Anda di halaman 1dari 18

BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan

Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -


Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

Pada hari ini Jum’at, tanggal 24 Juni 2022 telah melaksanakan Penjelasan Dokumen Pelelangan/RKS No.
18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022 tanggal 15 Juni 2022 tentang Pengadaan Jasa Penyedia Pengadaan Link
Bangka – Belitung 5 Gbps sebagai berikut :

1. PENJELASAN DOKUMEN PELELANGAN


 Metode Pelelangan adalah metode Tender Terbatas
 Penyampaian Dokumen Penawaran dilakukan dengan cara Metode Satu Tahap Dua Sampul
 Dokumen penawaran seperti yang diatur dalam RKS
 Jadwal pemasukan penawaran sampai dengan hari Kamis, tanggal 30 Juni 2022 pukul 16.00 WIB.
 Lokasi Pengiriman Penawaran :
PT Indonesia Comnets Plus
Kawasan PLN Cawang, Jl. Mayjend Sutoyo No. 1, Cililitan, Jakarta Timur, 13640
Telephone 021 – 525 3019 (Hunting)
Faximile 021 – 525 3659
 Jadwal waktu pembukaan sampul harga adalah tentative
 Metode evaluasi adalah sistem Gugur.

2. DOKUMEN PENAWARAN
Dokumen Penawaran disusun dengan menggunakan sistem dua sampul, yang masing-masing berisi
sesuai aturan yang tertuang dalam RKS antara lain :
a. Sampul I (pertama)
1) Dokumen administrasi meliputi :
No Dokumen Persyaratan Administrasi Keterangan
1 Pakta Integritas (format terlampir)
2 Surat pernyataan minat untuk mengikuti proses
pengadaan dan tidak menuntut apabila terjadi
pembatalan pengadaan hingga proses
ditandatanganinya perjanjian dengan alasan apapun
(format terlampir)
3 Surat pernyataan yang menyatakan:
a. Tidak sedang dalam proses sengketa di Dokumen softcopy dan
pengadilan baik perkara perdata maupun dokumen asli
pidana, tidak bangkrut, kegiatan usahanya tidak
sedang dihentikan dan/atau Direksi yang
bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak
sedang dalam menjalani sanksi pidana;
b. Direksi/Pengurus bertindak untuk dan atas nama
perusahaan yang tidak masuk dalam daftar
Penyedia Barang/Jasa yang terkena Sanksi Daftar
Hitam (Blacklist);

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 1
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

No Dokumen Persyaratan Administrasi Keterangan


c. Sanggup melaksanakan pekerjaan sesuai
ketentuan yang telah ditentukan dalam
perjanjian apabila telah ditunjuk sebagai
pemenang (format surat terlampir).
4 Laporan Keuangan yang telah diaudit (minimal 2
(dua) tahun terakhir, cukup 1 (satu) laporan
keuangan) dan dibuktikan dengan melampirkan
Laporan Auditor Independen;
atau
Laporan Keuangan yang melampirkan Surat Jaminan Dokumen softcopy dan
Perusahaan (Corporate Guarantee) dan/atau Jaminan dokumen hardcopy (salinan)
Perseorangan (Personal Guarantee) dari seluruh
pengurus/manajemen;
atau
Surat keterangan dukungan keuangan dari
Bank/Referensi Bank.
5 Melampirkan asli surat kuasa bermaterai dari Direktur Dokumen softcopy dan
Utama/Direksi lainnya yang berwenang mewakili dokumen asli
perusahaan yang tercantum dalam anggaran dasar Dilampirkan apabila
atau perubahannya yang terakhir kepada yang diwakilkan (Optional)
dikuasakan;
atau
Salinan (copy) dokumen perusahaan yang berisi
pemberian wewenang dari Direksi kepada penerima
wewenang dalam hal surat penawaran harga dan Dokumen softcopy dan
atau surat dan atau formulir tidak di tandatangani dokumen hardcopy (salinan)
oleh Direktur Utama/Direksi lainnya yang berwenang
mewakili perusahaan yang tercantum dalam
anggaran dasar atau perubahannya yang terakhir
kepada yang dikuasakan.

