Anda di halaman 1dari 21

Panduan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Bagi Guru SMA (Fase E)

Tema : Kearifan Lokal


Judul Projek : Eksplodus
Penyusun : Tim Guru Project SMA Pangudi Luhur Bernardus Deltamas

Pendahuluan

Dalam masyarakat tentunya kita tinggal dalam masyarakat yang beraneka ragam dengan latar budaya yang
berbeda. Dalam konteks ini kami memilih kebudayaan Jawa Barat dalam project ini. Dengan latar belakang
tersebut maka akan diadakan pagelaran seni dan pameran yang berhubungan dengan budaya Jawa Barat.

Tujuan, Alur dan Target Pencapaian Projek

Tujuan dalam project ini adalah agar setiap siswa mengenal lebih dalam Budaya tempat tinggal mereka yaitu
Jawa Barat. Alur dalam project berikut adalah persiapan,pengerjaan project dan penampilan project. Serta
Pencapaian project adalah ketika para siswa dan anggota di sekolah mengetahui budaya Jawa Barat.

Hal yang perlu diperhatikan sebelum memulai projek :


1. Penentuan tanggal dilaksanakannya project
2. Menyiapkan kepanitiaan
3. Menyusun alur persiapan-penampilan

Tahapan dalam projek “Eksplodus”

Tahap Pengenalan :
1. 2. 3. 4.
Perkenalan minat Eksplorasi isu Refleksi awal Diskusi
orang muda pada kelompok
kebudayaan
daerah.
Tahap Kontekstualisasi :
5. 6. 7. 8.
Pengumpulan Penyajian data Pengorganisasian Presentasi jenis
data mengenai data secara kebudayaan di
kebudayaan Jawa mandiri Jawa Barat
Barat

Tahap Aksi :
9. 10. 11. 12
Menentukan Rancangan tagihan Proses pembuatan Proses pembutan
tagihan project. terdiferensiasi tahap awal. tahap II
13. 14. 15.
Konsultasi Revisi Penampilan/tahap
akhir

Tahap Refleksi dan Tindak Lanjut : melakukan refleksi dan memikirkan tindak lanjut atas projek
yang sudah dilakukan.
16.
Refleksi dan
tindak lanjut

Dimensi, Elemen dan Subelemen Profil Pelajar Pancasila


Dimensi Profil Subelemen Profil pelajar Target Pencapaian di akhir Fase A Aktivitas
Pelajar Pancasila terkait
Pancasila
Kemandirian Pemahaman diri dan Mengembangkan potensi diri yang 1,2,3
situasi; mengenali kualitas dimiliki dan pantang menyerah
dan minat diri serta dalam menuntaskan projek.
tantangan yang dihadapi.
Pemahaman diri dan Memberikan penilaian terhadap 1,2,3,16
situasi ; mengembangkan kualitas diri dan perbaikan yang
refleksi diri. perlu dilakukan.
Regulasi diri, percaya diri, Mengerjakan tugas sehari-hari 1,2,3
resilien dan adaptif. dengan mandiri dan percaya diri.
Gotong Royong Kolaborasi, kerjasama Mampu bekerjasama dengan 4-15
siapapun dalam berbagai kegiatan.
Kepeduliaan : tanggap Mengamati lingkungan sekitar dan 4-15
terhadap situasi sosial menemukan permasalahan yang
terjadi.
Berbagi Menumbuhkan rasa kebersamaan 4-15
melalui kegiatan berbagi di
lingkungan sekolah.

