PELATIHAN MENJADI
TENAGA PEMASARAN
SPESIALIS PEMBUATAN
SEO
SEARCH ENGINE OPTIMISATION
Upaya organik dalam meningkatkan visibilitas sebuah
halaman website dalam jangka panjang di mesin pencarian.
SEO vs SEM
Search Engine Marketing.
Search Engine Optimisation.
terletak pada bagian atas
terletak setelah SEM
berbayar
gratis
terdapat label 'ads' atau iklan'
tidak ada label 'ads' atau 'iklan'
Backlink / Off Page
Optimisation
On Page
Optimisation
Keyword Mandi
Make Up
“ Wanita Cantik, Mencari yang paling sesuai… Nyisir Rambut
Berambut Panjang Memakai Parfum
yang kerja disini”
Pelaku Bisnis 1
On Page
Optimisation
Mandi
MakeUp Nyisir
User/Calon Rambut
Customer Memakai Parfum
Pelaku Bisnis 2
LANGKAH OPTIMASI SEO
01. 02. 03.
Target Market. Keyword Research. Competitive Research.
Sia-sia sudah optimasi Kata kunci yang menentukan Riset posisi kompetitor dan
tapi target market salah. apakah website relevan strategi untuk mendapat
dengan permintaan pencarian. hasil SEO yang lebih baik.
04. 05. 06.
On-page Optimisation. Off-page Optimisation. Measurement.
Optimasi dari dalam website, Optimasi dari luar website untuk Melihat performa SEO
termasuk konten dan technical. mendapatkan rekomendasi,
berupa backlinks
BUAT TEMPLATE KEMUNGKINAN
KEYWORD DI EXCEL
Buat list kemungkinan keywords, sesuai
jenis masing-masing, buat masing-masing
kata kunci pencarian luas dan spesifik.
Ubah akun google
menjadi incognito dan
mulai search setiap
keywords
Tulis hasil pencarian pada kolom excel
Kajian kata kunci
Search Volume. CPC.
Pencarian keywords Kalau ingin beriklan
setiap bulannya. di Google, per
Total terdapat 29 kliknya kurang lebih
pencarian per hari membayar Rp 5,065
Searchers' Age
Range.
Perkiraan usia target
Keyword Ideas. market
Tambahan kata kunci
untuk referensi. Dapat
melakukan export csv
agar lebih mudah.
Kajian kata kunci
Content Ideas.
Berhubungan untuk meningkatkan traffic dengan
informational keywords
Memasukkan hasil pencarian dan memilih keywords yang relevan dan tepat sebanyak-
banyaknya.
*Contoh menggunakan keywords dengan latar kuning
Apabila hasil pencarian bagus ,dapat menggunakan kata kunci yang lebih spesifik. Apabila
wilayah operasi bisnis di Jakarta, dapat menggunakan kata kunci restoran Jakarta. Apabila
hanya menyediakan jasa sablon totebag, gunakan jasa sablon totebag Jakarta, bukan jasa
sablon Jakarta.
Penerapan
teknik SEO: On-p a g e
Optimization – Content
konten sebagai lead element
dari SEO strategi, langkah dan
tips membuat konten ramah
SEO, challenge dalam membuat
konten, mengintip konten
kompetitor
ONPAGE
Langkah optimasi yang berasal dari
dalam website sendiri
meningkatkan kualitas konten
memudahkan mesin pencari untuk melakukan
relevansi website dengan kata kunci
TIPS KONTEN
RAMAH SEO
Focus keyword di 100 Sisipkan gambar dan
kata pertama. outbond link.
Lengkap, detail, dan Otorisasi dengan
tidak bertele-tele, penulis terverifikasi +
dan komprehensif website terpercaya
WRITE FOR HUMANS FIRST
SEARCH ENGINES SECOND.
Analyse, re-assess, and take share as your final goal
URL.
Gunakan permalink sederhana dan ubah menjadi https
Menggunakan fokus keywords
3-4 kata MetaTitle.
Gunakan (-) sebagai pengganti spasi Tampilkan keywords supaya Google bisa
membaca
www.gogotravel.com/?pricelist=12
? vs Unik, setiap page tidak boleh memiliki nama
www.gogotravel.com/price-list-tour-korea yang sama atau mirip karena akan membuat
Google dan user susah membaca
Memiliki keywords yang ditargetkan (letakkan
didepan kiri)
Mengandung clickbait →promo, murah, cepat
Title dengan angka lebih mampu
Meta Description. meningkatkan jumlah pembaca
Menjual dan menggunakan fokus keywords 50-60 karakter
150 -160 kata
OPTIMASI GAMBAR
Ukuran gambar tidak terlalu
besar (<100kb).
Manfaatkan layanan kompres
gambar seperti OptiPNG,
ILoveIMG atau Kraken.
Berikan nama file sesuai
fokus keyword sehingga bisa
membantu gambar tersebut
untuk muncul di Google
Image Search.
Bisa berbentuk kata didalam paragraph atau tulisan artikel
tertentu (bacajuga:…)
INTERNAL LINK Membantu user agar tidak pergi keluar dari website (tidak
Link navigasi user yang mengarah
bounce). Setelah membaca satu konten, user akan pergi ke
ke konten atau halaman lain
konten lain di halaman-halaman lain dalam satu website
Gunakan internal link secukupnya
HEADING
STRUCTURE
Sebuah halaman website harus dibagi
menjadi beberapa heading structure:
sub-judul, paragraf.
Pembaca lebih mudah menemukan
poin-poin penting
Di setiap heading, sebaiknya
masukkan fokus keyword
Penerapan Konsep link-building,
teknik SEO: faktor yang mempengaruhi off-page
Off-page SEO, blackhat SEO, whitehat SEO,
grayhat SEO
Optimization
OFFPAGE
Langkah optimasi SEO yang dilakukan melalui
luar konten atau website
bagaimana pendapat pengunjung mengenai website
diluar kendali pemilik website
SEO OFF PAGE MEMBERIKAN KONTRIBUSI
>50%
DALAM FAKTOR PERINGKAT
(Moz,
2020)
BACKLINKS?
Link dari website lain yang dapat mengarah ke halaman website kita.
BERKAITAN DENGAN LINK BUILDING
Tautan Alami.
diberikan tanpa tindakan apapun dari pemilik website. Contoh:
blogger makanan menambah link ke produk pertanian favorit mereka
Tautan Manual.
diperoleh secara disengaja. Contoh: membuat kontes agar pelanggan
tag ke website
Tautan Manual.
menambahkan backlink diforum online atau siaran pers dengan teks
yang diberikan link ke website. Kecenderungan ke blackhat SEO
HAL YANG
PERLU DIPERHATIKAN
01 Website yang terpercaya (mendatangkan user,
domain authority + page authoritynyatinggi) MENAUTKAN
02 Relevansi BACKLINKS
03 Popularitas website
04 Link dengan anchor text bervariasi
05 Kecepatan link building
Link dari domain baru lebih bernilai dari domain
06 yang sudah ada
Kualitas link dari website popular (semakin sulit
07
didapat semakin baik)
Link yang ada dibody article lebih bernilai
08 dibanding link yang ada di footer atau sidebar
Parameter traffic, peningkatan
penjualan dan pelanggan
Keberhasilan (conversion rate), ranking,
otoritas website dan
SEO backlink, bouncerate, CTR
SUDAH OPTIMASI SEO+
NOMOR 1 DI KATA KUNCI
YANG DITARGET, TAPI
SEDIKIT ATAU TIDAK ADA
TRAFFIC YANG MASUK ?
Kata kunci yang ditarget tidak ada search volumenya.
Target kata kunci tidak terarah dan hanya merupakan
nama brand perusahaan.
Ranking nomor 1 hanya untuk penarian di desktop,
sementara untuk versi mobile tidak.
SEO IS A
FOREVER
MOVING
GOAL
POST.
—Stoney de Geyter, CEO of Pole Position Marketing
mengoptimalkan branding
produkmu di mesin
pencarian Google untuk
pemula