Anda di halaman 1dari 1

SOP KLINIS YANG MENGACU PADA

ACUAN YANG JELAS


No.Dokumen : /SOP/C.IX/PN/VI/2015
No.Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 15 Juni 2015
Halaman : 1/1
PUSKESMAS Pauyulia Alfira,SST
NUNPENE NIP : 1975 0124 2001 12 2005

1.Pengertian Prosedur ini mencakup semua prosedur klinis yang dibuat puskesmas
2.Tujuan 1. Menjamin mutu layanan klinis dilakukan berdasarkan pembakuan standar
2. Menjamin prosedur layanan klinis dilakukan berdasarkan acuan yang jelas
dan dapat dipertanggungjawabkan dengan tetap mempertimbangkan
kemampuan puskesmas
3.Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nunpene No. /SOP/C.IX/PN/VI/2015 tentang
Standar dan SOP layanan Klinis
4. Referensi UU RI No. 36 Tahun 2009 pasal 5 tentang pelayanan monitoring dan evaluasi
pelayanan kesehatan di puskesmas
5. Prosedur 1. Setiap unit pelayanan mengajukan bahan referensi yang akan di pergunakan
dalam penyusunan SOP
2. Kepala puskesmas dan tim mutu pelayanan klinis membahas kriteri
refferensi yang dapat dipergunakan sebagai acuan
3. Selanjutnya memilih bahan refferensi yang telah diajukan
4. Tim mutu pelayanan klinis munyusun SOP berdasarkan acuan yang telah
dipilih
6. Unit Terkait Kepala puskesmas, tim peningkatan mutu pelayanan klinis, dokter, perawat,
bidan, analisis, sanitaria, nutrisionis

Anda mungkin juga menyukai