Anda di halaman 1dari 8

KETENTUAN LOMBA GURU

1. Lomba Estafet Sarung

1) Ketentuan :
 Peserta wajib hadir 15 menit sebelum lomba dimulai
 Masing-masing peserta lomba berasal dari Guru, TU, dan Mahasiswa PPL
 Peserta perlombaan adalah grup yang terdiri dari 5 orang dalam 1 kelompok
 Peserta lomba membuat nama kelompok terlebih dahulu
 Peserta lomba melaporkan nama kelompok kepada panitia pelaksana
 Lomba dilaksanakan di sekolah SMK Negeri 5 Palembang
 Pada saat acara peserta diwajibkan
 Mematuhi peraturan lomba
 Mengikuti acara dengan tertib
 Berpakaian sesuai dengan tema yang telah ditentukan

2) Teknis :
 Peserta saling bergandengan tangan satu sama lain
 Kain sarung diletakkan diantara tangan peserta lomba Estafet Sarung
 Peserta lomba harus memindahkan sarung ke peserta lain disampingnya dan
diteruskan ke peserta lain disampingnya, hingga berakhir sarung Kembali lagi ke
peserta pertama
 Setiap Kecurangan yang dilakukan oleh peserta dapat mengakibatkan adanya
diskualifikasi oleh panitia pelaksana
 Penilaian berdasarkan kekompakan dan kecepatan kelompok
LOMBA ESTAFET SARUNG

NO. NAMA KELOMPOK WAKTU PENYELESAIAN ESTAFET

2. Lomba Estafet Balon


1) Ketentuan :
 Peserta wajib hadir 15 menit sebelum lomba dimulai
 Masing-masing peserta lomba berasal dari Guru, TU, dan Mahasiswa PPL
 Peserta perlombaan adalah grup yang terdiri dari 5 orang dalam 1 kelompok
 Peserta lomba membuat nama kelompok terlebih dahulu
 Peserta lomba melaporkan nama kelompok kepada panitia pelaksana
 Lomba dilaksanakan di sekolah SMK Negeri 5 Palembang
 Pada saat acara peserta diwajibkan
 Mematuhi peraturan lomba
 Mengikuti acara dengan tertib
 Berpakaian sesuai dengan tema yang telah ditentukan

2) Teknis :

 Perlombaan diadakan untuk 2 kelompok sekaligus.


 Setiap Kelompok terdiri dari 5 orang peserta
 Peserta berbaris rapi di depan tempat yang telah disediakan
 Peserta mendengarkan aba-aba mulai dari Panitia
 Peserta pertama mengambil balon yang ada di dedepannya
 Kemudian, peserta pertama lari dan meletakkan balon di punggung belakangnya
sehingga tertempel di perut peserta kedua.
 Begitupun dengan peserta ke 3, 4, dan 5. Balon harus tertempel di perut tengah
sehingga barisan berbentuk seperti ular.
 Apabila balon terjatuh, maka kelompoknya dinyatakan kalah.
 Peserta yang mencapai garis finish pertama dengan posisi balon tidak terjatuh yang
akan menjadi pemenangnya dengan ketentuan tidak ada kecurangan pada saat
perlombaan berlangsung.
 Dilarang memegang balon yang telah di letakkan di perut.
 Apabila melanggar, peserta akan didiskualifikasi dan kelompok tidak bisa melanjutkan
permainan.
 Penilaian berdasarkan kekompakan dan kecepatan kelompok
LOMBA ESTAFET BALON

NO. NAMA KELOMPOK WAKTU PENYELESAIAN ESTAFET

3. Lomba Baris Berbaris Tutup Mata


1) Ketentuan :
 Peserta wajib hadir 15 menit sebelum lomba dimulai
 Masing-masing peserta lomba berasal dari Guru, TU, dan Mahasiswa PPL
 Peserta perlombaan adalah individu
 Lomba dilaksanakan di sekolah SMK Negeri 5 Palembang
 Pada saat acara peserta diwajibkan
 Mematuhi peraturan lomba
 Mengikuti acara dengan tertib
 Berpakaian sesuai dengan tema yang telah ditentukan

2) Teknis :

 Peserta lomba bersiap di tempat yang telah ditentukan.


 Peserta berbaris rapi
 Peserta menggunakan penutup mata
 Peserta harus mendengarkan setiap arahan dari panitia pelaksana
 Apabila terdapat peserta yang tidak sesuai dengan arahan penunjuk arah maka akan
dinyatakan kalah
 Peserta yang kalah bisa langsung meninggalkan tempat perlombaan
 Peserta yang benar dan bertahan bisa melanjutkan perlombaan
 Petunjuk arah memberikan arah untuk ditebak
 Penilaian pemenang berdasarkan ketepatan menebak arah baris berbaris dengan
keadaan mata tertutup
LOMBA BARIS-BERBARIS TUTUP MATA

STATUS
NO. NAMA
KALAH/MENANG

4. Lomba Tebak Gerak


1) Ketentuan :

 Tebak gerak adalah permainan di mana kita harus mampu menebak apa arti/maksud
dari petunjuk (clue) yang diberikan melalui sebuah gerakan tubuh tanpa berbicara.
Terdapat kategori yang digunakan sebegai petunjuk antara lain hewan, makanan,
ataupun benda di sekitar
 Peserta wajib hadir 15 menit sebelum lomba dimulai
 Masing-masing peserta lomba berasal dari Guru, TU, dan Mahasiswa PPL
 Peserta perlombaan adalah grup yang terdiri dari 5 orang dalam 1 kelompok
 Peserta lomba membuat nama kelompok terlebih dahulu
 Peserta lomba melaporkan nama kelompok kepada panitia pelaksana
 Lomba dilaksanakan di sekolah SMK Negeri 5 Palembang
 Pada saat acara peserta diwajibkan
 Mematuhi peraturan lomba
 Mengikuti acara dengan tertib
 Berpakaian sesuai dengan tema yang telah ditentukan

1) Teknis :

 Peserta membentuk kelompoknya masing-masing yang terdiri dari 5 orang peserta


 1 peserta bertindak sebagai pemberi petunjuk dan 4 yang lain sebagai penebak
 Panitia menyediakan 1 kalimat untuk ditebak
 Peserta menebak berdasarkan Gerakan yang diberikan oleh pemberi petunjuk.
 Peserta diharuskan menebak dengan kata/kalimat yang benar.
 Pemberi petunjuk dilarang bersuara (menggunakan kata-kata).
 Pemberi petunjuk hanya memiliki kesempatan untuk memberi petunjuk selama 15
detik.
 Apabila penebak terakhir menjawab dengan benar maka akan mendapatkan point.
 Apabila penebak terakhir menjawab salah, maka tidak mendapatkan point.
 Jawaban benar atau salah yang valid hanya berasal dari penebak pertama yang telah
membaca kalimat yang didapatkan.
LOMBA TEBAK GERAK

KETEPATAN KECEPATAN MENEBAK


NO. NAMA KELOMPOK
MENEBAK KALIMAT KALIMAT

Anda mungkin juga menyukai