Anda di halaman 1dari 2

SURAT KETERANGAN

NOMOR : 742/KET/PJN-Wil.IV/2023

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Franciskus Rendra Subekti, S.T


Jabatan : Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah IV Provinsi
Papua (Jayawijaya)
Alamat : Jalan Hom – Hom, Wamena

Dengan ini memberikan keterangan terkait koreksi atas laporan BMN terhadap kesalahan
perekaman kodefikasi Aset BMN dengan kode barang (3070101127) dan (3070104108) dengan
melakukan Reklasifikasi Keluar (kode transaksi 304), kemudian dilakukan perekaman kodefikasi
yang seharusnya melalui Reklasifikasi Masuk (kode transaksi 107) dengan kode barang
(3050201003) sesuai penjelasan dalam lampiran surat ini.

Demikian kami sampaikan untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Wamena, 11 September 2023

Kepala Satuan Kerja


Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah IV
Provinsi Papua (Jayawijaya)

FRANCISKUS RENDRA SUBEKTI, S.T


NIP. 19840224 201012 1 003
Lampiran Surat Keterangan Kepala Satuan Kerja
Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah IV Provinsi
Papua (Jayawijaya)
Nomor : 742/KET/PJN-Wil.IV/2023
Tanggal : 11 September 2023

Kodefikasi Semula Kodefikasi Menjadi


Nilai Perolehan Nilai Perolehan
No Kode Barang Nama Barang NUP No Kode Barang Nama Barang NUP
(Rp) (Rp)
1 3070101127 Kursi Dorong 1 3.349.500,00 1 3050201003 Kursi Besi / Metal 64 3.349.500,00
2 3070101127 Kursi Dorong 2 3.349.500,00 2 3050201003 Kursi Besi / Metal 65 3.349.500,00
3 3070101127 Kursi Dorong 3 3.025.000,00 3 3050201003 Kursi Besi / Metal 66 3.025.000,00
4 3070104108 Kursi Zeis 10 3.349.500,00 4 3050201003 Kursi Besi / Metal 67 3.349.500,00
5 3070104108 Kursi Zeis 11 3.349.500,00 5 3050201003 Kursi Besi / Metal 68 3.349.500,00
Melakukan Reklasifikasi Keluar melalui menu Aset Tetap >> RUH >> transaksi BMN Kemudian dilakukan Reklasifikasi Masuk melalui menu Aset Tetap >> RUH >>
>> Penghapusan >> Reklasifikasi Keluar (rekam sampai approve) terhadap Barang transaksi BMN >> Perolehan >> Reklasifikasi Masuk (rekam sampai approve)
dengan NUP semula. terhadap Barang dengan NUP menjadi.

Kepala Satuan Kerja


Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah IV
Provinsi Papua (Jayawijaya)

FRANCISKUS RENDRA SUBEKTI, S.T


NIP. 19840224 201012 1 003

Anda mungkin juga menyukai