2) Dokumen Teknis meliputi :

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 2
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

No Dokumen Persyaratan Teknis Keterangan


Dokumen izin atau lisensi jaringan tertutup (Jartup)
dari Depkominfo yang membuktikan Rekanan
merupakan provider jaringan Telekomunikasi dan
1 Dokumen Softcopy
selama masa kontrak layanan dengan ICON+, lisensi
ini harus masih berlaku sampai berakhirnya masa
kontrak.
Dokumen yang menginformasikan matrix eskalasi
dan lokasi serpo yang membuktikan Rekanan
2 Dokumen Softcopy
memiliki NOC yang memanage backbone dan
contact center yang bisa dihubungi 7x24 jam.
Dokumen gambar jalur kabel dan network yang
3 membuktikan Rekanan memiliki jaringan Dokumen Softcopy
infrastruktur backbone milik sendiri.
Dokumen yang membuktikan kepemilikan kabel
submarine rekanan untuk setiap ruas yang disewa
sesuai yang tercantum pada
4 Dokumen Softcopy
https://www.submarinecablemap.com/ dan atau
memiliki kontrak IRU pada ruas kabel submarine
untuk setiap ruas yang dimaksud.
Dokumen yang menginformasikan detil konfigurasi
5 logikal link, Route FO, Redudansi dan SLA yang Dokumen Softcopy
dijanjikan.
Table of Compliance yang diisi dan ditandatangani
Dokumen Softcopy dan
6 oleh Calon Penyedia Barang dan/atau Jasa dengan
Dokumen Asli
melampirkan dokumen pendukung TOC tersebut.
7 Proposal Teknis Dokumen Softcopy

b. Sampul Dua
Sampul Dua berisi Surat penawaran harga dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Surat Penawaran bermeterai cukup, bertanggal dan ditandatangani oleh pihak yang memiliki
kewenangan serta dicap Perusahaan.
2. Surat penawaran harga yang diserahkan oleh Calon Penyedia Barang/Jasa harus sesuai dengan
format sebagaimana terlampir dan harus memberikan rincian penawaran termasuk harga satuan
atau harga lumpsum setiap Barang dan/atau Jasa yang ditawarkan.
3. Harga penawaran ditulis dalam angka dan huruf, apabila terdapat perbedaan antara penulisan
angka dan huruf maka penawaran yang diakui adalah penawaran dengan harga terendah.
4. Dalam hal terdapat ketidaksesuaian antara total harga penawaran dengan rincian penawaran maka
yang berlaku adalah total penawaran.
5. Harga penawaran yang di berikan belum termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 11%
(sebelas persen).

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 3
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

6. Surat penawaran harga mempunyai masa berlaku sekurang-kurangnya 60 (enam puluh) hari
kalender terhitung sejak tanggal penerbitan surat penawaran harga dan dapat diperpanjang
apabila diperlukan.
 Dokumen softcopy yang dipersyaratkan diberikan dalam bentuk Flashdisk dan/atau email
sebagaimana diatur dalam aanwijzing
 Dokumen hardcopy diberikan dalam bentuk dijilid rapi.

3. KETENTUAN PENULISAN SAMPUL


a. Sampul satu (Dokumen Administrasi, Dokumen Teknis) dan Sampul dua (Dokumen Penawaran Harga)
dimasukkan ke dalam satu sampul tertutup yang direkat dengan baik tanpa mencantumkan Nama
dan Alamat Pengirim (Sampul Penutup).
b. Pada masing-masing sampul penawaran, baik sampul satu maupun sampul dua dicantumkan :

Sampul No. : xxx


Judul Pengadaan : xxx
No.RKS : xxx.RKS/PUSAT/ICON+/2022
Tanggal RKS : xxx

c. Sampul utama Dokumen Penawaran dicantumkan:


1. Tujuan pengiriman, yaitu:
PT Indonesia Comnets Plus
Kawasan PLN Cawang, Jalan Mayjend Sutoyo No. 1, Cililitan, Jakarta Timur, 13640
Telephone 021 – 525 3019 (Hunting)
Faximile 021 – 525 3659
2. Judul Pengadaan beserta nomor dan tanggal RKS, yaitu:
Judul Pengadaan : XXX
Nomor RKS : XXXX.RKS/PUSAT/ICON+/20XX
Tanggal RKS : XXX

d. Ilustrasi Sampul Penawaran adalah sebagai berikut:

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 4
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

4. HARGA PENAWARAN

a. Calon Penyedia Barang/Jasa harus mencantumkan harga satuan dan harga total untuk tiap item
pekerjaan dalam Daftar Kuantitas dan Harga (Bill of Quantity/BoQ). Jika harga satuan ditulis nol atau
tidak dicantumkan, maka pekerjaan tersebut dianggap telah termasuk dalam harga satuan pekerjaan
yang lain dan pekerjaan tersebut tetap harus dilaksanakan.
b. Harga penawaran yang dievaluasi hanya harga satuan penawaran yang mempunyai volume sesuai
yang tertera dalam BoQ.
c. Harga satuan penawaran yang disampaikan untuk item pekerjaan yang tidak mempunyai volume
pada BoQ tidak dapat diperhitungkan sebagai dasar harga apabila terdapat kerja tambah.
d. Semua pajak, bea masuk, retribusi, pungutan, perijinan dan segala macam biaya yang timbul dalam
pelaksanaan ini sudah termasuk dalam total harga penawaran

