Anda di halaman 1dari 3

PANDUAN TUGAS MAHASISWA

TUGAS BACA .: Aplikasi Klinis Histologi Paru

UNIVERSITAS YARSI
FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI KEDOKTERAN UMUM
MATA KULIAH Respirasi
KODE SKS 6 Semester 3
DOSEN PENGAMPU Dra. Kuslestari, MKes
BENTUK TUGAS
Melengkapi gambaran mikroskopis paru
JUDUL TUGAS
Tugas: Aplikasi Klinis Histologi Paru
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
Mahasiswa mampu membedakan struktur histologis saluran dalam paru dan struktur histologis
dinding alveolus dan aplikasi klinisnya
DISKRIPSI TUGAS
Mahasiswa diberikan gambar-gambar (10) mikroskopis paru, setiap mahasiswa menyelesaikan
tugas kemudian diserahkan langsung ke dosen-dosen histologi untuk dinilai.

METODE PENGERJAAN TUGAS


Melengkapi dan mendeskripsikan gambar-gambar yang diberikan kemudian didiskusikan.
BENTUK DAN FORMAT LUARAN
Hasilnya dinilai dan feedback
INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN
Penilaian tugas menggunakan kunci yang disediakan oleh Pengampu mata kuliah histologi paru
dalam Blok Respirasi. Bobot penilaian Tugas baca 1 berbobot …. dari total nilai.

JADWAL PELAKSANAAN
• Membaca
• Identifikasi hal yang belum dipahami
• Kuis
• Feedback klas A : (07.55-08.45)
klas B : (08.50-09.40)
LAIN-LAIN
Penilaian dan Feedback dilaksanakan di ruang praktikum
DAFTAR BACAAN
1. L. Carlos Junqueira, Jose Carneiro, Robert O.Kelley, “ Basic Histology”.

https://drive.google.com/file/d/1DTcsMcLQhe2eByGVoMWHtVX5qkRI3usP/view?usp=sharing
Lengkapi label pada gambar-gambar di bawah ini

Tulang rawan......................
| User

Gambar 1. Bronchus intrapulmonal


Pembesaran 10 x 10

Epitel......................

Kelenjar ...............

Otot .....................

Gambar 2. Bronchiolus
Pembesaran 10x10

Epitel.....................
.

Otot .....................

Gambar 3. Bronchiolus terminalis s/d alveolus

1
| User

Pembesaran 10x10

Saluran : ....................

Dilapisi oleh Epitel : Saluran : ....................


................................... Dilapisi oleh Epitel :
..
....................................
.
Saluran : ....................
Ruangan : ...................
Dilapisi oleh Epitel :

................................... Bangunan : .................


..
Dilapisi oleh Epitel :

....................................
.

Gambar 4
Pembesaran 10x10

bangunan : .................

saluran : .................

bangunan : .................

Gambar 5. Alveolus
Pembesaran 40 x 10

sel .....................
sel .....................
sel .....................
sel .....................

sel .....................

Anda mungkin juga menyukai