Anda di halaman 1dari 33

akreditasi.rsgm@ugm.ac.

id

KOMPARASI
STANDAR AKREDITASI
RUMAH SAKIT
SNARS 1.1-DRAFT KEMENKES
ELASTRIA WIDITA
TASKFORCE AKREDITASI, RSGM UGM PROF. SOEDOMO
ARSGMPI, 22 JANUARI 2022

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

LEMBAGA PENYELENGGARA AKREDITASI


Akreditasi RS dilakukanoleh Lembaga independentbaik dalamdan luar negeri berdasarkan standar akreditasi yang berlaku.

• KMK No HK.01.07/MENKES/406/2020, 1
KARS Juli 2020

• KMK No HK.01.07/MENKES/6604/2021,
Lembaga 12 November 2021
• LAFKI, LARS DHP, LARS, LAMKPRS,
lain LARSI

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PERBANDINGAN
Substansi & Ruang Lingkup (mayoritas sama)

Perbedaan Istilah (makna sama)

Jumlah Standar & EP (draft Kemenkes lebih sedikit)

Program Nasional

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PERBEDAAN ISTILAH
ARK AKP MKE KE PMKP
AP PP HPK HPKK
MFK
PAP PPI
TKRS
PAB SKP
KKS KPS
IPKP PPK PAB

PN MIRM MRMIK PKPO

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PROGRAM NASIONAL
SNARS 1.1 KEMENKES

• PONEK • PONEK
• HIV-AIDS • HIV-AIDS
• TB • TB
• PRA (+PKPO) • STUNTING &
• GERIATRI (AP & PAP) WASTING
+) dipindahkan dan ditambahkan • PELAYANAN KB

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PENGAJUAN AKREDITASI
SNARS 1.1
APLIKASI SURVEY
SELF ASSESSMENT (MFK ≥80
%)

IZIN OPERASIONAL

DAFTAR PERIZINAN
PERNYATAAN DIREKTUR
(Akses RM & Direktur standby selama visitasi)

WEBSITE RESMI RS

DATA STR DAN SIP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PENGAJUAN AKREDITASI PERSYARATAN TAMBAHAN


SNARS 1.1 AKREDITASI KEMENKES
IZIN USAHA YANG BERLAKU DAN
APLIKASI SURVEY TERDAFTAR

SELF ASSESSMENT (MFK ≥80 DIREKTUR: TENAGA MEDIS AHLI DI


BIDANG PERUMAHSAKITAN
%)

IZIN OPERASIONAL IZIN IPLC

IZIN TPS B3
DAFTAR PERIZINAN
IZIN PENGELOLAAN B3/
PERNYATAAN DIREKTUR TRANSPORTER
(Akses RM & Direktur standby selama visitasi)

TENAGA MEDIS, STR DAN SIP


WEBSITE RESMI RS
60% PEMENUHAN SARPRAS &
DATA STR DAN SIP ALKES SERTA TERINPUT DI ASPAK
PERNYATAAN KESEDIAAN MENJAGA MUTU
DAN KESELAMATAN PASIEN
Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA
DAFTAR PERIJINAN
SNARS 1.1
Izin
Surat Laik Izin Mendirikan
Pemanfaatan
Fungsi Bangunan
Air Tanah
Izin
Izin Izin Pemakaian
Pembuangan
Operasional Lift
Air Limbah
Rumah Sakit (Perbaharuan)
(IPAL)
Izin Instalasi Izin Instalasi
Izin Lingkungan
Listrik Petir

Izin Izin Pemakaian


Penggunaan
Pengelolaan Genzet (Motor
Radiasi
Limbah B3 Diesel)
Izin Izin Instalasi
Pengelolaan Proteksi
Limbah Cair Kebakaran (Fire Alarm,
Hest, dan Smoke, Hydrant, APAR)

Font merah, pesryaratan ditemukan sama pada persyaratan


tambahan pada Syarat Akreditasi KEMENKES akreditasi.rsgm@ugm.ac.id
Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA
akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