5. EVALUASI PENAWARAN

a. Penawaran yang memenuhi syarat adalah penawaran yang sesuai dengan ketentuan, syarat-syarat
dan spesifikasi yang ditetapkan dalam RKS tanpa ada penyimpangan yang bersifat penting/pokok
atau penawaran bersyarat.
b. Calon Penyedia Barang/Jasa WAJIB menyampaikan penawaran SAMPUL 1 dan SAMPUL 2 dalam
bentuk USB flashdisk untuk dokumen softcopy dan/atau email sebagaimana diatur dalam
aanwijzing dan hardcopy dijilid rapi.
c. Evaluasi Penawaran akan dilakukan sesuai ketentuan yang tertuang dalam RKS.

6. HAL-HAL YANG MENGGUGURKAN PENAWARAN

a. Penawaran terlambat disampaikan


b. Surat Penawaran tidak memenuhi syarat yang ditentukan, yaitu :
i. Tidak ditandatangani oleh yang berwenang
ii. Jangka waktu berlakunya surat penawaran kurang dari yang ditentukan
iii. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan melebihi jangka waktu yang ditentukan
iv. Tidak bermaterai cukup dan tidak bertanggal
c. Menyampaikan dokumen tambahan (post bidding) setelah lewat dari tanggal penyerahan penawaran
yang sudah ditentukan
d. Daftar kuantitas dan harga satuan (Bill of Quantity/BoQ) setiap jenis/item pekerjaan tidak lengkap

7. SANGGAHAN

a. Sanggahan disampaikan kepada Pejabat Pelaksana Pengadaan.


b. Apabila Calon Penyedia Barang/Jasa berkeberatan atas jawaban sanggah dari Pejabat Pelaksana
Pengadaan maka dapat mengajukan sanggah banding ke Pengguna Barang/Jasa.

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 5
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

c. Sanggah banding yang dinyatakan tidak benar atau tidak terbukti akan menjadi catatan tidak
beritikad baik atas kinerja penyanggah di DPT dan ICON+ berhak memasukkan ke dalam daftar hitam
(blacklist).
d. Sanggahan dan/atau sanggah banding tidak menghentikan Proses Pengadaan Barang/Jasa.
e. Surat sanggahan WAJIB disertai bukti-bukti, pakta integritas dan jaminan sanggah. Adapun
ketentuan jaminan sanggah adalah sebagaimana tertuang dalam RKS.

8. JENIS PERJANJIAN/KONTRAK
Jenis Perjanjian/Kontrak yang digunakan adalah Gabungan Lumpsum dan Harga Satuan sebagaimana
tertuang dalam RKS.

9. LATAR BELAKANG

Saat ini ICON+ memerlukan sewa link kepihak ketiga yang menghubungkan Sewa Link Bangka (Sungai
Liat) - Belitung. Di mana link ini dipergunakan oleh ICON+ sebagai jalur backbone.

10. MAKSUD DAN TUJUAN


a. Menjaga kualitas dan layanan untuk pelanggan internal (PLN) dan pelanggan eksternal di wilayah
Bangka dan Belitung
b. Memenuhi kebutuhan aktivasi di Bangka dan Belitung.

11. LINGKUP PEKERJAAN


 Bangka - Belitung
Ruang lingkup pengadaan meliputi:
a. Pengadaan sewa link metro 5 Gbps Bangka - Belitung, selama 12 (dua belas) bulan sejak link siap
digunakan (sejak tanggal BASO).
b. Availibility minimum 5 Gbps Bangka - Belitung yaitu 99,50 % setiap bulan dan memakai media Fiber
Optic Cable.
c. Delivery layanan yang diminta End to End dimana menjadi nilai lebih jika hingga lastmiles, namun bisa
antar POP Penyedia layanan dimana rekanan akan dinyatakan selesai dengan BASO (BA Siap Operasi)
apabila sudah memenuhi spesifikasi teknis dari Icon+.
d. Dalam pengadaan sewa link metro 5 Gbps Bangka - Belitung, ICON+ tidak menyediakan Jaminan
dalam bentuk apapun dari ICON+ kepada rekanan.
e. Menyediakan SFP+ di sisi Bangka dan Belitung oleh Rekanan.
f. Pekerjaan penyediaan dokumentasi hasil instalasi.

12. LOKASI PEKERJAAN


Bangka POP Sungali Liat – 1.897254322, 106,1068027 atau POP PLN Toboali ‐3.004389, 106.472306
Tanjung Pandan (Pulau Belitung) – 2.74223321, 107,6613281

13. SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN


A. Bangka - Belitung
Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 6
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

1. Menggunakan Media Fiber Optic untuk jalur transmisi. Dimana sampai lastmile full optic.
2. MTU min 9000 bytes
3. Latency maksimal 25 ms end to end
4. Beroperasi pada mode full duplex
5. Availability minimum 99,50 % (SLA)
6. Technical Support 7x24 jam dan memiliki prosedur eskalasi gangguan
7. Interface 10 G Optical 850nm, 1310 nm / 1550 nm
8. Bandwidth 5 Gbps dengan CIR > 99%, dibuktikan menggunakan BERTES Ethernet, RFC 2544.

14. JANGKA WAKTU PEKERJAAN

A. Bangka - Belitung
1. Jangka waktu pekerjaan instalasi link Sewa 5 Gbps Bangka - Belitung adalah 30 Hari Kalender
sejak tanggal yang ditetapkan pada SP2K dan/atau Perjanjian.
2. Jangka waktu sewa adalah 12 Bulan sejak diterbitkan Berita Acara Siap Operasi (BASO).

15. BILL OF QUANTITY (BOQ)


BoQ atas Pekerjaan adalah sebagai berikut:

No. Uraian Jumlah Satuan


1 Instalasi 1 Lot
2 Sewa link Bangka – Belitung 12 Bulan

16. SYARAT PENYERAHAN PEKERJAAN


Pekerjaan dinyatakan selesai yang dibuktikan dengan :
1. Pekerjaan Aktivasi/Instalasi
Berita Acara Siap Operasi (BASO) dengan melampirkan :
a. Dokumen instalasi
b. Hasil bertest
2. Pekerjaan Sewa Link
Berita Acara Masa Berlangganan (BAMB) per bulan yang dilengkapi dengan laporan performansi
dengan melampirkan:
a. Laporan performansi Layanan (SLA)
Dokumen Berita Acara ditandatangani oleh Rekanan dan PT Indonesia Comnets Plus.

17. TAHAPAN PEMBAYARAN

Persentase Pembayaran Dokumen Bukti


No Rincian Pekerjaan
Penyerahan Pekerjaan
1 Aktivasi/Instalasi 100% (seratus persen) dari Nilai Berita Acara Siap Operasi
Pekerjaan Aktivasi/Instalasi (BASO)
2 Sewa Link per bulan 100% (seratus persen) dari Nilai BAMB per bulan
Pekerjaan Sewa per bulan
Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 7
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

18. SERVICE LEVEL AGREEMENT (SLA)

A. Bangka (Sungai Liat) - Belitung : 99,50 %

19. SANKSI & RESTITUSI

1. Sanksi Keterlambatan
Dalam hal terjadi keterlambatan aktivasi/instalasi yang melampaui batas waktu yang telah
ditentukan, Rekanan akan dikenakan sanksi berupa denda sebesar 0.5% (nol koma lima persen) dari
nilai/harga pekerjaan aktivasi/instalasi untuk setiap hari keterlambatan penyelesaian pekerjaan
dengan ketentuan bahwa jumlah denda tersebut setinggi-tingginya 5% (lima persen) dari nilai/harga
pekerjaan aktivasi/instalasi.
2. Restitusi
a. Kondisi Restitusi
i. Restitusi diberikan apabila gangguan yang dilaporkan secara tertulis dan lisan oleh ICON+,
dibuktikan dengan Trouble-Ticket berupa email dari customer loyalty Rekanan untuk setiap
kejadian gangguan yang dikenakan Restitusi
ii. Restitusi tidak berlaku apabila:
1) Gangguan di luar perangkat yang menjadi tanggung jawab Rekanan
2) Terjadi Force Majeure
iii. Restitusi akan diperhitungkan oleh ICON+ pada periode tersebut dan menjadi pengurangan
atas pembayaran Biaya Sewa.
iv. Keberatan atas nilai restitusi oleh Rekanan akan diterima oleh ICON+ apabila disertai
dokumen pendukung seperti Trouble-Ticket.
v. Restitusi diberikan apabila gangguan yang dilaporkan secara tertulis dan lisan oleh ICON+,
dibuktikan dengan Trouble-Ticket berupa email dari customer loyalty Rekanan untuk setiap
kejadian gangguan yang dikenakan Restitusi.
vi. Presentase toleransi lebih dari 10% (gangguan lebih dari 3 hari) dalam 1 bulan maka dari
ICON+ berhak memutus layanan tanpa dikenakan denda apapun
b. Perhitungan Restitusi
Dalam hal pencapaian performansi per bulan tidak sesuai dengan SLA yang dipersyaratkan,
Rekanan akan dikenakan sanksi berupa restitusi sebagai berikut :
i. Perhitungan SLA
∑ 𝑀𝑒𝑛𝑖𝑡 𝐺𝑎𝑛𝑔𝑔𝑢𝑎𝑛
𝑃 1 𝑋 100%
∑ 𝑀𝑒𝑛𝑖𝑡 𝑑𝑎𝑙𝑎𝑚 1 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛
ii. Perhitungan Restitusi
𝑆𝐿𝐴 𝑃𝑒𝑟𝑓𝑜𝑟𝑚𝑎𝑛𝑐𝑒 1 𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛
𝑅𝑒𝑠𝑡𝑖𝑡𝑢𝑠𝑖 𝑋 𝑏𝑖𝑎𝑦𝑎 𝑏𝑒𝑟𝑙𝑎𝑛𝑔𝑔𝑎𝑛𝑎𝑛 𝑝𝑒𝑟𝑏𝑢𝑙𝑎𝑛
SLA

20. TABEL KESESUAIAN/TABLE OF COMPLIANCE (TOC)

Tabel berisi daftar keseuaian (compliance list) yang perlu diisi oleh Rekanan untuk memberikan
informasi mengenai kesiapan dan pemahaman Rekanan terhadap pekerjaan yang dimaksud secara
keseluruhan.
Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 8
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

Comply
No. Uraian
(Y/N)
1 Sewa Link Bangka (Sungai Liat) - Belitung :
Layanan : Metro
BW : 5 Gbps
2 Media transmisi : Fiber optik
3 SLA 99,50 %
4 Spesifikasi Teknis
Interface : 10 G dengan CIR > 99% (dibuktikan menggunakan BERTES Ethernet,
RFC 2544.)
MTU min 9000 bytes
Latency maksimal 25 ms end to end
Beroperasi pada mode full duplex
5 Jadwal
Instalasi: 30 Hari Kalender sejak tanggal yang ditetapkan pada SP2K dan/atau
Perjanjian.
Jangka waktu sewa: 12 Bulan sejak diterbitkan Berita Acara Siap Operasi (BASO)
6 Ruang Lingkup Pekerjaan
Integrasi ke perangkat ICON: Tanggung jawab rekanan, dengan pendampingan
ICON+
Jika muncul pekerjaan perijinan dikawasan eklusif maka menjadi tanggung jawab
rekanan

21. KUALIFIKASI REKANAN

1. Rekanan yang dipersyaratkan dalam pekerjaan ini harus memiliki lisensi jaringan tertutup (Jartup)
yang dikeluarkan oleh Depkominfo. Dan selama masa kontrak layanan dengan ICON+, lisensi ini
harus masih berlaku sampai berakhirnya masa kontrak.
2. Rekanan memiliki infrastruktur backbone sendiri yang digunakan untuk link backbone (kepemilikan
media transmisi dan perangkat secara end to end) dibuktikan dengan melampirkan gambar jalur
kabel dan network
3. Jaringan infrastruktur rekanan dibuktikan dengan kepemilikan kabel submarine rekanan untuk setiap
ruas yang disewa sesuai yang tercantum pada https://www.submarinecablemap.com/ dan atau
memiliki kontrak IRU pada ruas kabel submarine untuk setiap ruas yang dimaksud.
4. Memiliki NOC yang memanage backbone dan contact center yang bisa dihubungi 7x24 jam
dibuktikan dengan matrix eskalasi dan lokasi serpo.
5. Rekan wajib submit detil konfigurasi logikal link, Route FO, Redudansi dan SLA yang dijanjikan.

22. LAIN-LAIN

1. Apabila di dalam KAK/TOR ini masih terdapat kekurangan, maka akan dilengkapi di dalam Kontrak
Perjanjian.
Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 9
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

2. ICON+ akan mengevaluasi kelayakan penawaran dan SLA nya dalam evaluasi teknis

23. TAMBAHAN PENJELASAN

a. Resiko kerusakan dan keterlambatan yang timbul akibat pengiriman material adalah menjadi
tanggung jawab rekanan
b. Rekanan bersedia menjamin dengan mengasuransikan seluruh material yang terkirim baik dalam
pengiriman selama perjalanan menuju lokasi Gudang Gandul ICON+
c. Resiko kerusakan dan keterlambatan yang timbul akibat pabrikasi material adalah menjadi tanggung
jawab rekanan
d. Apabila dalam TOR ini masih terdapat kekurangan, maka akan dilengkapi dalam RKS atau Perjanjian.

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 10
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

DAFTAR PERTANYAAN DAN JAWABAN


No Pertanyaan Jawaban/Tanggapan/Penjelasan
1 Apakah bisa untuk SFP disediakan oleh SFP tetap disediakan oleh Rekanan, untuk temporary
icon+? SFP bisa menggunakan milik ICON+ (jika stok icon+
ready)
2 Mohon infonya apakah bisa antar POP Bisa, namun menjadi nilai lebih jika hingga lastmiles,
Penyedia layanan? sudah disesuaikan dengan Lingkup Pekerjaan sesuai
dengan poin 11 dalam BAP ini.

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 11
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

LAMPIRAN 1. FORMAT PAKTA INTEGRITAS


PAKTA INTEGRITAS
(DOKUMEN RKS No.xxx) ....(A)

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : (B)
Jabatan : (C)
Bertindak untuk : (D)
Dan atas nama : Perusahaan/Konsorsium*) (E)
Dengan alamat : (F)

Dengan ini menyatakan bahwa:


1. Akan mentaati peraturan tentang Pedoman Pengadaan Barang/Jasa di lingkungan ICON+ atau
Peraturan Internal ICON+ lainnya serta Peraturan perundang‐undangan yang berlaku di negara Republik
Indonesia.
2. Tidak akan melakukan persekongkolan/kerja sama diantara para Calon Penyedia Barang/Jasa lain
dan/atau Calon Mitra dan/atau Pengguna Barang/Jasa dan/atau Panitia Pengadaan dan/atau User yang
dapat mengakibatkan terjadinya persaingan usaha tidak sehat.
3. Melaksanakan dengan sungguh‐sungguh Pakta lntegritas PT Indonesia Comnets Plus yang meliputi
Good Corporate Governance (GCG), Pedoman Perilaku/Kode Etik dan prinsip Usaha Yang Sehat.
4. Telah sepenuhnya mengerti dan memahami kode etik perusahaan dan bersedia melaksanakannya
dengan sepenuh hati.
5. Berperan secara pro aktif dalam upaya pencegahan dan pemberantasan Korupsi, Kolusi dan Nepotisme
(KKN) serta tidak melibatkan diri dalam perbuatan tercela.
6. Berperan secara pro aktif dalam upaya pencegahan tindak pencucian uang dan pendanaan terorisme.
7. Tidak meminta atau menerima pemberian secara langsung atau tidak langsung berupa suap, hadiah,
bantuan, atau bentuk lainnya yang tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
8. Menghindari pertentangan kepentingan (conflict of interest) dalam pelaksanaan Pengadaan
Barang/Jasa.
9. Apabila kami melanggar hal‐hal yang telah kami nyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS ini, kami bersedia
dikenakan sanksi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang‐undangan yang berlaku.

............, XX – XX – 20XX .....(G)


Keterangan A : Nomor dokumen RKS .............. (H)
B : Diisi nama pejabat/nama pejabat dari setiap anggota konsorsium
C : Jabatan yang mewakili
D : Nama perusahaan atau konsorsium*)
E : Coret salah satu perusahaan atau konsorsium ........(I)
F : Alamat korespondensi perusahaan/konsorsium lengkap dengan
kota dan no.telepon
G : Lokasi dan tanggal surat dibuat ......(J)
H : Nama perusahaan/ponsorsium*)
I : Tanda tangan diatas meterai Rp10.000,00
J : Nama dan jabatan dalam perusahaan/konsorsium*)
*) coret salah satu
 Untuk Konsorsium apabila dipersyaratkan diisi dengan keterangan
sebagai berikut:
 Poin B dan C diisi leader dan seluruh anggota konsorsium
 Poin H dan I ditandatangani oleh leader dan seluruh anggota
Konsorsium

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 12
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

LAmpiran 2. FORMAT SURAT PERNYATAAN MINAT


SURAT PERNYATAAN MINAT
UNTUK MENGIKUTI PROSES PENGADAAN DAN TIDAK MENUNTUT SAAT PEMBATALAN PENGADAAN
(Dokumen RKS No.xxx) ....(A)

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : (B)
Jabatan : (C)
Bertindak untuk : (D)
Dan atas nama : Perusahaan/Konsorsium*) (E)
Dengan alamat : (F)

Dengan ini menyatakan bahwa:


1. Kami berminat untuk mengikuti proses pengadaan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
2. Kami tidak akan menuntut ICON+ apabila terjadi pembatalan pengadaan dengan alasan apapun hingga
ditandatanganinya perjanjian.
3. Kami menyetujui bahwa ICON+ tidak berkewajiban untuk memberikan alasan pembatalan pengadaan
tersebut diatas.
4. Segala biaya yang telah dikeluarkan dalam rangka mempersiapkan/mengajukan penawaran ini adalah
menjadi tanggung jawab kami sepenuhnya.
5. Dalam proses pengadaan, Perusahaan/Konsorsium*) telah melengkapi seluruh persyaratan
dokumentasi dan menjamin kebenaran serta validasi isi dokumentasi tersebut.
6. Apabila dikemudian hari terdapat perubahan data (termasuk namun tidak terbatas pada pembaharuan
data yang sudah kadaluwarsa/expired) atas dokumentasi yang disampaikan, maka
Perusahaan/Konsorsium*) akan selalu berkomitmen untuk menyampaikan data terbaru terkait
perubahan tersebut kepada ICON+.
7. Jika pernyataan sebagaimana dimaksud dalam butir 1 hingga butir 6 Surat Pernyataan ini terbukti
salah/tidak sah/tidak terpenuhi, maka Perusahaan bersedia untuk dikenakan sanksi yang ditetapkan
oleh ICON+ dan bertanggung jawab secara menyeluruh atas permasalahan yang timbul serta
membebaskan ICON+ dari seluruh tuntutan atas kelalaian/kesalahan Perusahaan.

Demikian pernyataan ini kami buat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab.

............, XX – XX – 20XX .....(G)

Keterangan A : Nomor dokumen RKS ..........................(H)


B : Diisi nama pejabat/nama pejabat dari setiap anggota konsorsium
C : Jabatan yang mewakili
D : Nama perusahaan atau konsorsium*)
E : Coret salah satu perusahaan atau konsorsium ..........(I)
F : Alamat korespondensi perusahaan/konsorsium lengkap dengan
kota dan no.telepon
G : Lokasi dan tanggal surat dibuat .........(J)
H : Nama perusahaan/ponsorsium*)
I : Tanda tangan diatas meterai Rp10.000,00
J : Nama dan jabatan dalam perusahaan/konsorsium*)
*) coret salah satu
 Untuk Konsorsium apabila dipersyaratkan diisi dengan keterangan
sebagai berikut:
 Poin B dan C diisi leader dan seluruh anggota konsorsium
 Poin H dan I ditandatangani oleh leader dan seluruh anggota
Konsorsium

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 13
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

lampiran 3. FORMAT SURAT Pernyataan Tidak masuk daftar hitam dan kesanggupan melaksanakan pekerjaan
SURAT PERNYATAAN
TIDAK MASUK DAFTAR HITAM (BLACKLIST) DAN KESANGGUPAN MELAKSANAKAN PEKERJAAN
(Dokumen RKS No.xxx) .....(A)

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : (B)
Jabatan : (C)
Bertindak untuk : (D)
Dan atas nama : Perusahaan/Konsorsium*) (E)
Dengan alamat : (F)

Dengan ini menyatakan bahwa:


1. Hingga tanggal surat ini dibuat, perusahaan kami/semua perusahaan anggota dari Konsorsium kami*)
tidak masuk dalam pengawasan pengadilan, tidak bangkrut, dan tidak sedang dihentikan kegiatan
usahanya.
2. Seluruh Direksi maupun semua pengurus badan usaha kami tidak masuk dalam daftar hitam (blacklist)
ICON+.
3. Kami/seluruh perusahaan tergabung dalam Konsorsium kami*) bukan bagian langsung maupun tidak
langsung (afiliasi) dari perusahaan yang sedang dalam daftar hitam (blacklist) oleh ICON+.
4. Kami sanggup melaksanakan pekerjaan sesuai ketentuan yang telah ditentukan dalam perjanjian
apabila ditunjuk sebagai pemenang.
5. Jika pernyataan kami dalam butir 1,2, 3 dan 4 Surat Pernyataan ini terbukti salah/tidak sah/tidak
terpenuhi, maka kami bersedia untuk dikenakan sanksi yang ditetapkan oleh ICON+ dan bertanggung
jawab secara menyeluruh atas permasalahan yang timbul serta membebaskan ICON+ dari seluruh
tuntutan atas kelalaian/kesalahan Perusahaan/Konsorsium*).

Demikian pernyataan ini kami buat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab.

............, XX – XX – 20XX .......(G)

Keterangan A : Nomor dokumen RKS .... (H)


B : Diisi nama pejabat/nama pejabat dari setiap anggota konsorsium
C : Jabatan yang mewakili
D : Nama perusahaan atau konsorsium*)
E : Coret salah satu perusahaan atau konsorsium .......(I)
F : Alamat korespondensi perusahaan/konsorsium lengkap dengan
kota dan no.telepon
G : Lokasi dan tanggal surat dibuat
H : Nama perusahaan/ponsorsium*)
I : Tanda tangan diatas meterai Rp10.000,00 ........(J)
J : Nama dan jabatan dalam perusahaan/konsorsium*)
*) coret salah satu
 Untuk Konsorsium apabila dipersyaratkan diisi dengan keterangan
sebagai berikut:
 Poin B dan C diisi leader dan seluruh anggota konsorsium
 Poin H dan I ditandatangani oleh leader dan seluruh anggota
Konsorsium

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 14
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

LAMPIRAN 4. FORMAT SURAT PENAWARAN HARGA

(MENGGUNAKAN KOP SURAT PERUSAHAAN)

No. :
Lampiran :
Perihal : Penawaran Harga

Jakarta, …………….. (A)

Kepada Yth,
PT Indonesia Comnets Plus

Yang bertanda tangan dibawah ini :…………………………………… (B)


Dalam hal ini mewakili :…………………………………… (C)
Jabatan :…………………………………… (D)

Dengan ini menyatakan :


1. Tunduk kepada ketentuan-ketentuan tentang Pengadaan Barang dan Jasa di PTIndonesia Comnets
Plus dan perundang-undangan yang berlaku.
2. Bersedia dan sanggup melaksanakan pekerjaansesuai dengan syarat-syarat yang tercantum dalam:
Dokumen RKS No. : ……………..
Harga Penawaran sebesar : Rp.....................
Pajak Pertambahan Nilai (PPn) 11% : Rp.....................
Total harga : Rp.....................
Terbilang : .........................

3. Masa berlaku penawaran mengikat dalam jangka waktu 60 (enam puluh) hari kalender terhitung sejak
tanggal penerbitan surat penawaran harga dan dapat diperpanjang apabila diperlukan.
4. Jangka waktu pekerjaan adalah :
a. Jangka waktu pekerjaan instalasi link Sewa 5 Gbps Bangka - Belitung adalah 30 Hari Kalender
sejak tanggal yang ditetapkan pada SP2K dan/atau Perjanjian.
b. Jangka waktu sewa adalah 12 Bulan sejak diterbitkan Berita Acara Siap Operasi (BASO).

5. Terlampir kami sampaikan rincian harga penawaran.

Keterangan A  Tanggal diterbitkannya surat penawaran


B  Nama perusahaan /Konsorsium ………..….(E)
C  Nama yang mewakili perusahaan / Konsorsium
D  Jabatan yang mewakili perusahaan ? Konsorsium
E : Tanda tangan penawar diatas materai.
..................(F)
F  Nama jelas

Untuk Konsorsium, Poin E dan F diisi oleh Pejabat dari Leader


Konsorsium

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 15
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

Lampiran Surat Penawaran Harga -1

Sesuai dengan BOQ

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 16
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

Demikian Berita Acara Penjelasan (BAP) RKS ini dibuat dan disepakati oleh wakil Calon Penyedia Barang/Jasa
serta perwakilan PT Indonesia Comnets Plus dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan serta mempunyai
kekuatan hukum yang sama dengan Dokumen RKS.

DISETUJUI

PT Indonesia Comnets Plus


Tanda Tangan :

Nama Jelas : Siti Nurhendar

Tanda Tangan :

Nama Jelas : Bambang Hermanto

Tanda Tangan :

Nama Jelas : Ilham Maulana

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 17
BERITA ACARA PENJELASAN Judul Pengadaan
Jasa Penyedia Pengadaan Link Bangka -
Belitung 5 Gbps
(BAP) RKS
Nomor RKS 18296.RKS/PUSAT/ICON+/2022

Tanggal RKS 15 Juni 2022

Nomor : 18296/BAP/PUSAT/ICON+/2022 Nomor SPP 18296/SPP/008/PUSAT/ICON+/2022


Tanggal : 24 Juni 2022 Tanggal SPP 23 Maret 2022

DISETUJUI

Calon Penyedia Barang dan Jasa

PT ……………………………………………..
Tanda Tangan :

Nama Jelas :

Tanda Tangan :

Nama Jelas :

Berita Acara Penjelasan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (BAP RKS) Pengadaan Barang dan Jasa PT Indonesia Comnet Plus 18

Anda mungkin juga menyukai