Perkembangan Sub-elemen antar fase


Kemandirian
Sub-elemen Belum Mulai Berkembang Sangat
berkembang berkembang sesuai harapan berkembang
Mengenali Mengidentifikasi Mengidentifikasi Mengidentifikasi Mengidentifikasi
kualitas dan potensi atau minat potensi dan minat potensi dan minat potensi dan minat
minat diri diri. diri, namun belum diri serta diri dan mencari
serta memikirkan mengetahui solusi akan
tantangan tantangan yang tantangan yang tantangan yang
yang akan dihadapi. akan dihadapinya. dihadapinya.
dihadapi.
Mengembang Memerlukan Mengetahui Memahami Memahami
kan refleksi bantuan orang kelebihan dan kelebihan dan kelebihan dan
diri dewasa dalam kelemahan diri. kelemahan diri kelemahan diri serta
mengidentifikasi serta tindak lanjut yang
kelebihan dan mengungkapkan harus diambil dalam
kelemahan diri. alasannya. memperbaikinya.
Resilien dan Membutuhkan Menampilkan sikap Menampilkan sikap Merencanakan
adaptif motivasi dari luar percaya diri dalam percaya diri dan kegiatan dan percaya
dirinya untuk dapat mempresentasikan jelas dalam diri ketika
mempresentasikan hasil projek yang mempresentasikan mempresentasikan
hasil projek yang dilakukan. hasil projek yang hasil projek yang
dilakukan. dilakukan. dilakukan.

Gotong royong
Sub-elemen Belum Mulai Berkembang Sangat
berkembang berkembang sesuai harapan berkembang
Kerjasama Masih harus selalu Sesekali masih Menunjukan sikap Siswa berinisiatif
diingatkan orang diingatkan orang aktif dalam untuk
dewasa atau teman dewasa atau teman kelompok dan mengumpulkan ide
untuk aktif dalam untuk aktif dalam mengerjakan tugas dan mampu
kelompok. kelompok. sesuai dengan bekerjasama dengan
perannya. siapapun.
Tanggap Belum Mengetahui adanya Memahami Memahami
terhadap menunjukkan sikap permasalahan permasalahan yang permasalahan yang
situasi sosial peduli pada dilingkungan terjadi di terjadi di lingkungan
lingkungan. sekitarnya. lingkungannya. dan memberikan
alternatif solusi.
Berbagi Membutuhkan Muncul perasaan Mau berbagi Berempati pada
motivasi dari orang tergugah untuk dengan sesama orang di sekitar
lain untuk mau menolong sesama tanpa diminta. lingkungan dan
berbagi dengan tetapi masih harus melakukan aksi
teman dan dimotivasi untuk nyata untuk berbagi
lingkungan. berbagi. dengan sesama tanpa
diminta.

Relevansi projek bagi sekolah dan semua guru mata pelajaran

Meningkatkan rasa cinta terhadap kebudayaan daerah.

Cara Penggunaan Perangkat Ajar Projek

No Aktifitas Rancangan Kegiatan


1. Perkenalan minat orang muda pada Persiapan :mencari gambaran/video mengenai
kebudayaan daerah kebudayaan daerah

Tatap Muka dan Tugas Mandiri Pelaksanaan :anak dikumpulkan untuk menonton
video mengenai kebudayaan daerah berupa tarian,
Waktu : 2 JP
makanan khas, lagu, dll
Bahan :
Peran guru : Fasilitator
Tugas : mencari kumpulan materi mengenai
kebudayaan daerah

2. Eksplorasi Isu : Persiapan : mencari isu-isu mengenai minat anak


muda pada kebudayaan daerah

Tatap Muka
Pelaksanaan : mendiskusikan mengenai isu-isu minat
Waktu : 2 JP
anak muda, penyebab kurangnya minat, cara
Bahan : meningkatkan

Peran guru : Fasilitator

3. Refleksi awal Persiapan :menyiapkan link Gform untuk refleksi


Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 2 JP Pelaksanaan :mengisi refleksi dari pertemuan
sebelumnya
Bahan :
Peran guru : Fasilitator
Tugas : link refleksi dibuat dengan Gform
4. Diskusi kelompok Persiapan : menyiapkan nama-nama anggota
kelompok
Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 2 JP
Pelaksanaan : anak2 dibagi ke dalam kelompok
Bahan :
.
Peran guru : Fasilitator

Tugas : diskusi mengenai kelebihan masing-masing

5. Pengumpulan data mengenai Persiapan : diberikan ruangan besar untuk mendata


kebudayaan Jawa Barat per kelompok
Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 2 JP Pelaksanaan : mencari dan mengumpulkan data
mengenai macam-macam kebudayaan
Bahan :
Peran guru : Fasilitator
Tugas : kumpulan data macam-macam kebudayaan
6. Penyajian data Persiapan : laptop dan viewer untuk presentasi
Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 2 JP Pelaksanaan : masing-masing kelompok
mempresentasikan macam-macam kebudayaan
Bahan :
Peran guru : Fasilitator