KOMPARASI
STANDAR AKREDITASI
RUMAH SAKIT
SNARS 1.1-DRAFT KEMENKES

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Pendidikan dan Pelayanan Kesehatan


(PPK)
1. Tidak ada perubahan substansi dan tata
letak Standar dan EP
2. Penambahan spesifikasi dan jumlah EP
3. Substansi sama • Total 6 Standar
ITEM SPESIFIK PPK SNARS 1.1
• PKP 1. Pemilik, pimpinan rumah sakit dan pimpinan institusi pendidikan
membuat kajian tertulis sedikitnya satu kali setahun terhadap hasil
• Total 21 EP
evaluasi program pendidikan kesehatan yang dijalankan di rumah sakit.
• PKP 2. Terdapat bukti bahwa sarana prasarana, teknologi, dan sumber
daya lain di rumah sakit tersedia untuk mendukung pendidikan peserta
didik • Total 6 Standar
• PKP 5. Rumah sakit telah memiliki proses pengkajian rekam medis untuk KEMENKES
memastikan kepatuhan batasan kewenangan dan proses supervisi • Total 22 EP
peserta pendidikan yang mempunyai akses pengisian rekam medis.

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Akses dan Kontinuitas Pelayanan


Pasien (AKP) ARK AKP
• TRIASE (1.1) • TRIASE (1.1)
1. Perubahan letak & • SKRINING RANAP (1.2) • SKRINING RANAP DAN
• PENUNDAAN PELAYANAN INTENSIF CARE (1.2)
penggabungan (1.3) • PENUNDAAN PELAYANAN
• RENCANA ASUHAN (2.1) (1.3)
Standar dan EP • ALUR (2.2) • RENCANA ASUHAN (2.1)
• INTENSIVE CARE (2.3) • ASUHAN PASIEN DAN MPP
2. Penambahan EP • PENYUSUNAN
PERENCANAAN
(3)
• DPJP (3.1)
PEMULANGAN PASIEN (P3) • TRANSFER PASIEN (4)
3. Substansi sama (3) • PEMULANGAN PASIEN (5)
• MPP (3.1) • MENOLAK RENCANA
• PEMULANGAN PASIEN (4, ASUHAN, APS (5.2)
4.1, 4.2, 4.2.1,4.3, 4.4, 4.4.1) • PASIEN MELARIKAN DIRI/
• RUJUKAN (5, 5.1, 5.2) MEMBAHAYAKAN (5.3)
• TRANSPORTASI (6) • RUJUKAN (5.4, 5.5. 5.6)
• Profil Ringkas Medis Rawat
Jalan (PRMRJ) (5.7)
• TANSPORTASI (6)

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Pengkajian Pasien (PP)


1. Perubahan letak standar dan EP
Asessmen • SNARS 1.1: 12
2. Pengurangan jumlah standar pasien • KEMENKES: 5
3. Penambahan baru EP
4. Perubahan deskripsi EP Pelayanan • SNARS 1.1: 14
Laboratorium • KEMENKES: 9
5. Substansi sama

KEMENKES Pelayanan • SNARS 1.1: 3


SNARS 1.1 Darah • KEMENKES: 1
• Asessmen Ulang • Pengkajian ulang wajib
• Asesmen kronis diulang diperbarui 30 hari Pelayanan • SNARS 1.1: 10
minimal 3 bulan
• Asesmen akut diulang • Hanya regulasi rentang Radiologi • KEMENKES: 6
minimal 1 bulan nilai normal
• Ada regulasi dan bukti hasil lab
kritis • POCT layanan lab dan
radiologi
• POCT layanan lab

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Pelayanan Asuhan Pasien (PAP)


1. Perubahan istilah Standar dan/atau EP
• Total 5 Standar
2. Substansi sama SNARS 1.1
KEMENKES • Total 5 Standar

SNARS 1.1 KEMENKES


1.Pelayanan yang Seragam 1. Pemberian Pelayanan yang
2.Pelayanan Pasien Risiko Tinggi dan Seragam
Penyediaan Pelayanan Risiko 2. Pelayanan Pasien Risiko Tinggi dan
3.Makanan dan Terapi Gizi Penyediaan Pelayanan Risiko Tinggi
4.Pengelolaan Nyeri 3. Makanan dan Terapi Gizi
5.Pelayanan dalam Tahap Terminal 4. Manajemen Nyeri
5. Asuhan Menjelang Akhir Kehidupan

