Anda di halaman 1dari 13

Program Pembelian Barang Di Toko Online

Neta Ayunda Widyasari (H1101171027)


Jurusan Sistem Informasi
Universitas Tanjungpura
Pontianak, Indonesia Rizki Maulidiah Lestari (H1101171043)
netaayunda@gmail.com Jurusan Sistem Informasi
Universitas Tanjungpura
Delpia Amanda (H1101171047) Pontianak, Indonesia
Jurusan Sistem Informasi kikirizkimaulidiah@gmail.com
Universitas Tanjungpura
Pontianak, Indonesia Laila Rasyidah (H1101171053)
delpiamanda@student.untan.ac.id Jurusan Sistem Informasi
Universitas Tanjungpura
Rasidah (H1101171051) Pontianak, Indonesia
Jurusan Sistem Informasi I85747339@gmail.com
Universitas Tanjungpura
Pontianak, Indonesia
Aidarasidah2@gmail.com

Abstrak-, Neta Ayunda dkk 2017.


”Pengembangan Program Pembelian Barang secara
Online” menggunakan bahasa pemrogramman python.
Program ini dapat digunakan untuk membeli dan
memilih jenis barang serta memilih jenis transaksi.
Komponen kata kunci: python, belanja online, perulangan.

I. PENDAHULUAN Dalam program ini, selain memiliki 5 pilihan


Dengan adanya program Pembelian Barang Di Toko barangjuga dapat menghitung jumlah total dari barang
Online, membuat kita lebih mudah dalam memilih dan belanjaan serta memilih jenis transaksi untuk
mentotalkan barang-barang yang dibeli. Dengan adanya membayarbarang yang sudag dipilih.
program ini, kita jauh lebih mudah dan cepat daripada kita
membeli secara manual dan menghitung secara manual.
Dan juga hasil yang akan ditampilkan juga akan lebih
tepat. Karena banyaknya aplikasi penjualan barang secara III. LANDASAN TEORI
online membuat mereka sulit untuk menghitung jumlah Online shop merupakan toko yang menjual
total dari barang-barang yang dipesan. Maka dari itu kami
berbagai perlengkapan secara online dan merupakan proses
membuat sebuah program untuk memilih dan mentotalkan
jumlah belanjaan untuk meringankan para owner dari pembelian barang atau jasa yang menjual barang mereka
online shop tersebut. melalui internet dimana pembeli dan penjual tidak bertatap
muka secara langsung mealinkan pembeli hanya memilih
II. BATASAN MASALAH barang melalui display.
A. Program dapat memilih jenis barang dalam online shop. A. Algoritma
Dalam program ini, membahas mengenai pembelian Algoritma merupakan metode efektif yang diekspresikan
barang di toko online dan terdapat 5 pilihan barang yang sebagai rangkaian terbatas dari instruksi yang telah
dijual yaitu pakaian, barang elektronik, tas, sepatu, dan didefinisikan dengan baik untuk mnghitung sebuah fungsi.
alat kecantikkan. Algoritma juga merupakan urutan langkah-langkah yang
B. Program dapat mentotalkan dan memilih jenis transaksi.
memiliki input dan output yang mentransformasikan
masukkan menjadi keluaran.
B. Program Bahasa Python
Python merupakan bahasa pemrogramman beraras-tinggi
yang diciptakan oleh Guido van Rossum pada tahun 1989 di
Amsterdam, Belanda. Python menyediakan sedikit
tatabahasa dan kosa kata serta menggunakan interpreter
sebagai penerjemah. Dengan menggunakan Python, kita
dapat menguji suatu pernyataan dalam Python secara
interaktif.
C. Flowchart
Flowchart merupakan suatu bagan dengan simbol-simbol
tertentu yang menggambarkan urutan proses secara mendetail
dan hubungan antara suatu proses dengan proses lainnya
dalam suatu program. Flowchart juga merupakan bagan yang
menunjukkan alir didalam program atau prosedur sistem
secara logika yang digunakan untuk alat bantu komunikasi dan
dokumentasi.
D. Pseudocode
Pseudocode adalah kode yang digunakan untuk menulis
sebuah algoritma dengan cara yang bebas yang tidak terikat
dengan bahasa pemrogramman tertentu. Pseudocode berisikan
langkah-langkah untuk menyelesaikan suatu pemasalahan dan
juga pseudocode menggunakan bahasa yang mudah dipahami
secara universal dan juga lebih ringkas daripada algoritma.

