Anda di halaman 1dari 21

BASIC HSSE LEARNING

SEPULUH (10) POTENSI BAHAYA


(HAZARD) DI AREA KERJA

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


BAHAYA
Apa itu Bahaya ?
Suatu kondisi atau tindakan yang memiliki potensi untuk lepasnya
(tidak direncanakan) atau kontaknya (tidak dikehendaki) manusia
dengan sumber energi yang dapat menimbulkan kecelakaan pada
manusia, kerusakan peralatan, atau lingkungan.

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


SEPULUH (10) POTENSI BAHAYA (HAZARD) DI AREA
KERJA

 Gerakan
 Elektrikal (Listrik)
 Biologi
 Radiasi
 Suara (Bunyi)
 Temperatur (Suhu)
 Zat Kimia
 Mekanikal (Mekanis)
 Tekanan
 Gaya Berat (Gravity)

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


GERAKAN
PERUBAHAN POSISI/GERAKAN DARI SUATU BENDA ATAU ZAT

CONTOH
kendaraan, pemindahan bejana atau peralatan; aliran air; angin;
gerakan badan: mengangkat, keseleo, atau membungkuk.

WHEN
Senin, 17 Juni 2019 Pukul 04:30 WITA.
WHERE
Rig RAISIS, TN-S189/S190 – PHM
WHO
IP a/n Pasber Banjar Nahor (Assistance driller) 47
tahun
WHAT
Impact wrench mengenai bagian wajah IP saat
proses pengencangan baut
untuk pemasangan BOP
WHY
Impact wrench terlepas dan terlempar, sehingga
mengenai wajah IP
HOW
Ketika proses pemasangan BOP, IP mengencangkan baut dengan menggunakan impact wrench, ketika mengencangkan
baut tersebut, tiba-tiba impact wrench terlepas dan terlempar sehingga bagian dari impact wrench mengenai wajah IP.
IP mengalami luka robek di sebelah kiri bibir lebarnya 0.5 x 0.5 cm dan luka gores, panjangnya 1.5 cm, disamping
hidung.

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


ELEKTRIKAL

Keberadaan dan aliran arus listrik

CONTOH
power line, transformer / gardu, listrik statik, halilintar,
peralatan beraliran listrik, kabel, dan batere

Rabu,07 Maret 2018 ,


Pukul 13:20 WI
Jatibarang Field

Crew elektrik off shore terpapar panas api


akibat short circuit di switchgear room XA-
Luka bakar pada P (lapangan X-RAY) Switchgear Room XAP,
tubuh korban Platform X-Ray

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


BIOLOGI
Organisme hidup yang dapat menimbulkan bahaya

CONTOH
binatang, bakteri, virus, serangga, pathogen, menangani
bahan makanan dengan tidak bersih, air tercemar.

Lokasi
Kegiatan pemboran di lokasi SBK-PXE #67, Sumur
Eksploitasi Field Tarakan
Rig
Rig PDSI 18.2 / LTO 650-M
Waktu
Senin, 19 Maret 2018, 11:47 WITA
Jenis Kejadian
Mata sebelah kiri Mudboy terkena semburan urin ular
sanca di area mudhopper

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


RADIASI
Energi yang diemisikan dari zat radioaktif atau
sumber alami yang mengandung radio aktif
(NORM – Naturally Occuring Radioactive
Materials)
CONTOH
sinar las, radiasi matahari, microwaves, laser, sinar-X,
alat ukur NORM
IH Monitoring tahun 2018 pada parameter
UV 94% tidak memenuhi NAB
Yaitu di Field:
Rantau, Pangkalan Susu, Jambi, Ramba,
Lirik, Prabumulih, Adera, Limau,
Pendopo, Jatibarang, OGT, Cepu, Donggi
Matindok, Sukowati, Papua, Tanjung,
Sanga-sanga, Sangata, Tarakan dan
Bunyu

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


SUARA
Gaya yang mengakibatkan benda atau zat bervibrasi
– energi ditransfer dalam bentuk gelombang suara

CONTOH
suara dari peralatan, suara akibat benturan,
vibrasi, lepasan aliran tekanan-tinggi, gangguan
bising terhadap komunikasi.

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


DISKUSI KELOMPOK

Sebutkan beberapa insiden yang pernah terjadi yang berhubungan


dengan ke lima sumber energi ini ?

