Anda di halaman 1dari 20

BAB II

ANALISA SITUASI

2.1 Analisa Situasi Umum


2.1.1 Geografi
Desa mekarsariterletak di wilayah Kecamatan Passir Sakti Kab. Lampung
Timur Propinsi Lampung Timur. Luas wilayah Desa Mekarsari + 987,5 Ha
yang terddiri dari 6 Dusun.
Batas batas Desa Mekarsari adalah sebagai berikut:
Sebelah Utara dengan Desa Tambah Agung
Sebelah Selatan dengan Desa Mulyosari
Sebelah Barat dengan Desa Adirejo
Sebelah Timur dengan Desa Pasir Sakti

2.1.2 Topografi
2.1.2.1 Distribusi Penduduk
Jumlah penduduk Desa Mekarsari adalah 2.878 jiwa yang terdiri
dari 735 kepala keluarga. Jumlah RT 21 dan 6 Dusun. Berikut ini
adalah data distribusi penduduk Desa Mekarsari:
Tabel 1. Distribusi Desa Mekarsari menurut jenis kelamin tahun
2024
DESA JENIS KELAMIN
NO KK JUMLAH KET
LK PR

1. Mekarsari 811 1494 1384 2878 -

Sumber : Monografi Desa Mekarsari tahun 2023

Mekarsari
3500
2878
3000

2500

KK LK
2000
1494 1383
1500 PR JUMLAH
7
1000

500

0
KK LK PR JUMLAH

Grafik 1. Distribusi Penduduk Desa Mekarsari menurut jenis kelamin

2.1.2.2 Sosial Ekonomi


Sebagian besar penduduk Desa Mekarsari bermata pencaharian
tahun 2024`
NO MATA PENCAHARIAN JUMLAH KET
1. Petani 1437
2. Buruh Tani 420
3. Pedagang 312
4. PNS 8
Sumber : Monografi Desa Mekarsari tahun 2023

MATA PENCAHARIAN PENDUDUK

950
1000
900
800
PETANI
700
600 420 BURUH TANI
500 312
PEDAGANG
400
300 PNS
200 17
100
0
PETANI BURUH TANI PEDAGANG PNS

Grafik 2. Distribusi Penduduk Desa Mekarsari menurut jenis kelamin

2.1.2.3 Agama
Penduduk Desa Mekarsari Mayoritas beraga Islam
2.1.2.4 Pendidikan
Tingkat pendidikan di Desa Mekarsari masih tergolong rendah
karena di lihat dari tabel distribusi pendidikan berikut masih
banyak yang berpendidikan SD sehingga pengetahuan tentang
kesehatan masih kurang dan kesadaran untuk hidup sehat
masih kurang.
Tabel 3. Distribusi penduduk desa Mekarsari menurut tingkat
pendidikan tahun 2023
No Tingkat Pendidikan Jumlah Ket
1 Pra Sekolah 330
2 SD 1152
3 SMP 589
4 SLTA 720
5 Diploma I dan II 34
Sumber : Monografi Desa Mekarsari tahun 2015
PENDIDIKAN
1152
1200

1000
720
800 PRA SEKOLAH
589 SD
600 SMP
SLTA
330 DIPLOMA I DAN II
400

200 35

0
PRA SD SMP SLTA DIPLOMA I
SEKOLAH DAN II

Grafik 2. Distribusi Penduduk Desa Mekarsari menurut jenis kelamin

2.2 Analisa Pencapaian Cakupan Program Kesehatan Ibu


2.2.1 Cakupan K1 dan K4
Pelayanan ibu hamil (antenatal care) adalaha pelayanan kesehatan yang di
selenggarakan oleh tenaga kesehatan profesional yang di tunjukan kepada
ibu hamil dan janin yang di kandung untuk menjaminagar ibu hamil dapat
melalui masa kehamilan, persalinan dan nifas dengan baik dan selamat serta
melahirkan bayi yang sehat. Berikut cakupan K1 dan K4 Desa Mekarsari
tahun 2023.
Tabel 4. K1 dan K4 di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. K1 Ibu Hamil 45 60
2. K4 Ibu Hamil 36 47

2.2.2 Persalinan Nakes dan Dukun


Sebagian besar persalinan di Desa Mekarsari di tolong oleh tenaga
kesehatan. Namun demikian, masih ada persalinan yang di tolong oleh
dukun bayi.
Tabel 5. Persalinan oleh nakes dan dukun di Desa Mekarsari tahun 2022-
2023.
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Persalinan Nakes 39 50
2. Persalinan Dukun 0 0
2.2.3 Kunjungan Nifas 1 dan Lengkap
Tabel 6. Kunjungan Nifas di Desa Mekarsari tahun 2022-2023.
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Kunjungan Nifas I 38 50
2. Kunjungan Nifas II 38 50
3. Kunjungan Nifas III 38 50

2.2.4 Resti Bumil Ditemukan, Ditangani dan Dirujuk


Tabel 7. Resti Bumil di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun
2022 2023
1. Bumi Resti 11 17

2.2.5 Stikerisasi P4K


Tabel 8. Resti Bumil di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Stikerisasi P4K 45 49

2.2.6 Kelas Ibu


Tabel 9. Resti Bumil di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Jumlah Bumil Bumil Hadir Bumil Lulus Ket
1. 56 49 40

2.2.7 Buku KIA


Tabel 10. Buku KIA di Desa Mekarsari tahun 2022-2023.
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1 Buku KIA 48 56

2.2.8 Kemitraan Dukun dan Bayi


Di Desa Mekarsari masih terdapat 3 dukun bayi yang aktif menolong
persalinan yaitu 3 orang dukun bayi di dusun 3. Di wilayah Mekarsari semua
dukun bayi telah mengikuti kemitraan yang di laksanakan di Kecamatan Pasir
Sakti.
2.2.9 Kematian Ibu
Pada tahun 2022 tidak terdapat kematian ibu di Desa Mekarsari, Demikian
pula pada tahun 2023.
Tabel 11. Kematian Ibu di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2023 2023
1. Kematian Ibu 0 0

2.2.10 KB
Tabel 12. Akseptor KB di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Akseptor KB Aktif 338 343

2.2.11 Lansia
Tabel 13. Lansia di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Lansia 154 169

2.2.12 Fe1 dan Fe3


Tabel 14. Ibu Hamil dapat Fe1 dan Fe 3 di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Ibu Hamil dapat Fe1 48 52
2. Ibu Hamil dapat Fe3 76 155,36

2.2.13 TT1 dan TT4


Tabel 15. Ibu Hamil dapat Tt1 dan TT4 di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Ibu Hamil dapat TT1 48 69
2. Ibu Hamil dapat TT4 68 71

2.3 Analisa Pencapaian Cakupan Program Kesehatan Anak


2.3.1 Cakupan KNI dan KN Lengkap
Tabel 16. Cakupan KN 1dan KN Lengkap di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Kunjungan Neonatal I 38 52
2. Kunjungan Neonatal II 38 52
3. Kunjungan Neonatal III 38 52

2.3.2 Bayi Lahir Hidup dan Bayi Lahir Mati


Pada tahun 2023 cakupan bayi lahir hidup di Desa Mekarsari sebesar 99%
dan tidak dapat terdapat persalinan dengan bayi lahir mati. Berikut rincian
cakupan bayi lahir hidup ddan mati di Desa mekarsari.
Tabel 17. Bayi Lahir Hidup dan Bayi Lahir Mati di Desa Mekarsari tahun
20122-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1 Bayi Lahir Hidup 38 52
2. Bayi Lahir Mati 0 0

2.3.3 Neonatal Resti yang ditemukan, Ditangani dan Dirujuk


Tabel 18. Neonatal Resti yang ditemukan, Ditangani dan Dirujuk Desa
Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. Neonatal Resti 2 1

2.3.4 Kunjungan Bayi


Tabel 19. Kunjungan Bayi
No Indikator Jumlah
1. Kunjungan seluruh bayi 51
2. Bayi muda sakit di periksa 25
3. Bayi muda sakit di MTBM 16
4. Bayi muda sakit di rujuk

2.3.5 DDTK Bayi


Tabel 20. DDTK Bayi di Desa Mekarsari tahun 2022-2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. DDTK Bayi 35 48

2.3.6 DDTK Anpras


Ada tiga deteksi dini tumbuh kembang yang dapat di kerjakan oleh tenaga
kesehatan antara lain:
1. Deteksi dini penyimpangan pertumbuhan, yaitu untuk mengetahui status
gizi kurang/buruk dan mikri/miakrossefali.
2. Deteksi dini penyimpangan perkembangan yaitu, untuk mengetahui
gangguan perkembangan anak (keterlambatan), gangguan daya lihat,
gangguan daya dengar.

3. Deteksi dini penyimpangan mentasl emosional, autisme dan gangguan


pemusatan perhatian dan kiperaktifitas.

