Anda di halaman 1dari 1

Demonstrasi kontekstual

PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
JARAK JAUH
Kelompok 2:
1. Fikri Muhammad Mirza Maulidin
2. Adinda Trisna Salsyabilla
3. Desi Kurnia Rahmadani
4. Fitria Marthiawati Dewi

Pembelajaran
jARAK JAUH (pjj)
Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) adalah proses
pendidikan di mana siswa menerima instruksi
melalui kelas online, rekaman video, konferensi
video, atau media teknologi audio/visual
lainnya. Hal ini memungkinkan orang untuk
menerima pendidikan tanpa harus hadir secara
fisik di ruang kelas.

1. Teknologi
Teknologi berbasis audio
Contoh: Google podcast
teknologi berbasis video
Contoh: Zoom, Gmeet
teknologi berbasis teks
Contoh: Google Classroom

2. Strategi
Mengintegrasikan salah satu atau kombinasi
dari media belajar dalam penyelenggaran
pembelajaran dalam kelas untuk
mengakomodasi keberagaman karakteristik
peserta didik dengan penggunaan metode
pembelajaran yang tepat

3. media
Blog, Wiki, Aplikasi Produktifitas
(Microsoft), Bookmark Sosial,
Multimedia, dan jaringan sosial.

4. keuntungan
Penyampaian informasi melalui
berbagai media
akses informasi terkini lebih mudah
komunikasi yang nyaman
interaktif dengan guru atau peserta
didik lain

5. keterbatasan
Materi yang tidak sesuai
Hak Cipta ( memungkinkan hasil tugas
bukan karya sendiri)
Pencarian informasi lebih sulit
Dukungan teknologi yang kurang baik
Biaya akses internet

Anda mungkin juga menyukai