Anda di halaman 1dari 6

Membuat Logo menggunakan Adobe Illustrator

Tugas
Membuat logo brand atau perusahaan berdasarkan salah satu jenis logo menggunakan
aplikasi Adobe Illustrator.

Tujuan
1. Peserta mampu menerapkan langkah membuat logo menggunakan Adobe Illustrator.
2. Peserta mampu mendeskripsikan elemen-elemen dari logo.

Peralatan
1. Laptop yang sudah terinstal aplikasi Adobe Illustrator.

Petunjuk
1. Baca dengan cermat studi kasus di halaman 3.
2. Buatlah deskripsi dan logo dengan detail sebagai berikut:
a. Terdapat panduan desain sebelum membuat logo
b. Menggunakan salah satu jenis logo yang sudah dipelajari
c. Menggunakan unsur visual dan kriteria dari logo
d. Terdapat deskripsi makna elemen-elemen dari logo
3. Kerjakan tugas pada lembar kerja di halaman 4-6. Simpan lembar kerja dalam bentuk
PDF dengan ukuran maksimal 10 MB. Nama file ditulis dengan format berikut.
Membuat Logo menggunakan Adobe Illustrator - [Nama Lengkap Peserta]
4. Kumpulkan hasil tugas Anda dengan mengunggah file tersebut sesuai ketentuan.
5. Tugas dikumpulkan maksimal 7x24 jam setelah peserta mengakses instruksi Unjuk
Keterampilan di LMS.

1
Cara Mengumpulkan Tugas
Tugas Unjuk Keterampilan dapat dikumpulkan melalui aplikasi atau Learning Management
System (LMS). Yuk, ikuti langkah-langkah pengumpulan Tugas Unjuk Keterampilan berikut!
1. Siapkan file hasil Unjuk Keterampilan yang akan dikumpulkan.
2. Masuklah ke bagian Unjuk Keterampilan, lalu temukan tombol “Pilih File Tugas”.

Pilih File Tugas

3. Klik tombol tersebut, lalu cari dan pilih file hasil Unjuk Keterampilan untuk diunggah.
4. Setelah file diunggah, klik tombol “UPLOAD FILE”.

UPLOAD FILE

5. JIka ingin mengganti file yang sudah diunggah, Anda dapat menekan tombol berikut.
Kemudian, unggah ulang file yang diinginkan.

6. Setelah “Tugas Berhasil Diupload”, klik tombol “KIRIM”.

KIRIM

7. Pada pop up yang muncul, klik tombol “KIRIM”.

8. Selamat, Tugas Unjuk Keterampilan sudah berhasil dikumpulkan!

2
Soal/Kasus
Bacalah studi kasus di bawah ini!

Kamu adalah seorang desainer grafis pemula yang sedang mencari pekerjaan. Suatu hari,
kamu telah menyelesaikan interview di perusahaan agency dan lolos ke tahap selanjutnya.
Pada tahap selanjutnya, kamu mendapat tugas dari perusahaan agency yang kamu lamar
tersebut, kamu diminta untuk membuat logo brand atau perusahaan dengan tema bebas.

Berdasarkan studi kasus yang telah diberikan, kerjakanlah beberapa tugas di bawah ini!

1. Buatlah logo brand atau perusahaan, brand dan tema yang akan dibuat ditentukan
sendiri oleh peserta.
2. Rancanglah panduan desain sebelum kamu membuat logo, meliputi:
● Informasi dasar bisnis
● Target market
● Gaya dari logo
● Do’s and don’ts
● Di mana logo akan digunakan
3. Buatlah logo dengan memilih salah satu jenis logo berikut ini:
● Associative Logo
● Allusive Logo
● Abstract Logo
4. Terapkan unsur-unsur visual dalam logo, meliputi warna, tipografi, tata letak, ilustrasi,
dan lambang.
5. Terapkan kriteria logo yang baik pada logo yang kamu buat, meliputi:
● Original & Distinctive (Asli dan Khas)
● Legible (Terbaca)
● Simple (Sederhana)
● Memorable (Mudah Diingat)
6. Deskripsikan makna dari elemen-elemen logo yang telah dibuat.
7. Screenshot hasil akhir pada lembar kerja Adobe Illustrator.
8. Simpan atau export desain logo yang sudah dikerjakan dalam format .PNG.
9. Unggah atau upload file .PNG dan .AI yang dikerjakan ke Google Drive pribadi dan
pastikan bahwa akses dokumennya sudah diubah menjadi “Siapa saja yang memiliki
link dapat melihat” atau “Anyone with the link can view”.
10. Tuliskan hasil tugasmu pada Lembar Kerja di halaman 4 dan 6.