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


TEMPERATURE

Perbedaan ukuran energi panas dari sebuah benda


atau lingkungan, dimana badan manusia
merasakannya sebagai panas atau dingin

CONTOH
api; percikan api; permukaan panas atau dingin; uap;
gesekan; dan kondisi umum lingkungan dan cuaca

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


ZAT KIMIA

Energi yang terdapat dalam zat kimia, yang secara


inheren atau melalui reaksi, memiliki potensi
menimbulkan luka fisik atau gangguan kesehatan,
lingkungan atau peralatan
CONTOH
uap flammable, bahaya dari reaksi kimia, karsinogen atau senyawa
beracun, korosif, gas combustible, udara rendah-oksigen, asap las, debu .

Kejadian
Meninggalnya petugas sekuriti
a/n Bp.M Agung Given Harba
dan a/n Nurwijaya
Waktu
Ditemukan Sabtu,
01September 2018, jam
08.05WIB
Lokasi
Proyek Panas Bumi Lumut
Balai, Cluster 9,
HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019
MEKANIKAL

Energi yang terdapat pada komponen dalam sebuah


system mekanis, contoh : rotasi, vibrasi, gerak, dll,
termasuk bagian statis dari peralatan/mesin

CONTOH
alat berputar, per / pegas, tali kipas,
conveyor, dan mesin
Senin, 29 April 2019, Pukul 12.46 WITA
Lokasi Survey Seismik 2D & 3D Pesut Mas,
Toili
Sdr. Subejo (45 Tahun) / Crew Drillling
Luka pada ruas jari telunjuk dan jari tengah
tangan kiri (RWC)
Saat korban akan menahan Menara, pada
waktu bersamaan, pipa yang terjepit tiba
tiba terlepas dan saat itu korban memegang
rantai yang sedang bergerak ke bawah

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


TEKANAN

Energi yang dihasilkan dari cairan atau gas yang


telah dimampatkan atau divakum

CONTOH
pipa bertekanan, tabung bertekanan, bejana, tangki, hose,
dan peralatan pneumatik / hidrolik.
9 Januari 2016 di kegiatan WO WS Field Rantau,
Saat dilakukan Pressure Test Pompa dan line ke
BPM (Back Pressure Manifold), pada saat tekanan
300 psi tiba-tiba Plug (threaded bull plug) pada
BPM terlepas dan menghantam paha kaki kiri
Korban yang berjarak 24.4 meter dari BPM.
Korban mengalami patah tulang paha kiri.

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


GAYA BERAT (GRAVITY)

Kekuatan/ daya akibat gaya tarik bumi terhadap


benda
CONTOH
benda jatuh, atap runtuh, dan orang tersandung atau terjatuh
Lokasi : Rig PDSI #11.2/N80B-M,
Pemboran Sumur B-1404 Bunyu Field
Waktu : Senin, 4 September 2017, • Pukul 20.00 WITA setelah tailgate meeting
20.30 WITA Korban 1 (Floorman), Korban 2
Jenis Kejadian : Tertimpa (Derrickman), dan 1 orang operator forklift
memindahkan casing 13 3/8" di area pipe
rack dengan menggunakan forklift.
• Pukul 20.25 saat casing diletakkan di atas
pipe rack, tiba-tiba casing menggelinding
mengenai kedua korban.
• Korban 1 dalam keadaan tidak sadar dan
Korban 2 dalam keadaan sadar dievakuasi
ke poliklinik Bunyu Field. Korban langsung
ditangani oleh dokter dan paramedis
perusahaan.
HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019
LATIHAN
Kenali 5 sumber energi :
• Temperatur • Tekanan
• Zat Kimia • Gaya Berat
• Mekanikal

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


DISKUSI KELOMPOK

Sebutkan beberapa insiden yang pernah terjadi yang berhubungan


dengan ke lima sumber energi ini ?

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


MENGIDENTIFIKASI SUMBER ENERGI

Elektrikal
Gerakan

Mekanikal

Tekanan

Gravity

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


MENGIDENTIFIKASI SUMBER ENERGI

Kimia (confined space: asap las)


Suhu
Radiasi

Biologi Bunyi (komunikasi, pancaran api las)

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


MENGIDENTIFIKASI SUMBER ENERGI

Gravity Mekanikal Radiasi

Gerakan
Temperature

Elektrikal

Suara

Kimia
Biologi
Tekanan
19
HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019
LATIHAN

Kenali 5 sumber energi


 Temperatur
 Zat Kimia
 Biologi
 Radiasi
 Suara

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019


TERIMA KASIH

HEALTH, SAFETY, SECURITY & ENVIRONMENT © 2019

Anda mungkin juga menyukai