Anda di halaman 1dari 6

Latihan PAS Kelas 4 Tema 8

1. Cerita fiksi adalah cerita yang dibuat berdasarkan …


a. Imajinasi atau karangan penulisnya
b. Cerita misteri yang menakutkan
c. Kisah nyata yang terjadi sangat pasti
d. Kejadian aneh yang terjadi di dunia nyata
2. Tokoh memiliki peranan penting dalam suatu cerita dinamakan …. .
a. Tokoh antagonis
b. Tokoh protagonist
c. Tokoh utama
d. Tokoh tambahan
3. Di bawah ini yang bukan termasuk dalam cerita fiksi kecuali …
a. Buku sejarah
b. Majalah
c. Koran
d. Novel

Bacaan berikut untuk soal nomor 4-6

4. Sikap yang tercermin dalam tokoh utama Si Pitung adalah …


a. Baik hati, pelit dan tidak suka menolong
b. Pemberani, tidak sopan, dan rakus
c. Suka menolong, pengecut, dan di sukai rakyat
d. Pemberan, baik hati dan suka menolong
5. Apa jenis cerita fiksi teks diatas yang berjudul Si Pitung?
a. Mite
b. Novel
c. Saga
d. Legenda
6. Siapakah tokoh tambahan dalam penggalab teks cerita Si Pitung?
a. Rakyat Jelata
b. Si Pitung
c. Babah Liem
d. Haji Naipan
Bacaan Berikut untuk soal nomor 7-8

7. Hikmah apa yang dapat dipetik dalam teks di atas?


a. Harus bersikap jujur kepada siapapun
b. Membela kebenaran dan membasmi kekerasan
c. Tidak boleh serakah dan harus selalu bersyukur
d. Apabila kita memiliki sebuah janji, maka harus ditepati.
8. Cerita Roro Jonggrang di atas termasuk dalam jenis cerita fiksi … .
a. Cerpen
b. Saga
c. Legenda
d. Fabel
9. Cerita fiksi yang berkaitan dengan cerita binatang yang bias berbicara dan berperilaku
layaknya manusia disebut … .
a. Cerpen
b. Mitos
c. Saga
d. Fabel
10. Tokoh yang memiliki sifat jahat dan tidak disenangi pembaca merupakan ….
a. Tokoh utama
b. Tokoh tambahan
c. Tokoh antagonis
d. Tokoh protagonist
11. Peristiwa bola dipukul ke atas sehingga bola melambung ke atas, dan di pukul ke depan
sehingga bola bergerak kea rah depan. Peristiwa ini merupakan gaya dapat memengaruhi …
a. Perubahan arah gerak benda
b. Perubahan bentuk benda
c. Benda bergerak menjadi diam
d. Benda diam menjadi bergerak
12. Setiap benda yang di lempar ke atas akan jatuh ke bawah. Hal ini dikarenakan adanya gaya …
a. Gaya listrik
b. Gaya grafitasi
c. Gaya otot
d. Gaya gesek
13. Seorang anak bermain plastisin dan membuat berbagai macam bentuk binatang. Hal ini
merupakan gaya dapat memengaruhi …
a. Perubahan arah gerak benda
b. Perubahan bentuk benda
c. Benda bergerak menjadi diam
d. Benda diam menjadi bergerak
14. Perhatikan gambar berikut

Peristiwa penggaris plastic digosokkan dengan rambut akan menyebabkan potongan kertas
menempel pada penggaris tersebut. Hal inimerupakan gaya menghasilkan … .
a. Listrik
b. Otot
c. Grafitasi
d. Pegas
15. Dorongan dan tarikan yang dilakukan seseorang dapat mengubah gerak suatau benda
disebut …
a. Gaya
b. Gerak
c. Dorongan
d. Tarikan
16. Perhatikan gambar berikut