7. Pengorganisasian data secara mandiri Persiapan : ruangan besar untuk diskusi


Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 2 JP Pelaksanaan : pemilihan kebudayaan yang diminati
Bahan :
Peran guru : Fasilitator Tugas : list kebudayaan yang diminati

Tips : didampingi guru

8. Presentasi jenis kebudayaan di Jawa Persiapan : laptop dan viewer untuk presentasi
Barat

Pelaksanaan : masing-masing kelompok


Tatap Muka dan Tugas Mandiri mempresentasikan kebudayaan yang dipilih dan
diminati
Waktu : 2 JP
Bahan :
Peran guru : Fasilitator
9. Menentukan tagihan project. Pelaksanaan :presentasi jenis-jenis tagihan asesment
terdiferensiasi dari guru
Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 1 JP
Bahan :
Peran guru : Fasilitator
10. Rancangan tagihan terdiferensiasi Pelaksanaan : pendampingan guru perkelompok dan
kelompok mulai merancang assesment berupa tagihan
.
Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 2 JP Tips : didampingi dan diarahkan
Bahan :
Peran guru : Fasilitator tugas : tagihan yang diambil dan dipilih
.

11. Proses pembuatan tahap awal.


Tatap Muka
Waktu : 4 JP Pelaksanaan : pembuatan tagihan
Bahan :
Peran guru : Fasilitator
12. Proses pembuatan tahap II Pelaksanaan : pembuatan tagihan tahap 2

Tatap Muka
Waktu : 4 JP
Bahan : .
Peran guru : Fasilitator
13. konsultasi Pelaksanaan :masing-masing kelompok konsultasi ke
pendamping guru masing-masing mengenai tagihan
mereka
Tatap Muka
Waktu : 1 JP
Bahan :
.
Peran guru : Fasilitator

14. Revisi Persiapan : guru pendamping membuat waktu untuk


bimbingan

Pelaksanaan : setiap kelompok membuat revisi


Tatap Muka dan Tugas Mandiri
didampingi guru
Waktu : 2 JP
Bahan :
Tugas : membuat revisi
Peran guru : Fasilitator

15. Pengumpulan/penampilan tagihan Persiapan : waktu dan tempat


Pelaksanaan : menunjukkan produk atau penampilan
Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Waktu : 4JP Tugas : mempersiapkan semuanya agar dapat
berjalan lancar baik produk maupun penampilan
Alat dan Bahan : sesuai tagihan
Peran guru : Fasilitator
16. Refleksi dan Tindak Lanjut Persiapan :
1. Guru menyiapkan resume dokumentasi keseluruhan
kegiatan projek yang sudah dilakukan.
2. Guru menyiapkan lembar refleksi.

Pelaksanaan :
1. Guru menayangkan dokumentasi perjalanan projek
dari awal sampai akhir kegiatan.
2. Guru berdiskusi dengan siswa terkait dengan
pengalaman mereka selama mengerjakan projek.
Kemudian mengajak siswa untuk memikirkan
tindaklanjut yang bisa dilakukan agar makanan
tradisional tetap bisa dikenaloleh semua orang.
3. Siswa diminta untuk mengisi lembar refleksi (refleksi
diri dan refleksi kelompok).

Tips :
Saat diskusi terkait tindaklanjut, ajak siswa untuk kembali
diingatkan mengenai makanan tradisional adalah warisan
kebudayaan yang sudah diturunkan turun temurun.

LAMPIRAN

Aktifitas 1
Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

____________________________________________________________________

No
1.
2.

3.

4.

5.

Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Grafik gambar
Aktifitas 3
Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Produk Siswa (disesuaikan dengan minat bakat siswa sehingga berdiferensiasi)

Produk Pengumpulan Keterangan

Link Youtube (media promosi)


Banner + produk (olahan
makanan, kerajinan tangan dll)
Pementasan Seni (drama, nyanyi,
atau tarian)

Aktifitas 4
Lembar Refleksi Awal

Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Pernyataan Yang dirasakan

a. Cokelat f. Es krim
b. Klepon g. Bakso
c. Donat h. Pizza
d. Kue lapis i. Onde-onde
e. Bugis j. ____________

____________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________

________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________
Aktifitas 6
Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Timeline kegiatan projek “


Minggu ke-1 Minggu ke-2 Minggu ke-3 Minggu ke-4 Minggu ke-5 Minggu ke-6 Minggu ke-7

Minggu ke-8 Minggu ke-9 Minggu ke- Minggu ke- Minggu ke- Minggu ke- Minggu ke-
10 11 12 13 14

Aktifitas 7
Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________
Tabel Pembiasaan Latihan Keterampilan Dasar (disesuaikan tema)

Minggu ke-1 ( tanggal)


Keterampilan Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Mencuci piring

Memotong sayur

Merapikan kembali barang yang sudah


digunakan

Minggu ke-2 ( tanggal)


Keterampilan Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Mencuci piring

Memotong sayur

Merapikan kembali barang yang sudah


digunakan

Minggu ke-3 ( tanggal)


Keterampilan Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Mencuci piring

Memotong sayur

Merapikan kembali barang yang sudah


digunakan

Minggu ke-4 ( tanggal)


Keterampilan Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Mencuci piring

Memotong sayur

Merapikan kembali barang yang sudah


digunakan

Aktifitas 8

Lembar Observasi

Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

No Yang perlu diamati Hasil pengamatan


1. Alat yang digunakan

2. Bahan-bahan yang disiapkan

3. Cara pembuatan
Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Lembar wawancara

Narasumber : ____________________

No Pertanyaan Jawaban
1.

2.

3.

4.

5.
Rubrik Penilaian Tutorial Memasak (disesuaikan dengan tema dan sikap yang akan dikembangkan)

Sikap yang dinilai Belum Mulai berkembang Sudah berkembang Sangat


berkembang berkembang
Percaya diri Memerlukan Menjelaskan cara Menjelaskan cara Menjelaskan cara
motivasi dari orang pembuatan dengan pembuatan dengan pembuatan dengan
dewasa untuk sesekali meminta percaya diri. penuh percaya diri
dapat menjelaskan. konfirmasi dari dan suara yang
orang dewasa. lantang.

Kemandirian Menyiapkan dan Menyiapkan dan Menyiapkan dan Menyiapkan dan


merapikan kembali merapikan kembali merapikan kembali merapikan kembali
alat bahan dibantu alat bahan sesekali alat bahan yang alat bahan yang
oleh orang dewasa. dibantu oleh orang digunakan. digunakan.
dewasa.
Kerjasama Melakukan tugas Melakukan tugas Melakukan tugas Membagi peran
sesuai dengan dengan sesekali sesuai perannya. dengan
keinginan sendiri. melakukan orangtua/teman
konfirmasi pada dan mampu
orangtua/teman. mengerjakan
tugasnya dengan
baik.

Kejelasan dalam Menyampaikan Menyampaikan Menyampaikan Menyampaikan


menyampaikan informasi dengan cara pembuatan cara pembuatan cara pembuatan
informasi. suara yang pelan dengan jelas dengan sistematis makanan secara
dan tidak sesuai namun tidak sesuai sesuai dengan apa sistematis sesuai
tahapan yang dengan tahapan yang sedang dengan apa yang
benar. yang benar. dilakukan. sedang dilakukan
dan bertutur kata
sopan.

Rubrik Penilaian Pembuatan Poster

Kriteria Belum Mulai berkembang Sudah berkembang Sangat berkembang


berkembang
Kesesuaian Ilustrasi yang Ilustrasi yang Ilustrasi yang Ilustrasi yang
ilustrasi dengan dibuat tidak sesuai dibuat kurang dibuat sesuai dibuat sesuai
tema. dengan tema. sesuai dengan dengan tema. dengan tema dan
tema. mudah dipahami
oleh pembaca.