Tabel 21. DDTK Anpras di Desa Mekarsari tahun 2022-2023


No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1. DDTK Anpras 133 145

2.3.7 Kematian Neonatal, Bayi dan Balita


tidak ada anka kematian bayi di Desa Mekarsari tahun 2022-2023.
Tabel 22. Kematian neonatal Bayi dan Balita di Desa Mekarsari tahun 2022-
2023
No Indikator Tahun Ket
2022 2023
1 Kematian Bayi 0 0
2. Kematian Balita 0 0

2.4 Analisa Faktor Determinan


2.4.1 Analisa Lingkungan
2.4.1.1 Analisa Lingkungan fisik Desa Mekarsari tahun 2023.
Tabel23. Lingkungan Fisik Desa Mekarsari tahun 2023
No Jumlah Permanen Semi Geribik Ket
Rumah Permanen
1. 681 524 121 35
Sumber: Monografi Desa Mekarsari tahun 2023

2.4.1.2 Sosial Ekonomi Desa Mekarsari tahun 2023

No Jumlah
Penduduk Pend. Gakin KK. Gakin
1. 2878 1440 410
Sumber: Monografi Desa Mekarsari tahun 2023
2.4.2 Analisa Perilaku
2.4.2.1 Manfaat BPJS
Pada tahun 2023 di Desa mekarsari sebagian besar persalinan
memanfaatkan fasilitas bpjs dengan rincian persalinan BPJS
sebanyak 31, persalinan umum sebanyak 1 dan persalianan
dukun tidak ada
2.4.2.2 UKBM
Berdasarkan data upaya kesehatan yang bersumber daya
masyarakat (UKBM), peran masyarakat di Desa Mekarsari
adalah sebagai berikut:

a. Posyandu
Jumlah Posyandu yang ada di Desa Mekarsari sebanyak 3
posyandu di bagi dalam 6 dusun dan di beri nama posyandu
bulan, bintang dan matahari. Strata posyandu di bagi
menjadi 4, yaitu pratama madya, purnama dan mandiri.
Pada Desa Mekarsari dua posyandu masuk ke dalam strata
purnama dan satu posyandu manndiri.
b. Pustu
Pada tahun 2023 Desa Mekarsari sudah terdapat bangunan
pustuyang terletak di dusun 3 Desa Mekarsari.untuk pustu
sendiri berdiri pada tahun 2006
c. Kader Kesehata
Kader posyandu Desa Mekarsari terdapat 15 orang yang
masing-masing terbagi dalam 3 posyandu, kader poskesdes
2 orang, kader jumantik 4 orang, kader PHBS 2 orang dan
Toma 1 orang.
d. Toga ( Tanaman Obat Keluarga )
Jumlah rumah yang memiliki Toga di Desa Mekarsari adalah
sebanyak 735 rumah tangga.
e. Dukun Bayi
Di Desa Mekarsari masih terdapat 3 dukun bayi yang sudah
tidak menolong persalinan.

2.4.3 Analisa Kependudukan

2.4.3.1 Ibu Hamil KEK


Di Desa Mekarsari tidak terdapat ibu hamil KEK (Kekurangan
Energi Kronis) pada tahun 2022 Sedangkan pada tahun 20123
terdapat 1 bumil KEK.

Tabel 25. Ibu Hamil KEK Desa Mekarsari tahun 2022-2023


No Desa Tahun Ket
2022 2023
1. Mekarsari 0 1
Sumber: Monografi Desa Mekarsari tahun 2023

2.4.3.2 Ibu Hamil Anemia


Ibu hamil anemia adalah dimana ibu hamil dengan kadar
haemoglobin dalam darah kurang dari 11%. Anemia dapat di
golongkan menjadi tiga bagian yaitu anemia berat (<6 gr%),
anemia sedang (7-9 gr%) dan anemia ringan (9-11 gr%).
Anemia pada ibu hamil dapat di pengaruhi berbagai hal antara
lain pola makan ibu hamil yang tidak seimbang,
ketidakteraturan dalam mengonsumsi tablet tambah darah (zat
besi)