3
Nama Lengkap :
Nomor Kartu Prakerja :

Panduan Desain Logo

1. Pada tahap pertama, membuat terlebih dahulu sebuah


sketsa logo yang akan didesign ulang dengan Adobe Ilustrator.
2 Pada tahap kedua, masuk ke Adobe Ilustrator dan mengatur
ukuran artboard. Pilih sesuai yang diinginkan.
3. Selanjutnya, pada tahap kedua mulai membuat logo nya,
yaitu hewan anjing. Saya mengambil gambar anjing dari google
untuk mengambil bentuk nya saja dengan menggunakan pen
tool. Pembuatan logo anjingnya dengan ukuran stroke 5 dan
berwarna kuning keemasan. Dan dengan fill yang kosong.
4. Lalu pembuatan teks VIMC, pada tahap ini teks VIMC saya
buat menyatu dengan logo anjingnya. Karakter hurufnya saya
menggunakan Cooper Black dengan
(tuliskan ukuran 152. Saya juga
di sini)
menggunakan stroke berwarna kuning keemasan dengan fill
kosong.
5. Dan pada tahap kelima, membuat teks VETERINARY
INTERNAL MEDICINE CONSULTANTS Mobile consultation |
Ultrasound | Procedures. Dengan ukuran 35 dan karakter Cooper
Black. Pada font ini saya menggunakan warna putih. Karna warna
dasar logo nya saya menggunakan warna biru dengan sedikit
gelap.
6. Pada tahap keenam, menambahkan stetoskop pada logo,
dengan mengambil gambar dari internet. Dan hanya
menggunakan garisnya saja dengan Image Trace ?Line Art dan
mengubah warna menjadi warna putih.
7. Dan untuk stetoskop saya menggabungkannya dengan teks
VETERINARY INTERNAL MEDICINE CONSULTANTS Mobile
consultation | Ultrasound | Procedures.

4
Nama Lengkap :
Nomor Kartu Prakerja :

Jenis Logo yang Dibuat

Associative
(tuliskanLogo
di sini)

Screenshoot Hasil Akhir pada Lembar Kerja Adobe Illustrator

(masukkan screenshot hasil pengerjaan)

5
Nama Lengkap :
Nomor Kartu Prakerja :

Link Google Drive file .PNG

https://drive.google.com/file/d/1zmgsUQrGT82-uSyk1DcA81KLoXPBtn9Y/view?usp=sharing
(tuliskan di sini)

Link Google Drive file .AI

(tuliskan di sini)
https://drive.google.com/file/d/1YDnJ2f-lPLSCgUDUGlNcNboFmz2bL_FO/view?usp=sharing

Makna dari Elemen-Elemen Logo yang telah Dibuat

• Garis Horizontal : Memberi sugesti ketenangan atau hal yang tak


bergerak.
• Garis Vertikal : Stabilitas, kekuatan atau kemegahan.
• Garis Diagional : Tidak stabil, sesuatu yang bergerak atau
dinamika.
• Garis Lengkung berbelok : Grace, keanggunan.
• Garis Zig-zag : Bergairah, semangat, dinamika atau gerak cepat.
• Garis coretan kuas : Casual, seni, fleksibilitas

•Mengelola informasi melalui suatu hubungan dan pembagian


bentuk
•Menyimbolkan ide-ide yang berbeda
•Menciptakan pergerakan, tekstur dan kedalaman
•Menyampaikan mood dan emosi
(tuliskan
•Menekankan dan menciptakan entry point di sini)
dan bagian yang
menarik
•Memberikan arah pada mata dari satu elemen desain ke elemen
desain selanjutnya

Anda mungkin juga menyukai