IV. PEMBAHASAN
Program ini dirancang untuk sebagai contoh sebuah
program ketika berbelanja di toko online. Dalam program ini
terdapat deskripsi menu pilihan sebanyak tiga kali pilihan.
Pada pilihan yang pertama terdapat pilihan tentang nama
barang yang akan dibeli dimana dalam program
“Pengembangan Belanja Online” ini terdapat lima pilihan
barang yaitu pakaian, elektronik, tas, sepatu/sandal,
kecantikan kemudian pada pilihan yang kedua terdapat
pilihan mengenai jenis barang yang dibeli misalnya pada
pilihan barang pertama, barang yang dibeli adalah tas maka
pada pilihan kedua ini terdapat pilihan lagi yaitu tentang jenis
tas yang dibeli, dan yang ketiga tentang pilihan transaksi
pembayaran yang dipilih pada pilihan ketiga adalah untuk
jenis transaksi dimana terdapat dua pilihan transaksi yaitu
melalui bank atau indomaret.

A. Flowchart
B. Pseudocode ELSE pakaian 2 THEN
PROGRAM Penjualan Online INIT harga = harga[1]
Program ini berfungsi untuk menjual barang secara online ELSE pakaian 3 THEN
PRINT PROGRAM PEMBELIAN BARANG DITOKO INIT harga = harga[2]
ONLINE ELSE pakaian 4 THEN
PRINT Nama barang yang dijual : INIT harga = harga[3]
1.pakaian ELSE pakaian 5 THEN
2.elektronik INIT harga = harga[4]
3.tas ELSE pakaian 6 THEN
4.sepatu/sandal INIT harga = harga[5]
5.kecantikan ELSE pakaian 7 THEN
READ Pilih barang yang ingin anda beli [1-5] INIT harga = harga[6]
IF pilihan 1 THEN ELSE pakaian 8 THEN
INIT jenis = pakaian INIT harga = harga[7]
PRINT jenis pakaian yang dijual : ELSE pakaian 9 THEN
1.baju kemeja dewasa INIT harga = harga[8
2.baju kaos dewasa
3.baju kemeja anak ELSE pilihan 2
4.baju kaos anak INIT jenis = elektronik
5.rok kain PRINT jenis elektronik yang dibeli :
6.celana kain 1.Tv
7.celan levis 2.Kulkas
8.gamis 3.Ac
9.rok levis 4.penanak nasi
PRINT Harga barang : 5.Mesin cuci
1.100.000, 6.Microwave
2.50.000, 7.kipas angin
3.80.000, 8.VCD Player
4.50.000, PRINT harga barang
5.35.000, 1.2.000.000,
6.35.000, 2.5.000.000,
7.60.000, 3.3.000.000,
8.90.000, 4.3.50000,
9.70.000 5.2.000.000,
READ jenis pakaian yang anda beli 6.1.000.000,
Harga←100000,50000,80000,50000,35000,35000,60000,9000 7.700.000,
0,70000 8.500.000
IF pakaian 1 THEN READ jenis barang elektronik yang anda beli
INIT harga = harga[0]
harga←2000000,500000,3000000,350000,2000000,1000000, harga←50000,115000,100000,150000,200000,65000,1500
700000,500000 00
IF elektronik 1 THEN IF tas 1 THEN
INIT harga = harga[0] INIT harga = harga[0]
ELSE elektronik 2 THEN ELSE tas 2 THEN
INIT harga = harga[1] INIT harga = harga[1]
ELSE elektronik 3 THEN ELSE tas 3 THEN
INIT harga = harga[2] INIT harga = harga[2]
ELSE elektronik 4 THEN ELSE tas 4 THEN
INIT harga = harga[3] INIT harga = harga[3]
ELSE elektronik 5 THEN ELSE tas 5 THEN
INIT harga = harga[4] INIT harga = harga[4]
ELSE elektronik 6 THEN ELSE tas 6 THEN
INIT harga = harga[5] INIT harga = harga[5]
ELSE elektronik 7 THEN ELSE tas 7 THEN
INIT harga = harga[6] INIT harga = harga[6]
ELSE elektronik 8 THEN ELSE tas 8 THEN
INIT harga = harga[7] INIT harga = harga[7]

