Anda di halaman 1dari 5

SOAL MODUL SALURAN KEMIH SM 4

Dr. Muhammad Budi Syahputra,M.Biomed

1. Yang bukan merupakan mekanisme dasar fungsi ginjal adalah :

a. Filtrasi

b. Absorbsi *

c. Reabsorsi

d. Sekresi

e. Ekskresi

2.Proses filtrasi pada ginjal terjadi di bagian :

a. Glomerulus *

b. Tubulus Proximal

c. Tubulus Distal

d. Ansa Henle

e. Tubulus Collectivus

3. Berikut Faktor yang mempengaruhi Laju Filtrasi Glomerulus ,kecuali :

a. Tekanan darah ginjal

b. Aliran darah Ginjal *

c. Luas permukaan kapiler glomerulus

d. Permeabilitas membran kapiler capsula bowman

e. Saraf Parasimpatis *

4.Laju Filtrasi Glomerulus rata rata adalah

a. 50 ml/menit

b. 75 ml / menit

c. 100 ml/menit

d. 125 mi/menit *

e. 200 ml/menit
5. Starling Forces / tekanan filtrasi ditentukan oleh sebagai berikut, kecuali :

a. Tekanan hidostatik di kapiler glomerulus

b. Tekanan onkotik dalam kapsula bowman

c. Tekanan hidrostatik di kapsula bowman

d. Tekanan onkotik kapiler plasma dalam kapiler glomerulus

e. Permeabilitas membrane glomerulus *

6. Tekanan hidrostatik kapiler glomerulus adalah

a. ±55 mmHg *

b. ±30 mmHg

c. ±15mmHg

d. ±10 mmHg

e. ± 5mmHg

7. Hormon yang menyebabkan vasokontriksi aliran darah ke ginjal & penurunan laju Filtrasi Glomerulus
adalah

a. Norpenefrin *

b. ADH

c. Angiotensin I

d. Angiotensin II

e. Prostaglandin

8.Proses reabsorpsi pada ginjal terjadi di bagian berikut, kecuali :

a. Glomerulus *

b. Tubulus Proximal

c. Tubulus Distal

d. Ansa Henle

e. Tubulus Collectivus
9. Berikut merupakan zat zat yang di reabsorpsi aktif, kecuali :

a. Glukosa

b. Asam Amino

c. Urea *

d. Natrium

e. Kalium

10. Berikut adalah zat zat yang di reabsorpsi 80% di tubulus proksimal, kecuali :

a. Air

b. Natrium

c. Kalium

d. Glukosa *

e. Klorida

11. Zat yang disekresi pada tubulus distal adalah

a. Air

b. Amonia *

c. Klorida

d. Glokosa

e. Asam Amino

12. Pencegahan atau Penghentian miksi di sebabkan oleh

a. Kontraksi sphincter ekternus *

b. Relaksasi sphincter ekternus

c. Kontraksi sphincter internus

d. Relaksasi sphinter internus

e. Kontraksi Vesika urinaria

13. Reflek berkemih pada pons menyebabkan :


a. Kandung kemih terisi

b. Aktivasi reseptor regang

c. Aktivasi saraf parasimpatis

d. Kontraksi Vesika Urinaria

e. Kontraksi sfinchter internus *

14. Jumlah Volume urine untuk merangsang proses miksi adalah

a. 50 cc

b. 100 cc

c. 150 cc

d. 200 cc

e.250 cc *

15.Proses pembentukan urine di pengaruhi oleh factor factor di bawah ini, kecuali :

a. ADH

b. Suhu

c. Emosi

d. Konsentrasi darah

e. Jenis kelamin *

16. Berikut komposisi urin normal, kecuali :

a. Air

b. Glukosa *

c. Kreatinin

d. Amonia

e. Ureum

17. Berikut merupakan fungsi dari hormone ADH adalah

a. Meningkatkan reabsorpsi air *


b. Menurunkan reabsorpsi air

c. Meningkatkan Produksi Urin

d. Kontraksi Vesika urinaria

e. Kontraksi Spinchter Eksternus

18. Yang bukan merupakan fungsi homeostasis ginjal adalah

a. Mempertahankan PH plasma darah

b. Mengatur konsentrasi ion mineral

c. Menghasilkan urin yang bersifat asam pada PH 3 *

c. Mengatur komposisi air dalam darah

d. Mengendalikan kadar ion natrium

Anda mungkin juga menyukai