Anda di halaman 1dari 2

PUISI PAHLAWAN INDONESIA

UTUKMU PARA PEJUANG INDONESIA

BERBEKAL BAMBU BERTERIAK MAJU MELAWAN PENJAJAH

PENUH KERINGAT BERCUCUR DARAH

KAU HIRAUKAN DEMI KEMERDEKAAN BANGSA

TAK GENTAR SEMUA PENGERBONANMU

*KINI INDONESIA TELAH MERDEKA

SEGALA KAU BERIKAN PADA IBU PERTIWI

TANPA MENGHARAP IMBALAN BALAS JASA

TAK SEDIKIT DARI PARA PEJUANG KEHILANGAN NYAWA

SEMUA YG BERTEMPUR DENGAN LAYAK

IZINKAN KAMU MENJADI SEPERTIMU

MEMPERJUANGKAN INDONESIA *PAHLAWANKU

KAMI GENERASI MUDA PENERUS BANGSA

TAK AKAN MENGECEWAKAN DIRIMU


DI HAPALKAN

KITA TUNJUKAN, BAHWA KITA BENAR BENAR INGIN MERDEKA. LEBIH BAIK KITA HANCUR
DARIPADA KITA TIDAK MERDEKA (BUNGTOMO 1945)

BERI AKU 10 PEMUDA MAKA AKAN KU GUNCANGKAN DUNIA KARNA SATU


ORANG PEMUDA BISA MERUBAH DUNIA (Ir. Soekarno)

ROBEK ROBEKLAH DADAKU, POTONG POTONGLAH JASAD INI, TETAPI JIWAKU


DI LINDUNGI BENTENG MERAH PUTIH. (jendral sudirman)

Anda mungkin juga menyukai