ELSE pilihan 3 THEN ELSE pilihan 4 THEN


INIT jenis = tas INIT jenis = sepatu/sandal
PRINT jenis tas yang dibeli PRINT jenis sepatu yang dibeli
1.Tas anak anak 1.sepatu sekolah sd
2.Tas jalan 2.sepatu sekolah smp
3.Tas ransel 3.sepatu sma
4.Tas sekolah anak 4.sepatu pantofel
5.Tas sekolah dewasa 5.sepatu kets
6.Totebag 6.sepatu flat
7.Handbag 7.sepatu gunung
PRINT harga barang 8.sepatu olahraga
1.50.000, 9.sendal jalan pria
2.115.000, 10.sendal jalan wanita
3.100.000, PRINT harga barang:
4.150.000, 1.60.000,
5.200.000 2.100.000,
6.65.000 3.120.000,
7.150.000 4.100.000,
READ jenis barang tas yang anda beli 5.70.000,
6.50.000, 7.bedak
7.200.000, 8.eye shadow
8.250.000, 9.hair dryer
9.70.000, 10.lensa kontak
10.80.000 11.krim wajah
READ jenis barang sepatu yang anda beli 12.masker
harga←60000,100000,120000,100000,70000,50000,200000,2 13.parfum
50000,700000,80000 14.kutek
IF sepatu 1 THEN PRINT harga barang
INIT harga = harga[0] 1.60.000,
ELSE sepatu 2 THEN 2.40.000,
INIT harga = harga[1] 3.48.000,
ELSE sepatu 3 THEN 4.80.000,
INIT harga = harga[2] 5.20.000,
ELSE sepatu 4 THEN 6.30.000,
INIT harga = harga[3] 7.50.000,
ELSE sepatu 5 THEN 8.58.000,
INIT harga = harga[4] 9.400.000,
ELSE sepatu 6 THEN 10.120.000,
INIT harga = harga[5] 11.300.000,
ELSE sepatu 7 THEN 12.5.000,
INIT harga = harga[6] 13.119.000,
ELSE sepatu 8 THEN 14.28.000
INIT harga = harga[7]
ELSE sepatu 9 THEN READ jenis barang kecantikan yang anda beli
INIT harga = harga[8] harga←60000,40000,48000,80000,20000,30000,50000,58000
ELSE sepatu 10 THEN ,400000,120000,300000,5000,119000, 28000
INIT harga = harga[9] IF make_up 1
INIT harga = harga[0]
ELSE pilihan 5 ELSE make_up 2
INIT jenis = make up INIT harga = harga[1]
PRINT jenis barang yang dibeli ELSE make_up 3
1.lipstik INIT harga = harga[2]
2.eye liner ELSE make_up 4
3.maskara INIT harga = harga[3]
4.blus on ELSE make_up 5
5.pensil alis INIT harga = harga[4]
6.pelembab ELSE make_up 6
INIT harga = harga[5] IF transaksi 1 THEN
ELSE make_up 7 READ jenis = Bank
INIT harga = harga[6] ELSE transaksi 2 THEN
ELSE make_up 8 READ jenis = indomaret
INIT harga = harga[7] PRINT terima kasih sudah berbelanja ditoko kami
ELSE make_up 9 IF mau lanjut?[Y/N]
INIT harga = harga[8]
ELSE make_up 10 a. )

INIT harga = harga[9]


ELSE make_up 11 V. KESIMPULAN
INIT harga = harga[10] Kesimpulan dan saran dari program ini adalah dari hasil
perancangan program pembelian barang di toko online yang
ELSE make_up 12
menggunakan bahasa Python dan algoritma pmrogramman.
INIT harga = harga[11] Disimpulkan bahwa program menyuruh pengguna untuk
ELSE make_up 13 memilih jenis barang yang akan dibeli, kemudian pengguna
akan diberikan pilihan kembali untuk membayar total
INIT harga = harga[12]
belanjaan melalui bank atau indomaret.
ELSE make_up 14 Saran adalah dalam program ini diperlukan perintah
INIT harga = harga[13] perulangan dalam program menu pilihan pertama.

PRINT Harga yang harus dibayar


PRINT jenis transaksi yang dipilih
Referensi
1.Bank,
2.Indomart [1] Kadir, Abdul. 2005. Dasar Pemrogramman Python. Yogyakarta: ANDI
OFFSET (references)
READ transaksi jenis apa yang anda pilih 1/2

Anda mungkin juga menyukai