Kalimat yang Kalimat yang Kalimat yang Kalimat yang Kalimat yang
digunakan dituliskan tidak dituliskan sesuai dituliskan jelas, dituliskan jelas,
sesuai dengan tema namun tidak sesuai tema dan sesuai tema,
tema poster. terlihat menarik. menarik. menarik dan
informatif.

Kreatifitas ide Poster dikerjakan Penggunaan warna Penggunaan warna Penggunaan warna,
pembuatan poster. seadanya. dan tulisan yang yang menarik dan gambar dan tulisan
menarik. memperhatikan yang menarik serta
tata letak gambar mempertimbangkan
serta tulisan. tata letaknya agar
terlihat rapi.

Kerjasama antar Mengerjakan tugas Mengerjakan tugas Mampu berbagi Mampu berbagi
anggota kelompok. sesuai dengan sesuai peran. peran dan peran dan
keinginannya menjalankan menjalankan
sendiri. perannya dengan perannya dengan
baik. baik serta
melakukan
komunikasi aktif
dalam kelompok.

Rubrik Penilaian Sumatif Projek

Kriteria Belum Mulai berkembang Sudah berkembang Sangat


berkembang berkembang
Perencanaan Memerlukan Menuliskan Memberikan ide Membuat
motivasi dari orang perencanaan sesuai perencanaan perencanaan yang
lain untuk dengan kegiatan yang bisa jelas sesuai dengan
menuliskan kesepakatan. dilakukan sesuai tujuan projek dan
perencanaan yang dengan tujuan menuliskannya
disepakati. projek dan sesuai
menuliskannya kesepakatan.
sesuai
kesepakatan.

Pelaksanaan Selalu diingatkan Sesekali masih Melaksanakan Konsisten dan


untuk diingatkan untuk kegiatan sesuai dapat mengatur
melaksanakan melaksanakan dengan kegiatan dengan
kegiatan sesuai kegiatan sesuai perencanaan yang mandiri sesuai
dengan dengan disepakati. dengan
perencanaan yang perencanaan yang perencanaan yang
disepakati. disepakati. disepakati.

Refleksi Belum dapat Mengenali Mengenali Mengenali


mengenal kelebihan atau kelebihan dan kelebihan dan
kelebihan dan kelemahan diri. kelemahan diri. kelemahan diri
kelemahan diri. serta mampu
memikirkan solusi
untuk mengatasi
permasalahan yang
dihadapinya.

Evaluasi Memberikan Memberikan Memberikan Memberikan


penilaian terhadap penilaian terhadap penilaian terhadap penilaian terhadap
diri atau kelompok. diri dan kelompok. diri dan kelompok diri dan kelompok
dengan objektif. dengan objektif
dan mampu
mengemukakan
alasannya.

Refleksi Akhir
Refleksi Diri
Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Pernyataan Yang dirasakan


Aku banyak belajar hal baru selama kegiatan projek.

Aku lebih mengenal jenis-jenis makanan tradisioaldari


daerahku.

Aku tahu cara membuat makanan tradisional.

Aku menjadi lebih mandiri dalam mengatur kegiatanku.

Aku pantang menyerah untuk memperkenalkan


makanan tradisional yang aku buat.

Perasaanku selama melakukan projek adalah ____________________________________


_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Hal baru yang aku pelajari selama projek adalah __________________________________


_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Yang akan aku lakukan agar makanan tradisional tetap ada adalah ___________________
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Refleksi Kelompok

Nama : _________________
Kelas : _________________
Tanggal : _________________

Pernyataan Yang dirasakan

Semua anggota kelompok memberikan ide.

Semua anggota kelompok mengerjakan tugas


bersama-sama.

Jika ada kesulitan, kami mendiskusikannya dalam


kelompok.

Kami saling membantu satu sama lain dalam


kelompok.

Semua orang merasa senang bekerja dalam


kelompok.

Siapakah orang yang paling banyak membantu dalam kelompokmu?


_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Hal yang paling menyenangkan saat bekerja kelompok dalam projek ini adalah _________
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Hal yang paling tidak menyenangkan saat bekerja kelompok dalam projek ini adalah ____
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Apa yang perlu diperbaiki jika nanti dilakukan lagi projek seperti ini? ________________
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai