja formal5. Pada
kelompok rumah tangga dengan KRT berstatus tidak kawin (belum
menikah atau cerai), kejadian kematian balita dialami 22,74 dari 100
rumah tangga. Angka ini besarnya hampir 9 kali lipat dari persentase
kejadian kematian balita pada kelompok rumah tangga dengan KRT yang
berstatus kawin. Sedangkan rumah tangga dengan KRT berstatus bukan
pekerja formal rata-rata mengalami kejadian kematian balita sekitar 4,19
per 100 rumah tangga dan rumah tangga dengan KRT berstatus pekerja

5
Pekerja formal merupakan penduduk yang bekerja dengan status pekerjaan utama
sebagai berusaha dibantu buruh tetap/buruh dibayar dan buruh/karyawan/pegawai.

64 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


formal rata-rata mengalami kejadian kematian balita sekitar 2,46 per 100
rumah tangga.

4.4 Analisis Inferensia Kematian Balita di Kalimantan Timur


Estimasi odds ratio masing-masing variabel bebas pada model
Regresi Logistik (RL) beserta Confidence Interval (CI)-nya terdapat pada
Tabel 2. Semua variabel bebas tersebut berpengaruh signifikan terhadap
kasus kematian balita. Hal ini terlihat pada angka CI dari odds ratio yang
tidak melewati angka 1 pada taraf keyakinan 95 persen. Selain odds ratio
beserta CI-nya, pada Tabel 2 juga memuat informasi tentang probabilita
masing-masing atribut/variabel bebas pada rumah tangga yang terdapat

id
kasus kematian balita (Y=1) dan rumah tangga yang tidak terdapat kasus

.
go
kematian balita (Y=2).
Dalam penelitian ini, metode Naive Bayes Classifier (NBC) lebih baik
s.
dalam memprediksi kasus kematian balita dari pada model Regresi Logistik
p
.b
(RL). Nilai Recall dari metode NBC sebesar 26 persen sedangkan nilai
tim

Recall model RL sebesar 0 persen. Model RL gagal dalam memprediksi


kasus kematian balita dengan benar. Sedangkan metode NBC telah
al

mampu memprediksi kasus kematian balita, meskipun persentasenya


//k

masih dibawah 30 persen.


s:

Langkah selanjutnya adalah melakukan analisis terhadap odds ratio


tp

dan probabilita masing-masing atribut/variabel bebas. Sebagaimana


ht

ulasan pada analisis deskriptif, pada analisis inferensia ini kepemilikan atau
penguasaan lahan juga berpengaruh terhadap kasus kematian balita.
Berdasarkan nilai odds ratio diketahui bahwa rumah tangga yang tidak
memiliki atau menguasai tanah non-tempat tinggal berpeluang mengalami
kasus kematian balita 1,31 kali lebih besar dibandingkan dengan rumah
tangga yang memiliki jenis aset tersebut. Dari seluruh rumah tangga yang
mengalami kasus kematian balita, sekitar 69 persen diantaranya tidak
memiliki atau menguasai lahan non-tempat tinggal. Sedangkan pada
rumah tangga yang tidak mengalami kasus kematian balita, persentase
yang tidak memiliki atau menguasai jenis aset tersebut lebih kecil yaitu
sekitar 65 persen diantaranya.

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 65


Kematian Balita di Kalimantan Timur
Tabel 4. 2 Nilai Odds Ratio dan Probabilita Bersyarat Masing-Masing
Atribut/ Variabel Bebas

Regresi Logistik (RL) Naïve Bayes


Classifier (NBC)
Atribut/Variabel Bebas Odds 95% CI untuk 𝑃(𝑋𝑖 |𝑌 = 𝑃(𝑋𝑖 |𝑌 =
Ratio Odds Ratio 1) i = 2) i =
Lower Upper 1,2,…,5 1,2,…,5
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
𝑿𝟏 Tidak memiliki/menguasai 1,31 * 1,24 1,38 0,69 0,65
tanah non-tempat tinggal
𝑿𝟐 Pendidikan KRT SLTP 1,07 * 1,01 1,12 0,49 0,43
kebawah

id
𝑿𝟑 Jenis kelamin KRT 2,89 * 2,69 3,09 0,23 0,08

.
Perempuan

go
𝑿𝟒 Status KRT Tidak kawin 6,09 * 5,66 6,56 0,20 0,05

𝑿𝟓 Status KRT sebagai 1,18 *


p s. 1,12 1,24 0,52 0,43
Pengangguran atau
.b

pekerja informal
tim

Keterangan: * signifikan pada taraf 5%.


𝑌 = 1 → ada kematian balita.
al

𝑌 = 2 → tidak ada kematian balita.


//k
s:

Pada penelitian ini, tingkat pendidikan yang ditempuh oleh KRT


tp

juga berpengaruh signifikan terhadap kasus kematian balita. Rumah


ht

tangga yang dikepalai oleh KRT yang berpendidikan SMP/sederajat ke


bawah memiliki peluang mengalami kasus kematian balita 1,07 kali lebih
besar dibandingkan rumah tangga dengan KRT lulusan SMA/sederajat ke
atas. Dari seluruh rumah tangga yang mengalami kasus kematian balita,
sekitar 49 persen diantaranya dikepalai KRT berpendidikan
SMP/sederajat ke bawah. Sedangkan pada rumah tangga yang tidak
mengalami kasus kematian balita, sekitar 43 persen diantaranya dikepalai
KRT berpendidikan SMP/sederajat ke bawah.
Menurut gender, rumah tangga dengan KRT berjenis kelamin
perempuan peluangnya mengalami kasus kematian balita 2,89 kali lebih
besar dibandingkan dengan rumah tangga yang KRT berjenis kelamin laki-
laki. Dari seluruh rumah tangga yang mengalami kasus kematian balita,
sekitar 23 persen diantaranya dikepalai KRT berjenis kelamin perempuan.
Sedangkan pada rumah tangga yang tidak mengalami kasus kematian
balita, sekitar 8 persen diantaranya dikepalai KRT berjenis kelamin

66 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


perempuan. Sesuai dengan penelitian Chambers (2013), bahwa rumah
tangga yang rentan miskin identik dengan rumah tangga dengan KRT
perempuan. Apalagi dengan beban ganda yang harus ditanggung oleh KRT
perempuan, sebagai pencari nafkah juga berkewajiban untuk mengurus
rumah tangga. Dengan adanya beban ganda inilah yang menjadikan
alokasi waktunya tidak maksimal untuk mengurus kesehatan balita yang
terdapat di rumah tangga tersebut.
Pada taraf signifikansi 95 persen, menunjukkan bahwa rumah
tangga dengan KRT yang berstatus tidak kawin (belum kawin, cerai hidup,
atau cerai mati) peluang untuk mengalami kasus kematian balita 6,09 kali
lebih besar dibandingkan dengan rumah tangga dengan KRT yang

id
berstatus kawin. Dari seluruh rumah tangga yang mengalami kasus

.
kematian balita, sekitar 20 persen diantaranya dikepalai KRT berstatus

go
tidak kawin. Sedangkan pada rumah tangga yang tidak mengalami kasus
s.
kematian balita, sekitar 5 persen diantaranya yang dikepalai KRT berstatus
p
.b
tidak kawin. Kondisi ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan beberapa
tim

peneliti sebelumnya. Ringbäck Weitoft, et al. (2003) menyimpulkan


bahwa anak-anak dari orang tua tunggal di Swedia mengalami
al

peningkatan risiko morbiditas dan mortalitas. Selanjutnya, Remes, et al.


//k

(2010) juga menunjukkan bahwa anak-anak dari orang tua tunggal


s:

memiliki risiko kematian yang lebih besar pada usia balita dibandingkan
tp

dengan anak-anak dari orang tua yang menikah.


ht

Berdasarkan hasil pengolahan, pada taraf signifikansi 95 persen


menunjukkan bahwa rumah tangga dengan KRT yang pengangguran atau
berstatus pekerja informal peluangnya untuk mengalami kasus kematian
balita 1,18 lebih besar dibandingkan dengan rumah tangga dengan KRT
yang berstatus pekerja formal. Dari seluruh rumah tangga yang mengalami
kasus kematian balita, sekitar 52 persen diantaranya dikepalai KRT
berstatus pengangguran atau pekerja informal. Sedangkan pada rumah
tangga yang tidak mengalami kasus kematian balita, sekitar 43 persen
diantaranya yang dikepalai KRT berstatus pengangguran atau pekerja
informal. Kondisi ini juga sejalan dengan penelitian yang dilakukan
beberapa peneliti sebelumnya. Anak-anak dari bapak yang bekerja di
sektor informal memiliki risiko kematian yang lebih tinggi dibandingkan
dengan anak-anak yang bapaknya bekerja di pekerjaan profesional
(Macassa, Ghilagaber, Bernhardt, Diderichsen, & Burström, 2003).
Selanjutnya, Bicego & Ahmad dalam Macassa, et al. (2003) juga

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 67


Kematian Balita di Kalimantan Timur
menyimpulkan bahwa anak-anak dari bapak yang bekerja sebagai pekerja
profesional memiliki angka kematian terendah sedangkan anak-anak yang
bapaknya bekerja di bidang pertanian memiliki angka kematian tertinggi.

4.5 Kesimpulan
Angka Kematian Balita (AKBa) Kalimantan Timur yang sebesar 18
kematian per 1.000 kelahiran hidup pada tahun 2020, tergolong rendah
di Indonesia. AKBa Kalimantan Timur tersebut hanya berada di atas
delapan provinsi lainnya, yaitu Provinsi Banten, Jawa Barat, Jawa Timur,
Kepulauan Riau, Bali, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, dan DKI Jakarta. AKBa
Kalimantan Timur juga sudah berada di bawah dari target AKBa dalam

id
SDGs tahun 2030 yang sebesar 25 kematian anak per 1.000 kelahiran

.
go
hidup.
Tetapi besaran AKBa tidak merata di seluruh kabupaten/kota di
s.
Kalimantan Timur. Anak-anak yang lahir di daerah lebih maju seperti Kota
p
.b
Balikpapan, Kota Samarinda, Kota Bontang, dan Kabupaten Kutai Timur
tim

berpeluang hidup lebih besar sampai pada ulang tahun kelima mereka
dibandingkan anak-anak yang tinggal di daerah lainnya. Begitu juga halnya
al

dengan Angka Kematian Bayi (AKB) sebagai penyumbang utama AKBa,


//k

persebarannya belum merata di seluruh wilayah kabupaten/kota yang


s:

ada. Anak-anak yang lahir di daerah lebih maju juga berpeluang hidup
tp

lebih lama sampai pada ulang tahun pertama mereka dibandingkan anak-
ht

anak yang tinggal di daerah lainnya.


Kemiskinan merupakan penyebab utama kematian balita di
Kalimantan Timur. Hal tersebut terlihat dari signifikannya pengaruh lima
indikator kemiskinan terhadap kematian balita. Hasil penelitian ini
menemukan bahwa peluang kejadian kematian balita di Kalimantan Timur
lebih besar pada kelompok rumah tangga yang tidak memiliki atau
menguasai tanah non-tempat tinggal dibandingkan dengan rumah tangga
yang memiliki/menguasai aset tanah. Selain itu, peluang kejadian
kematian balita juga lebih besar pada rumah tangga yang KRT-nya
berpendidikan lebih rendah dari SLTA, berjenis kelamin perempuan,
berstatus tidak kawin, berstatus pengangguran atau bekerja sebagai
pekerja informal.
Kesehatan dan kemiskinan saling terkait erat. Kesehatan yang
buruk dapat menyebabkan kemiskinan dan kemiskinan berpotensi besar
membawa pada status kesehatan yang rendah. Sebagaimana dinyatakan

68 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


oleh World Bank (2002) bahwa kemiskinan dan kesehatan merupakan
sesuatu yang tidak dapat dipisahkan. Kesehatan yang buruk dapat
menyebabkan penurunan produktivitas dan menghabiskan tabungan
rumah tangga sehingga pada akhirnya akan menurunkan kualitas hidup
dan menciptakan kemiskinan.
Untuk memperbaiki akses penduduk miskin terhadap layanan
penting, dan memperkuat prospek pembangunan jangka panjang tanpa
merusak pertumbuhan, World Bank (2016) mengindentifikasi enam
strategi yang dapat dilakukan sebagai berikut:
1.Pengembangan anak usia dini dan gizi: langkah ini membantu
pertumbuhan anak di masa 1.000 hari pertama mereka. Kekurangan gizi

id
dan kekurangan pertumbuhan kognitif selama periode ini dapat

.
menyebabkan penundaan pendidikan dan mengurangi prestasi mereka

go
di kemudian hari.
s.
2.Perlindungan kesehatan untuk semua: memberi cakupan kepada
p
.b
masyarakat tidak mampu untuk mendapat layanan kesehatan yang
tim

terjangkau dan tepat waktu.


3.Akses pendidikan bermutu untuk semua: memberikan pendidikan
al

bermutu untuk setiap anak di manapun mereka berada.


//k

4.Bantuan tunai kepada keluarga miskin: program ini memberi


s:

penghasilan pokok kepada keluarga miskin sehingga mereka bisa


tp

memenuhi kebutuhan dasarnya.


ht

5.Infrastruktur pedesaan – terutama jalan dan penyediaan listrik.


6.Sistem perpajakan yang progresif.

Daftar Pustaka
Alam, N., Saha, S. K., Razzaque, A., & Ginneken, J. K. 2001. “The Effect of
Divorce on Infant Mortality in A Remote Area of Bangladesh”. Journal
of Biosocial Science. Volume 33: 271–278.
Atrevi, D. F., Vivet, D., & Emile, B. 2018. “Bayesian Generative Model Based
on Color Histogram of Oriented Phase and Histogram of Oriented
Optical Flow for Rare Event Detection in Crowded Scenes”. IEEE
International Conference on Acoustics, Speech and Signal
Processing (ICASSP). Calgary. Canada.

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 69


Kematian Balita di Kalimantan Timur
Badan Pusat Statistik. 2023. Retrieved from Angka Kematian Balita
(Under Five Mortality Rate/U5MR) Hasil Long Form SP2020
Menurut Provinsi/Kabupaten/Kota, 2020.
https://www.archive.bps.go.id/statictable/2023/03/31/2222/an
gka-kematian-balita-under-five-mortality-rate-u5mr-hasil-long-
form-sp2020-menurut-provinsi-kabupaten-kota-2020-.html
Badan Pusat Statistik. 2023. Kematian Bayi dan Pembangunan Kesehatan
Wilayah. In BPS, Analisis Tematik Kependudukan Indonesia: Fertilitas
Remaja, Kematian Maternal, Kematian Bayi, dan Penyandang
Disabilitas (pp. 51-67). Jakarta: BPS.
Badan Pusat Statistik. 2023. Retrieved from Angka Kematian Bayi/AKB

id
(Infant Mortality Rate/IMR) Hasil Long Form SP2020 Menurut

.
Provinsi/Kabupaten/Kota, 2020.

go
https://www.archive.bps.go.id/statictable/2023/03/31/2220/an
s.
gka-kematian-bayi-akb-infant-mortality-rate-imr-hasil-long-form-
p
.b
sp2020-menurut-provinsi-kabupaten-kota-2020.html
tim

Badan Pusat Statistik. 2023. Penghitungan dan Analisis Kemiskinan Makro


Indonesia 2023. Jakarta: BPS.
al

Chambers, R. 2013. Rural Development: Putting the Last First. Routledge.


//k

David W. Hosmer, J., Lemeshow, S., & Sturdivant, R. X. 2013. Applied


s:

Logistic Regression. John Wiley & Sons. Inc.


tp

Haughton, J., & Khandker, S. R. 2009. Handbook on Poverty and Inequality.


ht

Washington, DC: The World Bank.


He, H., & Ma, Y. 2013. Imbalanced Learning: Foundations, Algorithms, And
Applications . John Wiley & Sons.
Jebara, T. 2004. MACHINE LEARNING: Discriminative and Generative. New
York: Springer Science+Business Media.
Kanmiki, E. W., Bawah, A. A., Agorinya, I., Achana, F. S., Awoonor-williams,
J. K., Oduro, A. R., . . . Akazili, J. 2014. Socio-economic and
demographic determinants of under-five mortality in rural northern
Ghana. BMC International Health and Human Rights, 14(24), 1-10.
Kementerian PUPR. 2023.. Retrieved from Metadata Indikator
Perumahan:
https://hreis.pu.go.id/_lib/file/doc/Metadata/Metadata%20Indik
ator%20Perumahan(2).pdf

70 Analisis Isu Terkini Provinsi Kalimantan Timur 2023


Lawrence, J. K., & Green, K. C. 1980. A Question of Quality: The Higher
Education Ratings Game. AAHE-ERIC/Higher Education Research
Report, 5.
Macassa, G., Ghilagaber, G., Bernhardt, E., Diderichsen, F., & Burström, B.
2003. Inequalities in child mortality in Mozambique: differentials by
parental socio-economic position. Social Science & Medicine, 57,
2255–2264.
Menard, S. 2002. Applied Logistic Regression Analysis. Sage Publications.
Mitchell, T. M. 2020. Generative and Discriminative Classifiers: Naive Bayes
and Logistic Regression. Retrieved from
https://www.cs.cmu.edu/~tom/mlbook/NBayesLogReg.pdf

id
Remes, H., Martikainen, P., & Valkonen, T. 2010. The effects of family type

.
on child mortality. European Journal of Public Health, 21(6), 688–

go
693.
s.
Ringbäck Weitoft, G., Hjern, A., Haglund, B., & Rosén, M. 2003. Mortality,
p
.b
severe morbidity, and injury in children living with single parents in
tim

Sweden: a population-based study. Lancet , 361:1747.


UNICEF. 2023a. Levels & Trends in Child Mortality, Report 2022.
al

UNICEF. 2023b. Under-five mortality data. Retrieved from Under-five


//k

mortality: https://data.unicef.org/topic/child-survival/under-five-
s:

mortality/
tp

World Bank. 2002. Dying for Change: Poor People’s Experience of Health
ht

And Ill-Health.
World Bank. 2016. Tackling Inequality Vital to Ending Extreme Poverty by
2030.

Tema 4 Gambaran dan Analisis Determinan Sosio-Ekonomi 71


Kematian Balita di Kalimantan Timur
ht
tp
s:
//k
al
tim
.b
ps.
go
. id
ht
tp
s:
//k
al
tim
.b
ps.
go
. id
.id
go
p s.
.b
tim
al
//k
s:
tp
ht

Jl. Kemakmuran No. 04, Samarinda 75117


Telp.: (0541) 732793, 743372, Fax: (0541) 201121
Homepage: https://kaltim.bps.go.id Email: bps6400@bps.go.id

Anda mungkin juga menyukai