Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI PENULISAN NASKAH SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GENAP

MATA PELAJARAN BAHASA JAWA KELAS IX TP 2023/ 2024

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa Kategori soal mudah 25% = 11 soal


Kelas/semester : IX /Genap Kategori soal sedang 50% = 23 soal
Alokasi Waktu : 90 menit Kategori soal sulit=25 % = 11 soal
Jumlah dan Bentuk Soal: 40 Pilihan ganda 5 Essay

MATERI POKOK/
KOMPETENSI tingkat
NO INDIKATOR SOAL NO Bentuk
DASAR URAIAN MATERI kesulitan

1 3.1. Memahami isi Teks Geguritan Disajikan teks geguritan peserta didik dapat :
teks geguritan ● Menjawab pertanyaan yang sesuai dengan isi geguritan 1 PG mudah
● Mengartikan kata-kata sulit dalam geguritan 2 PG sedang
● Menyimpulkan amanat yang terkandung dalam geguritan 3 PG mudah
● Menjelaskan kata pada teks geguritan ke bentuk kata dasarnya (lingga) 4 PG mudah

Disajikan teks geguritan peserta didik dapat :


● Menyebutkan jenis geguritan sesuai dengan geguritan yang disajikan 5 PG sedang
● Menyebutkan makna kata konotasi pada geguritan 6 PG sulit
● Menyebutkan makna kata konotasi pada geguritan 7 PG sulit
● Menyebutkan ciri-ciri geguritan gagrag lawas 41 Essay sedang

2 3.2 Menelaah teks Teks Piwulang Serat disajikan Teks tembang Durma dari serat Wulangreh pada 1 , peserta didik dapat :
piwulang (Serat WulanWulangreh ● Menyebutakan guru gatra tembang Durma 8 PG mudah
Pupuh Durma) pupuh Durma ● Menyimpulkan guru lagu lan guru wilangan tembang Durma 9 PG sedang
● Menjawab pertanyaan sesuai tembang Durma yang disajikan 10 PG sedang
● Menyimpulkan isi tembang 11 PG sulit
● Menjelaskan ciri-ciri (watak) Tembang Durma 12 PG sulit
● Menjelaskan isi Tembang Durma ing Serat Wulangreh 13 PG sedang
● Menyimpulkan amanat yang terkandung dalam tembang 14 PG sulit

Disajikan teks piwulang Serat Wulangreh pupuh Durma pada 3 peserta didik
dapat :
● mengartikan kata-kata sulit pada tembang 15 PG mudah
● menemukan arti kata/ kelompok kata yang ada dalam tembang 16 PG sedang
● Menjawab pertanyaan sesuai tembang Durma yang disajikan 17 PG sedang
● menyimpulkan isi tembang 18 PG sulit

Disajikan teks piwulang Serat Wulangreh pupuh Durma pada 4 lan pada 5 peserta didik
dapat :
● mengartikan kata-kata sulit pada tembang 19 PG sedang
● Menemukan makna kata/kelompok kata dari tembang 20 PG sedang
● mengartikan kata-kata sulit pada tembang 21 PG sedang

● menyimpulkan isi tembang macapat Durma pada 4 lan pada 5 secara ringkas 42 Essay sedang

3 Menelaah teks pidat Teks Pidato Disajikan potongan teks pidato, peserta didik dapat:
● mengidentifikasi sturktur pidato 22 PG mudah
● menjawab pertanyaan tentang isi pidato 23 PG mudah
● menjawab pertanyaan tentang isi pidato 24 PG sedang
● menyimpulkan isi pidato 25 PG sedang

Disajikan potongan teks , peserta didik dapat:


● menjawab pertanyaan sesuai isi teks pidato 26 PG sedang
● menjawab pertanyaan sesuai isi teks pidato 27 PG mudah
● mengidentifikasi struktur pidato sesuai teks pidato yang disajikan 28 PG sedang
● menyimpulkan isi potongan pidato 29 PG sedang
● menyebutkan sikap yang baik ketika berpidato 30 PG sedang
● menyebutkan hal-hal yang perlu diperhatikan ketika berpidato 31 PG sulit
● menyebutkan bagian-bagian pidato 43 Essay mudah
3.4. Memahami sandiwara
4 Sandiwara Tradisional Disajikan teks Sandiwara tradisional Jawa, peserta didik dapat: 32 PG sedang
tradisional Jawa Jawa ● menjawab pertanyaan sesuai isi sandiwara 33 PG sulit
● menjawab pertanyaan sesuai isi sandiwara 34 PG sedang
● menyebutkan latar/setting sandiwara 35 PG mudah
● menyebutkan watak para tokoh di dalam teks sandiwara yang disajikan 35 PG mudah
● menyebutkan contoh sandiwara tradisional jawa yang terkelan 36 PG sedang
● menyebutkan amanat di dalam teks sandiwara yang disajikan 44 Essay sulit

5 Mengalihaksarakan sAksara Jawa Disajikan teks tembang Durma berhuruf Latin peserta didik dapat:
syair tembang ● mengubah dari huruf latin menjadi huruf Jawa 38 PG sulit
macapat Durma ● mengalihaksarakan satu kalimat berhuruf latin ke huruf jawa 39 PG sulit

Disajikan teks tembang Durma berhuruf Jawa peserta didik dapat:


● mengubah dari huruf Jawa menjadi huruf Latin 40 PG sedang
● mengalihaksarakan 1 baris tembang Durma berhuruf jawa ke huruf latin 45 Essay sedang

Demak, Januari 2024

Dahniyati Lutfiyah, S.Pd


asronidrs@gmail.com
mudah 3 2 4 2 11
sedang 3 9 6 5 23
sulit 2 4 1 4 11
contoh soal: Manut isine tembang Durma pada kaping 4 lan 5 iku, ana 3 perkara kang kudu dimangerteni dening manungsa supaya bisa dadi manungsa kang becik, coba sebataken 3 perkara kang dimak
jawaban: 1. aja gumedhe 2. aja ngece 3. aja nyacad

.
en 3 perkara kang dimaksud!

Anda mungkin juga menyukai