Anda di halaman 1dari 2

Palembang, 6 April 2024

Dear Bapak / Ibu


Karyawan Thamrin Group

Sehubungan dengan akan diadakannya Training Induction For New Employee Thamrin Group maka
bersama ini kami mengundang Bapak / Ibu untuk mengikuti training tersebut. Adapun latar belakang,
tujuan, rundown dan pelaksanaan training sebagai berikut :
Latar Belakang :
Recruitment karyawan baru pada Thamrin Group ,dimana karyawan baru ini belum mengenal dan
mengetahui perusahaan, visi-misi dan nilai – nilai dari Thamrin Group, belum mengetahui kebijakan-
kebijakan perusahaan, belum memahani tentang 5R,service excellence,handling complaint customer.
Tujuan :
1. Mengenalkan Perusahaan,visi-misi dan nilai-nilai Thamrin Group pada karyawan baru
2. Mengetahui dan menjalankan prosedur yang telah ditetapkan perusahaan
3. Mengetahui dan menjalankan service excellence dilingkungan kerja
4. Mampu berkomunikasi yang baik dan mampu mengatasi handling complaint customer
5. Mengenal Business Proses Management, Memahami SOP,IK
6. Mengetahui dan menjalankan program BPM (5R,TIS,QCC)

Waktu Pelaksanaan :
Hari/Tanggal : Kamis-Jum’at/18-19 April 2024
Waktu : 08.30 wib s/d 17.00 wib (H1)
08.30 wib s/d 16.30 wib (H2)
Tempat : Regis Institute-Ruang Emerald, lt.1
Peserta : 20 Orang (terlampir)
Rundown :
HARI WAKTU MATERI
Opening, Visi-Misi & Core Value Thamrin Group, Pre Test
08.30-10.00 WIB

10.00-10.15 WIB Break


Company Profile, Struktur Organisasi, Training & Development,
10.15-12.00 WIB
HR For Non HR (Absensi,cuti,lembur), Fasilitas Karyawan
Pertama
12.00-13.00 WIB ISOMA
13.00-15.30 WIB Grooming & Service Excellence
15.30-15.45 WIB Break
15.45-17.00 WIB Handling Complaint Customer
17.00 WIB Selesai

08.30-09.00 WIB Visi-Misi & Core Value Thamrin Group


09.00-10.00 WIB Pengenalan BPM, SOP,IK, Program BPM(5R,TIS,QCC)
10.00-10.15 WIB Break
10.15-11.00 WIB Lanjutan Pengenalan BPM, SOP,IK, Program BPM(5R,TIS,QCC)
Kedua 11.00-12.00 WIB Hubungan Industrial
12.00-13.00 WIB ISOMA
13.00-15.00 WIB Communication Skill
15.00-15.30 WIB Post Test,Feedback,Foto Bersama
15.30 WIB Selesai

Kehadiran Bapak / Ibu sangat kami harapkan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima
kasih.

Best Regards,

Aprilia Gelar Sasi


Training and Development
Thamrin Group
Wa : 082255558064
email : aprilia.sasi@thamrin.co.id
PESERTA TRAINING
Daftar Peserta Training Induction For New Employee
Tanggal 18-19 Maret 2024

No Employee ID Employee Name Location Description Title Description


1 016810 Elfa Elfrida Avalist Avalist Staff
2 016809 Sugiman Emilia Hotel Cook Helper
3 016840 Fandana Oktari Emilia Hotel Pastry
4 016839 Handika Jaka Pratama Hino Tanjung Api Api Sales Head
5 016804 Friska HO - FAT Suzuki Finance Staff
6 016847 Benedictha Maya Angela HO - FAT Yamaha Finance Staff
7 016833 Niko Travis Holding - Audit Internal Audit Staff
8 016807 Gerry Jeven Timoti Holding - Corp Communication Corporate Communication Staff
9 016799 Muhamad Ikbal Pratama Holding - GA Office Boy
10 016848 Angelina Septiani Holding - HRD HR Specialist
11 016838 Tasya Unamo Holding - Sekretariat Personal Asisten
12 016803 Sanyya Amanda Ferdina Mercedes Burlian Admin Sales
13 016800 M. Isroq Alqofar PIM Engineering Staff
14 016801 Ario Arjuna PIM Engineering Staff
15 016802 M. Bayu Santoso PIM Engineering Staff
16 016831 Rina Yuliana Putri PIM Commercial Marketing Staff
17 016836 Meylissa Omar PIM Finance Staff
18 016806 Dzikrillah Dwi Putra Project Development Drafter & TDC
19 016818 Fanny Oktavia Sparepart Warehouse TG Admin Staff
20 016837 Jeby Sugama Suzuki Kamboja Sales Supervisor (act)

Catatan :
Peserta disarankan membawa botol minum sendiri, panitia menyediakan air
mineral dalam bentuk galon.

Anda mungkin juga menyukai