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Manajemen Rekam Medis dan


Informasi Kesehatan (MRMIK)
1. Perubahan letak Standar dan EP
2. Penambahan baru EP
3. Pengurangan jumlah SNARS 1.1 • Total 15 (21) Standar
• Total 78 EP
• 7 (8) standar dan 25 EP utk SI
• 8 (13) standar dan 43 EP utk RM

4. Substansi sama
• Total 13 (16) Standar
• Total 51 EP
Lebih simpel, KEMENKES • 5 (8) standar dan 26 EP utk Data
dan Informasi
terintegrasi dan feasible • 8 standar dan 25 EP utk RM
utk penerapan RME

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


Item Spesifik MRMIK
MIRMIK 2: PPA, pimpinan rumah sakit, kepala
departemen, unit layanan dan staf dilatif mengenai
prinsip manajemen dan penggunaan informasi.

MIRMIK 2.2 Rumah sakit menjaga kerahasiaan,


keamanan, privasi, integritas data dan informasi
melalui proses yang melindungi data dan informasi dari
kehilangan,pencurian, kerusakan, dan penghancuran

MIRMIK 3. Rumah Sakit menerapkan proses


pengelolaan dokumen, termasuk kebijakan,
pedoman, prosedur, dan program secara konsisten
dan seragam

MIRMIK 13.1 Rumah sakit mengembangkan,


memelihara, dan menguji program untuk mengatasi
waktu henti (downtime) dari sistem data, baik yang
terencana maupun yang tidak terencana

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Pelayanan Anestesi & Bedah (PAB)


1. Perubahan letak Standar dan EP
Item Spesifik PAB KEMENKES
2. Penambahan baru EP 1. Pelayanan anestesi dan sedasi
tersedia 24 jam 7 hari, sesuai dengan

3. Substansi sama kebutuhan pasien.


2. Rehabilitasi

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id
Pelayanan Kefarmasian
dan Penggunaan Obat (PKPO)
1. Perubahan letak Standar dan EP
2. Penambahan baru EP
3. Pengurangan jumlah
4. Substansi sama
5. (+) 2 Standar PPRA

• 21 Standar
SNARS 1.1
• 69 EP

• 16 Standar
KEMENKES
• 61 EP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Hak Pasien dan Keterlibatan Keluarga


(HPKK)
1. Perubahan substansi dan tata letak Standar
dan EP
2. Pegurangan spesifikasi dan jumlah Standar
dan EP
• Total 27 Standar
3. Substansi sama SNARS 1.1 • Total 99 EP

ITEM SPESIFIK PPK


• Standar akreditasi mengacu pada Kemenkes menitik beratkan pada
pemenuhan kriteria terkait hak pasien dan keterlibatan keluarga dalam
proses perawatan
• Total 13 Standar
• Regulasi tentang penyelenggaraan penelitian klinis serta transplatasi KEMENKES • Total 39 EP
dan donasi organ di Rumah Sakitdiatur di TKRS

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id
19

Perbandingan Substansi HPK & HPKK


SNARS 1.1 KEMENKES
1. Hak pasien dan keluarga;
1. Optimalisasi Hak pasien
2. Edukasi pasien dan keluarga 2. Edukasi pasien dan keluarga
3. Edukasi staf tentang hak pasien 3. Edukasi staf tentang hak pasien dan
keluarga
dan keluarga
4. Proses permintaan persetujuan
4. Proses permintaan persetujuan kepada pasien dan keluarga
5. Hak dan kewajiban pasien
terkait penelitian klinis
6. Hak dan kewajiban pasien
terkait Transplantasi dan
Donasi Organ

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Kualifikasi dan Pendidikan Staff (KPS)


