Anda di halaman 1dari 1

NAMA:SARI EVITAA

KELAS: X (AKL)

TUGAS BAHASA INDONESIA

ABU NAWAS DAN LALAT

Suatu hari baginda raja membongkar rumah dan tanah Abu nawas begitu saja untuk menemukan
emas dan permata.namun,ternyata emas dan permata yang katanya berada di dalam tanah milik
Abu Nawas hanyalah rumor.Setelah tidak menemukan emas dan permata,Baginda raja bukannya
meminta maaf dan mengganti kerugiannya,tetapi malah pergi begitu saja.

Abu Nawas pun marah dan ingin balas dendam.saat sedang makan bersama istrinya,dia
menemukan seekor lalat meja makan dan dia pun tertawa menemukan ide untuk balas
dendam.kepada Baginda Raja, Abu Nawas mengaku hendak mealporkan tamu tidak diundang.

“siapakah tamu tidak diundang itu?”

Tanya Baginda

“lalat-lalat ini,Tuanku”,kata Abu Nawas yang membawa lalat di atas piring tertutup tudung saji

Abu Nawas pun meminta izin untuk mengusir lalat-lalat itu.Baginda Raja yang sedang berkumpul
bersama para menteri pun langsung memerintahkan Abu Nawas mengusir lalat itu.

Bermodalkan tongkat besi,Abu Nawas pun mengejar dan memukuli lalat itu hinga vas bunga,patung
hias,dan perabotan istana hancur karenanya.Akhirnya Baginda Raja menyadari kekekliruannya.Abu
Nawas yang puas memeberikan pelajaran pada Baginda Raja pun meminita izin pulang.

Anda mungkin juga menyukai