Kak Bima dan Arya sedang bermain ayunan. Kak Bima mendorong ayunan sehingga Arya
senang. Gaya yang dilakukan kak Bima adalah gaya ….
a. Gaya gesek dan gaya pegas
b. Gaya listrik dan gaya magnet
c. Gaya Tarik dan gaya dorong
d. Gaya otot dan gaya grafitasi
17. Ketika memanah, karet yang ditarik akan menghasilkan gaya … .
a. Gaya listrik
b. Gaya pegas
c. Gaya otot
d. Gaya grafitasi
18. Saat seorang mengayuh sepeda, semakin lama semakin kencang laju sepeda yang
dianyuhnya. Hal ini dikarenakan Gaya dapat … .
a. Mempengaruhi kecepatan benda
b. Menarik suatu benda
c. Mempengaruhi bentuk benda
d. Memindahkan benda
19. Di bawah ini yang merupakan contoh hubungan gaya dan gerak suatu benda adalah … .
a. Air es batu yang membeku setelah dimasukkan ke dalam kulkas
b. Matahari terbit dari sebelah timur
c. Jarum jam yang terus berputar
d. Siti menuntun sepeda dan Lani mendorong dari arah belakang
20. Perpindahan kedudukan suatu benda terhadap benda lainnya akibat mengenai gaya
merupaka pengertian dari ….
a. Gaya
b. Gerak
c. Tarikan
d. Dorongan
21. Kegiatan ekonomi yang cocok dilakukan di dataran tinggi adalah … .
a. Tambak udang
b. Perdagangan
c. Berkebun
d. Mencari ikan
22. Yang bukan termasuk dalam pekerja bdiang jasa di bawah ini adalah … .
a. Petani
b. Dokter
c. Guru
d. Sopir
23. Usaha manusia dalam memenuhi kebutuhan hidup mereka dengan ….
a. Melakukan kegiatan ekonomi
b. Tidak ada upaya dan usaha
c. Bergantung kepada orang lain
d. Bergantung kepada alam sekitar
24. Mata pencaharian penduduk di desa berbeda dengan penduduk di kota. Penduduk di
lingkungan perkotaan banyak dijumpai penduduk yang bekerja sebagai … .
a. Sebagai buruh pabrik dan karyawan
b. Sebagai nelayan dan penambak ikan
c. Mengolah perkebunan dan peternakan
d. Pengolah lahan pertanian
25. Ayah Ruben adalah seorang supir yang mengantarkan barang hasil panen padi para petani
ke toko-toko di desa dan kota. Kegiatan ekonomi yang di lakukan ayah Ruben merupakan
kegiatan berupa …
a. Sales
b. Produksi
c. Konsumsi
d. Distribusi
26. Ibu Dian membeli beras di toko dekat rumahnya dan memasaknya untuk di makan. Hal ini
yangdilakukan bu Dian termasuk seorang
a. Sales
b. Produsen
c. Konsumen
d. Distributor
27. Keadaan alam suatu tempat mempengaruhi mata pencaharian penduduknya. Mata
pencaharian penduduk di daerah pesisir pantai berbeda dengan penduduk di daerah dataran
rendah maupun dataran tinggi. Mata pencaharian di daerah pesisir sebagain besar sebagai …
a. Buruh
b. Nelayan
c. Petani
d. Pekebun
28. Mata pencaharian penduduk dapat dilihat dari corak kehidupan penduduk setempat, yaitu
corak kehidupan tradisional (sederhana) dan modern. Adapun pencaharian penduduk
modern seperti … .
a. Pertanian
b. Peternakan
c. Perkebunan
d. Pariwisata
29. Para petani sudah mulai sibuk menanam padi. Hal ini merupakan kegiatan ekonomi yang
berupa ….
a. Produksi
b. Konsumsi
c. Distribusi
d. Rekreasi
30. Pekerjaan yang menghasilkan barang pekerjaan yang menghasilkan suatu barang yang bias
dipergunakan oleh seseorang. Yang termasuk dalam pekerjaan menghasilkan barang adalah

a. Seniman
b. Polisi
c. Perawat
d. Nelayan
31. Yang termasuk sebagai keluarga inti adalah
a. Sepupu
b. Bibi
c. Paman
d. Ayah
32. Sari anak yang rajin dan pendiam, sementara adiknya pemalas dan cerewet. Hal ini
merupakan keragaman… .
a. Kegemaran
b. Fisik
c. Sifat
d. Budaya
33. Cara menjaga kerukunan di lingkungan keluarga yang memiliki perbedaan karakter adalah …
a. Selalu memaksa keinginan diri sendiri dari anggota keluarga
b. Saling menghargai dan memahami antar anggota keluarga
c. Mementingkan kepentingan diri sendiri
d. Tidak mendengarkan kemauan anggota keluarga lainnya
34. Amin berasal dari Lombok Tengah yang merupakan salah satu Kabupaten di Provinsi NTB,
disana terdapat banyak objek wisata seperti Pantai Seger, Bukit Merese dan masih banyak
lagi. Pihak yang bertanggung jawa menjaga kelestarian tempat tersebut adalah … .
a. Pemerintah daerah
b. Penduduk setempat
c. Semua kalangan masyarakat dan pengunjung
d. Para pengunjung dari luar daerah
35. Keberagaman karakteristik yang dimilki oleh masyarakat Indonesia pada hakikatnya dapat
dijadikan sebagai ….
a. Pemersatu bangsa
b. Pemisah antar suku dan golongan
c. Pembeda di masyarakat
d. Penguat antar suku
36. Setiap individu memiliki perbedaan masing-masing yang membedakan individu yang satu
dengan individu yang lainnya. Perbedaan yang dimiliki setiap individudisebut ….
a. Keunikan
b. Keberagaman
c. Kerukunan
d. Kebudayaan
37. Keberagaman karakteristik yang ada antara masyarakat tidak akan menjadi maslaah apabila
masyarakat bersikap … .
a. Besar kepala
b. Tidak rukun
c. Saling menghargai
d. Saling membandingkan
38. Dimas suka bermain sepak bola, Intan suka berenang dan Adit suka bermain basker. Jadi
mereka bertiga memiliki keberagaman ….
a. Agama
b. Budaya
c. Fisik
d. Kegemaran
39. Di daerah Yogyakarta terdapat sebuah candi yang sangat besar yaitu candi Borobudur. Hal
ini merupakan suatu keunikan yang dimiliki oleh daerah tersebut. Keunikan tersebut berupa

a. Wisata alam
b. Perusahaan daerah
c. Cerita rakyat
d. Bangunan bersejarah
40. Di bawah ini yang merupakan keberagaman fisik adalah …
a. Ayah memiliki rambut keriting dan ibu memiliki rambut lurus
b. Adik suka membaca komik dan kakak suka menonton tv
c. Nenek berasal dari Kalimantan, kakek berasal dari NTB
d. Raka suka bersepeda dan Widya suka bermain bulu tangkis
41. Jelaskan apa yang dimaksud dengan produksi, konsumsi dan distribusi serta berikan contoh
kegiatannya.
42. Sebutkan 5 jenis cerita fiksi.
43. Apa yang dimaksud dengan keberagaman karakteristik? Berikan contohnya.
44. Berikan contoh dari gaya otot dan gaya grafitasi.

Anda mungkin juga menyukai