Anda di halaman 1dari 3

REKONSILIASI OBAT

No.
:
Dokumen
No.
SOP Revisi :
Tanggal
:
Terbit
Halaman :1/2
Ditetapkan Oleh
Penanggung Jawab Klinik Pratama Darma Sehat
Klinik Pratama
Darma Sehat
dr. IMAN DARMAWAN, M. KES

Pengertian Rekonsiliasi Obat adalah pemakaian obat yang dibawa atau digunakan
pasien pada saat pasien berobat ke klinik melalui UGD
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam penggunaan obat yang
dibawa sendiri oleh pasien/keluarga agar pasien mendapat informasi obat
yang dibawa sendiri apakah masih bisa diteruskan atau dihentikan dan
mendapat informasi bagaimana menggunakannya
Kebijakan
Referensi A. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 34 Tahun
2021 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian
Prosedur / langkah A. Petugas menanyakan kepada pasien tentang obat – obat yang sedang
– langkah dikonsumsi oleh pasien sebelum menjalani perawatan di UGD dan
pasien Rujuk balik di Klinik
B. Petugas memberitahu Petugas Farmasi dan Dokter tentang obat –
obatan yang sedang dikonsumsi pasien sebelum pasien menjalani
perawatan di UGD dan pasien Rujuk balik di Klinik
C. Dokter memberikan instruksi untuk meneruskan atau menghentikan
obat yang sedang dikonsumsi
D. Petugas Farmasi menerima obat yang dibawa sendiri oleh
pasien/keluarga di UGD dan pasien Rujuk balik di Klinik
E. Petugas Farmasi memberikan informasi kepada pasien obat yang
dibawa sendiri untuk diteruskan atau dihentikan
F. Petugas Farmasi menarik obat yang tidak diteruskan atas instruksi
dokter
G. Petugas Farmasi memberi aturan pemakaian obat yang diteruskan
H. Jika dokter mengganti obat yang dibawa oleh pasien maka Petugas
Farmasi memberi informasi kepada pasien mengenai obat yang akan
diterima pasien
I. Petugas Farmasi menjelaskan aturan pemakaian obat yang diresepkan
dokter
J. Semua obat yang dibawa sendiri oleh pasien / keluarga tercatat di
Rekam Medis pasien
Diagram Alir
Dokter menanyakan kepada
pasien ttg obat yg dibawa
sendiri

Dokter memberitahu Petugas Farmasi ttg obat


yang dbawa sendiri oleh

Dokter memberi instruksi utk meneruskan atau


menghentikan obat tersebut

Petugas Farmasi menerima obat yg dibawa sendiri


oleh pasien

Petugas Farmasi memberikan informasi kepada


pasien obat yang dibawa sendiri untuk diteruskan
atau dihentikan

Petugas Farmasi menarik obat yang tidak


diteruskan atas instruksi dokter

Petugas Farmasi memberi aturan pemakaian obat


yang diteruskan

Petugas Farmasi memberikan informasi kepada


pasien/keluarga bila dokter mengganti obat yang
dibawa oleh pasien

Petugas Farmasi menjelaskan aturan pemakaian


obat yang diresepkan dokter

Semua obat yang dibawa sendiri


oleh pasien / keluarga

Unit Terkait A. Unit Gawat Darurat


B. Poli gigi
C. Poli umum
Dokumen Terkait Resep
Rekaman historis perubahan
No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl .Mulai Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai