Anda di halaman 1dari 11

Laporan 2

“PRATIKUM SISTEM OPERASI”

Disusun oleh:

Nama:Natha Fahrezi Azra Aripianto


Nim :22346017

Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang

2022/2023
Langkah-langkah menginstal virtual box :

1. Download virtual box, lalu run as administator

2. lalu ikuti arahan dari aplikasinya (pilih next, sampai finish)

3. penginstalan aplikasi virtual box sudah selesai


Selanjutnya kita akan menginstal sistem operasi linux ubuntu:

Hal yang harus kita siapkan adalah file ubuntunya

Selanjutnya kita buka aplikasi virtual box,


Selanjutnya pilih new, lalu isi nama dengan “linux ubuntu” maka type dan versi akan
terisi secara otomatis seperti diaatas. Selanjutnya klik next.

Disini saya akan membuat dengan mengisi bagian memory 4GB dan processors 1.
Selanjutnya klik next.

Pada bagian ini, saya membuat ukuran hardisknya menjadi 256 gb. Selanjutnya klik next.
Maka akan muncul keterangan sistem operasi yang akan kita jalankan, lalu klik finish.

Setalah itu, pilih iso yang sudah kita siapkan sebelumnya. Maka akan masuk ke menu
booting seperti ini :

Selanjutnya klik try or install ubuntu.


Selanjutnya pilih bahasa Indonesia, lalu klik pasang ubuntu.
Selanjutnya pilih instalasi normal lalu klik lanjutkan.
Pilih “hapus diska dan pasang ubuntu”. Setelah itu klik pasang sekarang.
Selanjutnya, os akan mengarahkan kita ke menu lokasi kita.

Selanjutnya kita diarahkan untuk mengisi data seperti diatas.


Setelah itu, os ubuntu sedang dalam proses penginstalan. Silahkan tunggu saja
Selanjutnya kita akan disuruh untuk restart perangkat, lalu muncul tampilan seperti
diaatas. Silahkan masukkan password yang sudah kita buat di awal tadi.

Penginstalan linux ubuntu sudah selesai.

Anda mungkin juga menyukai