Tabel 26. Ibu hamil Anemia Desa Mekarsari tahun 2022-2023

No Desa Tahun Ket


2022 2023
1. Mekarsari 3 5
Sumber: Unit Kesga Puskesmas Pasirsakti tahun 2023

2.4.4 Analisa Program dan Pelayanan Kesehatan


2.4.4.1 Analisa Input
a. Keadaan Fasilitas Kesehatan

Puskesmas Pasir Sakti adalah puskesmas Induk yang


terdapat di Kecamatan Pasir Sakti yang berperan penting
dalam menyelenggarakan pelayanan kesehatan pada
masyarakat. Puskesmas Pasir Sakti membawahi 4 puskesmas
pembantu yaitu puskesmas pembantu Desa Labuhan Ratu,
Puskesmas pembantu Desa Kedung Ringin, puskesmas
pembantu Desa Purworejo dan puskesmas pembantu Desa
Mekarsari serta 8 poskesdes yang terdapat di Desa
Pasirsakti, Mulyosari, Rejomulyo, Purworwjo, Labuhan Ratu,
Kedung Ringin, Sumur Kucing dan Mekarsari.
b. Keadaan UKBM
Berdasarkan data dan upaya kesehatan yang berbasis
masyarakat (UKBM), peran serta masyarakat di Desa
Mekarsari antara lain posyandu, poskesdes, kader kesehatan
dan toga. Posyandu sudah memiliki gedung sendiri tapi
berbarengan dngan PAUD
c. Keadaan peralatan kesehatan
Keadaan UMUM peralatan kesehatan di pustu Mekarsari
masih dalam keadaan baik.
d. Analisa pemenuhan kebutuhan obat
Pemenuhan obat di pustu Desa Mekarsari di distribusi dari
puskesmas Pasirsakti setiap tiga bulan sekali.
e. Analisa pembiayaan sektor kesehatan
Setiap bulan pustu di kenakan biaya retribusi pembayaran
pasien dan juga retribusi pngambilan obat ke puskesmas
pasirsakti. Untuk pembiayaan pengobatan sebagian besar
pasien memanfaatkan fasilitas BPJS

2.4.4.2 Analisa Output Pelayanan Kesehatan

a. Upaya Kesehatan Ibu dan Anak Desa Mekarsari


No Indikator Target Cakupan Kesenjangan
ABS % ABS % ABS %
1. K1 Ibu Hamil 110 100 60 54,5 51 46,3
2. K4 Ibu Hamil 110 100 47 42,7 61 554
3. Persalinan Nakes 88 100 50 56,8 59 67
4. Kunjungan Nifas I 100 100 50 50 58 58
5. Kunjungan Nifas II 100 100 50 50 58 58
6. Kunjungan Nifas III 100 100 50 50 58 58
7. Bumil Resti 11 95 21 190 -10 9
8. Stikerisasi P4K 100 100 49 49 51 51
9. Buku KIA 100 100 56 56 44 44
10. Akseptor KB Aktif 375 100 343 91,4 32 8,5
11. Ibu Hamil dapat Fe 1 110 100 52 42,2 48 43,6
12. Ibu Hamil dapat Fe 3 110 100 36 32,7 64 58,1
13. Imunisasi TT 1 100 98 69 67,6 31 30,3
14. Imunisasi Tt 4 100 98 71 69,5 29 284
15. Kunjungan Neonatal I 100 100 52 52 48 48
16. Kunjungan Neonatal II 100 100 52 52 48 48
17. Kunjungan Neonatal III 100 100 52 52 48 48
18. Bayi Lahir Hidup 88 100 52 59 38 43,1
19. Neonatal Resti 25 100 9 36 16 64
20. Kunjungan Bayi 51 100 48 94,1 3 5,8
21. DDTK Bayi 110 100 48 43,6 62 56,3
22. DDTK Anpras 246 100 145 58,9 101 41
23. Kematian Neonatal 0 100 100 0 0 0
24. Jumlah BBLR Yang Ditangani 100 100 98 98 2 2
25. ASI Ekslusif 97 100 56 57,7 41 42,2
26. Bayi dapat Vit. A bulan Feb 78 100 91 116,6 -13 -16,6
27. Bayi Dapat Vit. A Bulan Ags 78 100 88 112,8 -10 -12,8
28. Balita dapat Vit. A bln Feb 315 100 186 59 129 40,9
29. Balita dapat Vit A bln Ags 315 100 191 60,6 124 39,3
30. Imunisasi Hb 0-7 hari 75 100 70 93,3 30 40
31. Imunisasi BCG 75 100 78 104 22 29,3
32. Imunisasi DPT III 98 100 85 86,7 13 13,26
33. Imunisasi Polio 4 100 100 98 98 2 2
34. Imunisasi Campak 100 100 75 75 25 25
35. BB Balita N/D 346 100 125 36,9 221 73,1
36. BB Balita D/S 319 100 250 78,26 69 21,74
37. Balita BGM - - - - - -

Grafik Cakupan Upaya Kesehatan Ibu Dan Anak Desa


Mekarsari
100 100
100
90
80
60
70
47
60 40
50 33 TARGET
40 CAKUPAN
KESENJANGAN
30
20
10
0
K1 IBU HAMIL K4 IBU HAMIL

Grafik 4. Cakupan K1 dan K4

100

100
90
80
50 50
70
TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20
10
0
PERSALINAN NAKES

