Anda di halaman 1dari 3

No : FM/MRP/02/04/Rev-00

Tanggal : 27 Februari 2024 NOTULEN RAPAT Tempat : Workshop Roomo


Waktu : 17.00-19.30 Dibuat oleh : PPD
Perihal : Internal Meeting Periode Feb Diketahui oleh : Site Manager
2024 & Sosialisasi Hasil PROSEDUR TINJAUAN MANAJEMEN
Meeting MR Peserta rapat : 26 Orang

Penanggung
No Tanggal
jawab

1. Agenda :
Internal Meeting periode Februari 2024 dan Sosialisasi Hasil Tinjauan Manajemen TTP Site Gresik

2. Safety Moment :
Safety Moment disampaikan oleh Bpk. Agung selaku EHS Officer yang menginformasikan
bahwa pada waktu sedang tidak diadakan emergency drill apapun dan apabila
adaperingatan tanda bahaya diajurkan agar tidak panik dan mengikuti jalur evakuasi yang
ada melewati pintu untama secara bergantian dan berkumpul di assembly point.

3. Hasil Rapat :
a. Sosialisasi hasil rapat tinjauan manajemen (Perbaruhan Sertifikasi ISO, Structure Organisasi
Sasaran MK3L, Penghargaan TTP Site Gresik)

b. Sosialisasi Safety Performance FEB 2024, (Sasaran Divisi HSE MK3L, Rencana Pelatihan pekerja
internal dan eksternal tahun 2024, Safety Talk bulan Maret 2024)

c. Sosialisasi perubahan Prosedur Kelayakan Webbing Sling PT Smelting 2024, untuk diterapkan
pada peralatan angkat angkut

d. Sertifikasi keahlian scaffolder untuk pekerja sesuai dengan klasifikasi dan kompetensi pekerja

e. Plant Tour Observation (PTO) kegiatan untuk melakukan observasi tindakan maupun kondisi
tidak aman yang dilakukan oleh leader dan foreman setiap hari untuk dilaporkan ke divisi HSE

4. Kesimpulan :
a. Berdasarkan sosialisasi terkait sasaran MK3L 2024, maka setiap divisi yang bertanggung jawab
harus melakukan pemenuhan target yang sesuai
b Berdasarkan sosialisasi HSE performance dan sasaran MK3L divisi HSE, maka akan dilakukan
program-progam HSE untuk tahun 2024, setiap pekerja atau divisi diharapkan untuk terlibat dan
mendukung tercapainya progam HSE di tahun 2024
c Hasil perubahan prosedur webbing sling akan dilakukan penyesuaian dan pengecekkan webbing
sling yang ada sesuai prosedur, yang dilakukan oleh PIC warehouse dan divisi HSE
d Seluruh Pekerja mempunyai sertifikat keahlian sesuai kompetensi dan klasifikasi pekerja
e Plant Tour Observation (PTO) ruitn dilakukan oleh foreman dan leader untuk mengidentifikasi
dan penialan resiko bahaya di tempat kerja
No : FM/MRP/02/04/Rev-00
Tanggal
Waktu
: 27 Februari 2024
: 17.00-19.30
NOTULEN RAPAT Tempat
Dibuat oleh
: Workshop Roomo
: PPD
Internal Meeting Periode Feb
Perihal : Diketahui oleh : Site Manager
2024 & Sosialisasi Hasil PROSEDUR TINJAUAN MANAJEMEN
Meeting MR Peserta rapat : 26 Orang

Penanggung
No Tanggal
jawab

Anda mungkin juga menyukai