Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

(Menghindari Rintangan)

Materi Ajar : Aplikasi Scratch


Mata Pelajaran : Informatika
Elemen : Algoritma Pemograman
Pertemuan :
Kelas : X…….
Nama Kelompok : 1.
2.
3.
4.
5.
6

No Gambar Program Keterangan


Merubah Background menjadi Sprite: Keterangan:
a. Pilih background (BG) yang akan dijadikan sprite dengan cara
mengklik “Choose a backdroop”, kemudian pilih BG yang akan
dijadikan sprite

b. Pada bagian Backdroop klik Kanan > Export, Kemudian hapus BG


tersebut
Lalu ganti BG dengan background yang baru

c. Pada Bagian Choose Sprite tambahkan Sprite yang baru dari BG


yang tadi hasil Export

d. Duplikat sprite background menjadi dua, dan rubah nama nya


menjadi bg1 dan bg2
Menggerakan Sprite Background: Keterangan:
Untuk Bg 1

Untuk Bg 2

3 Menggerakkan Sprite Cat: Keterangan:


Gerakan Kontinu
Bergerak Ke Kiri

Bergerak Ke Kanan

Bergerak Melompat

4 Menambahkan Sprite Rock dan Menggerakannya: Keterangan:

Menambahkan Sprite Rock


Menggerakkan Sprite Rock

Apabila Rintangan Mengenai Sprite Cat (pada Bagian Sprite Rock) Keterangan:

6 Menambahkan Variable (GAME OVER) Keterangan:


Di Sprite Rock
DI Sprite Cat

Anda mungkin juga menyukai