Anda di halaman 1dari 1

PENCATATAN DAN PELAPORAN PEMANTAUAN

PERTUMBUHAN DI POSYANDU
No. Dokumen : 440/468-SOP/2023
No.Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 14 Maret 2023
Halaman : 1 s.d 1

Puskesmas Dr. Netty Susilawati


Sirnagalih NIP.197005192002122003
1. Pengertian Pencatatan dan pelaporan dalam pemantauan pertumbuhan merupakan bagian dari
system informasi gizi yang terdiri dari data register dan data pemantauan pertumbuhan
dari masing-masing balita yang selanjutnya dapat direkapitulasi secara agregat
menjadi laporan bulanan, triwulanan dan tahunan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pencatatan dan pelaporan pemantauan
pertumbuhan di posyandu.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas ………tentang penyelenggaraan
UKM Puskesmas Sirnagalih
4. Referensi Pedoman Pelaksanaan Teknis Surveilans Gizi. Kemenkes. Tahun 2020
5. Langkah- a. Petugas/kader mencatat hasil penimbangan dan pengukuran di buku KIA balita
Langkah b. Petugas/kader mencatat hasil penimbangan dan pengukuran di buku bantu
c. Petugs/kader mencatat hasil penimbangan dan pengukuran di format SIP
d. Petugas/kader mencatat hasil penimbangan dan pengukuran di format pencatatan
dan pelaporan gizi berbasis masyarakat untuk di entri ke eppgbm
e. Petugas/kader merekap kegiatan posyandu di format F1 gizi
6. Diagram Alir

7. Unit Terkait
8. Rekaman historis Tanggal Mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
perubahan Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai