Anda di halaman 1dari 4

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

SURAT PERNYATAAN ORANG TUA / WALI MURID

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : _____________________________________________
Alamat : _____________________________________________
Orang tua / wali murid dari :
Nama : ______________________________________________
Kelas : ______________________________________________

Memberi ijin untuk mengikuti ZIARAH WALI SONGO, Jakarta, Jogja yang dilaksanakan SMP Assa’adah
jika mengundurkan diri dengan alasan apapun, kami tidak mengambil kembali uang yang sudah kami
bayar.
Bungah,........,........2023
Mengetahui,
Wali murid/ orang tua Hormat saya,

( ) ( )
Nomor : 103/SMP-AS/B.41/II/2012
Lampiran :-
Hal : ZIARAH BATU AMPAR

Kepada Yth.
Bapak/Ibu Wali Murid
SMP Assa’adah Bungah

Assalamu’alaikum War. Wab.

Dengan hormat, kami sampaikan bahwa SMP Assaadah pada tahun 2010-2011
memprogram acara :
Ziarah Wali Sunan Malik Ibrahim, Batu Ampar, Mbah Kholil, Sunan Ampel( khusus
Kelas IX A, B, C, D ), dengan biaya sebesar Rp. 100.000 ( Seratus ribu rupiah ). Acara
tersebut insya Allah dilaksanakan pada :
Hari : Kamis
Tanggal : 16 Februari 2012
Jam :
Tempat :

Untuk mensukseskan acara tersebut, diharapkan Bapak / Ibu untuk mengisi angket
dibawah ini dan giat menabung untuk meringankan biaya tersebut.

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu disampaikan terima kasih.


Wassalamu’alaikum War. Wab.

Bungah , 18 Januari 2011


Mengetahui,
Kepala Sekolah Ketua Panitia

M. Munir S.Pd Nur Syamsuddin, S.Pd.


PANDUAN ZIARAH WALI SONGO DAN STUDY TOUR
SMP ASSA’ADAH BUNGAH GRESIK KELAS 8
TANGGAL 18 Desember – 22 Desember 2012

1. JADWAL DAN RUTE PERJALANAN ZIARAH W.9


a. Hari Pertama, Selasa, 18 Desember 2012 pukul 06.00 wib dari gedung SMP Assa’adah menuju Makam
Syech Maulana Malik Ibrahim Gresik – lalu ke makam Sunan Ampel Surabaya, - lalu ke Makam Sunan
Giri Gresik, - lalu ke Makam Sunan Drajat Lamongan, Lalu menuju ke Makam Sunan Maulana Asmoro
Qondi Lamongan, lalu Sunan Bonang Tuban, lalu menuju Sunan Kudus, lalu menuju Makam Sunan
Muria dan menginap di lereng Muria.
b. Hari Kedua, Rabu, 19 Desember 2012 pukul 06.00 wib menuju ke Makam Sunan Muria, - lalu menuju
ke Makam Sunan Kalijaga Kadilangu, terus ke Makam Raden Fatah Demak, - lalu ke Makam Sunan
Gunung Jati Cirebon, menuju penginapan di masjid Al Istiqomah Tambi Indramayu.
c. Hari ketiga, Kamis, 20 Desember 2012 pukul 06.30 wib dari penginapan menuju TMII Jakarta, terus ke
Taman Impian Jaya Ancol, - shalat Maghrib di majid Istiqlal,- terus jalan-jalan menuju Monas sampai
jam 21.00 wib ( jam 09 malam ) lalu menuju penginapan Masjid At-Tiin Taman Mini.( tempat bisa
berubah )
d. Hari keempat, Jum’at, 21 Desember 2012 pukul 06.30 wib langsung menuju penginapan di Borobudur
Yogyakarta.
e. Hari kelima, Sabtu, 22 Desember 2012 wib. Pukul 06.30 wib masuk lokasi Candi Borobudur hingga
pukul 11.00 wib, terus menuju Pasar Salak, lalu ke Keraton dan Malioboro Yogyakarta, hingga pukul
17.00 wib, kemudian langsung kembali ke Laptop SMP Assa’adah Bungah Gresik.

2. PERBEKALAN YANG HARUS DIBAWAH OLEH SISWA


a. berangkat memakai seragam Motif kotak
b. membawa pakaian ganti yang sopan dan bernuansa Pondok
c. membawa alat sholat ( mukena ) bagi perempuan dan Sarung dan kopyah bagi Laki-laki
d. membawa obat-obatan yang diperlukan.
e. Boleh memakai sandal
f. Hal-hal yang belum tercatat akan dilengkapi secara lisan.

3. NIAT SHOLAT DALAM PERJALANAN

A. Shalat Jama’ Taqdim Qoshor ( Dhuhur dengan Ashar ) di waktu Dhuhur)

‫اصلى فـرض الظـهر ركعتين جمع تقـديم مع العصر قصرا هلل تعا لى‬
‫اصلى فـرض العصر ركعتين قصرا هلل تعا لى‬

B. Shalat Jama’ Taqdim Qoshor ( Maghrib dengan Isya’ ) di Waktu Maghrib

‫اصلى فـرض المـغرب ثال ث ركعا ت جمع تقـديم مع العشاء هلل تعا لى‬
‫اصلى فـرض العشاء ركعتين قصرا هلل تعا لى‬

C. Shalat Jama’ Ta’khir Qoshor ( Dhuhur dengan Ashar ) di waktu Ashar

‫اصلى فـرض الظـهر ركعتين جمع تاء خير مع العصر قصرا هلل تعا ل‬
‫اصلى فـرض العصر ركعتين قصرا هلل تعا لى‬

D. Shalat Jama’ Ta’khir Qoshor ( Maghrib dengan Isya’ ) di waktu Isya’


‫اصلى فـرض المـغرب ثال ث ركعا ت جمع تاءخير مع العشاء هلل تعا لى‬
‫اصلى فـرض العشاء ركعتين قصرا هلل تعا لى‬

Anda mungkin juga menyukai