1. Perubahan tata letak Standar dan EP
2. Pengurangan spesifikasi dan jumlah Standar
dan EP
3. Substansi sama
• 26 Standar
4. Pengurangan replikasi SNARS 1.1
• 96 EP

• 21 Standar
KEMENKES
• 81 EP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Perbandingan STANDAR & EP KPS


KKS KPS

1. KKS 1-7: Perencanaan, Rekrutmen & 1. KPS 1-7 : Perencanaan & Pengelolaan staf
Pengelolaan Staf (berdsarkan RENSTRA dan (berdasarkan keb unit thd pelayanan)
Renc. Tahunan) 2. KPS 8-9: Pendidikan & pelatihan staf
2. KKS 8, 8.1: Pendidikan & pelatihan, KKS 8.2 3. KPS 10, 10.1: area komite medis (kredensial &
Keselamatan staf rekredensial)
3. KKS 9-12: area komite medis (kredensial, RKK, 4. KPS 11-13 : SPK, RKK, OPPE
SPK, OPPE, rekredensial) 5. KPS 14-16: Tenaga keperawatan (kualifikasi,
4. KKS 13-15: Staf keperawatan (kualifikasi, utw, kredensial, rekredensial, OPPE dll)
evaluasi, utw, kredensial, rekredensial, OPPE) 6. KPS 17-19: PPA/ nakes lain (kualifikasi,
5. KKS 16-18: PPA & nakes lain (kualifikasi, kredensial, rekredensial, utw, evaluasi, OPPE)
evaluasi, uts, kredensial, rekredensial, OPPE)

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Sasaran Keselamatan Pasien (SKP)


1. Perubahan letak Standar dan EP
2. Pengurangan jumlah EP
3. Perubahan EP
4. Substansi sama
Item spesifik pada SKP
• 6 STANDAR
Identifikasi Pasien pada Situasi Khusus SNARS 1.1 • 37 EP
1. Bayi baru lahir yang tidak segera diberi nama
2. Pasien pada saat terjadi darurat bencana
Penyimpanan elektrolit pekat
1. Penyimpanan elektrolit pekat di luar instalasi farmasi diperbolehkan hanya dalam untuk situasi yang
ditentukan
2. RS menetapkan dan menerapkan protocol koreksi hipokalemia, hyponatremia, dan hipofosfatemia
Serah terima
Formulir serah terima, tidak perlu dimasukkan ke RM tetapi, RS harus memastikan bahwa proses serah • 6 STANDAR
terima telah dilakukan. Mis. PPA mencatat serah terima telah dilakukan, kepada siapa tanggung jawab
pelayanan diserahterimakan, kemudian di TTD, tanggal & waktu). KEMENKES • 24EP
Penandaan sisi operasi hanya ditandai pada :
1.Semua kasus yang memiliki dua sisi kiri dan kanan (lateralisasi)
2.Struktur multipel (jari tangan, jari kaki, lesi), atau
3.multiple level (tulang belakang).

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Komunikasi dan Edukasi (KE)


1. Perubahan letak Standar dan EP • 13 STANDAR
SNARS 1.1
2. Pengurangan jumlah
3. Substansi sama • 7 STANDAR
KEMENKES

Standar KEMENKES ini berfokus pada :


1. Pengelolaan kegiatan Promosi Kesehatan Standar MKE 1 (komunikasi dengan
komunitas/masyarakat)
Rumah Sakit (PKRS) (Standar KE 1)
2. Proses komunikasi antara rumah sakit dengan Standar MKE 4 (komunikasi untuk
pasien dan keluarga. (Standar KE 2-7) menyampaikan informasi yang urgent
dan akurat)
standar komunikasi RS dg Masy dan komunikasi
antar PPA tidak ada di KE Standar MKE 5 (komunikasi antar staf
klinis)

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Perbandingan Standar SKP


SNARS 1.1 KEMENKES
SKP 1. Mengidentifikasi pasien dengan benar SKP 1. Mengidentifikasi pasien dengan benar
SKP 2. Komunikasi yang efektif antar PPA SKP 2. Komunikasi efektif antar PPA (SBAR), Proses
pelaporan hasil kritis, dan komunikasi saat serah terima
SKP 2.1. Terkait pelaporan hasil pemeriksaan diagnostic kritis
SKP 2.2. Proses komunikasi serah terima (hand over)
SKP 3. Meningkatkan keamanan obat yang perlu diwaspadai SKP 3. Meningkatkan keamanan penggunaan obat yang
(High Alert Medication) memerlukan kewaspadaan tinggi (High Alert Medication)
termasuk obat LASA
SKP 3.1. Regulasi tentang pengelolaan elektrolit konsentrat dan SKP 3.1 Meningkatkan keamanan penggunaan elektrolit
elektrolit dengan konsentrasi tertentu pekat
SKP 4. Penandaan lokasi operasi/ tindakan SKP 4. Proses verifikasi pra-operasi dan penandaan lokasi
operasi dan proses time-out dan proses sign out
SKP 4.1 Terlaksananya Time-Out (surgical safety check list)
SKP 5. Hand hygiene SKP 5. Hand hygiene
SKP 6 Pencegahan pasien cedera karena jatuh SKP 6. Mengurangi risiko cedera pasien akibat jatuh di rawat
jalan (Skrining pasien rajal)
SKP 6.1 Mengurangi risiko cedera pasien akibat jatuh di
rawat inap (pengkajian risiko jatuh)
akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Manajemen Fasilitas dan Keamanan (MFK)


1. Perubahan letak Standar dan EP
2. Pengurangan jumlah
3. Substansi sama
• 11 STANDAR
SNARS 1.1 • 105 EP

• 11 STANDAR
KEMENKES • 71 EP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Perbandingan Fokus Area MFK


SNARS 1.1 KEMENKES
1. Kepemimpinan dan perencanaan; 1. Kepemimpinan dan perencanaan;
2. Keselamatan dan Keamanan; 2. Keselamatan;
3. Bahan beracun dan berbahaya 3. Keamanan;
4. Kesiapan penanggulangan bencana 4. Pengelolaan bahan dan limbah berbahaya dan beracun (B3);
5. Proteksi kebakaran; 5. Proteksi kebakaran;
6. Peralatan medis; 6. Peralatan medis;
7. Sistim utilitas; 7. Sistim utilitas;
8. Monitoring Program; 8. Penanganan kedaruratan dan bencana;
9. Pendidikan Staf 9. Konstruksi dan renovasi; dan
10. Pelatihan.

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)


1. Perubahan letak Standar dan EP
2. Pengurangan jumlah
3. Substansi sama
• 11 STANDAR
SNARS 1.1 • 103 EP

• 5 STANDAR
KEMENKES • 19 EP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


ICRA
Risiko Konstruksi (ICRA renovasi, konstruksi, demolisi di MFK, PPI
menurunkan risiko infkesi yang diproyeksi terjadi)

SNARS 1.1 KEMENKES


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

TKRS
SNARS 1.1 • 13 STANDAR
1. Penambahan Standar (+Penelitian)
2. Substansi sama
KEMENKES • 15 STANDAR

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


PROGNAS TB

1. Perubahan letak Standar dan EP


2. Pengurangan jumlah
3. Substansi sama • 14 STANDAR
SNARS 1.1 • 9 EP

• 3 STANDAR
KEMENKES • 9 EP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PROGNAS HIV

1. Pengurangan jumlah EP
2. Substansi sama
• 1 STANDAR
SNARS 1.1 • 7 EP

• 1 STANDAR
KEMENKES • 5 EP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


akreditasi.rsgm@ugm.ac.id

PROGNAS GERIATRI

1. Tidak disebutkan dalam standar


tersendiri
2. AP & PAP

Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA


“Profesional dalam tugas dan melayani dengan sepenuh hati”

MATURNUWUN
Locally Rooted, Globally Respected UNIVERSITAS GADJAH MADA

Anda mungkin juga menyukai