Grafik 5. Cakupan Persalinan Nakes

100 100 100


100
90
80
70
50 50 50 50 50 50
60
50 TARGET
CAKUPAN
40 KESENJANGAN
30
20
10
0
KUNJUNGAN NIFAS I KUNJUNGAN NIFAS KUNJUNGAN NIFAS
II III

Grafik 6. Cakupan Kunjungan Nifas 1,2 dan 3


95

100
90
80
70
TARGET
60
CAKUPAN
50 21 KESENJANGAN
40
-10
30
20
10
0
BUMIL RESTI

Grafik 7. Cakupan Bumil Resti

100

100
90
80
49 51
70
TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20
10
0
STIKERISASI P4K

Grafik 8. Cakupan Stikerisasi


100

100
90
80
56
70
44 TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20
10
0
BUKU KIA

Grafik 9. Cakupan Buku KIA

343
375
400

350

300

250 TARGET
CAKUPAN
200 KESENJANGAN
32
150

100

50

0
AKSEPTOR KB AKTIF

Grafik 10. Cakupan Akseptor KB Aktif


155,36
160

140

120 100 100

100
TARGET
80 52 48 CAKUPAN
60
KESENJANGAN
40

20 0

0
IBU HAMIL DAPAT FE 1 IBU HAMIL DAPAT FE 3

Grafik 11. Cakupan Bumil Fe 1 dan 3

98 98
100

90
75 75
80

70

60
TARGET
50 CAKUPAN
KESENJANGAN
40 23 23

30

20

10

0
IMUNISASI TT 1 IMUNISASI TT 4

Grafik 12. Cakupan Imunisasi TT 1 dan 4


100 100 100
100

90

80

70
52 52 52
48 48 48
60
TARGET
50
CAKUPAN
40 KESENJANGAN

30

20

10

0
KUNJUNGAN KUNJUNGAN KUNJUNGAN
NEONATAL I NEONATAL II NEONATAL III

Grafik 13. Cakupan Kunjungan Neonatal

100

100
90
80
52
48
70
TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20
10
0
LAHIR BAYI HIDUP

Grafik 14. Cakupan Bayi Lahir Hidup

25

25

16
20

TARGET
15
9 CAKUPAN
KESENJANGAN
10

0
NEONATAL RESTI
Grafik 15. Cakupan Neonatal Resti

100

100
90
80
70 52
48
TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20
10
0
KUNJUNGAN BAYI

Grafik 16. Cakupan Kunjungan Bayi

160 145

140

120 100 100

100
TARGET
80 52
CAKUPAN
48
KESENJANGAN
60

40
0

20

0
DDTK BAYI DDTK ANPRES

Grafik 17. Cakupan DDTK Bayi dan DDTK Anpras


100 100

100
90
80
70
60 TARGET
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20 0

10
0
KEMATIAN NEONATAL

Grafik 18. Cakupan Kematian Neonatal

100
98

100
90
80
70
TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
2
30
20
10
0
JUMLAH BBLR YANG DITANGANI

Grafik 19. Cakupan BBLR Yang Ditangani


100

100
90
80
53,56 56,44
70
TARGET
60
CAKUPAN
50 KESENJANGAN
40
30
20
10
0
ASI EKSKLUSIF

Grafik 20. Cakupan ASI Ekslusif

200
200

180

160

140 100 100


91
120
TARGET
100 CAKUPAN
KESENJANGAN
80
9
0
60

40

20

0
BAYI VIT.A BULAN FEBRUARI BAYI VIT.A BULAN AGUSTUS

Grafik 21. Cakupan Bayi dapat Vit. A Bulan Februari dan Agustus
100 100
100

90
78
80 70

70

60
TARGET
50 CAKUPAN
30 KESENJANGAN
40
22
30

20

10

0
IMUNISASI HB 0-7 HARI IMUNISASI BCG

Grafik 22. Cakupan Imunisasi HB 0-7 Hari dan BCG

98 100 98 100
100

90 85
75
80

70

60
TARGET
50 CAKUPAN
25 KESENJANGAN
40
13
30 2
20

10

0
IMUNISASI DPT III IMUNISASI POLIO IV IMUNISASI CAMPAK

Grafik 23. Cakupan Imunisasi DPT, Polio IV dan Campak


100 100
100

90
78,26
73,1
80

70

60
TARGET
50 36,9 CAKUPAN
KESENJANGAN
40
21,74
30

20

10

0
BB BALITA N/D BB BALITA D/S

Grafik 24. Cakupan Imunisasi BB Balita N/D dan D/S

Anda mungkin juga menyukai